Anda di halaman 1dari 25
PANITIA SELEKSI PENERIMAAN APARATUR SIPIL NEGARA PEMERINTAH KABUPATEN EMPAT LAWANG JI Lintas Sumatera KM. 3,5 Talang Banyu Telp_ 0702 - 21008 Tebing Ti PENGUMUMAN NOMOR : 810/31/PANSEL-ASN.4L/2023 TENTANG PENERIMAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA UNTUK JABATAN FUNGSIONAL TENAGA KESEHATAN TAHUN ANGGARAN 2023 DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN EMPAT LAWANG Berdasarkan surat Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 546 Tahun 2023 tanggal 20 Juli 2023 tentang Penetapan Kebutuhan Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten/Kota Tahun Anggaran 2023 dan Surat Badan Kepegawaian Negara Nomor: 8871/B-KS.04.01 /SD/K/2023 tanggal 16 September 2023 tentang Perubahan Jadwal Pelaksanaan Seleksi CASN Tahun Anggaran 2023, maka Pemerintah Kabupaten Empat Lawang membuka kesempatan bagi Warga Negara Indonesia yang memenuhi syarat untuk mengisi 414 (Empat Ratus Empat Belas) formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tenaga Kesehatan (formasi sebagaimana Lampiran I pengumuman ini). I. DASAR HUKUM Pelaksanaan pengadaan PPPK untuk Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan Pemerintah Kabupaten Empat Lawang Tahun 2023 berpedoman pada’ 1. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 14 Tahun 2023 tentang Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional; 2. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 648 Tahun 2023 tentang Mekanisme Seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional Tahun Anggaran 2023; 3. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 654 Tahun 2023 tentang Persyaratan Surat Tanda Registrasi untuk Melamar pada Jabatan Fungsional Kesehatan dalam Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Untuk Jabatan Fungsional Tahun Anggaran 2023; 4, Surat Edaran Dirjen Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan Nomor PT.01.03/F/1365/2023 tentang Persyaratan Kualifikasi Pendidikan dan Surat Tanda Registrasi (STR) Dalam Rangka Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional Kesehatan Tahun 2023; dan 5, Surat Edaran Dirjen Tenaga Kesehatan Kementerian Kesehatan Nomor HK.02.02/F/2181/2023 tentang Penjelasan Surat Edaran Direktur Jenderal Tenaga Kesehatan Nomor PT.01.03/F/1365/2023 tentang Persyaratan Kualifikasi Pendidikan dan Surat Tanda Registrasi (STR) Dalam Rangka Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional Kesehatan Tahun 2023. B Dipindsi dengan Camscannee Ketentuan tersebut di atas merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Pengumuman ini, Seluruh Pelamar WAJIB MEMBACA dan MEMPEDOMANI ketentuan dalam aturan dimaksud. Adapun ketentuan dan/atau aturan khusus selama tidak bertentangan dengan ketentuan tersebut di atas akan diatur lebih lanjut dalam pengumuman ini dan hanya berlaku pada Penerimaan PPPK Tenaga Kesehatan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Empat Lawang Tahun 2023. I. KRITERIA PELAMAR Sesuai dengan Jenis kebutuhan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja untuk Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan Tahun Anggaran 2023 meliputi : A. Khusus 1. Eks Tenaga Honorer Kategori II ( Eks THK-Il) yaitu eks THK-II yang terdaftar dalam pangkalan data (database) Eks THK-II pada Badan Kepegawaian Negara dan melamar pada Instansi Pemerintah tempat bekerja saat mendaftar; dan 2. Tenaga non Aparatur Sipil Negara (Tenaga non ASN) yaitu pegawai yang melamar pada Instansi Pemerintah tempat bekerja saat mendaftar dan memiliki pengalaman kerja paling singkat 2 (dua) tahun secara terus- menerus pada Instansi Pemerintah yang dilamar. B. Umum Tenaga Kesehatan yang bekerja di instansi Pemerintah atau Non Pemerintah memiliki pengalaman kerja paling singkat 2 (dua) tahun secara terus- menerus pada Instansi Pemerintah yang dilamar. Ill. PERSYARATAN PELAMAR 1. Persyaratan Umum a. Warga Negara Indonesia; b. Usia paling rendah 20 (dua puluh) tahun dan paling tinggi 1 (satu) tahun sebelum batas usia tertentu pada jabatan yang akan dilamar pertanggal 19 September 2023 sesuai dengan ketentuan peraturan perundang- undangan; c. Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih; d. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil, PPPK, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta; e. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis; f. Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan jabatan; g Memiliki kompetensi yang dibuktikan dengan sertifikasi keahlian tertentu yang masih berlaku dari lembaga profesi yang berwenang untul jabatan yang mempersyaratkan; B Dipindsi dengan Camscannee Ds 3. h. