Anda di halaman 1dari 5

LATIHAN MATEMATIKA

SOAL CERITA FPB DAN KPK


Rabu, 23 Agustus 2023
soal 1
Pak Tarno baru memanen buah-buahan
di kebunnya. Ia memanen 50 buah apel,
dan 75 buah jeruk. Pak Tarno ingin
memasukkan buah itu ke dalam kotak
dengan jumlah sama rata. Berapakah
kotak buah yang dibutuhkan Pak Tarno?
Soal 2
Tasya pergi berenang 18 hari sekali, Renata
berenang 24 hari sekali. Jika mereka berdua
terakhir kali berenang bersama pada tanggal 2
Agustus 2023. Tanggal berapakah mereka
akan berenang bersama kembali?
soal 3
Kelas V SD Kasih Ibu terdiri atas 12
siswa perempuan dan 20 siswa laki-
laki. Semua siswa akan dibagi dalam
beberapa kelompok belajar. Banyaknya
siswa perempuan dan laki-laki di setiap
kelompok harus sama. Berapakah
banyak siswa laki-laki dan perempuan
dalam setiap kelompok?
Soal 4
Lampu merah menyala setiap 5 menit sekali,
sedangkan lampu biru setiap 10 menit sekali.
Jika kedua lampu menyala bersamaan pukul
12.25, maka lampu akan menyala kembali
secara bersamaan pukul. . .

Anda mungkin juga menyukai