Anda di halaman 1dari 12

RPS/S2/Mnj//2023

PERKUMPULAN PENDIDIKAN NASIONAL DENPASAR


UNIVERSITAS PENDIDIKAN NASIONAL (UNDIKNAS) DENPASAR
SEKOLAH PASCASARJANA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Mata Kuliah (MK) Kode Rumpun MK Bobot SKS Semester Tanggal


Penyusunan

C Mata Kuliah Inti T=3 P=

Dosen Pengembang RPS Koordinator RMK Ka PRODI


OTORISASI /
PENGESAHAN o I Nyoman Suastika S.E., M.M.,

CPL-PRODI yang Dibebankan Pada MK

S Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan

Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila

Memiliki sikap bertanggung jawab sesuai bidang keahlianya kepada masyarakat

bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan

Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara.

Menginternalisasi semangat kemandirian, norma, dan etika akademik dan profesi.

Mengembangkan keilmuan secara berkelanjutan

KU Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, kreatif, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan yang sesuai
dengan bidang keahliannya
Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur.

Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya, dan menyusun bisnis plan berdasarkan hasil analisis
informasi dan data

Memahami peluang bisnis dalam disiplin ilmu program studi yang dipelajari.;

PP Mampu mengidentifikasi teori-teori, konsep-konsep, strategi dan praktik dasar kewirausahaan

Memahami pengembangan kewirausahaan dalam pemerintahan berkesinambungan.

Mampu mengembangkan pola pikir dan karakter kewirausahawan dengan menemukan ide dan merancang cetak biru rencana bisnis tersebut

Memahami tantangan dan keputusan terkait resiko dalam menjalani konsep kewirausahaan dalam pemerintahan

KK Mampu merumuskan dan mewujudkan suatu rencana bisnis yang sederhana

Mampu berfikir dan berperan sebagai entrepreneur guna meningkatkan nilai suatu usaha dan keputusan strategis di pemerintahan

Memiliki wawasan global tentang suatu entrepreneur yang diterapkan pada pemerintahan

Mampu menyusun, mengevaluasi dan menyajikan laporan kinerja dan keuangan sesuai dengan standar global yang berlaku pada bidang entrepreneur dan
dapat diterapkan di pemerintahan

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)

CPMK-1 Mampu memahami UU Otonomi Daerah dan Birokrasi

CPMK-2 Mampu memahami Reformasi Birokrasi

CPMK-3 Mampu memahami Entrepreneurship

CPMK-4 Mampu memahami Entrepreneurship Bureaucracy

CPMK-5 Mampu memahami Sales Leadership Workshop

CPMK-6 Mampu memahami Reinventing Government

CPMK-7 Mampu memahami Good Governance


CPMK-8 Mampu memahami Pelayanan Publik

Kemampuan akhir tiap tahap belajar (Sub-CPMK)

Sub-CPMK1 Mampu memahami UU Otonomi Daerah dan Birokrasi


Memahami Konsep UU Otonomi Daerah serta memahami ciri, fungsi, dan aspek Birokrasi

Sub-CPMK2 Mampu memahami Reformasi Birokrasi.


Memahami latar belakang dan dasar hukum adanya reformasi birokrasi, memahami pentingnya konsep Reformasi Birokrasi yang digunakan oleh
pemerintahan

Sub-CPMK3 Mampu memahami Entrepreneurship


Memahami dan mampu menerapkan karakter seorang entrepreneur pada sistem reformasi birokrasi di pemerintahan

Sub-CPMK4 Mampu memahami Entrepreneurship Bureaucracy


Memahami suatu pemerintahan yang dijalankan konsep, prinsip dan strategi entrepreneur dan bukan menjadi suatu bisnis yang mencari keuntungan

Sub-CPMK5 Mampu memahami Sales Leadership Workshop


Memahami konsep menjadi seorang leader dalam memimpin suatu team untuk mencapai tujuan

Sub-CPMK6 Mampu memahami Reinventing Government


Memahami dan menerapkan prinsip Reinventing Government untuk mencapai pemerintahan yang penuh dengan inovasi dan kreativitas, efektif dan
efisiensi

