Anda di halaman 1dari 8

 

PROPOSAL  

TERIMA TAMU AMBALAN

GERAKAN PRAMUKA
GUGUS DEPAN 03.063 –  03.064  
PANGKALAN SMA NEGERI 2 BALIKPAPAN  

TAHUN 2014
 

PROPOSAL  
PENERIMAAN TAMU AMBALAN  
SMA NEGERI 2 BALIKPAPAN  
TAHUN 2014

 A. PENDAHULUAN  
Gerakan pramuka adalah satu-satunya organisasi di Indonesia yang diperkenankan dan
diberi tugas untuk menyelenggarakan pendidikan kepanduan bagi anak-anak dan
pemuda dengan menggunakan Prinsip Dasar Metodik Pendidikan Kepanduan ( PDMK)
serta kepentingan masyarakat, bangsa dan Negera. Hal ini di wujudkan dalam bentuk
aktivitas yang berlandaskan norma-norma pendidikan yang menyenangkan menarik,
kreatif, rekreatif, inovatif,produktif dan edukatif serta pola pembinaan generasi muda
yang berpotensi bertujuan untuk membentuk manusia Indonesia Pancasialis sejati yang
berkepribadian dan watak yang luhur yang sehat jasmani dan rohanihnya sebagai warga
negara Kesatuan Republik Indonesia.

Pramuka Penggalang merupakan bagian dari pada generasi muda yang berusia
antara 15 hingga 20 tahun.Oleh sebab itu diberikan suatu wadah pembinaan dan
pengembangan diri dalam hal ini adalah Kegiatan Jambore Nasional dengan maksud
memberikan kesempatan guna menambah pengetahuan dan pengalaman dalam
membantuk watak yang berkarakter bangsa serta mengembangkan bakat
kepemimpinannya..
Berdasarkan hasil-hasil kebijaksanaan Kwartir Nasional yang lalu yang
membebankan kepada Kwartir Daerah sebagai pelaksanan manifestasinya telah
berupaya dengan kemampuan berfikir dan tenaga yang ada memformulasikan segala

sesuatu yang diharapkan dapat bermanfaat bagi peserta dan peninjau ,dalam
penyusunan dan proses kegiatan yang dilandasi oleh kondisi masa lalu sebagai latar
belakang dan sekarang sebagai objektif untuk melangkah kemasa yang akan
datang.Dengan kebijakan Kwartir Nasional selama ini diambil dalam
mengimplementasikan hasil-hasil dari Munas bukanlah suatu cerita baru yang pernah
didengar,akan tetapi semua itu memiliki keterkaitan yang berkiblat pada kebijakkan-
kebijakkan program kerja kwartir Nasional dan selanjutnya sampai ke Gugus Depan
SMA Negeri 2 Balikpapan.
 

Oleh karena itu Proposal permohonan bantuan dana ini dibuat sebagai bentuk
keikutertaan Peserta didik dan Pembina yang berkewajiban untuk melatih dan
mengembangkan ketrampilan yang dicapai yang merupakan pertanggungjawaban atas
segala kepercayaan yang telah diberikan sebagai mendataris kependidikan peserta
didik sekaligus sebagai suatu upaya mendokumentasikan
mendokumentasika n dan mengevaluasi langkah-

langkah kebijakkan yang telah dilaksanakan sehubung Program kerja Gudep SMA
Negeri 2 Balikpapan

.
B. DASAR PELAKSANAAN 

1. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka


2. SK Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 080 tahun 1988 tentang Pola
dan Mekanisme pembinaan Pramuka Penegak dan Pandega.
3. SK Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 050 tahun 1978 tentang Petunjuk
Penyelenggaraan Pokok-pokok Organisasi Gerakan Pramuka
4. Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 013 tahun 1878 tentang
Petunjuk Penyelenggaraan Penerimaan Tamu Ambalan
5. Permendikbud 81 A/2013 tentang implementasi ekstrakulikuler
ekstrakulik uler wajib

C. MAKSUD DAN TUJUAN 


Maksud dan Tujuan kegiatan ini adalah :

1. Meningkatkan Ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.


2. Memenuhi Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka.
3. Meningkatka rasa tanggung-jawab, rasa cinta terhadap Nusa, bangsa dan diri

sendiri serta memperoleh pengalaman, keterampilan.


