Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI IPAS

KELAS 4
1. Tuliskan bagian tubuh dari tumbuhan adalah ….
2. Tempat terjadinya proses fotosintesis pada tumbuhan terdapat di bagian ….
3. Fotosintesis terjadi pada siang hari karena …
4. Perhatikanlah gambar di bawah ini

Pada gambar di atas,benang sari ditunjukkan oleh nomor ….


5. Perhatikan gambar berikut!

Perkembangbiakan buatan pada gambar di atas menggunakan teknik ….


6. Contoh tanaman yang dapat di setek adalah ....
7. Proses bertemunya serbuk sari dan putik pada bunga disebut …..
8. Benda-benda dapat dikelompokan berdasarkan wujudnya menjadi berikut ini, antara lain ….
9. Benda yang tidak berubah, bentuk dan volumenya ketika dipindahkan adalah …
10. Contoh benda gas yang dapat menempati ruang adalah …
11. Benda gas mempunyai sifat ....
12. Proses perubahan wujud benda dari cair menjadi gas disebut ….
13. Benda cair mempunyai ciri khusus yaitu dapat ....
14. Contoh perubahan mencair terjadi pada ....
15. Kamper atau kapur barus di dalam lemari semakin lama semakin habis. Hal itu menunjukkan
perubahan wujud dari ….
16. Perubahan wujud uap air menjdai air disebut ....
17. Gelas yang berisi air dingin maka permukaan gelas tersebut terdapat titik- titik air. Hal itu terjadi
karena udara di luar gelas mengalami ….
BAB V
18. Kerajaan-kerajaan di Nusantara dipengaruhi oleh 3 corak budaya, antara lain .... (hlm. 128)
19. Pristiwa masuknya Hindu-Budha ke Indonesia (hlm 128 buku cetak)
20. Masuknya agama Islam banyak dibawa oleh pedagang dari daerah …
21. Kerajaan Hindu pertama dan tertua di Indonesia adalah ….
22. Islam dapat mudah diterima oleh masyarakat sebagai agama baru. Hal tersebut dikarenakan ….
23. Masuknya pendatang baru lambat laun akan menjadi beban bagi daerah yang baru. Hal tersebut
dikarenakan ….
24. Kota Dumai merupakan kawasan daerah industri, dimana kota Dumai menjadi kota pengolahan
minyak yang dikelilingi pabrik pengolahan minyak. Namun kota Dumai juga memiliki
peninggalan sejarah yaitu…
BAB VI (hlm 152)
25. Nilai - nilai luhur yang berlaku dalam tata kehidupan masyarakat untuk melindungi dan
mengolah lingkungan hidup secara lestari disebut ....
26. bentuk- bentuk dari kearifan lokal antara lain ....
27. Salah satu contoh kearifan lokal adalah aturan yang dibuat dalam Hutan Larangan Adat
Kanagarian Rumbio. Kearifan lokal tersebut ditujukan untuk ....
28. Bangsa Indonesia terdiri dari berbagai suku bangsa sehingga sangat rawan adanya perpecahan
dalam masyarakat. Salah satu cara untuk membina persatuan dan kesatuan dalam keragaman
tersebut adalah ....
29. Tuliskan penyebab keragaman di Indonesia ....
30. Fungsi dan manfaat karrifan lokal antara lain ....
31. Proses tanaman menggunakan energi cahaya dari matahari untuk memproduksi makanannya
sendiri agar bertahan hidup disebut ….
32. Perhatikan gambar berikut!

Perkembangbiakan vegetatif buatan yang terjadi pada gambar disebut ….


33. Benda yang tidak berubah, bentuk dan volumenya ketika dipindahkan adalah ….
34. Percampuran dua kebudayaan atau lebih disebut ….
35. Nilai-nilai luhur yang berlaku dalam tata kehidupan mayarakat untuk melindungi dan mengolah
lingkungan hidup secara lestari disebut ....
36. Tuliskan 5 bagian - bagian tubuh dari tumbuhan!
37. Tuliskan masing-masing 2 contoh benda padat, cair dan gas!
38. Mengapa air pada panci yang dimasak lama-kelamaan akan habis?
39. Salah satu wisata kekayaan alam daerah Dumai yaitu pantai, dimana pantai menjadi tujuan utama
masyarakat Dumai untuk berwisata. Banyak masyarakat Dumai memilih menjadikan pantai
menjadi tempat menghasilkan pangan. Sebutkan Jenis pekerjaan yang paling banyak dilakukan
oleh penduduk yang tinggal didaerah pantai!
40. Bagaimana cara melestarikan keberagaman budaya di Indonesia?

Anda mungkin juga menyukai