Sub-CPMK7 Mampu memahami Good Governance


Memahami dan menerapkan asas dan strategy Good Governance untuk pemerintahan yang baik dan bersinergis antar pemerintah sendiri, swasta dan
masyarakat

Sub-CPMK8 Mampu memahami Pelayanan Publik


Memahami konsep pelayanan public dan standar pelayanan public yang baik untuk masyarakat
Korelasi CPMK terhadap Sub-CPMK

Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub-


CPMK1 CPMK2 CPMK3 CPMK4 CPMK5 CPMK6 CPMK7

CPMK-1 

CPMK-2  

CPMK-3  

CPMK-4  

CPMK-5  

CPMK-6  

CPMK-7 

Deskripsi singkat MK Mata kuliah ini memberikan wawasan dan pemahaman kepada mahasiswa agar mampu mengidentifikasi peluang serta potensi untuk merencanakan
membangun sebuah wirausaha dan pembiayaan. Mata kuliah ini juga mempelajari tentang segala aspek, mekanisme serta resiko yang harus dibangun
dan disiapkan untuk mendukung berkembangnya suatu usaha bisnis untuk menjadi perusahaan besar.

Bahan Kajian: Materi Pembelajaran 1. UU Otonomi Daerah dan Birokrasi


2. dan Reformasi Birokrasi
3. Entrepreneurship
4. Entrepreneurship Bureaucracy
5. Sales Leadership Workshop
6. Reinventing Government
7. Good Governance
8. Pelayanan Publik

Pustaka
1. Ananda & Rafida. (2016). Pengantar Kewirausahaan, Medan: Perdana Publishing
2. Ashshiddiqi, Elvira Amelia Nisa., Faizah Ummul Hasanah., Farida Juniar., & Handika Ardana Pamungkas. Strategi
Entrepreneurial Government Dalam Pelaksanaan Reformasi Birokrasi.
https://journal.uinsgd.ac.id/index.php/komitmen/article/view/14380. Vol 2, No 2 (2021)
3. Bowdon, Tom Butler.(2020). 50 Buku Bisnis Pilihan yang Wajib Dibaca. Gramedia Pustaka Utama
4. Dwiyanto, A. (2011). Mengembalikan Kepercayaan Publik Melalui Reformasi Birokrasi, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
5. Efendi, Nur. (2022, 23 Maret). Implementasi Model Entrepreneurial Government Dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan
Publik (Tinjauan Dalam Perspektif Sumberdaya Manusia).https://www.researchgate.net/publication/260155420
6. Forouharfar, Amir. (2022, 22 Maret). Entrepreneurial Bureaucracy. https://www.researchgate.net/publication/338605402
7. Hasanah, Dera Izhar. (2022, 23 Maret). Membangun Jiwa Entrepreneur Birokrasi Pemerintah Dalam Era Otonomi Daerah.
Jurnal JISIPOL Ilmu Pemerintahan Universitas Bale Bandung Volume 4, Nomor 1, April 2020 (1-14) (P-ISSN 2087-4742)
8. Iqrom, P. (2013). Birokrasi Di Nusantara, Malang: UB Press.
9. Kasali, Rhenald. (2018). The great shifting: ketika platform berubah, kehidupan dan bisnis pun berpindah. PT Gramedia
Pustaka Utama
10. Katharina, Riris. (2021a). Reformasi Birokrasi Era Pemerintahan Joko Widodo.. Yayasan Pustaka Obor Indonesia
11. Katharina, Riris. (2021b). Reformasi Birokrasi - Indonesia dan Revolusi Industri 4.0.. Yayasan Pustaka Obor Indonesia
12. Maxwell, John C. 2012. The 360 (symbol derajat) Leader : mengembangkan pengaruh anda dari posisi mana pun dalam
organisasi. Bhuana Ilmu Populer.
13. Niode, Idris yanto. Implementasi Entrepreneurial Government dan Kinerja Pemerintah Daerah (Suatu Tinjauan Teoritis dan
Pengalaman Empiris) . http://repository.ung.ac.id/hasilriset/show//307/implementasi-entrepreneurial-government-dan-kinerja-
pemerintah-daerah-suatu-tinjauan-teoritis-dan-pengalaman-empiris.html
14. Niode, Idris yanto. (2014). Entrepreneurial Government. UNG Press
15. Nurharyoko, Gogor Oko. (2020). Inovasi Birokrasi. Kepustakaan Populer Gramedia
16. Osborn, David., Ted Gaebler, Abdul Rosyid. (2003). Mewirausahakan birokrasi. Jakarta : PPM
17. Presiden, RI. (2004). Undang-Undang No. 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintahan Daerah. Presiden RI, 30 September.
18. Rahoyo, Asih Niati. (2019). Entrepreneurial Bureaucracy: Sebuah Tuntutan Mutlak Untuk Menutup Capacity GAP Aparatur
Birokrasi Dalam Era Otonomi Daerah. Majalah Ilmiah Solusi Vol. 17, No. 1
19. Richard, N Haass. (2006). The Bureaucratic entrepreneur : bagaimana menjadi birokrat efektif dalam pemerintahan. Ina
Publikatama
20. Rohman, Abd., Willy Tri Hardianto. (2019). Reformasi birokrasi dan good governance . Malang : Intrans Publishing
21. Sørensen, Jesper B. (2022, 22 Maret). Bureaucracy and Entrepreneurship. https://web.stanford.edu/~sorensen/B&E.pdf
22. Sutjiatmi, Sri. Reformasi Birokrasi di Era Otonomi Daerah. https://www.neliti.com/id/publications/241725/reformasi-birokrasi-
di-era-otonomi-daerah
23. Thoha, Miftah. (2008). Birokrasi pemerintah Indonesia di era Reformasi. Kencana
24. Tomo. (2019). Reformasi Birokrasi Menuju Good Governance, Jakarta: Indocamp.
25. Wardana, data., Geovani Meiwanda. Reformasi Birokrasi Menuju Indonesia Baru, Bersih dan Bermartabat. Jurnal Kajian
Pemerintahan, Politik dan Birokrasi Vol. III Nomor 1 April 2017
Minggu Kemampuan akhir tiap Penilaian Bentuk Pembelajaran: metode Materi Pembelajaran Bobot
Ke tahapan belajar (sub- pembelajaran; penugasan mahasiswa Penilaian
CPMK) (%)

