Studi Terdahulu

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

No Judul Lokasi dan Tahun Terbit Metode dan Variabel Pembahasan dan Kesim-

pulan

1 Faktor Risiko Yang Bali (2022) Pendekatan Systematic Re- Dari hasil penelitian didap-
Mempengaruhi Keja- view atkan rangkuman bahwa
dian Anemia Defisiensi faktor risiko yang menye-
Besi : A Systematic Re- babkan terjadinya anemia
view defisiensi zat besi karena
adanya hubungan antara
lama haid, status gizi, ke-
biasaan sarapan pagi, asu-
pan zat besi, asupan pro-
tein, serta pola konsumsi
inhhibitor penyerapan.

2 Hubungan Status Gizi Nusa Tenggara Barat Penelitian non-eksperi- Dari hasil penelitian didap-
Remaja Dengan Keja- (2023) mental deskriptif korela- atkan bahwa anemia tidak
dian Anemia Pada Re- sional, pendekatan studi berhubungan dengan status
maja Putri cross sectional gizi remaja putri. Hal
tersebut karena anemia
memiliki banyak faktor
risiko, antara lain lama
haid, asupan zat besi, dan
mengonsumsi penghambat
penghambat penyerapan
zat besi. Remaja dis-
arankan untuk mengon-
sumsi makanan kaya zat
besi dan tablet tambah
darah.

3 Hubungan Pola Men- Bengkulu (2022) Penelitian metode observa- Dari hasil penelitian didap-
struasi Dengan Keja- sional analitik atkan bahwa terdapat
dian Anemia Pada Re- hubungan antara pola men-
maja Putri Di Wilayah struasi dengan kejadian
Pesisir Kota Bengkulu anemia pada remaja putri
di wilayah pesisir Kota
Bengkulu. Bagi remaja pu-
tri diharapkan agar
meningkatkan penge-
tahuan dan bersedia men-
gonsumsi tablet Fe setiap
bulannya.
No Judul Lokasi dan Tahun Terbit Metode dan Variabel Pembahasan dan Kesim-
pulan
4 Analisis Anemia Pada Jakarta Selatan (2022) Penelitian Kualitatif, Dari hasil penelitian didap-
Remaja teknik snowball atkan bahwa sebagian be-
sar remaja putri belum
memahami tentang anemia
dengan baik, sehingga
tidak melakukan pencega-
han anemia seperti
mengkonsumsi TTD yang
berdampak pusing dan
mata berkunang-kunang.
Penyebab anemia pada re-
maja putri disebabkan oleh
pola makan, pola tidur dan
menstruasi.

5 Studi Fenomenologi Surabaya (2022) Penelitian Kualitatif, Studi Dari hasil penelitian didap-
Penyebab Anemia Pada Fenomenologi atkan bahwa penyebab ke-
Remaja Di Surabaya jadian anemia seperti
pengetahuan, asupan zat
gizi, pola makan dan
minum, menstruasi, tablet
Fe, status gizi, dan sosial
ekonomi. Edukasi tentang
gizi dan pemanfaatan unit
kegiatan mahasiswa di
bidang kesehatan seperti
dalam menjalankan pro-
gram pemberian tablet Fe
pada mahasiswa putri se-
tiap bulan untuk mengu-
rangi kejadian anemia.

Anda mungkin juga menyukai