Anda di halaman 1dari 3

Latihan Soal – SC Ekonomi

Introduction, Demand and Supply

1. Eko adalah seorang mahasiswa yang mendapatkan tawaran untuk bekerja parih waktu sebagai distributor
susu dengan gaji Rp 1.300.000 per bulan, dan penjaga toko dengan gaji Rp 500.000 per minggu. Karena
jadwal kuliah yang padat, Eko memilih untuk tidak bekerja. Besarnya biaya peluang yang dikorbankan oleh
Eko sebesar
a. Rp 1.300.000 c. Rp 500.000
b. Rp 1.800.00 d. Rp 800.000

2. Okta buy a motorcycle for her transportation and Citra buy a new computer to help her do her homework.
What Okta and Citra do are based on.....
a. Principles of economics c. Economic Role
b. Motive of economics d. Economic Action

3. Ade merupakan pengusaha sari kedelai, ia sedang menghitung tingkat keuntungan produksi selama 1 tahun
berjalan karena ia berencana menggunakan soya extractor untuk mempermudah produksi susu kedelai
miliknya. Dari kasus tersebut, masalah pokok ekonomi modern yang dihadapi Ade adalah...
a. Untuk siapa barang diproduksi?
b. Kapan barang diproduksi?
c. Mengapa barang diproduksi?
d. Bagaimana cara memproduksi?

4. Matrik ciri-ciri sistem ekonomi sebagai berikut:


A B C
1. Perencanaan disusun oleh 1. Relatif tidak ada jurang pemisah 1. Mudah mengadakan
pemerintah antara si miskin dan si kaya pengendalian harga
2. Adanya campur tangan 2. Produksi,, distribusi, dan 2. Hak milik alat-alat produksi di
pemerintah dalam perekonomian konsumsi diatur oleh pemerintah tangan perorangan
3. Sektor ekonomi dan swasta 3. Modal memegang peranan 3. Inisiatif dan hak perorangan
terpisah secara jelas penting dibatasi
Berdasarkan matrik di atas yang merupakan ciri sistem ekonomi terpusat adalah
a. A1, B1, C1
b. A1, B2, C3
c. A2, B2, C3
d. A3, B3, C2

5. Hal-hal yang berhubungan dengan pasar faktor produksi:


1. Permintaan datangnya dari rumah tangga konsumsi
2. Penawaran datangnya dari rumah tangga produksi
3. Imbalan yang diterima berupa gaji
4. Permintaan datangnya dari rumah tangga produksi
5. Penawaran datangnya dari rumah tangga konsumsi
Hal-hal yang berhubungan dengan pasar faktor produksi tenaga kerja adalah:
a. 1,2,3
b. 1,3,5
c. 2,3,4
d. 3,4,5
6. Robin Crusoe terdampar di suatu pulau sendirian dan hanya mampu memproduksi ikan (X) dan pakaian (Y)
dengan sumber daya yang dia temukan. Setelah berlangsung selama sebulan, diketahui bahwa Marginal Rate
of Transformation (MRT) adalah sebesar 4 ini berarti…
a. Untuk menambah 8 ikan, Crusoe perlu mengorbankan 2 pakaian
b. Untuk menambah 8 pakaian, Crusoe perlu mengorbankan 2 ikan
c. Crusoe maksimal hanya mengonsumsi 4 ikan bila tidak memproduksi pakaian
d. Crusoe maksimal hanya mengonsumsi 4 pakaian, bila tidak memproduksi ikan

7. Pay attention to circular flow diagram below!

From the diagram above, number (4) shows the occurrence of current.....
a. Market factors for production from RTK to RTP
b. Payment of goods or service by consumers
c. Purchase of goods and servide by consumers
d. Goverment revenues from RTK and RTP

