Anda di halaman 1dari 2

KISI – KISI SOAL AKM

EKSPOR KOPI INDONESIA MENINGKAT PADA TAHUN 2021


Seperti laporan Statistik Indonesia yang menunjukkan, volume dan nilai ekspor kopi Indonesia tercatat naik pada 2021.
Volume ekspor kopi Indonesia sebesar 380,17 ribu ton pada 2021. Angka ini naik dibandingkan tahun sebelumnya
yang sebesar 375,60 ribu ton.

Amerika Serikat menjadi negara tujuan utama ekspor kopi Indonesia pada 2021. Tercatat, volume ekspor kopi
Indonesia ke Negeri Paman Sam sebesar 57,69 ribu ton. Sementara itu, nilai ekspornya sebesar US$ 194,76 juta.

 
Secara tren, volume dan nilai ekspor kopi Indonesia cenderung menurun dalam 10 tahun terakhir. Volume dan nilai
ekspor kopi tertinggi tercatat pada 2013, sedangkan yang terendah yakni pada 2018

Sumber : Badan Pusat Statistik (BPS), 25 Februari 2022

1. Pertanyaan : Produksi kopi di Indonesia cenderung meningkat pada 3 tahun terakhir

Jawaban : Salah, Sebab Produksi kopi di Indonesia pada lima tahun terakhir cenderung menurun, yakni pada tahun 2017
produksi kopi menurun yaitu sebesar 450 ton, pada tahun 2018 yaitu 250 ton.

2. Pertanyaan : Nilai Ekspor kopi pada tahun 2015 yaitu sebesar 1 Miliyar US$

Jawaban : Salah, Nilai Ekspor kopi pada tahun 2016 yaitu sebesar 2016, sedangkan pada tahun 2015 nilai ekspor kopi
lebih dari 1.150 US$.

3. Pertanyaan : Berapa persen peningkatan produksi kopi pada tahun 2020 ke tahun 2021 ?

Jawaban : Tahun 2020 ekspor kopi yaitu sebesar 375.60 ton, sedangkan pada tahun 2021 yaitu sebesar 380,17
ton jadi persentase naik sebesar 1,21%.

4. Pertanyaan :

Nilai Produksi kopi pada tahun 2016

Anda mungkin juga menyukai