Anda di halaman 1dari 9

MAKALAH

LISTRIK DINAMIS
MATA PELAJARAN IPA

Disusun oleh Kelompok 5

Alda Amanda
Khalisa Fauzia
Siti Zaenab
Bunga Pinka
Farid Gusti

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA


MTS NEGERI 02 KEPAHIANG
TAHUN 2023
KATA PENGANTAR

Bismillahirahmanirrahim.

Puji serta syukur kami panjatkan atas kehadirat Allah S.W.T atas
limpahan rahmat dan kasih saying serta petunjuknya sehingga memberikan
kemampuan dan kemudahan bagi kami dalam penyusunan makalah ini.

Di dalam makalah ini kami selaku penyusun hanya sebatas ilmu yang bisa
kami sajikan dengan topik Listrik Dinamis. Dimana dalam topik tersebut ada
beberapa hal yang dapat kita pelajari.

Makalah ini disusun untuk memenuhi syarat program studi teori dan
sejarah sastra Indonesia ,dengan judul:“ Listrik Dinamis).”untuk menyelesaikan
makalah ini adalah suatu hal yang mustahil apabila tidak mendapat bantuan dan
kerjasama dari berbagai pihak. Dalam kesempatan ini penulis menyampaikan
terimakasih kepada yang telah membantu.

Kami menyadari bahwa keterbatasan pengetahuan dan pemahaman kami


tentang Listrik Dinamis menjadikan keterbatasan kami pula untuk memberikan
penjelasan yang lebih mengenai hal tersebut. Oleh karena itu, kritik dan saran dari
semua pihak yang bersifat membangun selalu kami harapkan demi kesempurnaan
makalah ini.

Harapan kami semoga makalah ini membawa manfaat untuk kita semua.
Akhir kata kami ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu
proses kegiatan karya tulis ini.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Kepahiang, Agustus 2023


Hormt Kami

Penulis

1
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR............................................................................................1

DAFTAR ISI ......................................................................................................3

BAB I PENDAHULUAN..............................................................................4

A. Latar Belakang Masalah................................................................4

B. Rumusan Masalah.........................................................................4

C. Tujuan Pembelajaran....................................................................5

BAB II PEMBAHASAN................................................................................5

A.Pengertian Listrik Dinamis............................................................6


B.Alat – Slat Untuk Mengukur Kuat Arus Listrik.............................6
C.Benda Yang Dapat Menghantarkan Arus Listrik...........................7
D.Bunyi Hukum Kirchoff 1...............................................................8

BAB III PENUTUP

A.Simpulan………………………………………………………..9
B.Saran …………………………………………………………...9

DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………………....10

2
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG MASALAH


1.2 Arus listrik merupakan suatu muatan pada benda yang berisikan listrik. Jika
dua buah benda bermuatan didekatkan maka muatan tersebut bisa berpindah.
Muatan bisa berpindah dari satu tempat ke tempat lain jika perbedaan muatan
antar benda sangat besar dan hambatan diantara kedua tempat kecil.
Di dalam arus listrik terdapat dua arus, yakni listrik statis dan listrik dinamis.
Pada kesempatan kali ini pemakalah akan membawakan tentang listrik
dinamis, pengertian singkat dari listrik dinamis adalah arus listrik yang dapat
bergerak sesuai dengan kuat arus nya, satuan kuat arus ini disebut dengan
coulomb.

1.2. RUMUSAN MASALAH

Dari latar belakang diatas maka saya dapat menarik suatu permasalahan
sebagai berikut :

1. Apa pengertian dari listrik dinamis ?


2. Apa saja alat untuk mengukur kuat arus listrik ?
3. Apa saja benda yang dapat menghantarkan arus listrik ?
4. Bagaimana bunyi dari hukum Kirchoff 1 ?

1.3. TUJUAN PEMBELAJARAN

Adapun yang tujuan yang akan di dapat dalam penyusunan makalah ini
adalah sebagai berikut:

1. Untuk memahami pengertian dari lisrik dinamis


2. Untuk mengetahui apa saja alat untuk mengukur kuat arus listrik
3. Untuk mengetahui benda yang dapat menghantarkan arus listrik
4. Untuk mengetahui bunyi dari hukun Kirchoff 1

3
BAB II

PEMBAHASAN

2.1.  Pengertian Listrik Dinamis


Listrik Dinamis adalah listrik yang dapat bergerak.cara mengukur kuat
arus pada listrik dinamis adalah muatan listrik dibagai waktu dengan satuan
muatan listrik adalah coulumb dan satuan waktu adalah detik. kuat arus pada
rangkaian bercabang sama dengan kuata arus yang masuk sama dengan kuat
arus yang keluar. sedangkan pada rangkaian seri kuat arus tetap sama disetiap
ujung-ujung hambatan. Sebaliknya tegangan berbeda pada hambatan.