Indikator Kriteria & Teknik Luring Daring

(1) (2) (3) (4) Luring (5) Daring (6) (7) (8)

1 Silabus perkuliahan, 1. Introduction: Kriteria: Review · Kuliah (1x50) eLearning: Silabus perkuliahan 5%
persyaratan perkuliahan Kontrak Kuliah materi · Diskusi (1x60) cloud.undiknas.
dan tatatertib Teknik Penilaian: · Tugas individu ac.id
Diskusi (1x60)
perkuliahan
Bentuk Penilaian:
Ketepatan
mengerjakan tugas

2 UU Otonomi daerah dan 1. Memahami Tujuan UU · Tingkat · Kuliah (1x50) eLearning 1. Memahami Dasar Otonomi
Birokrasi Otonomi Daerah Partisipasi · Diskusi (1x60) Daerah
2x 2. Memahami Konsep Diskusi (Isi dan Tugas individu (1x60) 2. Memahami Konsep dan
Birokrasi Keaktifan) pengertian Birokrasi
3. Memahami Prinsip · Non Test 3. Memahami prinsip Reformasi
Reformasi 4. Mampu menjelaskan hubungan
otonomi daerah dengan
birokrasi di daerah

3 Reformasi Birokrasi 1. Memahami latar belakang · Tingkat · Kuliah (1x50) eLearning 1. Memahami latar belakang
terjadinya reformasi Partisipasi · Diskusi (1x60) terjadinya reformasi birokrasi di
Birokrasi Diskusi (Isi dan Tugas individu Negara Indonesia
2. Memahami Visi misi dan Keaktifan) (1x60) 2. Memahami visi misi dan dasar
dasar hukum dari reformasi · Non Test hukum terjadinya reformasi
birokrasi birokrasi
3. Memahami permasalahan 3. Memahami permasalahan yang
dalam reformasi birokrasi terjadi dalam reformasi birokrasi