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia atau negara lain yang ditentukan oleh Pemerintah; i, Tidak berkedudukan sebagai calon PNS, PNS, calon PPPK, PPPK, prajurit Tentara Nasional Indonesia, atau anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia; j. Tidak pernah melakukan dan/atau terlibat tindakan pelanggaran seleksi dalam 3 (tiga) periode seleksi calon ASN sebelumnya; k. Tidak berstatus sebagai peserta lulus seleksi calon ASN yang sedang dalam proses pengusulan penetapan NIP/NI PPPK; 1. Sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan jabatan yang dilamar. m. Bagi Pelamar Penyandang Disabilitas wajib memenuhi_ persyaratan tambahan : - Melampirkan Surat keterangan dari dokter_ rumah _ sakit pemerintah/puskesmas yang menerangkan jenis dan derajat kedisabilitasnnya; dan - Menyampaikan video singkat yang menunjukan kegiatan sehar-hari pelamar dalam menjalankan tugas sebagai Tenaga Kesehatan. Persyaratan Khusus a. Wajib memiliki STR (bukan STR Internship) sesuai dengan Jabatan yang dilamar dan masih berlaku pada saat pelamaran sebagaimana tercantum pada lampiran I pengumuman ini; dan b. Wajib memiliki masa kerja sesuai dengan formasi jabatan fungsional yaitu: - Bagi pelamar pada jenis jabatan fungsional jenjang terampil dan pertama wajib memiliki pengalaman masa kerja paling singkat 2 (dua) tahun; dan - Bagi pelamar jenis jabatan fungsional jenjang Ahli Muda wajib memiliki pengalaman masa kerja paling singkat 3 (tiga) tahun. Persyaratan lain sesuai kebutuhan Jabatan yang ditetapkan oleh PPK (Pejabat Pembina Kepegawaian); IV. JADWAL SELEKSI No Kegiatan Jadwal 1. |Pengumuman Seleksi 19 September s.d 3 Oktober 2023 2. | Pendaftaran Seleksi 20 September s.d 9 Oktober 2023 3. | Seleksi Administrasi 20 September s.d 12 Oktober 2023 4,_|Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi_ | 13 s.d 16 Oktober 2023 5. 17 s.d 19 Oktober 2023 6. 17 s.d 21 Oktober 2023 7. 20 s.d 26 Oktober 2023 8._|Penarikan data final 27 s.d 29 Oktober 2023 9. | Penjadwalan Seleksi Kompetensi 30 Oktober s.d 2 November 2023 10. | Pengumuman Daftar Pelamar, Waktu, dan | 3 s.d 6 November 2023 ‘Tempat Seleksi 11, | Pelaksanaan Seleksi Kompetensi 8 November s.d 2 Desember 2023 3 B Dipindsi dengan Camscannee 12. Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Teknis 13 November s.d 4 Desember Tambahan 2023 13. | Pengolahan Nilai Seleksi Kompetensi 28 November s.d 7 Desember 2023 14. | Pengumuman Kelulusan 4 s.d 13 Desember 2023 15. | Pengisian DRH NI PPPK 14 Desember 2023 s.d 12 Januari 2024 16. | Usul Penetapan NI PPPK 13 Januari s.d 11 Februari 2024 . KETENTUAN PENDAFTARAN 1. CARA PENDAFTARAN a Pendaftaran pelamar seleksi CASN PPPK Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan dilakukan melalui Jaman resmi Badan Kepegawaian Negara yaitu https://sscasn.bkn Pelamar melakukan login di portal SSCASN, menggunakan password dan NIK yang telah didaftarkan; Melengkapi Data: 1) Unggah foto diri; 2) Memilih jabatan dan melengkapi pendidikan; 3) Melengkapi biodata; 4) Unggah dokumen PDF yang diperlukan sesuai dengan persyaratan Instansi (tidak menggunakan aplikasi di handphone agar file terbaca jelas); 5) Mengecek: isian yang telah dilengkapi pada form Resume; 6) Mencetak kartu pendaftaran. Dokumen yang diperlukan pada huruf c angka 4 diatas adalah: 1) Scan Surat Lamaran sesuai dengan persyaratan ditulis tangan dengan huruf kapital yang sudah ditandatangani dan dibubuhi e-materai ditujukan Kepada Bupati Empat Lawang di Tebing Tinggi (Lampiran 1); 2) Scan Surat Pernyataan 5 Point, Surat Pernyataan Bersedia Ditempatkan dan Melaksanakan Tugas serta Surat Pernyataan Tidak Akan Mengajukan Pindah/Mutasi Selama 5 Tahun ditulis tangan dengan huruf kapital yang sudah ditandatangani dan dibubuhi e- materai dokumen tersebut dibuat menjadi 1 file (Lampiran II, Lampiran IV dan Lampiran V); 3) Scan Kartu Tanda Penduduk/ Surat Keterangan dari DUKCAPIL; 4) Ijazah asli atau bagi lulusan perguruan tinggi luar negeri, telah memperoleh surat keputusan penyetaraan ijazah dari kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang pendidikan; 5) Transkrip nilai asli atau bagi lulusan perguruan tinggi luar negeri melampirkan transkrip nilai dan surat keputusan hasil konversi nilai Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dari kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang pendidikan; 6) Pas foto formal terbaru berlatar belakang berwarna merah format JPEG/JPG ukuran file maksimal 200kb; 7) Surat keterangan bekerja di bidang kerja yang relevan yang ditandatangani oleh Pimpinan unit kerja, paling singkat 2 (dua) s.d.7 Dipindaicongan Camscanner VL. vil. (tahun) sesuai dengan jenjang dan jabatan fungsional yang dilamar (Ketentuan dapat dilihat pada Kepmen PAN RB No. 648 Tahun 2023) (Lampiran VI); 8) Scan Surat Tanda Registrasi (STR) bukan STR Internship ASLI bagi Jabatan Fungsional yang mensyaratkan STR yang masih berlaku pada saat pelamaran dengan jabatan yang dilamar, dibuktikan dengan tanggal masa berlaku yang tertulis dalam STR; 9) Bagi pelamar penyandang disabilitas wajib mengunggah: - surat keterangan penyandang disabilitas dari Rumah Sakit/Pusat Kesehatan Masyarakat milik Pemerintah (Lampiran X); - video singkat melakukan kegiatan sehari-hari dalam menjalankan tugas sebagai tenaga Kesehatan; dan - masih mampu melaksanakan tugas jabatan sehari-hari sesuai formasi yang dilamar. MASA_HUBUNGAN PERJANJIAN KERJA DAN PENGHASILAN _PPPK KESEHATAN TAHUN 2023 1. Masa hubungan