Anda di halaman 1dari 2

GEREJA TORAJA JEMAAT BAKU’ J Ya Tuhan, tiada yang tersembunyi di hadapan-Mu, kami mengaku

TATA IBADAH HARI MINGGU telah berdosa terhadap Engkau dan sesama kami. Ampuni kami ya
MINGGU, 17 SEPTEMBER 2023 Tuhan.
(Berdasarkan Liturgi 1, Stola Putih) J Menyanyikan ”Kasihi Musuhmu”(NJNE 14:1-3)
“MENGAMPUNI TANPA BATAS” “Kasihi musuhmu, jangan dibenci”, itu sabda Yesus
bagi muridNya. “Kasihi musuhmu, jangan dibenci”,
BERHIMPUN MENGHADAP ALLAH mari kawan-kawan turut p’rintahNya.
1. Persiapan “Kasihi musuhmu, jangan dibenci”, walau hati jengkel,
PL Selamat hari minggu dan selamat berjumpa kembali dalam ibadah marah dan kesal.“Kasihi musuhmu, jangan dibenci”,
hari ini. Kita menyadari bahwa semua manusia telah berdosa, turut printah Yesus, ya selamanya.
namun Tuhan tetap mengasihinya. Tuhan mengampuni setiap “Kasihi musuhmu, jangan dibenci”, meski kau di ganggu
pelanggaran dan menghapuskan segala hutang dosa kita. Oleh tiada akhirnya. “Kasihi musuhmu, jangan dibenci”,
karena itu sepatutnyalah kita selalu bersyukur dan memujiNya jadi anak Tuhan, turut p’rintahNya.
serta menyatakan pengampunan kepada sesama kita yang tanpa PF Kepada kamu sekalian yang tunduk dalam penyesalan, berita
angka batasan. Mari kita berdiri dan memuji Tuhan: ”Melayani, anugerah dari Allah dinyatakan kembali: Dapatkah seorang
Melayani Lebih Sungguh”. perempuan melupakan bayinya, sehingga ia tidak menyayangi
2. Prosesi (Berdiri) anak dari kandungannya? Sekalipun dia melupakannya, Aku tidak
J Menyanyikan “Melayani, Melayani Lebih Sungguh” akan melupakan engkau. (Yesaya 49:15)
Melayani, melayani lebih sungguh J Menyanyikan, ”Besarlah Kasih Bapaku”(KJ 389:1,4)
Melayani, melayani lebih sungguh Besarlah kasih Bapaku, selalu melingkupiku;
Tuhan lebih dulu melayani kepadaku di mana-mana diriku diasuhNya.
Melayani, melayani lebih sungguh Ya Bapa, atas kasihMu yang s’lalu menaungiku,
Mengasihi, mengasihi lebih sungguh kunaikkan t’rima kasihku kepadaMu.
Mengasihi, mengasihi lebih sungguh 6. Petunjuk Hidup Baru
Tuhan lebih dulu mengasihi kepadaku PF Dengarkanlah Petunjuk Hidup Baru: “Kemudian datanglah Petrus
Mengasihi, mengasihi lebih sungguh dan berkata kepada Yesus: "Tuhan, sampai berapa kali aku harus
Mengampuni, mengampuni lebih sungguh mengampuni saudaraku jika ia berbuat dosa terhadap aku?
Mengampuni, mengampuni lebih sungguh Sampai tujuh kali?" Yesus berkata kepadanya: "Bukan! Aku
Tuhan lebih dulu mengampuni kepadaku berkata kepadamu: Bukan sampai tujuh kali, melainkan sampai
Mengampuni, mengampuni lebih sungguh tujuh puluh kali tujuh kali.” (Matius 18:21-22)
3. Votum (Berdiri) 7. Bermazmur Membaca Mazmur 103:1-13
PF Pertolongan kita adalah dalam nama Tuhan yang menjadikan Menyanyikan ”Pujilah Tuhan, Segenap Jiwaku”(Maz. 103:1,2)
langit dan bumi. J Amin Pujilah TUHAN, segenap jiwaku;
4. Salam (Berdiri) Nama kudusNya pujilah selalu
PF Salam dari semua orang kudus kepada kamu. Kasih karunia
Dan jangan lupa kebaikkanNya:
Tuhan Yesus Kristus, dan kasih Allah, dan persekutuan Roh
Kudus menyertai kamu sekalian. J Dan besertamu juga. Dosamu hapus oleh pengampunan,
5. Pengakuan Dosa dan Berita Anugerah (Duduk) Bahkan penyakit sudah disembuhkan
PF FirmanNya mengatakan bahwa, ”Jika kita berkata, bahwa kita Hidupmu jadi pulih dan lega!
tidak berdosa, maka kita menipu diri kita sendiri dan kebenaran Kau ditebusNya dari kematian,
tidak ada di dalam kita” (1 Yoh. 1:8). Tentu kita semua menyadari Kau diberi mahkota yang gemilang,
bahwa kita adalah manusia yang berdosa. Dalam kesadaran itu, Yaitu rahmat perjanjianNya;