4 Reformasi Birokrasi 1. Mampu memahami fokus · Tingkat · Kuliah (1x50) eLearning 1. Mampu memahami yang menjadi 5%
(lanjutan) pelaksanaan reformasi Partisipasi · Diskusi (1x60) fokus dalam pelaksanaan
birokrasi Diskusi (Isi dan · Tugas individu reformasi birokrasi
2. Memahami kondisi · Keaktifan) (1x60) 2. Mampu menjelaskan kondisi
reformasi birokrasi saat ini · Non Test reformasi birokrasi saat ini di
3. Memahami strategi dari Indonesia
reformasi birokrasi 3. Mampu memaparkan bagaimana
strategi dari pelaksaanan dari
reformasi birokrasi di Indonesia

5 Entrepreneurship 1. Mampu memahami konsep · Tingkat · Kuliah (1x50) eLearning 1. Mampu memaparkan konsep
dan pengertian dari Partisipasi · Diskusi (1x60) dan pengertian dari
kewirausahaan Diskusi (Isi dan · Tugas individu kewirausahaan
2. Mengerti karakteristik dari · Keaktifan) (1x60) 2. Mengerti dan mampu
seorang wirausaha · Non Test menjelaskan karakteristik dari
3. Memahami peran · seorang wirausaha
kewirausahaan dalam 3. Mampu menjelaskan peran
perekonomian kewirausahaan dalam
perekonomian di Indonesia
4. Mampu menjelaskan salah satu
contoh penggunaan prinsip
kewirausahaan pada
perekonomian Indonesia

innovasi 4. · · 5.

6 Entrepreneurship 1. Memahami arti dari 1. Tingkat · Kuliah (1x50) eLearning: 1. Mampu memaparkan arti dan
Bureaucracy birokrasi kewirausahaan Partisipasi · Diskusi (1x60) konsep dari birokrasi
(Birokrasi 2. Memahami ciri – ciri dari Diskusi (Isi dan · Tugas individu kewirausahaan
kewirausahaan) birokrasi kewirausahaan Keaktifan) (1x60) 2. Mampu memahami ciri – ciri
3. Memahami Prinsip Non Test dari birokrasi kewirausahaan
Innovasi birokrasi 3. Memahami Prinsip Innovasi
birokrasi
4. Mampu memberikan contoh
konsep pelaksanaan innovasi
birokrasi

7 Entrepreneurship 1. Memahami prinsip 2. Tingkat · Kuliah (1x50) eLearning: 1. Mampu menjelaskan yang 5%
Bureaucracy pemerintahan kewirausahaan Partisipasi · Diskusi (1x60) menjadi prinsip dari
(Birokrasi 2. Memahami strategi menuju Diskusi (Isi dan · Tugas individu pemerintahan kewirausahaan
(1x60)
kewirausahaan) pemerintahan yang bergaya Keaktifan) 2. Mampu memahami strategi yang
Lanjutan kewirausahaan 3. Non Test digunakan menuju pemerintahan
3. Memahami implementasi yang bergaya kewirausahaan
Entreprenurial government 3. Mampu menjelaskan
implementasi Entreprenurial
government

8
UTS
9 Sales Leadership 1. Memahami kemampuan dan · Tingkat · Kuliah (1x50) eLearning: 1. Mampu memahami kemampuan 5%
Workshop pendekatan yang harus Partisipasi · Diskusi (1x60) dan pendekatan yang harus
dimiliki oleh seorang leader · Tingkat · Tugas individu dimiliki oleh seorang leader untuk
(1x60) memimpin teamnya dalam
Pemahamann:
Non Test mencapai tujuan

10 Reinventing 1. Memahami arti dari  Tingkat  Kuliah (1x50) eLearning 1. Mampu memahami pengertian
Government reinventing government Partisipasi  Diskusi (1x60) dari reinventing government
2. Memahami pentingnya  Tingkat  Tugas individu 2. Memahami menjelaskan peran
menggunakan konsep Pemahamann (1x60) penting reinventing government
reinventing Government Non Test dalam pemerintahan saat ini
dalam pemerintahan saat ini