perjanjian kerja PPPK Kesehatan paling singkat 1 (satu) tahun dan paling lama 5 (lima) tahun serta dapat diperpanjang sesuai dengan kebutuhan Daerah; dan 2. Penghasilan PPPK Kesehatan dengan nominal yang disesuaikan dengan kemampuan daerah sebagai berikut : a. Golongan VII Minimal Rp. 2.647.200,- dan Maksimal Rp. 3.515.978,-; b. Golongan IX Minimal Rp. 2.966.500,- dan Maksimal Rp. 3.835.278,-; dan c. Golongan X Minimal Rp. 3.091.900,- dan Maksimal Rp. 3.960.678,- KETENTUAN LAIN 1. Pelamar harus membaca dengan cermat pengumuman, memenuhi semua persyaratan dan melakukan pendaftaran sesuai dengan tata cara dalam pengumuman dan http://sscasn.bkn.go.id; 2. Kelalaian dalam membaca dan memahami pengumuman menjadi tanggung jawab pelamar; 3. Pendaftaran yang dilakukan di luar waktu yang telah ditentukan dianggap tidak sah. Tim Pengadaan Seleksi CASN Pemerintah Kabupaten Empat Lawang Tahun 2023 tidak menerima berkas secara langsung maupun via Pos; 4. Apabila pelamar tidak bisa mendaftar terkait data NIK dan Nomor Kartu Keluarga Pelamar untuk menghubungi Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil sesuai dengan KTP pelamar; 5. Semua informasi atau data yang diisikan dalam formulir pendaftaran berdasarkan dokumen asli secara benar dan dapat dipertanggungjawabkan. Apabila data yang diisikan tidak sesuai dan/atau tidak benar, maka Pelamar dinyatakan gugur dan tidak dapat diproses lebih lanjut; 6. Pastikan pengisian semua data dilakukan dengan benar. Data yang telah disimpan tidak dapat diperbaiki atau diubah; 7. Tim Pengadaan Seleksi CASN tidak bertanggungjawab terhadap dokumen unggah yang tidak dapat dibaca dengan jelas dan/atau data tidak sesuai B Dipindsi dengan Camscannee dengan dokumen yang diunggah. Hal tersebut dapat mengakibatkan pelamar dinyatakan gugur dan tidal dapat diproses lebih lanjut; 8. Pelamar menanggung biaya transportasi, akomodasi, dan pemenuhan persyaratan perjalanan sesuai protokol kesehatan selama mengikuti proses seleksi; 9. Pemerintah Kabupaten Empat Lawang tidak bertanggung jawab atas pungutan atau tawaran berupa apapun dari oknum-oknum yang mengatasnamakan Tim Pengadaan Seleksi CASN Tahun 2023, sehingga Pelamar diharapkan tidak melayani tawaran untuk mempermudah penerimaan sebagai ASN Tahun 2023; 10.Kelulusan pelamar merupakan hasil/prestasi pelamar sendiri, Apabila diketahui dan dapat dibuktikan bahwa kelulusannya arena kecurangan /pelanggaran, maka akan diproses sesuai hukum yang berlaku dan digugurkan kelulusannya; 11.Dalam hal Pelamar sudah dinyatakan lulus tetapi di kemudian hari diketahui memberikan keterangan, data yang tidak benar, tidak sesuai dan/atau tidak lengkap mendasarkan_ persyaratan/ketentuan_seleksi sehingga kualifikasi pendidikannya tidak sesuai dengan yang telah ditetapkan oleh Menteri dan/atau tidak dapat melampirkan/memenuhi persyaratan dan ketentuan lainnya pada saat pendaftaran, seleksi, pemberkasan, maupun setelah diangkat menjadi ASN, Pemerintah Kabupaten Empat Lawang berhak membatalkan kelulusan serta memberhentikan status sebagai ASN; 12.Apabila ditemukan paham radikalisme pada pelamar saat proses pelaksanaan seleksi maupun setelah diangkat menjadi ASN, Pemerintah Kabupaten Empat Lawang berhak membatalkan kelulusan serta memberhentikan status sebagai ASN; 13. Untuk mengikuti seluruh seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Tenaga Kesehatan, para pelamar tes TIDAK DIPUNGUT BIAYA apapun. 14.Layanan Informasi pelaksanaan seleksi PPPK Tenaga Kesehatan Pemerintah Kabupaten Empat Lawang Tahun 2023, melalui : a. Call Center HALO KEMKES 1500567; b. Call Center Ditjen Nakes 021-31118090; c. Portal FAQ PPPK Tenaga Kesehatan Tahun 2023 melalui https:/ /faq.kemkes.go.id/; d. Portal untuk melakukan cek datas SISDMK__ melalui https: / /nakes.kemkes.go.id/pppk2023; e. Helpdesk https://helpdesk-sscasn.bkn.go.id (tautan aduan pelamar yang mengalami kendala dalam pendaftaran); f. https://data-sscasn.bkn.go.id/info (informasi mengenai pengumuman. instansi); g. Email Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Empat Lawang penerimaancpns4i@gmail.com, pada hari dan jam kerja, dengan format menyebutkan : 1) nama lengkap; 2) instansi tempat bekerja; 3) jabatan; 4) informasi yang diperlukan 15. Keputusan Tim Panitia Seleksi Penerimaan ASN Tahun 2023 tidak dapat diganggu gugat dan bersifat mutlals; B Dipindsi dengan Camscannee 16. Apabila ada perubahan terkait dengan pengumuman ini, jadwal pendaftaran dan hal-hal lainnya, akan segera diumumkan melalui situs https: / /www.empatlawangkal i/ MA SKM.,.M.Kes 4 mUDA (1V/¢) NIP. 197203261992032004 Dipindaicongan Camscanner LAMPIRAN I co WANA JABATAN TKUALIFIKASI PENDIDIKAN, ALOKAS (URFT KERIA PENEMPATAN. Formas! | _s1® 1 2. 