Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN AKHIR TAHUN

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : Administrasi Infrastruktur Jaringan


Program Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ)
Kelas/Semester : XII / 1
Waktu : 08.00 s.d 09.30 WIB

PETUNJUK PENGERJAAN :
1. Bacalah Basmalah sebelum menjawab pertanyaan
2. Kerjakanlah soal yang mudah terlebih dahulu
3. Bacalah Hamdallah setelah selesai menjawab semua soal
4. Bekerjalah dengan penuh kejujuran dan rasa tanggung jawab

I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat pada pilihan A, B, C, D dan E di bawah ini!
1. Mengecek trunking dengan cara Pada komputer B. chain = dstnat E. chain = belakang
yang ada dalam satu jaringan ..... C. chain = maju
A. Memukul D. Dhcp
B. Test ping E. Pdkt 9. Vlan bertujuan untuk .....
C. Coding A. Memperlancar Proses pengubahan data
2. Agar komputer berkomunikasi pada vlan yang B. Memperbaiki lalu lintas data
sama, setiap komputer harus memiliki ..... C. Mengurangi besarnya data
A. Alamat IP D. Memperlancar lalu lintas data
B. Subnet mask E. Mengubah data
C. Alamat IP dan Subnet mask 10. Bedanya bridge, switch, router berada pada .....
D. Face mask A. Lintasan D. Kekuatan
E. Kabel B. Frekuensi E. Harga
3. Deretan angka biner dari 32 bit sampai 128 bit C. Bentuk
adalah ..... 11. Berikut adalah manfaat dari vlan, kecuali .....
A. Netmask D. IP Address A. Performance
B. Gateway E. Router B. Mempermudah administrator jaringan
C. DNS C. Mengurangi
4. Definisi untuk daerah yang di layani oleh satu D. Keamanan
acces point wireless LAN standart 802. 11 a/b/g E. Kemacetan laulintas data
adalah .....
A. Netmask D. IP Address 12. Nama lain perangkat jaringan komputer adalah.....
B. Gateway E. Hotspot A. Network D. Device
C. DNS B. Networking E. Hub
5. Sebuah aturan/standart yang mengatur atau C. Network device
mengijinkan terjadinya hubungan komunikasi 13. Salah satu fungsi dari switch adalah .....
dan perpindahan data antara dua atau lebih titik A. Menerima informasi
komputer disebut ..... B. Media
A. Netmask D. IP Address C. Mengubah informasi
B. Gateway E. Hotspot D. Mentransmisi data
C. DNS E. Penghubung
14. Kinerja switch menjadi cepat dan handal karena
6. Berapa hardisk minimal yang dapat digunakan langsung mengirim data ke .....
untuk menginstall mikrotik routerOS ..... A. Luar D. Media transmisi
A. 25 MB D. 3 Kg B. Tujuan E. Folder
B. 1 GB E. 1 MB C. Monitor
C. 3 GB 15. Switch lebih handal daripada hub karena
melakukan ..... terhadap perangkat yang
7. Kantor pusat mikrotik indonesia berada di kota..... terhubung dengannya .....
A. Semarang D. Yogyakarta A. Penyeleksian
B. Jakarta E. Surabaya B. Pemindahan
C. Bandung C. Pengamanan
D. Penindasan
8. Action = redirect diterapkan di ..... E. Perdamaian antar data
A. chain = srcnat D. chain = mundur
16. Switch managed dapat digunakan jika kita 25. Alat yang digunakan untuk mengetahui spektrum
memiliki jaringan yang cukup ..... frekuensi yang telah digunakan oleh jaringan .....
A. Banyak D. Kompleks A. spectrum analyzer
B. Sedikit E. Baik B. AVO meter
C. Kecil C. Multimeter
17. Trunking berfungsi untuk ..... D. synchronize analyzer
A. Mentransmisi E. metal analyzer
B. Penghalang akses 26. Alat yang digunakan untuk menghitung
C. Menghubungkan vlan yang sama dalam kehilangan energi yang didapat dari serat optik
switch berbeda adalah .....
D. Menghubungkan vlan berbeda dalam satu A. loss power meter
switch B. good power meter
E. Menghubungkan semuanya C. multimeter
18. Trunking adalah sebuah konsep dimana sistem D. standar power meter
