Surat Pernyataan Kesanggupan KKN

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI

UNIVERSITAS PALANGKA RAYA


LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Jln. Hendrik Timang Kampus UPR Tunjung Nyaho Palangka Raya-Kalimantan Tengah 73112
Website: http://lppm.upr.ac.id email : informasi@lppm.upr.ac.id

SURAT PERNYATAAN
KESANGGUPAN MELAKSANAKAN KEGIATAN
KULIAH KERJA NYATA (KKN) REGULER PERIODE I TAHUN 2023
UNIVERSITAS PALANGKA RAYA

Nama Mahasiswa : DITYA SRIWAHYUNI SINURAT


NIM : 203020301087
Fakultas : EKONOMI DAN BISNIS
Jurusan : EKONOMI PEMBANGUNAN
Program Studi : EKONOMI PEMBANGUNAN

Dengan ini menyatakan bahwa :


1. Sanggup melaksanakan seluruh rangkaian kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Reguler
Periode I Tahun 2023 hingga selesai.
2. Menjunjung tinggi dan menjaga nama baik almamater Universitas Palangka Raya.
3. Mentaati seluruh peraturan dan tata tertib yang berlaku, sesuai Panduan Teknis
Penyelenggaraan KKN Periode I Tahun 2023.
4. Selama pelaksanaan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) berlangsung sanggup tidak
meninggalkan lokasi KKN-T.
5. Apabila terpaksa meninggalkan lokasi KKN, harus mendapatkan ijin dari Dosen
Pembimbing Lapangan, Kepala Desa/ Lurah dan Ketua Kelompok, dengan catatan
apabila terjadi sesuatu selama meninggalkan lokasi KKN-T sepenuhnya menjadi
tanggung jawab saya.
6. Apabila dikemudian hari terbukti melanggar Surat Pernyataan ini, saya bersedia
menerima segala resiko dan sanksi dari Panitia Penyelenggara KKN.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya, agar dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.

Palangka Raya, 12 Mei 2023


Yang Membuat Pernyataan,

DITYA SRIWAHYUNI SINURAT


NIM.203020301087

Anda mungkin juga menyukai