Anda di halaman 1dari 60

Core Bangunan Tinggi

Rekayasa Teknologi 4 – TA 23005


Dr. Ir. Fermanto Lianto, M.T.
Ir. Tatang H. Pangestu, M.Ars.
Joni Chin, S.T., M. Ars.
Wall Structures
Wall structures are of many various
types and may be organized as exterior and
interior, as load-bearing or non load bearing,
and as pre-fabricated or built in place walls.

Str-IV/Fer/1999
Bearing Wall Structures
The bearing wall is part of the main building structures, it supports Floor loads &
Lateral forces.
Bearing wall construction is mostly used for building types that require frequent
subdivision of space, such as for residential application.
The bearing walls may either be closely spaced, say 12 to 18 ft and directly define
the rooms, or they may be spaced say 30 ft apart and use long-span floor systems that
support the partition walls subdividing the space.
Bearing-wall building of 15 stories or more in brick, concrete block, pre-cast large-
panel concrete, or cast-in-place reinforced concrete are common-place today; they have
been build in heights up to the 26-story range1. 1
Wolfgang, Vertical building structure hal. 450.

Str-IV/Fer/1999
Bearing Wall Structures
Some basic wall layout
systems are:
• Cross-wall system
• Long-wall system
• Combination:
- Double-cross-wall
(two-way system)
• Radial system

Str-IV/Fer/1999
Shear Wall
In a building, the vertical structural planes are tied together by the horizontal
floor planes. The lateral forces from wind or earthquake are distributed along the floor
framing, which act as deep horizontal beams, to the vertical shear walls, which are
assumed to be located parallel to the direction of lateral loads. The shear walls, in turn,
carry the loads to the foundations and ground.

In cross-wall systems, the shear walls are also bearing


walls; In long-wall systems, the shear walls may not be load-
bearing, similar to the shear walls that stiffen skeleton
structures.
Combination between frame and shear wall system

Str-IV/Fer/1999
Core structures
The linear bearing walls structure works quite well for residential buildings, where
functions are fixed and the energy supply can be easily distributed vertically. In contrast, office
and commercial buildings require maximum flexibility in layout, calling for large open spaces
subdivided by moveable partitions. In this case, the vertical circulation and the distribution of
other services must be gathered and contained in shafts, and then channeled horizontally at every
floor level. These vertical cores may also act as lateral stabilizers for the building.
The core(s) should be located so as to generate a minimum eccentricity for the lateral
forces. A typical interior concrete core is weakened by penetrations for door openings and holes
for service systems. When the total area of penetrations is below about 30 % of core wall area,
and the openings are small and arranged in a staggered fashion, then the effect of the openings
upon the closed tubular behavior of the whole core may be ignored for preliminary design
purposes

Str-IV/Fer/1999
The effect of lateral load action upon walls with opening

Str-IV/Fer/1999
Core buildings
From a structural point of view, the core or cores may constitute the sole vertical
supporting elements in a building, or they may act together with other structure systems that either
carry only gravity loads or share the lateral force resistance with the cores. Therefore, the designer
may want to distinguish between the following cases:
• Single core structure: the entire building is supported solely by the core
• Multiple core structure, possibly of the bridge-type: the entire building is supported
solely by cores
• Core in combination with columns and / or shear walls:
Cores together with wall beams form mega-frames to support secondary buildings,
possibly of the skeleton type or suspension type
Core(s) act as the stabilizing element(s) to hinged frames such as pre-cast concrete
skeletons
Cores act together with shear walls, etc.

Str-IV/Fer/1999
Core buildings

Str-IV/Fer/1999
• Central core structures • The building core

Str-IV/Fer/1999
Shear Wall / core - frame structure systems

Str-IV/Fer/1999
CORE STRUKTUR
• Core adalah inti bangunan tinggi
• Core adalah struktur utama bangunan tinggi, sebagai pemikul
dan pengaku.
• Core sebagai struktur bisa berbentuk; bidang, rangka batang,
kombinasi, yang disusun seperti: , , , , , , dan
macam bentuk lainnya.
• Letak core; terbaik di titik berat denah bangunan, menciptakan
keseimbangan dari beban yang bekerja terhadap bangunan.
Tata Letak CORE

Perbedaan fungsi bangunan berpengaruh terhadap pola tata letak core pada suatu
bangunan.