komunikasi dapat menyediakan akses jaringan E. spectrum analyzer
untuk .....
A. Server D. Hosting 27. Berikut yang bukan merupakan jenis kabel untuk
B. Word E. Web Server jaringan komputer adalah .....
C. Client A. BNC D. STP
19. Vlan yang hanya mengatur trafik data pada VLAN, B. Coaxial Cable E. Fiber Optic
merupakan pengertian dari ..... C. UTP
A. Default vlan D. Management vlan 28. Untuk melihat indikasi pada konfigurasi IP yang
B. Data vlan E. Native vlan terpasang pada Komputer dengan sistem operasi
C. Voice vlan windows dengan perintah .....
20. Switch merupakan ..... jaringan komputer A. Ifconfig D. Cpconfig
A. Software D. Malware B. Ipconfig E. Lsconfig
B. Brainware E. Hardware C. Isconfig
C. Tupperware 29. Menurut referensi OSI, layer protokol ada .....
21. Switch>enable A. 3 D. 6
Switch#............ B. 4 E. 7
Switch(vlan)#vlan 10 name jackaVLAN 10 added: C. 5
Nama:jacka 30. Suatu aturan dimana pemilik program tetap
Switch(vlan)#vlan 20 name santosa memegang haknya tetapi orang lain
VLAN 20 added: dimungkinkan untuk menyebarkan dan
Name:santosa memodifikasi, dengan syarat source code asli
Switch(vlan)#exit harus diikutsertakan dalam distribusinya disebut
APPLY completed. .....
Exiting A. GPL (General Public License)
Switch# B. TTL (Time to Live)
Titik-titik di atas dilengkapi dengan kalimat ..... C. OEM (Original Equipment Manufacturer)
A. Disable D. Enable=off D. RTO (Request Time Out)
B. Disable 1 vlan E. Algoritma E. OEP (Overseas Employment promoters)
C. Vlan database 31. Berdasarkan koneksinya, jaringan dibagi 4 jenis,
22. Secara umum jaringan komputer terdiri dari di sedangkan bluetooth termasuk ke dalam
bawah ini, kecuali ..... koneksi .....
A. LAN D. RAN A. PAN D. WAN
B. MAN E. Internet B. LAN E. KAN
C. WAN C. MAN
23. Jenis Routing adalah ..... 32. Di bawah ini keuntungan membuat VLAN, kecuali
A. routing langsung dan tidak langsung .....
B. routing cepat dan lambat A. memperluas jaringan
C. routing searah dan multiarah B. mengatasi kemacetan jaringan
D. routing sekelas dan tidak sekelas C. mengisolasi masalah jaringan
E. routing naik dan turun D. biaya yang mahal
24. Antena yang memancar ke segala arah (360 E. mengubah cara kerja HUB menjadi Switch
derajat) disebut ..... 33. Beberapa teknologi WAN antara lain di bawah ini,
A. yaggi super D. omni struktural kecuali .....
B. omni directional E. yaggi struktural A. Modem D. Frame relay
C. yaggi directional B. ISDN E. Buffer
C. DSL
34. Untuk mendeteksi apakah hubungan komputer
dengan jaringan sudah berjalan dengan baik,
utilitas yang digunakan adalah .....
A. Ls D. Tracert
B. Clear E. Ping
C. Man
35. Jika nomor IP tidak dikenal dalam jaringan, maka
akan muncul pesan .....
A. RTO
B. TTL (time to live)
C. TTL (time to leave)
D. Data pending
E. Repply for all

ESSAI

1. Sebutkan dan jelaskan Bagaimana Keja Seorang


Cyber Scurty
2. Dalam membangun jaringan LUAS apakah yang
pertama harus diperhatikan !
3. Ketika kita memdapatkan Trouble dalam
Penyambungan jaringan Lokal hal apa yang
pertama harus di perhatikan dan dijalankan !
4. Sebutkan tugas pertama kelompok kalian !
5. Dalam pembutan Website apakah alat
pendukung untuk membuat tersebut !
KUNCI JAWABAN

JAWABAN 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
A √ √ √
B √ √ √ √
C √ √ √ √ √ √
D √ √ √ √
E √ √ √

2
JAWABAN 21 22 23 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
4
A √ √ √ √ √ √ √ √
B √ √ √
C √ √ √
D √ √ √
E √ √ √

4
JAWABAN 41 42 43 45 46 47 48 49 50
4
A √ √
B √ √ √
C √ √
D √
E √ √

ESSAY!!!

Anda mungkin juga menyukai