4. Memberdayakan sumber daya Anggota Pramuka untuk bisa hidup disiplin,
kemantapan mental dan fisik
5. Memupuk jiwa kepimimpinan dengan melaksanakan kegiatan pengabdian
kepada sesama Anggota Pramuka yang berada di SMA dan Perguruan tinggi.
6. Memberikan solusi dan pencegahan terhadap bahaya NARKOBA dengan
kegiatan di luar sekolah yang menarik
7. Mengenalkan Gerakan Pramuka kepada siswa baru.
 

D. NAMA KEGIATAN 
Kegiatan ini bernama: “Terima Tamu Ambalan ” Pangkalan SMA Negeri 2 Balikpapan
tahun 2014

E. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN  


Kegiatan ini akan dilaksanakan pada:

hari : Sabtu –
Sabtu – minggu
 minggu
tanggal : 27
27 –
 –  28 September 2014
tempat : SMA Negeri 2 Balikpapan
pukul : 14.00 WITA –
WITA  – selesai
 selesai

F. BENTUK DAN JENIS KEGIATAN  


 Adapun bentuk
bentuk kegiatan Penerimaan Tamu Ambalan
Ambalan ini adalah menerima keanggo
keanggotaan
taan
baru baik Tamu ambalan maupun Calon Penegak serta Pengenalan dan Pendalaman
Organisasi Pramuka yang Berada di SMA, baik itu Prestasi dan metode Kegiatan
Pramuka, pengembangan Bakat, minat dan mengembangkan jiwa kepemimpinan
anggota Pramuka Penegak. (Jadwal terlampir)

G. PANITIA DAN PESERTA 


 Adapun anggota
anggota Terima Tamu
Tamu Ambalan
Ambalan ini adalah:
adalah:

1. Seluruh Anggota Pramuka Penegak atau Siswa/Siswi Kelas X SMA Negeri 2


Balikpapan ( 315 Orang )
2. Panitia Pelaksana ( 30 Orang )
3. Pembantu Pembina ( 1 Orang )
4. Pembina Sekolah ( 9 Orang )
5. Ka Mabigus ( 9 Orang )
6. Pemateri dari KWARTIR CABANG / RANTING ( 6 Orang )
 

H. ANGGARAN DANA 
 Adapun rincian Anggaran Dana untuk kegiatan Terima Tamu Ambalan ini adalah
sebagai berikut :
No Kebutuhan Satuan Jumlah
1. Makan dan Minum Panitia Rp. 3 X 15.000 X 25 Org Rp. 1.350.000,-
2. Makan dan Minum Mabigus Rp. 3 X 15.000 X 8 Org Rp. 360.000
3. Makan dan Minum Pembina Rp. 3 X 15.000 X 9 Org Rp. 405.000
4. Makan dan Minum Pembantu Pembina Rp. 3 X 15.000 X 1 Org Rp. 45.000
5. Snack Pemateri dan Pembina Rp. 200.000,- Rp. 200.000,-
7. Sertifikat/Piagam Rp. 6.000 X 350 Org Rp. 2.100.000,-
8. Surat Menyurat dan ATK Rp. 150.000,- Rp. 150.000,-
9. Narasumber ( Pemateri ) Rp. 125.000 X 4 Org Rp. 500.000
J U M L A H :  Rp. 5.155.000,- 

Terbilang: Lima Juta Seratus Lima Puluh Lima Ribu Rupiah.

I. PENUTUP 
Demikianlah proposal ini kami buat semoga bapak berkenan untuk
membantu dalam masalah pendanaan serta mengabulkan proposal ini. Dan do’a
kita bersama agar kegiatan ini bisa berjalan dengan baik dan lancar sesuai dengan
yang diharapkan, kepada semua pihak atas perhatian, bantuan dan partisipasinya
disampaikan terima kasih.

Balikpapan, 6 September 2014

Pembina Gudep, Pradana,

Rojikan,S.Pd M. Lutfi Aji Arya Putra


NIP. 19700323 199301 1 002  Nis: 9463

Mengetahui:
Majelis Bimbingan Gugus Depan
Ketua,

Drs.Eddy Effendi
NIP. 19610210 198903 1012
 

Lampiran I  
JADWAL KEGIATAN
TERIMA TAMU AMBALAN GUDEP 03.063  – 03.064 

 NO Waktu Jenis kegiatan Panitia


Sabtu, 27 Sept 2014
1 14.00-14.30 Pendataan Peserta Sie Sekretariat
2 14.30-15.00 Persiapan Upacara Pembukaan Sie kegiatan
3 15.00-15.30 Upacara Pembukaan Pembina Gudep
4 15.30-16.00 Shalat Ashar ber Jama’ah   Peserta
5 16.00-16.30 Pembagian Kelompok dan tugas kelompok Dewan Ambalan