2 4. = 6. z JOMLAH SECURUENYA aa ‘FORMASI KHUSUS DISABILITAS 7 1. [AHLI PERTAMA - ADMINISTRATOR [8-1 Kedokteran / S-1 Kedokieran Gigh | Sl Keperawatan / DAV 1 |_1_|DINAS KESEHATAN RAB, EMPAT LAWANG UMUM |fidake Wajis S| KESEHATAN Keperawatan / S-1 Kebidanan / D-IV Kebidanan / D-IV Bidan Pendidik / -1 Giai / D-IV Gis / 8-1 Giai dan Dietetika / D-IV Gisi dan Dietetika / $+ 1 Gizi Kesehatan / D-!V Gi Klinis/Gixi Klinik {8-1 Farmasi/ S-1 Hkeschatan Masyarakat/ S-1 Iimu Kesehatan Masyarakat / S-1 Epidemologi / D-IV Epidemiologi / 8-1 Fisioterapi / D-1V Fisioterapi / S-1 lkeschatan Kerja / D-IV Kesehatan Kerja / D-IV Keselamatan dan Kesehatan Kerja / D-IV Kesehatan dan Keselamatan Kerja / 8-1 Rekam IMedis dan Informasi Kesehatan / D-IV Rekam Medis dan Informasi Kesehatan / D-IV Rekam Medis / D-IV Manajemen lnformasi Kesehatan / }D-1V Promosi Kesehatan / S-1 Psikolog peminatan Psikologi Klis / S-1 Kesehatan Lingkungan / D-IV Kesehatan Lingkungan / D-IV Sanitasi Linelcangan / D-IV Keperawatan Anestesiologi / D-IV Keperavwatan Gigi / D-IV Kesehatan Gigi / D-1V Terapi Gigi dan Mulut / D-IV Terapi Gigh / D- IV Teknik Blektromedik / D-IV Teknologi Rekayasa Elekstromedis / D-IV [Teknik Radiodiagnostik dan Radicterapi / D-1V Radiodiagnostik dan Radioterapi / D-1V Teknologi Radiologi Pencitraan / D-IV Teknik Radiolog} / D-IV Radiologi / D-IV Terapi Wicara / D-IV Teknisi Gigi / D-IV Olxupast fterapis / D-1V Ortotik dan Prostetik / D-IV Akupuntur/Akupuntur dan Jpengobatan Herbal / D-IV Pengobatan Tradisional / D-IV Pengobatan |rradisionl Tiongkok / D-IV Sistem Manajemen Informasi Kesehatan / D-| hv Analis Kesehatan / D-IV Teknologi Laboratorium Medis/Tekmclogi Laboratorium Medik / $-1 Konsentrasi Teknologi Laboratorium Kesehatan /Telsnologi Laboratorium Medik / 8-1 Administrasi Rumah lSakct / Profesi Dokter / Profesi Dolter Gigi / Profesi Psikologi peminatan Psikologi Klinis / Profesi Apoteker / Profesi Ners / Profesi Bidan / Profesi lFisiterapis / Profesi Dietisien isinda dengan Camseanner HO, ‘WAMA JABATAR, UALIFIEASI PENDIDIQAN, ‘ALOKASI UNE KERJA PENEMPATAN, FORMASI[ STR. 1 2 3 5 6. 7 2. [ATIC] PERTAMA- ADMINISTRATOR [S-1 Kedokteran / S-1 Kedolteran Gigi / Sel Reperawatan 7 DAV 1 [1 [POSKESMAS LESUNG BATU KHUSUS [Tidak Wajlb STR LkESEHATAN }keperawatan / S-1 Kebidanan / D-IV Kebidanan / D-IV Bidan Pendidile / ls-1 Giai / D-1V Gia / S-1 Gisi dan Dietetika / D-IV Gizi dan Dietetika / $+ 1h Gisi Keschatan / D-IV Gisi Klinis/Gisi Klinik / S-1 Farmasi / $-1 Kesehatan Masyarakat/ S-1 llmu Kesehatan Magyarakat / S-1 Epidemologi / D-1V Epidemiologi / S-1 Fisioterapi / D-1V Fisioterapi / S-1 Kesehatan Kerja / D-IV Kesehatan Kerja / D-IV Keselamatan dan Kesehatan Kerja / D-IV Kesehatan dan Keselamatan Kerja / 8-1 Rekam Medis dan Informasi Kesehatan / D-IV Rekam Medis dan lnformasi Kesehatan / D-IV Rekam Medis / D-IV Manajemen Informasi Kesehatan / }D-1V Promosi Kesehatan / S-1 Psikologi peminatan Psikologi Klinis / S-1 Kesehatan Linglungan / D-IV Kesehatan Lingkungan / D-[V Sanitasi lLingicangan / D-IV Keperawatan Ancstesiolog: / D-IV Keperawatan Gigi / D-IV Kesehatan Gigi / D-1V Terapi Gigi dan Mulut / D-IV Terapi Gigi / D- lv Teknic Elektromedile / D-1V Telologi Rekayasa Elelaromedis / D-IV freknic Radiodiagnostik dan Radicterapi / D-IV Radiodiagnostik dan Radioterapi / D-1V Teknologi Radiologi Pencitraan / D-IV Teknik Radiolog) / D-IV Radiolog) / D-IV Terapi Wieara / D-IV Teknisi Gigi | D-IV Oleupast fterapis / D-1V Ortotik dan Prostetik / D-IV Akupuntur/Akupuntur dan Pengobatan Herbal / D-IV Pengobatan Tradisional / D-IV Pengobatan [tradisional Tiongkok / D-IV Sistem Manajemen Informasi Kesehatan / D- hv Analis Kesehatan / D-IV Teknologi Laboratorium Medis/Tekmelogi Laboratorium Medik / 8-1 Konsentrasi Teknologi Laboratorium leschatan/Teleologi Laboratorium Medik / S-1 Administrasi Rumah lsakct / Profesi Dokter / Profesi Dolter Gigi / Profesi Psikologi peminatan JPsikologi Klinis / Profesi Apotcker / Profesi Ners / Profesi Bidan / Profesi Fisioterapis / Protesi Dietisien isinda dengan Camseanner ‘WAMA JABATAR, UALIFIEASI PENDIDIQAN, ‘ALOKASI UNE KERJA PENEMPATAN, FORMAST oe 3 7 [AHL PERTAMA - ADMINISTRATOR LkESEHATAN IS-1 Kedokteran / 8-1 Kedokteran Gigi Sl Reperawatan 7 DAV }keperawatan / S-1 Kebidanan / D-IV Kebidanan / D-IV Bidan Pendidile / ls-1 Giai / D-1V Gia / S-1 Gisi dan Dietetika / D-IV Gizi dan Dietetika / $+ 1h Gisi Keschatan / D-IV Gisi Klinis/Gisi Klinik / S-1 Farmasi / $-1 Kesehatan Masyarakat/ S-1 llmu Kesehatan Magyarakat / S-1 Epidemologi / D-1V Epidemiologi / S-1 Fisioterapi / D-1V Fisioterapi / S-1 Kesehatan Kerja / D-IV Kesehatan Kerja / D-IV Keselamatan dan Kesehatan Kerja / D-IV Kesehatan dan Keselamatan Kerja / 8-1 Rekam Medis dan Informasi Kesehatan / D-IV Rekam Medis dan lnformasi Kesehatan / D-IV Rekam Medis / D-IV Manajemen Informasi Kesehatan / }D-1V Promosi Kesehatan / S-1 Psikologi peminatan Psikologi Klinis / S-1 Kesehatan Linglungan / D-IV Kesehatan Lingkungan / D-[V Sanitasi lLingicangan / D-IV Keperawatan Ancstesiolog: / D-IV Keperawatan Gigi / D-IV Kesehatan Gigi / D-1V Terapi Gigi dan Mulut / D-IV Terapi Gigi / D- lv Teknic Elektromedile / D-1V Telologi Rekayasa Elelaromedis / D-IV freknic Radiodiagnostik dan Radicterapi / D-IV Radiodiagnostik dan Radioterapi / D-1V Teknologi Radiologi Pencitraan / D-IV Teknik Radiolog) / D-IV Radiolog) / D-IV Terapi Wieara / D-IV Teknisi Gigi | D-IV Oleupast fterapis / D-1V Ortotik dan Prostetik / D-IV Akupuntur/Akupuntur dan Pengobatan Herbal / D-IV Pengobatan Tradisional / D-IV Pengobatan [tradisional Tiongkok / D-IV Sistem Manajemen Informasi Kesehatan / D- hv Analis Kesehatan / D-IV Teknologi Laboratorium Medis/Tekmelogi Laboratorium Medik / 8-1 Konsentrasi Teknologi Laboratorium leschatan/Teleologi Laboratorium Medik / S-1 Administrasi Rumah lsakct / Profesi Dokter / Profesi Dolter Gigi / Profesi Psikologi peminatan JPsikologi Klinis / Profesi Apotcker / Profesi Ners / Profesi Bidan / Profesi Fisioterapis / Protesi Dietisien [RSUD PRATAMA PENDOPO KAUSUS Hiidak Wajid SiR IAHLI PERTAMA - EPIDEMIOLOG KESEHATAN IMemperayaratkan STR }b-1v/ Sarjana Terapan Epidemiclogi |ridak Mempersyaratkan STR : [s-1 Kesehatan Masyarakat program studi/Ionsentrasi Bpidemiologi / S-1 Kesehatan Masyarakat / s-1 Kesehatan Masyarakat program |studi/konsentrasi lain / S.2 Epidemiologi / S-2 Keschatan Masyarakat Jprogram studi/konsentarsi Epidemiclogs [PUSKESMAS RANJUNGAN TON aR Epidemiologi Keschatan IARI PERTAMA - TENAGA |PROMOSI KESEHATAN DAN ILMU JPERILAKU IMempersyaratkan STR lb-tv Promosi Kesehatan, [Tidak Mempersyaratkan STR : [s-1 Kesehatan Masyarakat / S-1 Kesehatan Masyarakat peminatan Konsentrasi lain / 8-2 Promosi Kesehatan / §-2 Kesehatan Masyarakat / [s-3 Kesehatan Masyarakat IPUSKESMAS PADANG TEPONG HOSS ‘STR Promoter Kesehatan atau ‘STR Tenaga Promosi Kesehatan dan mu Perilakea isinda dengan Camseanner HO, ‘WAMA JABATAR, UALIFIEASI PENDIDIQAN, ‘ALOKASI UNE KERJA PENEMPATAN, FORMASI[ STR. 1 2. 3 5 6. Z. %. [AHI PERTAMA - TENAGA SANITASI|Memperayaratkan STR 1 |_1_ |PUSKESMAS PENDOPO BARAT RAUSUS | STR Sanitarian lincKUNGAN D-IV Kesehatan Lingkungan / D-IV Sanitasi Lingleangan atau STR Tenaga Sanitast [Tidak Mempersyaratkan STR Lingkungan Js-1 Kesehatan Lingkungan / S-1 Keschatan Masyarakat peminatan Kesehatan Linglungan atau Sanitasi Lingkungan / S-1 Kesehatan IMasyaralcat/ §-1 Kesehatan Masyarakat peminatan lain 7 |TERAMPIL- TENAGA PROMOS! [D-II Pengawasan Bpidemiclogi / D-Ill Sanitasi / D-Ill Kesehatan T_|1_ |PUSKESMAS PENDOPO KAUSUS [Tidak Walle STR KESEHATAN DAN ILMU PERILAKU Lingkungan / D-Ill Kebidanan / D-Ill Keperawatan / D-Ill Keperawatan |Gigs / D-li Kesehatan Gigi / D-lll Terapis Gigi dan Mult / D-Ill Farmast / D-li Fisioterapi / D-Ill Akupanktur/Akupuntur J D-Ill Giai / D-Ill [Jamu / D-Ilt Pengebat Tradisional/Pengobatan Tradisional / D-IL Jotupasi Terapi / D-I Ortotik dan Prostetik/Orthotik Prostetik / D-IL Radiologi / D-Ill Teknik Radiologi {D-III Teknologi Banks Darah / D-tIl }Teknik Transfusi Darah / D-Ill Teknologi Laboratorium Media / D-Ill Refraksi Optisi / D-III Optometri / D-Ill Terapi Wicara / D-l Rekam loedis / Dl Rekam Medike den Informast Kesehatan / D-lll Relam Media| jan nformasi Kesehatan / D-lll Perekam Medis informasi Kesehatan / D. lus Perekam Medic dan informasi Kesehatan / D-ll{ Perekcam Medis dan Informasi Kesehatan / Delll Teknolog) Elektromedis / D-lll Teknik JEiektromediie / D-Ill Asuransi Keachatan / D-lll Teknik Gigi / D-lt Janalis Kesehatan / D-ll Kesehatan dan Keselamatan Kerja / Hkeperawatan Anestesi / Dll Kepenataan Anestesi / D-Ill Analis Farmasi Jaan Makanan / D-II Audiolog, li. TENAGA KESEHATAN 407| T, [AR MUDA- DORTER SPESIALIS [Profesi Dokter Spesalia 1 [1 [est PRATAMA PaNDOPO UMUM | STR Dokter lanak Spesialis Z, [AHI MUDA - DOKTER SPESIALIS|Profesi Dokter Spesiale 1 [1 [esp PRATAMA PaNDOPO UMUM | STR Dokter |ANESTESIOLOGI DAN TERAPI Spesialis| Lnesie 3. [AHL MUDA~ DORTER SPESIALIS|Profesi Dokter Spesrale T [1 |RSUD PRATAMA PENDOPO UMUM | STR Dokter laeDan Spesialis 7 [AHI MUDA- DOKTER SPESTALIS | Profesi Dokter Spesialis T [1 |RSUD PRATAMA PENDOPO UMUM | STR Dokter loasTETRI DAN GINEKOLOGI Spesialis 5. [ANIL MUDA - DORTER SPESIALIS|Profesl Dolier Spesialis T |_| RSUD PRATAMA PENDOPO UMUM | STR Dokter JpaToLoct KLINIK Spesialis ©. |AFILI MUDA- DORTER SPESIALIS[Profesl Dokier Spesialis T |_| RSUD PRATAMA PENDOPO UMUM | STR Dokter JPENYAKIT DALAM Spesialis [AHA MUDA - DOKTER SPESTALIS T |_| RSUD PRATAMA PENDOPO UMUM | STR Dokter JeapioLoci Spesialis isinda dengan Camseanner 50. ‘WANA JABATAN KUALIFIRASI PENDIDIRAN ‘ALORASI UNIT KERIA PENEMPATAW FORMASI[ STR 1 2 3 5 6 z %. [ANIA PERTAMA™ ADMINISTRATOR [Sel Redokteran ] 8-1 Kedokteran Gigi | Sl Reperawatan | DAV 77 | 1 [RSUD PRATAMA PENDOPO aise lkesetaTaN Hkeperawatan / S-1 Kebidanan / D-IV Kebidanan / D-1V Bidan Pendidie / lS-1 Gist / D-1V Giai / S-1 Giai dan Dietetika / D-IV Gist dan Dietetika / 3 T_[RSUD PRATAMA PENDOPO i Gist Kesehatan / D-IV Gia Klinis/Gizi Klinik / S-1 Farmasi / $-1 Mun Kesehatan Masyarakat/ S-1 tlmu Kesehatan Masyaralcat / 8-1 [Rass PENDOPS Epidemolog; / D-IV Epidemiologi / 8-1 Fisioterapi / D-1V Fisiterapi / S-1 knusus Kesehatan Kerja / D-IV Kesehatan Kerja / D-1V Keselamatan dan T_[POSKESMAS MUARA PINANG Kesehatan Kerja / D-IV Kesehatan dan Keselamatan Kerja S-1 Rekam KHUSUS Medis dan Informasi Kesehatan / D-IV Rekam Medis dan Informasi = Keschatan / D:IV Rekam Medis / D-IV Manajemen