Anda di halaman 1dari 3

SILABUS

Sekolah : SMP Negeri 1 Cileungsi


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Rupa)
Kelas/Semester : VII/ 1-2 (Ganjil-Genap)
Alokasi Waktu : 2 JP x 25 Menit
Tahun Pelajaran : 2021/2022

Kompetensi Inti
KI1: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI2: Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai
dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, dan kawasan regional.
KI3: Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, dan budaya dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait fenomena dan
kejadian tampak mata.
KI4: Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah
konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.

Kompetensi Materi Nilai Kegiatan Metode Alokasi Sumber


Indikator Penilaian
Dasar Pembelajaran Karakter Pembelajaran Pembelajaran Waktu Belajar
3.2 prinsip dan  Religius  Mengamati prinsip  Menjelaskan unsur  Daring  Lisan 10 JP  Buku
Memahami prosedur  Mandiri dan prosedur prinsip, teknik  Luring  Tertulis Kemdikb
prinsip dan menggambar  Gotong menggambar menggambar  Penugasan  Penuga ud. 2017.
prosedur gubahan flora, Royong gubahan flora, fauna, gubahan flora, fauna san Seni
menggambar fauna, dan bentuk  Tanggung dan bentuk dan geometrik dalam Budaya
gubahan geometrik Jawab geometrik menjadi  Mendeskripsikan bentuk SMP/
flora, fauna, menjadi ragam  Kreatif ragam hias proses tekhnik Foto. MTs
dan bentuk hias  Bernalar ( dilingkungan menggambar ragam Kelas VII
geometrik Kritis sekitar). hias gubahan flora, Buku
menjadi  Tanya jawab tentang fauna dan geometrik Guru.
ragam hias prinsip dan prosedur Jakarta:
 Mendiskusikan
menggambar proses prosedur Kemdikb
gubahan flora, fauna, menggambar ud RI.
dan bentuk gubahan flora, fauna
geometrik menjadi dan bentuk
ragam hias. geometric  Buku-
 Mencari data tentang  Menyimpulkan buku lain
prinsip dan prosedur prinsip teknik dan yang
menggambar prosedur tentang relevan
gubahan flora, fauna, menggambar
dan bentuk gubahan flora, fauna  Buku-
geometrik menjadi dan geometric buku seni
4.2 ragam hias. budaya di
 Menggambar
Menggambar  Melakukan perpustak
gubahan flora, fauna
gubahan eksplorasi aan
dan bentuk
flora, fauna, menggambar
geometric menjadi
dan bentuk gubahan flora, fauna,  Link
ragam hias
geometrik dan bentuk Video
menjadi geometrik menjadi  Menyajikan hasil
Youtube
ragam hias gambar ragam hias
ragam hias gubahan flora, fauna yang
 Menyajikan hasil relevan
dan geometric
karya menggambar
menjadi ragam hias
gubahan flora, fauna,
dan bentuk
geometrik menjadi
ragam hias

3.3 Prosedur  Religius  Mengamati beberapa  Menjelaskan  Daring  Lisan 12 JP  Buku


Memahami penerapan motif  Mandiri contoh ragam hias prosedur penerapan  Luring  Tertulis Kemdikb
prosedur ragam hias pada  Gotong flora, fauna, dan ragam hias pada  Penugasan  Penuga ud. 2017.
penerapan bahan tekstil Royong geometris pada bahan bahan tekstil san Seni
ragam hias  Tanggung tekstil dalam Budaya
pada bahan  Mengklasifikasi
Jawab  Tanya jawab tentang bentuk SMP/
tekstil prosedur penerapan
 Kreatif teknik , fungsi Foto. MTs
ragam hias pada
 Bernalar penerapan ragam hias Kelas VII
bahan tekstil
Kritis pada bahan tekstil Buku
 Mencari data tentang  Mengidentifikasi Guru.
teknik penerapan penerapan ragam Jakarta:
ragam hias pada bahan hias pada bahan Kemdikb
tekstil tekstil ud RI.
4.3 Membuat  Membuat ragam hias  Merancang prosedur
karya dengan flora, fauna dan penerapan motif
berbagai geometris pada bahan ragam hias pada  Buku-
motif ragam tekstil bahan tekstil buku lain
hias pada Menyajikan karya yang
 Membuat karya dua
bahan tekstil ragam hias flora , relevan
dan tiga dimensi
fauna dan geometris
dengan bahan tekstil
pada bahan tekstil  Buku-
menggunakan motif
ragam hias buku seni
budaya di
 Menyajikan hasil
perpustak
penerapan motif aan
ragam hias pada
bahan tekstil
 Link
Video
Youtube
yang
relevan

Mengetahui, Cileungsi, 27 Juli 2021


Kepala Sekolah SMPN 1 CILEUNGSI Guru Mata Pelajaran

Oman Saidiman, M.Pd Putri Utami,S.Sn


NIP: 196609191989031008 NIP : -

Anda mungkin juga menyukai