Dewan Ambalan
6 16.30-17.00 Game
Sie Kegiatan 
7 17.00-17.40 Apel Sore
Sie Kegiatan 
8 17.40-20.00 ISOMA

9 20.00-20.30 Perkenalan Dunia Kepramukaan Kak. Vita 


Kak.Sabar
10 20.30-21.00 Dewan Ambalan / Permendikbud 81A/2013
Pembina/ Kak Sabar  
11 21.00-22.30 Upacara api unggun / Malam renungan BP
Peserta 
12 23.00………  Ekspedisi Dewa Laut

Minggu, 28 Sept 2014


Peserta 
13 05.00-05.30 Shalat Shubuh ber Jama’ah 

14 05.30-06.30 Senam Pramuka Kak Iqbal 

15 06.30-07.00 Bersih Diri Peserta 


1.  SKU dan SKK 1. Kak Zainal
16 07.00-09.00 2.  Pola dan mekanisme Pendidikan 2. Kak Sabar
kepramukaan
17 09.00-09.30 Pelantikan dan pengukuhan Anggota baru Peserta 

18 Aksi Lingkungan Peserta 


09.30-10.00

Peserta
19 10.00 –  11.00
 11.00 Upacara Penutupan
* Jadwal dapat berubah sewaktu-waktu

L ampir an I I
 

SUSUNAN PANITIA
TERIMA TAMU AMBALAN GUDEP 03.063  –  03.064
 03.064

Penasehat : Ka.Mabigus Selaku Kepala SMA Negeri 2 Balikpapan

Penanggung Jawab : 1. Ketua Pembina Gudep SMA Negeri 2 Balikpapan


2. Dewan Ambalan Gudep 03.063  –  03.064
 03.064

Pemateri : 1. Kak Sabarudin ( Andalan Cabang Balikpapan )


2. Kak Syawali ( Andalan Cabang Balikpapan )
3. Kak Vita Pramudika ( Andalan Cabang Balikpapan )
4. Kak Ella Nuraini
5. Dewan Kerja Cabang
6. Dewan Kerja Ranting Utara

Susunan Kepanitiaan

Ketua Panitia : Muhammad Lutfi Aji Arya Putra


Wakil Ketua Panitia : Denny Maulida
Sekretaris : Risna Rachmawati
Bendahara : Rostina

a. Sekretariat : c. Perlengkapan :
1. Anggi 1. Khalil Gibran
2. Dinda 2. Andhika Wahyu
3. Laras 3. Mufli Rafiandi

 b. Konsumsi : d. Dokumentasi :


1. Nency Dwi Monika Sari 1. Nurul Aprilia
2. Ira Ragelia 2. Priasti

e. Kemanan :

c. Kegiatan : R. W
1. Audrey Micha 1. Rinto Saputra
2. Kristover Alexander
2. Adhiva Gianti 3. Aditya M. R
3. Joshua Orlando 4. Regita
5. Cut Fildza
6. Anggita

Lam
Lampiran I I I
 

TATA TERTIB
TERIMA TAMU AMBALAN

Setiap Anggota Pramuka Wajib mentaati dan menjalakan kode etik Gerakan Pramuka yaitu Tri
Satya Dan Dasa Dhrama Gerakan Pramuka,Oleh Karena itu Peserta Perkemahan Wajib mentaati

Tata tertib Bumi Perkemahan dibawah ini :

1.  Menjalankan kode etik Gerakan Pramuka


2.  Selalu berpakaian rapi dan sopan
3.  Selalau menjaga kebersihan lingkungan dan tidak merusak tanaman
4.  Tidak di perbolehkan membawa, memakai, menyimpan benda tajam,rokok, narkoba
dan atau sejenisnya yang membahayakan peserta perkemahan.
5.  Tidak diperbolehkan keluar dan atau menerima tamu sewaktu kegiatan sedang
dijalankan kecuali ada ijin dari Pembina
6.  Putra maupun Putri TIDAK  di
 di bolehkan berkunjung ke Tenda / Ruang Putra / Putri
7.  Selalu menjaga kekompakkan Sangga
8.  Tidak diperbolehkan meninggalkan buper selama kegiatan sedang berlangsung kecuali
ada ijin dari pembina
9.  Tertib Malam JAM 23.00 Wita.
10.  Hal –  hal
 hal yang belum tercantum dalam tata tertib ini akan disesuaikan di lapangan dan
situasi yang berlaku.

Panitia,

Anda mungkin juga menyukai