Anda di halaman 1dari 3

SPO PENANGANAN PASKA PASIEN JATUH

No. Dokumen No. Revisi Halaman

064/SPO-SKP/RS-TLS/V/ 00 1/3
RSUD TALISAYAN
2019
Kabupaten Berau

Ditetapkan di : Talisayan,
STANDAR Tanggal Terbit Direktur RSUD Talisayan
PROSEDUR
OPERASIONAL
08 Agustus 2019.
drg. Nursyamsi
NIP. 19770201 200502 2 001
PENGERTIAN Upaya penanganan terhadap kejadian seseorang secara
tidak sengaja dan tiba-tiba terjatuh dari posisi berdiri, duduk,
atau berbaring ke tingkat yang lebih rendah. Dikecualikan
dari definisi ini adalah perubahan posisi tersebut disebabkan
oleh kekuatan besar (misalnya didorong).
TUJUAN Memberikan pertolongan segera terhadap pasien jatuh untuk
mendapatkan penanganan cepat sesuai dengan jenis
cedera yang terjadi
KEBIJAKAN Keputusan Direktur RSUD Talisayan Nomor
022/SK-DIR/RSUD. Talisayan/V/2019 Tentang Kebijakan
Panduan Pencegahan Pasien Cedera Karena Jatuh di
RSUD Talisayan
PROSEDUR 1. Perawat/ Petugas kesehatan membantu evakuasi jika
pasien jatuh
SPO PENANGANAN PASKA PASIEN JATUH

No. Dokumen No. Revisi Halaman

064/SPO-SKP/RS- 00 2/3
RSUD TALISAYAN
TLS/V/2019
Kabupaten Berau

2. Lakukan asesmen awal dan pemeriksaan tanda vital pada


pasien jatuh. Nilai apakah terdapat cedera akibat jatuh
(abrasi, kontusio, laserasi, fraktur, cedera kepala)
3. Perawat melaporkan kondisi pasien kepada Dokter Jaga.
4. Dokter Jaga melakukan pemeriksaan terhadap kondisi
pasien jatuh.
5. Perawat akan mengikuti tatalaksana yang diberikan oleh
dokter.
6. Jika pasien menunjukkan adanya gangguan kognitif, dapat
dipertimbangkan untuk mengunakan tali pengaman (non-
emergency restraint)
7. Risiko jatuh pasien akan dinilai ulang menggunakan
“Asesmen Risiko Jatuh”, lalu akan ditentukan intervensi.
8. Berikan edukasi mengenai risiko jatuh dan upaya
pencegahannya kepada pasien dan keluarga.
9. Dokumentasikan hasil penilaian dalam catatan terintegrasi.
Hal-hal yang perlu didokumentasikan :
- Tanggal/waktu jatuh
- Deskripsi pasien mengenai kejadian jatuh (bila
memungkinkan) :
SPO PENANGANAN PASKA PASIEN JATUH

No. Dokumen No. Revisi Halaman

064/SPO-SKP/RS- 00 3/3
RSUD TALISAYAN
TLS/V/2019
Kabupaten Berau

 Penyebab jatuh (apa yang sedang dilakukan pasien


saat terjatuh, medikasi yang diterima sebelum jatuh)
 Dimana lokasi pasien saat terjatuh dan kondisi
lingkungan
 Siapa yang ada di tempat kejadian
- Pemeriksaan pasien : Tanda vital, daerah/lokasi cedera,
penilaian ulang risiko jatuh
- Penanganan/intervensi yang diberikan oleh Staf medis
10. Perawat melaporkan insiden pasien jatuh dengan mengisi
formulir Laporan Insiden.

UNIT TERKAIT 1. Instalasi Rawat Inap


2. Instalasi Gawat Darurat
3. Instalasi Kamar Bersalin

Anda mungkin juga menyukai