TM 4 - Yuli Purwatiningsih (Dokumen Hasil Penilaian PERKEMBANGAN Anak)

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

PAUD MUSLIMAH

Desa Caruy Kec. Cipari Kab.Cilacap


Prov.Jawa Tengah kode pos : 53262

DOKUMEN HASIL PENILAIAN PERKEMBANGAN HARIAN PAUD

Kelompok :A

Hari / Tanggal : Senin, 21 Agustus 2023

No Indikator Penilaian Aisy Arsila Wildan Arkan Nayla


1 Terbiasa mengucapkan 3 (BSH) 3 (BSH) 3 (BSH) 3 (BSH) 3 (BSH)
Salam Ketika masuk kelas
2 Berdoa sebelum dan 2 (MB) 3 (BSH) 2 (MB) 4 (BSB) 3 (BSH)
sesudah belajar
3 Terbiasa mencuci 2 (MB) 3 (BSH) 2 (MB) 4 (BSB) 3 (BSH)
tangan
4 Menyebutkan nama 3 (BSH) 2 (MB) 2 (MB) 2 (MB) 3 (BSH)
anggota tubuh dan fungsi
anggota tubuh
5 Terbiasa merawat diri 2 (MB) 2 (MB) 2 (MB) 2 (MB) 3 (BSH)
sesuai tatacaranya
6 Terbiasa berlaku 3 (BSH) 2 (MB) 3 (BSH) 2 (MB) 3 (BSH)
ramah
7 Terbiasa mengikuti 2 (MB) 2 (MB) 3 (BSH) 2 (MB) 3 (BSH)
aturan
8 Mengelompokkan 1 (BB) 3 (BSH) 2 (MB) 1 (BB) 3 (BSH)
berdasarkan warna
(merah, biru, kuning)
9 Menjawab pertanyaan 3 (BSH) 3 (BSH) 2 (MB) 2 (MB) 3 (BSH)
terkait cerita yang
dibacakan
10 Menyanyikan lagu “Balonku” 4 (BSB) 4 (BSB) 3 (BSH) 4 (BSB) 4 (BSB)

Keterangan:

1. Indikator dalam format sesuai dengan tercantum dalam RPPH


2. Setiap anak diukur ketercapaian perkembangannya sesuai dengan indikatornya.
3. Kolom pencapaian perkembangan diisi dengan kategori 1 (BB), 2 (MB), 3 (BSH), dan 4 (BSB).
a) 1 (BB) artinya Belum Berkembang: bila anak melakukannya harus dengan bimbingan atau dicontohkan
oleh guru;
b) 2 (MB) artinya Mulai Berkembang: bila anak melakukannya masih harus diingatkan atau dibantu oleh
guru;
c) 3 (BSH) artinya Berkembang Sesuai Harapan: bila anak sudah dapat melakukannya secara mandiri dan
konsisten tanpa harus diingatkan atau dicontohkan oleh guru;
d) 4 (BSB) artinya Berkembang Sangat Baik: bila anak sudah dapat melakukannya secara mandiri dan
sudah dapat membantu temannya yang belum mencapai kemampuan sesuai indikator yang
diharapkan.
Dokumentasi Hasil Penilaian

Berdoa sebelum dan sesudah belajar

Mencuci Tangan
Menjawab pertanyaan terkait cerita yang
dibacakan

Mengelompokkan berdasarkan warna Terbiasa mengikuti aturan

Anda mungkin juga menyukai