2.2. Alat Untuk Mengukur Kuat Arus Listrik

a. AMPEREMETER

Ampermeter merupakan alat untuk mengukur besarnya kuat arus listrik


yang melalui suatu penghantar.Bagian terpenting dari Ampermeter adalah
galvanometer.Galvanometer bekerja dengan prinsip gaya antara medan
magnet dan kumparan berarus. Galvanometer dapat digunakan langsung
untuk mengukur kuat arus searah yang kecil.Semakin besar arus yang
melewati kumparan semakin besar simpangan pada
galvanometer.Ampermeter terdiri dari galvanometer yang dihubungkan
paralel dengan resistor yang mempunyai hambatan rendah.Tujuannya adalah
untuk menaikan batas ukur ampermeter. Hasil pengukuran akan dapat terbaca
pada skala yang ada pada ampermeter. Amperemeter dirangkai seri dengan
alat listrik (lampu).

b. VOLTMETER

Voltmeter adalah alat untuk mengukur tegangan listrik atau beda potensial
antaradua titik.Voltmeter juga menggunakan galvanometer yang dihubungkan
seri dengan resistor.Beda antara Voltmeter dengan Ampermeter adalah
sebagai berikut:

4
1. Ampermeter merupakan galvanometer yang dirangkai dengan hambatan
shunt secara seri, Voltmeter secara paralel.
2. Hambatan Shunt yang dipasang pada Ampermeter nilainya kecil
sedangkan
pada Voltmeter sangat besar.

2.3 Benda Yang Dapat Menghantarkan Arus Listrik

Mengapa ketika kita menyentuh kabel yang tidak terlindung kita


kesetrum? Pernahkah anda kesetrum listrik?Itu karena kabel terbuat dari
konduktor dan dilindungi oleh isolator. Berdasarkan daya hantarnya, zat
digolongkan menjadi:

1. Konduktor
Konduktor : Penghantar Listrik yang Baik
Contoh: tembaga, besi, perak dan karbon
Semua jenis logam dan karbon adalah konduktor.

2. Isolator
Isolator : Penghantar Listrik yang Buruk
Contoh: kayu, plastik, karet dan kaca.

Semua jenis non logam, kecuali karbon, adalah isolator.Pada tegangan


yang sangat tinggi, isolator dapat menghantarkan listrik dengan baik.Selain
konduktor dan isolator, ada penghantar yang sangat baik
dalammenghantarkan listrik yaitu Super konduktorr penghantar tanpa
hambatan. Kondisi ini tercapai pada suhu 0 mutlak (-273 °C). Selain itu ada
juga penghantar bukan konduktao maupun isolator, yaitu Semikonduktor

5
Semi konduktor adalah bahan yang dapat dibuat sebagai konduktor maupun
isolator, contohnya silikon dan germaniumNilai hambat jenis suatu
penghantar bertambah secara linier sesuai dengankenaikan suhu.

2.4. Hukum Kirchoff 1

Dengan menggunakan hukum Ohm kita dapat menemukan besarnya arus


yang mengalir pada suatu rangkaian gabungan seri-paralel.Meskipun
demikian kadang-kadang kita menjumpai rangkaian yang sulit untuk
dianalisis. Sebagai suatu contoh, kitatidak dapat menemukan aliran arus pada
setiap bagian rangkaian sederhana dengan kombinasi hambatan seri
danparalel.

Menghadapi rangkaian yang sulit seperti ini, kita menggunakan hukum-


hukum yang ditemukan oleh G. R. Kirchhoff (1824-1887) pada pertengahan
abad 19. Terdapat dua hukum Kirchooff, dan hukum-hukum ini adalah
aplikasi sederhana yang baik sekali darihukum-hukum kekekalan muatan dan
energi.Hukum pertama Kirchhoff atau hokum persambungan (junction rule)
didasarkan atas hukum kekekalan muatan, dan kita telahmenggunakannya
pada kaidah untuk hambatan-hambatan paralel.Dalam alirannya, arus listrik
juga mengalami cabang-cabang.Ketika arus listrikmelalui percabangan
tersebut, arus listrik terbagi pada setiap percabangan dan besarnyatergantung
ada tidaknya hambatan pada cabang tersebut.Bila hambatan pada
cabangtersebut besar maka akibatnya arus listrik yang melalui cabang
tersebut juga mengecildan sebaliknya bila pada cabang, hambatannya kecil
maka arus listrik yang melaluicabang tersebut arus listriknya besar.

Hukum I Kirchoff berbunyi:


“Jumlah kuat arus listrik yang masuk ke suatu titik percabangan sama
dengan jumlah kuat arus listrik yang keluar dari titik percabangan tersebut.”

6
BAB III

PENUTUP

A. SIMPULAN
Arus listrik merupakan suatu muatan pada benda yang berisikan
listrik. Jika dua buah benda bermuatan didekatkan maka muatan
tersebut bisa berpindah. Muatan bisa berpindah dari satu tempat ke
tempat lain jika perbedaan muatan antar benda sangat besar dan
hambatan diantara kedua tempat kecil. Listrik dinamis adalah arus
listri yang dapat bergerak sesuai dengan kuat arusnya, untuk
mempelajari tentang arus listrik ini menggunakan yang namanya
hukum Kirchoff 1

B. SARAN
Kita sebagai generasi muda harus menjadi generasi penerus
bangsa dan Negara dengan cara giat belajar dan berlatih agar kelak
bisa bermanfaat bagi bangsa dan agama

Penulis berharap dengan berkembangnya ilmu pengetahuan kita


dapat lebih mentelaah informasi yang kita terima baik dari dalam
negeri maupun luar negeri yang bersifat merusak pemikiran kita
tentang para pendahulu kita terutama pada agama.

7
Daftar Pustaka

 Buku paket IPA kelas 9


 Buku paket fisika kelas 12

Anda mungkin juga menyukai