Informasi Kesehatan /| 1 [PUSKESMAS TALANG PADANG KHUSUS lp-tv Promosi Keschatan / S-1 Paikologi peminatan Paikologi Klinis/ S-1 Kesehatan Lingkungan / D-IV Keschatan Lingkungan / D-IV Sanitasi ‘9 BINAS KESEHATAN KAB, EMPATLAWANG Tite. lingkungan / D-IV Keperawatan Ancstesiologi / D-IV Keperawatan Gigt / D-1V Kesehatan Gigi / D-1V Terapi Gigi dan Mulut / D-IV Terapi Gigi / D 7 |DINAS KESEHATAN RAB, EMPATLAWANG [spp hv Teknik: Elcktromedite / D-1V Teknologi Rekayasa Elelaromedis / D-IV dak Waiib STR Teknik Radiodiagnosti dan Radioterapi / D-IV Radiodiagnosti dan | POSKESMAS SIRAP DALAM moe Radioterapi / D-1V Teknologi Radiolog! Pencitraan / D-IV Teknik Radiolog / D-1V Radiolog) / D-1V Terapi Wieara / D-IV Tekenisi Gigh /D-1V Olaupast 1 | POSKESMAS MUARA SALING fterapis / D-1V Ortotik dan Prostetik / D-IV Akupuntur/Akupuntur dan kausus Pengobatan Herbal / D-IV Pengobatan Tradisional / D-IV Pengobatan 7 | SEES penged RAE Tradisional Tiongkok / D-IV Sistem Manajemen Informasi Kesehatan / D- kHUSUS hv Anaiis Kesehatan / D-1V Teknologi Laboratorium Medis/Teknologi 1 [FOSRESAS Laboratorium Medik / 8-1 Konsentrasi Teknologi Laboratorium ee mun Hkeschatan Teknologi Laboratorium Medile/ S-1 Administrast Rumah ts — - JSakit / Profesi Dokter / Profesi Dokter Gig) / Profesi Prikologi peminatan FRSUD TEBING TINGGI KAB. EMPATLAWANG Giusy lpskotogKlinis / Profesi Apoteker / Profesi Ners / Profesi Bidan / Profesi Fisioterapis / Profesi Dietisien 1” [PUSKESMAS NANJUNGAN kuusus ES ; = [POSKESMAS PADANG TEFONG uusus 9. [ALI PERTAMA - APOTERER [Profesi apotcker TT |_1_[POSKESMAS MUARA PINANG THUSUS 1 [POSKESMAS NANJUNGAN KHUSUS T_[RSUD FRATAMA PENDOPO. KHUSUS T_[POSKESMAS PENDOPO KHUSUS T[RSUD TEBING TINGGT KAR. EMPATTAWANG T Giugus T_[POSKESMAS LESUNG BATU THUSUS | STR Apotcker 1 _[PUSKESMAS PADANG TEPONG UMUM T_[POSKESMAS PENDOPO BARAT TaiUSUS T_ [POSKESMAS SIKAP DALAM KHUSUS 1 [POSKESMAS TALANG PADANG UNUM T_[POSKESWAS MUARA SALING TaHUSUS isinda dengan Camseanner HO, ‘WAMA JABATAR, UALIFIEASI PENDIDIQAN, ‘ALOKASI UNE KERJA PENEMPATAN, FORMASI[ STR. 1 2 3 5 6 Z 10, [AHI PERTAMA - BIDAN Profesi bidan 7 D4] Sarjana Terapan Kebidanan (bulusan Sampai dengan | 82 | 1_|PUSKESMAS PADANG TEPONG, KHUSUS [Tahun 2023) T_ | PUSKESMAS PADANG TEPONG. ‘MUM T_|PUSKESMAS NANJUNGAN RHUSUS, T_|PUSKESMAS NANJUNGAN UMUM 7_[POSKESMAS PENDOPO. RHUSUS, T_|PUSKESMAS PENDOPO UMUM T_[PUSKESMAS MUARA PINANG RHUSUS, @_[RSUD PRATAMA PENDOPO. KHUSUS, 7_[POSKESMAS TALANG PADANG. KHUSUS, T_|PUSKESMAS TALANG PADANG uMUM | str Biden 2_[POSKESMAS TEBING TINGGI KHUSUS, T_ [PUSKESMAS TERING TINGGI UMUM 72 [POSKESMAS SIKAP DALAM KHUSUS, T_[PUSKESMAS SIKAP DALAM uMUM T_[PUSKESMAS LESUNG BATU RHUSUS T_[PUSKESMAS LESUNG BATU uMUM 3 [RSUD TEBING TINGGI KAB. EMPATLAWANG | sa:usug T_ [POSKESMAS MUARA SALING UNUM 3_ [POSKESMAS PENDOPO BARAT KHUSUS) TT, [AHL PERTAMA - DORTER Protest dakter 13 [2 [RSUD TEBING TINGGI KAR. EMPATTAWANG | kuysus 1 |RSUD TEBING TINGGI KAB, EMPATIAWANG | Garon T_ | PUSKESMAS NANGUNGAN XT 3_[RSUD PRATAMA PENDOPO! EAUSUS, T_]RSUD PRATAMA PENDOPO UMUM | STR Dokter T_[PUSKESMAS PENDOPO BARAT UMUM. T_[PUSKESMAS MUARA PINANG UMUM: T_ [PUSKESMAS TALANG PADANG. UMUM! T_ [PUSKESMAS LESUNG BATU, UMM 1_ [PUSKESMAS PADANG TEPONG UMUM, [Profeai dakar aie 9 [1 [PUSKESMAS TALANG PADANG. uMuM 1 [RSUD TEBING TING KAB. EMPATIAWANG | agyyg T_[POSKESMAS LESUNG BATU, uMuM 1_[RSUD PRATAMA PENDOPO| ‘MUM 1 [PUSKESMAS SISAP DALAM UMM | STR Dekter Gigi I [PUSKESMAS PENDOPO BARAT UMUM T_[PUSKESMAS NANJUNGAN UMM. T_[PUSKESMAS MUARA PINANG UMUM. 1 [PUSKESMAS PADANG TEPONG uMUM isinda dengan Camseanner Wo. ‘WAMA JABATAN UALIFIEASI PENDIDIEAN “ALORAST ‘UH KERIA PENEMPATAN FORMASI| SR 1 2 3 5 6 7 15, [AHL PERTAMA- EPIDEMIOLOG [ptempersyaratkan STR & | 1 [POSKESMAS PENDOFO EHUSUS ESEHATAN b-1V/ Sarjana Terapan Bpidemiologi 1 fouskesMmas MUARA PINANG keUsuS ss |ridak Mempersyarathan STR : nid s-1 Kesehatan Masyarakat program studi/konsentrasi Bpdemiologi/ 1 ]INAS KESETIATAN KAB-EMPATTAWANG —[rarusus | "ldemslow Kesehatan Masyarakat / 1 Kesehatan Masyarakat program ESAS T SSMAS PENDOPO BARAT stuci/konsentrasi lain / 8-2 Bpidemiologi / 8-2 Kesehatan Masyarakat PUsKES KUSUS program studi/konsentarsi Epidemiologs 1 )PUSKESMAS TALANG PADANG at 14, anus PewraMa.-risioreRaPis — |ProfesiFisioteraps / D-1V Fisioterapia 1 | 1 puskestas enpoo umum | str Fiscterapis IAHLIPERTAMA- NUTRISIONIS [Memperayaratkan STR 10 |_1_[PUSKESMAS SIKAP DALAM MUM b-1v Giai / D-1V Gist dan Dietetika / ProfesiDietisien 1. ]PUSKESMAS TALANG PADANG KHUSUS 1 ]PUSKESMAS NANJUNGAN UMUM: Tidak Mempersyaratkan STR: 1 ]PUSKESMAS MUARA PINANG KHUSUS S-1 Gisi /$-1 Gist dan Dietetka 1 PUSKESMAS TERING TINGGL KHUSUS su Sacre STR Abi Gi 1 ]RSUD TERING TINGGT KAB, EMPATTAWANG | uugus T_ [POSKESWAS PENDOPO BARAT HUOSUS T_[RSUD PRATAMA PENDOPO KHUSUS T_[PUSKESWAS LESUNG BATU MOM T_ [PUSKESWAS PENDOPO KHUSUS 6, [ANA PERTAMA - PENATA [DAV Penata Anaviest / D-IV Reperawatan Anastesiolog | DV z - lANASTES! Keperawatan Anastesi Reanimasi / D-lV Keperawatan dengan kompetensi 1 |Rsup PRaTAMA PeNDOPO MUM | re penata lunegulan Keperawatan Anastesi /DsIV Perawat yang memiis sertflat hiesies! Jpcatinan anestesi scbelum 1 Juni 2021 / Ners yang memilild sertifat 1 }esup TeaING TING! kAB, EMPATLAWANG | KHUSUS ath lum huni 2021 17 [ALT PERTAMA - PERAWAT [Profesi Ners 7 D-IV Keperawatan 32 |_1_|PUSKESMAS PENDOPO HUSUS 2 |POSKESMAS SIKAP DACA, KHUSUS 2 |POSKESMAS TALANG PADANG KHUSUS 7 [POSKESMAS MUARA PINANG. KHUSUS 3__|POSKESMAS PENDOPO BARAT KHUSUS T_]PUSKESMAS PENDOPO BARAT ‘UMUM 7 [POSKESMAS LESUNG BATU RHUSUS | gre perawat 1 ]PUSKESMAS LESUNG BATU ‘UMUM 7 |POSKESMAS RANJUNGAN RHUSUS 3 |RSUD TEBING TINGGI KAS. EMPATIAWANG | PERERAM MEDIS,[Mempersyaratian STR [1 [POSKESWIAS NANJUNGAN THUSUS D-1V Rekam Medis dan Informasi Kesehatan / D-IV Rekam Medis / DIV T_ [POSKESWAS LESUNG BATU TUN Pereemen feted Mepeatam T_ [POSKESWAS PENDOPO BARAT uMuM = ‘STR Perekam T_ | PUSKESHAS FENDOPO causus | “years |ridakc Mempersyaratkan STR: 1 [PUSKESMAS TEBING TINGGT umuM} Informasi ls-1 Rekam Medis dan Informasi Keschatan/ $-1 Ream Medis / S-1 T_)RSUD PRATAMA PENDOPO Ts [Manajemen informasi Kesehatan SER ErE pe eenTeerter aus 1 [POSKESMAS MUARA PINANG UMUM 19, [ANA PERTAMA - PRANATA IMempersyaratian STR = [1 [POSKESWAS NANJUNGAN THUSUS J-ABORATORIUM KESEHATAN Jp .1y analis Kesehatan / D:IV Teknologi Laboratorium Medis T_ [POSKESWAS MUARA PINANG KHUSUS T_ [PUSKESWAS PENDOPO uMUM Tidak Mempersyarathan STR : T_ | POSKESMAS TALANG PADANG cuusus } STR Abii Telenalogt [s-1 Teknolog Laboratorium Kesehatan Teknologi Laboratorium Medi / Laboratorium ls-1 Biotogi/ S-1 Kimia / S-1 Teknik Kimia / S-1 Teen Pangan / S-1 rr [reknik Lingkungan / S-1 Biokimia / $-1 Biomedik / $-1 Bioteknolog / S| 1 Milzobiologs/ S-2 Kimia / 8-2 Biokimia / $-2 Biomed / $-2 1 JpusxesMas penporo BARAT kausus JBicinformatika / $2 Bioteknolog:/ S-2 Biomclekuler / S-3 Biomolekuler 30. [AHL PERTAMA - PSIKOLOG RLINIS |aemperayarathan STR z 2 Pera! nan Paolini 1 [pusmmenas psanoro mi s e STR Psikolog [Tidak Mempersyaratkan STR : ‘linia s-1 Psikotog: yang,lulus sebelum tanggal 4 Oktober 2017 dan telah 1 |RSUD TRBING TINGGI KAB. EMPATLAWANG | UMUM lilsukublan schagsi Psikcloe Sinks 2, [AR PERTAMA - TERNIST [D-1V Tekznik Elektromedile / D-1V Tekznologi Rekayasa Eiekaromedis 2 |__| RSUD PRATAMIA PENDOFO musus | __ Sik lELEKTROMEDIS T [RSUD TEBING TINGGIKAB, EMPATLAWANG [| UMUM | Hlektromedis TE, [ALA PERTAMA - TENAGA IMempersyarathan STR To [1 [POSKESWAS TALANG PADANG uMUM PROMOSI KESEHATAN DAN ILMU_[p.1V Promosi Kesehatan T_[POSKESMAS PENDOPO BARAT KHUSUS PERILAKU 1 ]RSUD PRATAMA PENDOPO KHUSUS [Tidak Mempersyaratkan STR : 1 [PUSKESWAS MUARA PINANG xnusus | STR Promoter s-1 Kesehatan Masyarakat /$-1 Keaehatan Masyarakat peminatan TT [PUSKESHHAS LESUNG BATU resus] Kegzhatan atau Ikonsentrasi lin / S-2 Promos: Kesehatan / S-2 Keschatan Masyaracat / 1 JPUSKESMAS NANJUNGAN KHUSUS | Promos [s-3 Kesehatan Masyarakat Su care “ T |RSUD TEBING TINGGT KAR EMPATTAWANG TGatjgug | Kesehatan dan Tm Prialea T_[PUSKESWAS PENDOPO HUSUS T_ [PUSKESMAS MUARA SALING KHUSUS T_ [PUSKESMAS TEBING TINGGI KHUSUS isinda dengan Camseanner 30 AMA JABATAR, ‘RUALIFIEASI PENDIDIRAW AIDKASI ‘UAT KERUA PENEMPATAN Tommasi | arm, ri 2 2 . é z 35 |RHTD PERTAWA™ TENAGA SANTTAST [Memperayarstian STR = 5 fnciuncan Dav Keachatan Lingngan / D-1V Sanita! Lingkungan 2 PUSKESMAS MUARA PINANG Says 1] PUSKESHAS PADANG TEFORG TRE] S17 Sanitarian lridate Mempersvaratican STR : TT JPUSKESWAS TALANG PADANG: EHUSUS] au STR 51 Keechatan Linungan /§-1 Kesehatan Masyarakat peminatan iC Jruskestas PeNDOPO KHUSUS | Tenaga Santas Kesehatan Linglsngan atau Sanita Lingkangan S-1 Keechatan T]RSUD TERING TINGGI KABLEMPATIAWANG Tyesuiguyg | linelangan WMacyarnkat /$-1 Keochatan Masyarakat peminatan lain SS TMM Ta_|ATLL PERTAMA = TERAPIS GIGI DAV Reperavatan Gigi / Dav Reschatan Gigi DA Terai Gigidan | 3-[ 1 ]PUSKESMAS PENDOPO. RHusus | - DaN Mutu tue T[RSUD PRATAMA FENDOFO ierusus_|S™ Ter=Pis Ci T[FUSKESWAS TALANG PADANG UMUM 35. [FERAMPIL ASISTEN APOTERER DCW Farmar 77 [1 [posiestaas renboro RHUSUS TT [PUSKESAS PENDOPO BARAT KHUSUS 2 [RSUD TEBING TNGGTRAB. EMPATTAWANG T asue 1 ]POSRESWAS TATANG FADANG THUSOS| soe tenage T]RSUD PRATAMA PENDOFO mausus| “hye TO ]POSKESWAS SIKAP DALAM! KHUSUS | Kefarmasian 1 ]POSKESWAS THBING TINGGT KHUSUS TO ]POSKESWAS MUARA PINANG KHUSUS TO ]POSKESWAS NANJUNGAN KHUSUS 1 ]POSKESWAS LESUNG BATU UMUME Te [FERAMPIL ASISTEN PERATA—]D-I1 Repenatann Anesteu 7 Doll Reperawatan Avewtea 7 DoT T]7 [R800 TeBING TINGGT RAB, ENPATTAWANG | —UMUM | STR Pena lAvesrest Ieperavaran dengan Konsentrasi Anesteu dan Gawat Dararat Medi / Aneatedt It Keperawatan yang memiii Sertifkatpelaihan anestes ecbelum 1 Luni zoat 77 TERAMPIL BIDAR [oat Kebsdanan 36 [7 [POSRESUAS TALANG FADANG mass -_[FUSKESMAS LESUNG BATU KHUSUS 13 |RSUD TEBING TINGGI KAB. EMPATLAWANG | gaugus 3 [POSRESVAS WAR FINAN mauSUS 27 [PUSKESMAS FADANG TEPONG KHUSUS TJ PUSKESWAS PADANG TEPONG UUM TZ ]RSUD PRATAWA PENDOFO EHUSUS | str Bidan 3 [POSKESWAS TERING TINGGT KAUSUS 7[POSKESWAS NARTUNGAN KAUSUS 17 ]POSKESWAS NANTUNGAN UUM 3 [POSKESWAS MUARA SALING RAUSUS 3 [PUSKESWAS FENDOPO BARAT KAUSUS 3 [PUSKESWAS SIRAP DALAM KHUSUS 6 [PUSKESMAS FPENDOPO KHUSUS isinda dengan Camseanner HO, ‘WAMA JABATAR, UALIFIEASI PENDIDIQAN, ‘ALOKASI UNE KERJA PENEMPATAN, FORMASI[ STR. 1 2. 