Letak Core ditentukan oleh :


- Pemilihan sistem struktur bangunan.
- Bentuk massa dan tinggi bangunan.
- Perbandingan luas lantai bersih (efektif) bangunan.
- Sistem sirkulasi dan distribusi jaringan M&E.
- Akses kepada pemanfaatan cahaya alami.
CORE SEBAGAI STRUKTUR UTAMA
semua elemen struktur bangunan menjadi satu kesatuan, tidak perlu dilatasi.
Karakteristik Tata Letak Inti Bangunan

Perbedaan fungsi bangunan berpengaruh terhadap pola tata letak core.


Fleksibilitas Penyewa
Penempatan core mengikuti bentuk bangunan dengan pedoman
keseimbangan
Core struktur menjadi sarana sirkulasi horizontal dan vertikal
Core sebagai pengikat antar bangunan
Core berbentuk tabung didalam tabung

Struktur bangunan berbentuk tabung, semakin


keatas semakin kecil

Struktur core berbentuk tabung—tabung


didalam tabung

Penampilan bangunan semakin keatas


semakin kecil (ruangan lantai semakin kecil)
dan berputar, struktur utama tetap tegak lurus
Core dan kulit bangunan sebagai struktur

Core struktur berdiri tegak

Kulit bangunan menjadi struktur bidang


dengan pengikat lantai dan balok sebagai
struktur horizontal, menjadi satu kesatuan

Balok pengaku bidang bangunan yang runcing,


berfungsi menahan tarik dan tekan
BENTUK CORE MENGIKUTI BENTUK BANGUNAN

Core sebagai struktur utama bangunan;


*Letak pada inti bangunan dengan
pertimbangan keseimbangan
*sebagai tumpuan balok dan lantai
*sebagai pengganti kolom
CORE SEBAGAI INTI BANGUNAN
Core menjadi
struktur utama

Kolom sebagai
struktur sisi luar
bangunan

Balok dari struktur


rangka batang
LETAK CORE DAN KOLOM
Sistem pembalokan yang
bertumpu pada dinding core
dan kolom

Kolom disisi bangunan


dengan posisi balok lantai
LETAK DAN DIMENSI CORE TETAP
Core berdimensi tetap, berdiri tegak vertikal,
menjadi struktur utama bangunan dan sebagai
tempat transportasi vertikal & ruang servis

Struktur pengaku kearah


horizontal (outrigger)

Kolom sisi bangunan yang


menghubungkan outrigger,
untuk membentuk kekakuan
seluruh bangunan
POLA PENEMPATAN RUANG DI CORE

Pola 1 ruang di core


Pola ruang di core
berbeda, struktur core
Pola 2 ruang di core dari pondasi sampai atas
berdimensi sama, bidang
struktur di dalam core
Pola 3 ruang di core harus menerus tidak
perlu beraturan

Pola 4 ruang di core


STRUKTUR PENGAKU HORIZONTAL

Ruang struktur pengaku


horizontal (outrigger),
dapat difungsikan untuk :
* reservoir air,
* ruang pompa, *
ruang mesin lift, * ruang
mesin AC, * dan ruang
servis
lainnya.
CORE MERUPAKAN SUMBU BANGUNAN – MASING-MASING
LANTAI BERPUTAR
Tiap lantai berputar, core tetap pada
posisinya di sumbu bangunan dan
memiliki dimensi luas sama,
ketebalan bidang struktur semakin
keatas semakin tipis.