11 Reinventing 1. Memahami prinsip dari · Tingkat · Kuliah (1x50) eLearning: 1. Mampu menjelaskan prinsip dan 10%
Government (lanjutan) reinventing government Partisipasi · Diskusi (1x60) strategy dari reinventing
2. Memahami implementasi · Tingkat · Tugas individu government
(1x60)
prinsip reinventing Pemahamann 2. Mampu membuat contoh
government pada Non Test penerapan reinventing
pemerintahan saat ini government pada pemerintahan
saat ini

12 Entrepreneurship 1. Memahami Prinsip dasar  Tingkat  Kuliah (1x50) eLearning 1. Mampu memahami perbedaan
government governance Partisipasi  Diskusi (1x60) governance & government
2. Memahami konsep & prinsip  Tingkat  Tugas individu 2. Mampu memahami latar
good governance Pemahamann (1x60) belakang diterapkan good
3. Memahami asas & Non Test governance di Indonesia
karakteristik good 3. Mampu menjelaskan manfaat
governance yang bisa didapatkan dari
4. Pelayanan publik penerapan good governance
4. Mampu menjelaskan
implementasi good governance
dalam pemerintahan

13 Good Governance 1. Memahami kendala dalam · Tingkat · Kuliah (1x50) eLearning 1. Memahami siapa saja pihak yang
(lanjutan) mewujudkan good Partisipasi · Diskusi (1x60) terlibat dalam pelaksanaan good
governance · Tingkat · Tugas individu governance
2. Memahami strategi yang Pemahamann (1x60) 2. Mampu memahami kendala atau
digunakan dalam Non Test hambatan dalam mewujudkan
mewujudkan good good governance di Indonesia
governance saat ini
3. Mampu memaparkan strategi-
strategi yang dapat digunakan
untuk mewujudkan good
governance
14 Memahami Pelayanan 1. Memahami Pelayanan · Tingkat · Kuliah (1x50) eLearning: 1. Mampu memaparkan perbedaan 5%
Publik umum, pelayanan public, Partisipasi · Diskusi (1x60) dari Pelayanan umum, pelayanan
dan pelayanan perizinan · Tingkat · Tugas individu public, dan pelayanan perizinan
(1x60)
2. Memahami konsep Pemahamann 2. Mampu memaparkan penerapan
Pelayanan swasta Non Test konsep pelayanan swasta pada
pemerintahan

15 Memahami Pelayanan 1. Memahami tantangan · Tingkat · Kuliah (1x50) eLearning: 1. Mampu memahami asas dan 5%
Publik (lanjutan) pelayanan public Partisipasi · Diskusi (1x60) pentingnya standar dari
2. Memahami asas pelayanan · Tingkat · Tugas individu pelayanan public
(1x60)
public Pemahamann 2. Mampu menganalisis tantangan
3. Memahami Standar Non Test pelayanan public yang terjadi
pelayanan public pada pemerintahan saat ini

UAS

Catatan:
1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari sikap,
penguasaan pengetahuan dan keterampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
2. CPL yang dibebankan pada matakuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk
pembentukan/pengembangan sebuat matakuliah yang terdiri dari aspek sikap, keterampilan umum, keterampilan khusus dan pengetah uan.
3. CP mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang di bebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian
atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
4. Sub-CP Mata kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir
yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja
hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
6. Kriteria penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolak ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-
indikator yang telah di tetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun
kualitatif.
7. Teknik penilaian: test dan Non-test.
8. Bentuk Pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Prakti k Lapangan, Penelitian, Pengabdian
Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara.
9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative
Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yang setara.
10. Materi pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yang dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.
11. Bobot penilaian adalah presentasi penilaian terhadap setiap pencapaian Sub-CPMK yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian Sub- CPMK tersebut,
dan totalnya 100%.
12. PB=Proses Belajar, PT=Penugasan Terstruktur, KM=Kegiatan Mandiri.

Anda mungkin juga menyukai