8. Pada masa pandemi ini, kesadaran masyarakat akan pentingnya kesehatan mulai meningkat. Hal ini tercermin
dari tingginya permintaan minuman herbal dan jamu. Sehingga, dapat disimpulkan bahwa hubungan
minuman herbal dan jamu adalah ...
a. Subtitusi
b. Komplementer
c. Saling berhubungan dengan arah yang tidak jelas
d. Permintaan minuman herbal tidak mempengaruhi permintaan jamu

9. Berikut ini adalah faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran


1. Harga barang lain
2. Pendapatan
3. Jumlah penduduk
4. Biaya produksi
5. Teknologi
Berdasarkan pilihan berikut, faktor yang mempengaruhi permintaan adalah....
a. 1,2,3 c. 3,4,5
b. 1,2,5 d. 2,3,5

10. Apabila diketahui pada awal bulan Januari harga barang X Rp 600 memiliki permintaan sebesar 300 unit. Dua
minggu kemudian diketahui bahwa harga barang X telah mengalami kenaikan sebesar Rp 200 yang
menyebabkan jumlah permintaan terhadap barang X turun menjadi 200 unit. Berdasarkan uraian di atas
maka besarnya nilai koefisien elastisitas permintaan adalah....
a. 0, 11 c. 1.00
b. 0.50 d. 2.00
11. Diketahui bahwa fungsi permintaan apel adalah Qd = 750 – 2P dan fungsi penawaran apel adalah Ps = 50 +
2Q. Berdasarkan hal tersebut, maka titik keseimbangan pasar terjadi pada kondisi....
a. P = 130 dan Q = 310 c. P = 130 dan Q = 130
b. P = 310 dan Q = 130 c. 1.00 d. P = 310 dan Q = 310

12. Diketahui bahwa permintaan obat ditunjukkan dengan P = 750 – 2Q dan fungsi penawarannya ditunjukkan
dengan P = 50 + 3Q. Berdasarkan hal tersebut maka besarnya surplus konsumen dan surplus produsen
adalah sebesar....
a. Surplus Konsumen = 19600 dan Surplus Produsen = 29400
b. Surplus Konsumen = 29400 dan Surplus Produsen = 19600
c. Surplus Konsumen = 15400 dan Surplus Produsen = 24500
d. Surplus Konsumen = 24000 dan Surplus Produsen = 15000

13. Diketahui bahwa permintaan konsumen terhadap masker bersifat inelastic. Bila produsen masker ingin untuk
meningkatkan penerimaan total dari penjualan masker, maka yang perlu untuk dilakukan oleh produsen
tersebut adalah….
a. Meningkatkan harga
b. Menurunkan harga
c. Meningkatkan promosi masker
d. Mengganti bahan baku masker dengan harga lebih murah

14. Suatu permintaan dikatakan inelastis bila….


a. Barang tersebut memiliki sedikit pembeli
b. Perubahan harga besar memiliki porsi yang besar terhadap permintaan
c. Sedikit barang substitusi
d. Kuantitas berubah banyak ketika tingkat harga berubah

15. Berikut ini yang merupakan pernyataan yang tepat berkaitan dengan penjual super marginal yaitu…
a. Harga pokok penjualan sama dengan harga pasar
b. Mampu membeli bahan baku di bawah harga pasar
c. Dapat memproduksi barang dengan ongkos produksi di bawah harga pasar
d. Memperoleh keuntungan lebih karena dapat memenuhi permintaan di atas penawaran

16. Diketahui bahwa elastisitas harga APD adalah 2,5, maka…


a. Peningkatan harga sebesar 10 akan menyebabkan kuantitas barang yang diminta turun 25 unit.
b. Peningkatan harga sebesar 25 akan menyebabkan kuantitas barang yang diminta turun 10 unit.
c. Peningkatkan harga sebesar 10% akan menyebabkan kuantitas barang yang diminta turun sebesar 25%.
d. Peningkatkan harga sebesar 25% akan menyebabkan kuantitas barang yang diminta turun sebesar 10%.

Anda mungkin juga menyukai