Core sebagai struktur utama


berada di sumbu bangunan
BANGUNAN MIRING DIMANA LETAK CORE?
Kulit bangunan sebagai struktur
bidang bentuk rangka batang

Potongan bangunan terlihat


keragka struktur

Penampilan bangunan yang


dirancang miring, struktur
tidak miring
CORE BERDIRI TEGAK LURUS DI TITIK BERAT
BANGUNAN

Core sebagai struktur utama, Bidang struktur dari rangka batang, sebagai
tegak lurus di titik berat struktur vertikal, memikul balok dan bidang
bangunan lantai
PENAMPILAN BANUNAN MIRING DI ABU
DHABI
CORE TIDAK MIRING PADA BANGNAN YANG
MIRING
Struktur horizontal (balok dan lantai),
berbentuk kantilever terhadap core

Core dengan pembagian zone lift

Struktur horizontal (balok dan lantai) yang


lebar ke samping, membuat seimbang beban
yang dipikul oleh core
SEKILAS BENTUK CORE UNTUK
BANGUNAN TINGGI
Diatas atap core dijadikan tempat: reservoir, mesin ac,
tenangkal petir, mesin lift, dll.

Balok/struktur rangka bertumpu pada bidang struktur


core, membuat satu kesatuan.

Struktur bidang core bisa dibuat bolong, kesatuan kekuatan


bidang struktur tidak berkurang.

Pondasi struktur core, beberapa pondasi dalam, pile cap,


dan sloof sebagai pengikat, membentuk satu kesatuan yang
kaku.
CORE DENGAN STRUKTUR GANTUNG

Dua core sebagai struktur


utama, diletakan seimbang
Struktur gantung berbentuk
kantilever
CORE DAN BIDANG RANGKA BATANG UNTUK
MENAMBAH KEKAKUAN

Bidang pengaku dari struktur


rangka batang

Balok lantai dibuat sistem grid untuk


menambah kekakuan kearah horizontal

Core sebagai struktur utama dan menjadi


pengaku bangunan
SISTEM PEMBALOKAN-BALOK INDUK, BALOK ANAK, DAN LANTAI
KOMPOSIT BONDEK DENGAN BETON TERHUBUNG DENGAN CORE
EMPAT CORE UNTUK EMPAT BANGUNAN YANG
BERIMPIT

Empat core dihubungkan menjadi satu


kesatuan struktur, yang saling mengikat

Lantai peralihan bisa menjadi struktur


pengaku horizontal (outrigger), sebagai
ruang servis
TIGA GEDUNG SEBAGAI TUMPUAN LANTAI UNTUK
FASILITAS PENDUKUNG
CORE DENGAN STRUKTUR
HORIZONTAL/OUTRIGGER
Struktur pengaku
horizontal/outrigger

Core sebagai struktur utama

Kolom struktur yang mengikat


antar outrigger, yang bisa menahan
tarik/tekan
PENAMPILAN BANGUNAN TINGGI
Penampilan bentuk bangunan
seperti ini, untuk struktur utama
(core), berada di titik berat
bangunan dan berdiri tegaklurus
agar beban yang dipikul banyak
menjadi beban normal tekan (N) dan
sedikit/mengurangi beban momen
(M)
CORE BERADA DIDALAM BANGUNAN PADA TITIK BERAT
BANGUNAN DAN TEGAKLURUS
STRUKTUR CORE DENGAN KULIT BANGUNAN

Elemen struktur bangunan


ditampilkan menjadi bagian untuk
estetika bangunan

Core berada di tengah bangunan


menyesuaikan titik berat bangunan,
dan berdiri tegak lurus
BENTUK STRUKTUR KULIT BANGUNAN

Kerangka yang tidak


beraturan menjadi
struktur pada kulit
bangunan
ADA DIMANA STRUKTUR CORE ?
CORE MERUPAKAN YANG UTAMA DALAM
STRUKTUR BANGUNAN TINGGI
Core terlihat kokoh
didalam bangunan
yang dipikulnya
Core struktur berada
di inti bangunan dari
pondasi sampai
atap, berdiri tegak
lurus.
Bersambung …

Anda mungkin juga menyukai