Anda di halaman 1dari 1

PENILAIAN HARIAN PERKEMBANGBIAKAN TUMBUHAN DAN HEWAN

1) tumbuhan yang memiliki ciri bakal biji berada dalam 15) cara penyebaran biji dengan perantara kelelawar yaitu
bakal buah disebut… . pada jambu biji dan pepaya adalah… .
A. Angiospermae C. Vegetatif A. anemokori C. entomokori
B. Gymnospermae D. Generatif B. hidrokori D. kiropterokori

2) cara berkembang biak dengan tunas pada batang yang 16) cara penyebaran biji dengan perantara serangga yaitu
ada dalam tanah disebut … . pada wijen dan tembakau adalah… .
A. stolon C. rizoma A. anemokori C. entomokori
B. umbi lapis D. umbi batang B. hidrokori D. kiropterokori

3)cara perkembangbiakan vegetatif alami kentang 17) Teknologi Perkembangbiakan pada Tumbuhan tanpa
adalah… . menggunakan tanah yaitu… .
A. stolon C. rizoma A. Hidroponik C. kultur jaringan
B. umbi lapis D. umbi batang B. vertikultur D. hibridasi

4)cara perkembangbiakan vegetatif alami stroberi adalah… 18) Teknologi Perkembangbiakan pada Tumbuhan
. membuat instalasi atau menanam secara bertingkat
A. stolon C. rizoma (vertikal) yaitu… .
B. umbi lapis D. umbi batang A. Hidroponik C. kultur jaringan
B. vertikultur D. hibridasi
5) cara perkembangbiakan vegetatif buatan dengan cara
membenamkan tangkai tanaman ke tanah, sehingga 19) pasangan Perkembangbiakan Aseksual dan Hewan
bagian yang tertanam dalam tanah tumbuh akar adalah… . berikut yang tepat adalah… .
A. Cangkok C. merunduk A. Tunas-planaria C. fragmentasi-Hydra sp
B. setek D. menempel B.fragmentasi-obelia sp D. tunas-Hydra sp

6) cara perkembangbiakan vegetatif buatan dengan cara 20) Perhatikan gambar berikut!
memotong (memisahkan dari induk) suatu bagian tanaman
dan kemudian ditanam untuk menghasilkan individu baru
adalah… .
A. Cangkok C. merunduk
B. setek D. menempel

7) alat kelamin betina bunga adalah… . Bagian pada fase bertanda X disebut… .
A. benang sari C. kelopak A. telur C. pupa
B. Putik D. mahkota B. larva D hewan dewasa
8) alat kelamin jantan bunga adalah… .
A. benang sari C. kelopak
B. Putik D. mahkota

9) penyerbukan dengan perantara burung adalah… .


A. anemogami C. ornitogami
B. entomogami D. kiropterogami

10) penyerbukan dengan perantara lebah adalah… .


A. anemogami C. ornitogami
B. entomogami D. kiropterogami

11) penyerbukan dengan perantara kelelawar adalah… .


A. anemogami C. ornitogami
B. entomogami D. kiropterogami

12) penyerbukan yang serbuk sarinya berasal dari bunga


lain pada tumbuhan itu juga adalah… .
A. autogami C. allogami
B. geitonogami D. hibridogami

13) penyerbukan yang serbuk sarinya berasal dari bunga


lain pada tumbuhan lain dengan jenis sama adalah… .
A. autogami C. allogami
B. geitonogami D. hibridogami

14) cara penyebaran biji dengan perantara air yaitu pada


pohon kelapa dan bakau adalah… .
A. anemokori C. entomokori
B. hidrokori D. ornitokori

Anda mungkin juga menyukai