Anda di halaman 1dari 1

Tanggapan Sindrom Down:

Sindrom Down atau Down Syndrome adalah kelainan genetik yang menyebabkan
penderitanya memiliki tingkat kecerdasan yang rendah,dan kelainan fisik yang khas. Down
Syndrome terjadi ketika ada satu salinan extra dari kromosom nomor 21. Kromosom atau
struktur pembentuk gen normalnya berpasangan,diturunkan dari masing-masing orang tua.

Tanggapan penyakit Hemofilia:

Hemofilia adalah kondisi dimana terdapat kelainan pada darah yang menyebakan darah sulit
membeku karena proteinyang bertugas pembekuan darah tersebut kurang. Kelainan ini cukup
berbahaya jika tidak ditangani dengan tepat karena dapat menyebabkan penyakit lainnya.

Anda mungkin juga menyukai