Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN BONE

DINAS PENDIDIKAN
UPT SD INPRES 12/79 PANYIWI
KECAMATAN CENRANA
Alamat: Jln. Datu Cinnong Desa Panyiwi Kec. Cenrana Kabupaten Bone

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)


PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

NAMA SATUAN PENDIDIKAN : SD INPRES 12/79 PANYIWI


KECAMATAN : CENRANA
KABUPATEN : BONE

1 JUDUL PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU


 Penerimaan perserta didik baru bertujuan untuk
memberi kesempatan yang seluas-luasnya bagi warga
2 TUJUAN
negara usia sekolah agar memperoleh layanan
pendidikan yang sebaik-baiknya.
 Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 17
Tahun 2017.
 Permendikbud No. 1 Tahun 2021 tentang Penerimaan
Peserta Didik Baru pada Taman Kanak-Kanak, Sekolah
3 REFERENSI
Dasar, Sekolah Menengah Pertama, Sekolah Menengah
Atas, dan Sekolah Menengah Kejuruan tahun
pembelajaran 2023/2024
 Visi Misi dan Tujuan Sekolah.
PIHAK-PIHAK Kepala Sekolah, Panitia PPDB, Orang Tua, Guru, Tenaga
4
TERKAIT Kependidikan.
Brosur, Formulir Penerimaan Murid Baru, Tata Tertib
5 DOKUMEN
Sekolah.
 Orang tua calon peserta didik baru mendaftarkan
anaknya pada sekolah yang dituju secara offline.
 Melampirkan persyaratan :
a. Foto Copy Kartu Keluarga
b. Foto Copy Akte Kelahiran Anak
6 PROSEDUR KERJA c. Foto Copy KTP Orang Tua
d. Foto Copy Ijazah TK
 Orang Tua/Wali Murid mengisi formulir penerimaan
murid baru dan mengumpulkannya pada panitia PPDB.
 Panitia PPDB Menginput data siswa baru ke dalam
buku penerimaan siswa baru.

Panyiwi, 01 Juni 2023

Kepala UPT

RATNA NASIR, S.Pd


NIP.19710227 199307 2 001

Anda mungkin juga menyukai