Anda di halaman 1dari 8

GUIDEBOOK

GRAVITY
Welcome to our organization

Senior Resident Pendamping Ormawa


DESKRIPSI UMUM
GRAVITY (Growth of Spirituality) PKU adalah
lembaga kerohanian Islam tingkat PKU yang
berada di bawah naungan Senior Resident.
Lembaga Kerohanian ini berlandaskan Al-Quran
dan As Sunnah serta berpedoman kepada nilai-
nilai kekeluargaan dan peraturan PKU IPB.
Gravity memiliki lambang khusus sebagai
penyalur mental dan spiritual mahasiswa PKU
IPB.

DIVISI GRAVITY
Badan Pengurus Harian (BPH)
Badan Pengurus Harian adalah divisi yang
bertanggung jawab untuk memantau,
mengontrol, dan mengatur seluruh kegiatan
GRAVITY PKU IPB. (program unggulan: mega
survey, musyawarah kerja, rapat)
Terdiri dari : Ketua, Wakil Ketua, Sekertaris,
Bendahara

Senior Resident Pendamping Ormawa


PKU Spiritual Center (PSC)
PKU Spiritual Center adalah divisi yang
merumuskan kegiatan kerohanian PKU dalam
bentuk event dan konten, serta berkoordinasi
dengan lembaga kerohanian lain baik di
tingkat PKU maupun tingkat selanjutnya melalui
pertemuan rutin, penyelarasan program kerja,
dan peningkatan kinerja pengurus kerohanian.
(program unggulan: SABER (Sambut Berkah
Ramadhan), Webinar Korelasi Spiritual
dengan PRESTASI yang Gemilang, Daily Booster)

Keputrian
Keputrian adalah divisi yang berfungsi untuk
mengoptimalkan dakwah, dalam pembinaan
dan pemberdayaan GRAVITY PKU IPB khusus
untuk mahasiswi PKU.

Senior Resident Pendamping Ormawa


Human Resource Development (HRD)
HRD (Human Resource Development) adalah
divisi yang bertugas untuk mempererat
ukhuwah, mengelola, mengembangkan, dan
meningkatkan kapasitas sumber daya
pengurus GRAVITY PKU IPB.

Media dan Branding (MEDBRAND)


Divisi MedBrand (Media dan Branding) adalah
divisi yang berfungsi untuk mengoptimalkan
dakwah GRAVITY PKU IPB di lingkungan PKU IPB
melalui multimedia, serta menjadi divisi utama
untuk menghadapi masa online.

TEKNIS DAN SYARAT MENDAFTAR


Mahasiswa muslim PKU aktif angkatan 60
Bersedia mengikuti rangkaian oprec hingga
akhir
Follow ig @gravity_pku

Senior Resident Pendamping Ormawa


Pendaftar menggugah 1 foto random
mengenai diri sendiri di slide 1 dan poster di
slide 2 pada feed first account
Tag instagarm @gravity_pku dan 3 teman
serta cantumkan hastag #organisasiipb
#rohispkuipb #oprecgravitypku
#stellarium di postingan feeds twibbon
Pendaftar melengkapi berkas di google
form pendaftaran

BENEFIT
Relasi dan pengalaman
Convert EC SKS (3 SKS untuk pimpinan dan 2
SKS Staff)

Senior Resident Pendamping Ormawa


TIMELINE PENDAFTARAN

TIMELINE PIMPINAN
28-2 September Pengumpulan berkas
4-5 September Seleksi berkas
6-8 September Wawancara
10 September Diklat
12 September Pegumuman

TIMELINE STAFF

28-9 September Pengumpulan berkas


10 September Diklat
16-19 September Wawancara
23 September
Pengumuman

Senior Resident Pendamping Ormawa


PANDUAN PRA-DIKLAT

Membuat konten kreatif (poster, video, atau


apapun bebas) seputar kondisi spiritual pku
59 sekarang dan bagaimana cara
menghadapi tantangan yang akan
dihadapi di tengah keberagaman budaya,
suku, dan agama di lingkungan kampus.
Kontennya bersifat persuasif atau bersifat
edukatif terkait kondisi spiritual di kehidupan
kampus.
SYARAT DAN KETENTUAN
Luruskan niat untuk menyebar kebaikan Posting di
feed first account masing-masing
Cantumkan caption sekreatif mungkin Tag
instagram @gravity_pku dan cantumkan hastag
#Stellarium #OprecGravityPKU #TugasPraDiklat
#AdaptasiKuyy #KuatkanTekad
Dipost serentak pada 8 September 2023 (maksimal
pukul 22.00)

Senior Resident Pendamping Ormawa


"DAKWAH TIDAK BUTUH
KITA, JUSTRU KITALAH
YANG BUTUH DAKWAH"
-Dan hendaklah diantara kamu adas segolong
orang yang menyeru kepada kebaikan, menyuruh
berbuat makruf dan mencegah dari yang
mungkar-
Q.S Ali-Imran [3] : 104

Senior Resident Pendamping Ormawa

Anda mungkin juga menyukai