marilah kita merendahkan diri di hadapanNya dengan hati yang Kau dikenyangkanNya dengan kebaikan:
terbuka memohon pengampunanNya sambil kita berkata: Pembaruanmu dapat diandaikan
Dengan garuda waktu mudanya.
8. Doa Pembacaan Alkitab (Duduk) Kau perkasa dan setia; bimbing aku yang lemah.
9. Pembacaan Alkitab Roti sorga, Roti sorga, puaskanlah jiwaku,
Lektor 1 : Keluaran 14:19-31 puaskanlah jiwaku.
Lektor 2 : Roma 14:1-12 Pada batas Sungai Yordan hapuskanlah takutku.
J Menyanyikan: “Haleluya”KJ 472(1) Ya Penumpas kuasa maut, tuntun aku sertaMu.
Ha-le-lu-ya, ha-le-lu-ya, ha-le-lu-ya, ha-le-lu-ya Pujianku, pujianku bagiMu selamanya,
PF : Injil Matius 18:21-31 (Bahan Utama) (Berdiri) bagiMu selamanya.
J Nyanyian Jemaat: ”Kurre Sumanga’Puang Tu KadamMI” 15. Pengutusan
10. Khotbah, Saat Teduh, Doa Bapa Kami (Duduk) PF Pergilah: dengan meneladani kasih Yesus Kristus yang
11. Pengakuan Iman (Berdiri) mengampuni tanpa batas. Arahkanlah hatimu dan terima
PF+J Mengucapkan: Pengakuan Gereja Toraja berkatNya:
PF Oleh anugerah Allah dan oleh kuasa Roh Kudus, Gereja Toraja 16. Berkat
mengaku bahwa:
Pdt Tuhan memberkati engkau dan melindungi engkau; Tuhan
S ”YESUS KRISTUS ITULAH TUHAN DAN JURUSELAMAT”
PF Pengakuan ini dijabarkan dalam Pengakuan Gereja Toraja menyinari engkau dengan wajah-Nya dan memberi engkau
bahwa: kasih karunia; Tuhan menghadapkan wajah-Nya kepadamu dan
J ”Allah berfirman kepada manusia yang ditebus, dikuduskan dan memberi engkau damai sejahtera.
dipanggil menjadi umat Allah untuk disuruh ke dalam dunia Non Pdt
bagi pekerjaan penyelamatan menuju zaman akhir” Kiranya Allah mengasihani kita dan memberkati kita, kiranya Ia
S Menyanyikan, ”Muliakanlah Allah Bapa”(KJ 242:1-3) menyinari kita dengan wajah-Nya. J Amin.
Muliakanlah Allah Bapa, muliakan Putr’aNya, 17. Nyanyian Syukur ”Ku Berbahagia”(KJ 392:1-3)
Muliakan Roh Penghibur, Ketiganya Yang Esa! “Ku berbahagia, yakin teguh: Yesus abadi
Haleluya, puji Dia Kini dan selamanya! kepunyaanku! Aku warisNya, ‘ku ditebus,
Muliakan Raja Kasih yang menjadi Penebus, ciptaan baru Rohulkudus.
yang membuat kita waris KerajaanNya terus. Aku bernyanyi bahagia memuji Yesus selamanya.
Haleluya, puji Dia, Anakdomba yang kudus! Aku bernyanyi bahagia memuji Yesus selamanya.
Muliakan Raja sorga, Raja G’reja yang esa, Pasrah sempurna, nikmat penuh; suka sorgawi
Raja bangsa-bangsa dunia; langit-bumi nyanyilah! melimpahiku. Lagu malaikat amat merdu;
Haleluya, puji Dia, Raja Mahamulia! kasih dan rahmat besertaku.
12. Persembahan (Duduk) Aku bernyanyi bahagia memuji Yesus selamanya.
PL Marilah kita memberi persembahan kepada Tuhan, dan hendaklah Aku bernyanyi bahagia memuji Yesus selamanya.
kita selalu mengingat firmanNya: Pujilah TUHAN, hai segala Aku serahkan diri penuh, dalam Tuhanku
buatan-Nya, di segala tempat kekuasaan-Nya! Pujilah TUHAN, hai hatiku teduh. Sambil menyongsong kembaliNya,
jiwaku! (Mazmur 103:22) ‘ku diliputi anugerah.
J Menyanyi “Ya Tuhan, Hanya Inilah”(PKJ 150:1,2,3,5) Aku bernyanyi bahagia memuji Yesus selamanya.
Aku bernyanyi bahagia memuji Yesus selamanya
Ya Tuhan, hanya inilah yang patut kuberi padaMu;
ungkapan syukur apalah, dibanding berkat karuniaMu?
Pemb’rian janda miskin pun Engkau lihat ketulusannya,
tiliklah juga hatiku, saat kubawa persembahan.
Semua harta kami pun bersumber hanya kepadaMu,
dengan bersuka bergemar kupersembahkan kepadaMu.
Pujian dan hormat t’rimalah, ya Tuhan, sumber s’gala berkat;
di tiap waktu dan tempat, naiklah syukur kepadaMu.
13. Doa Syukur dan Syafaat
14. Menyanyikan “Tuntun Aku, Tuhan Allah”(KJ 412:1,3) (Berdiri)
Tuntun aku, Tuhan Allah, lewat gurun dunia.

Anda mungkin juga menyukai