3 5 a Z 2s, |TERAMPIL - EPIDEMIOLOG D-It Pengawasan Bpidemiologi / D-Ill Sanitasi / D-Il Kesehatan TO | 1 |PUSKESMAS NANJUNGAN 7 LkESEHATAN lLingicungan / D-Ill Kebidanan / D-Ill Keperawatan / D-Ill Keperawatan lcigs / D-I1 Kesehatan Gigi / D-Ill Terapis Gigi dan Mulut / Dll Farmasi 1” [PUSKESMAS TALANG PADANG KHUSUS / D-li Fisioterapi / D-lll Akupunicur/Alcapuntur / D-lll Giz / D-liL 5 Jamu / D-II Pengobat Tradisional/Pengobatan Tradisional / D-Ill Y || ROSESUAS MUARA FINAN! KHUSUS| Jokupasi Terapi / D-II] Ortotik dan Prostetik/Orthotik Prostetik / D-Ill []POSKESMAS MUARA SLING . Radiologi / D-Ill Teknik Radiologi / D-II Teknologi Bank Darah / D-Ill MUM fTeknik Transfusi Darah / D-Ill Teknologi Laboratorium Medis / D-Ill T_ | POSKESMAS PADANG TEPONG mua Refraksi Optisi/ D-III Optometri / D-Il Terapi Wicara / D-II Rekaam Medis / D-II] Rekam Medik dan Informasi Kesehatan / D-III Rekam Meds 1 [PUSKESMAS PENDOPO kuusus | T#Pa STR Jian informasi Keschatan / D-lll Percizam Medis Informasi Keschatan / D-| = = tL Perekam Medile dan Informasi Kesehatan / D-Ill Perekam Medis dan 1 || PUSKESMAS SIZAE-OALAM) KHUSUS linformasi Kesehatan / D-lli Teknologi Elektromedis / D-lll Teknile T"]BUSKESWAS FENDOPO BARAT Etektromedik / D-Ill Asuransi Kesehatan / D-Ill Teknik Gigi / D-II KHUSUS JAnalis Kesehatan / D-lIl Keschatan dan Keselamatan Kerja / D- 1 |POSKESMAS TERING TINGGT aust, KKeperawatan Anestesi / D-Ill Kepenataan Anestesi / D-Ill Analis Farmasi Jian Makanan / D-Ill Audiologi 1 [RSUD PRATAMA FENDOPO KuUsUS 29, [TERAMPIL - FISIOTERAPIS D-it Fisioterapis T_|1_|RSUD TERING TINGGI KAB, EMPATLAWANG | UMUM [STR Ficterapia| 30. [TERAMPIL - NUTRISIONIS Da Ges To |_| PUSKESMAS NANJUNGAN UMM 1_|PUSKESMAS PENDOPO EHUSUS 1 | PUSKESMAS PADANG TEPONG KHUSUS 1 [PUSKESMAS TALANG PADANG KAUSUS, 1__|PUSKESMAS MUARA PINANG. KHUSUS, 1 [DINAS KESEHATAN KAB. EMPAT LAWANG sus | STR AnH Gizi KHUSUS T__|PUSKESMAS SIKAP DALAM EHUSUS, 1__|PUSKESMAS PENDOPO BARAT ‘UMUM 1 [PUSKESMAS MUARA SALING. BHUSUS, 1] SUD PRATAMA PENDOPO KHUSUS, SI, [RERAMPIL - PERAWAT D-t Keperawatan 74 [2 |esub PRATAMA PENDOPO KHUSUS (6 [PUSKESMAS PENDOPO BARAT KHUSUS 1 [PUSKESMAS PENDOPO BARAT UMUM “4 [PUSKESMAS PADANG TEPONG. RHUSUS “3_[PUSKESMAS PENDOPO. KHUSUS TY ]RSUD TEBING TINGGI KAB, EMPATIAWANG | sciusus [SUD TERING INGOT RAB. ENPAT LAWANG: UMuM “a _[PUSKESMAS TALANG PADANG. EHUSUS| STR Perawat (6__[PUSKESMAS SIKAP DALAM KHUSUS, 4 [PUSKESMAS MUARA SALING KHUSUS “4_[PUSKESMAS LESUNG BATU KHUSUS, 1 [PUSKESMAS LESUNG BATU UMUM “4 [PUSKESMAS NANJUNGAN, RHUSUS 1_ | PUSKESMAS NANJUNGAN ‘UMUM __[PUSKESMAS TEBING TINGGT RHUSUS isinda dengan Camseanner x6. AWA TARATAR. UALIRAST PENIDAN ALORS Ta EA PPAR Fommasi | ame 7 2 2 5 6 z | POSKESWAS MUARA PINANG GSU a, [FERAMPIL- PEREKAM MEDIS[D-I Roam Modis /D- Relama Medi dan Tora Resshatan [DI] & [1 [PUSKESMAS SIKAP DALAM UMUM ckam Medis dan informasi Keschatan / Dll Perckam Medi nformasi 1 ]RSUD TEBING TINGGI EAB. EMPATLAWARG | sarusus ] st Perckam Ikesehatan/ Dll Perekam Medi dan Informasl Kesehatan / D ae Perckam Medis dan Informasi Kesehatan [SU TERING GINGGI KAR. EMPATTAWANG tumus | Intra ‘1 _[PUSKESMAS PADANG TEPONG UMUM Keschatan [PUSKAS MUARA SALING MUM 35 }RERANAL- FRANATA lMemperayartian STR 7] 1 FeSUb TEBING TINGG! KAD. ENPATIAWANG | warysus ABORATORIUM KESEMATAN ema fb. Anais Kesehatan / DU Tekolog Latoratoram Medi 1 [oUSkeSAS MARA SAE mus] | SAN 2 _{RSUD PRATAMA PENDOPO | SEU | i cinloiaem lridak Mempereyarathan STR: 1 [PUSKESMAS TEUING TINGGT ausus | ‘berton Dat kimi / Dall Anais Kinin / Dell Anas Farms! dan Makanan T[PUSKESMAS PADANG TEFONG UMUM I [PUSKESMAS LESUNG-BATU Mu Gi] FERAMDIL~ RADIOGRAFER [D- Teale Radiodagaowtlk dan Radctrapi / Ds Radiodagaowt dan | [1 RSUD PRATAMA PENDOPO. MUN adioerap / Dl Tek Radolog) f Dll Radiolog / Dll Teka 1 Jesu TeninG Tact kan EwpaTiAWana” | Ruusus ST Padioerater 35 }IERANAL- REFRARSIONSS Bul Reale Opa / DIT Opa 37 Yesuo reac mncorwas. euvariawana | wausus | om Jornisien/orrome=rs s 1 fasun TaaInG TINGGIKAB.ePaTiawanc | umum | Retaksionis 1 |PUSKESMAS PENDOPO umum | STR Optometris 36 RAMA TERNIST GGT lps Feae ie 1] 1 RSUD TEBING TNGGL EAE. EMPATLAWANG | EHUSOS STR Tozaia Gi] 37 [FERAMPIL-TERNIST RANSFUST [DI TecloghTanafaa Darah 7 Dsl Teknologi Bank Darah 1 [1 | RSUD TERING TNGT RAB, EMPATLAWANG SIRTSSRT akan Terai! ot umum | "ste tenis Pelayanan Davah 3B, [FERAMPIL.TENAGA PROMOS [D-II Pengawanan Epideniolgh/ Dill Saitant / Dot Kesehatan 3 [KESEHATAN DAN ILMU PERILAKU Lingkngan / D-l Kebidanan / Dll Reperswatan / Dl Keperewatan ie Dsl Kesehatan Gig Dsl Trap Gigi dan Mult / Dill Farmasi 1 Juskessuas taLaNc PADANG kausus Duin tisotrap /D-l AdupuniaurpAleapunta / Dal Gia] Dell Lim / Dll Pengobat Tradional/ Pengobatan Tradiional / Dl lotpasiferapt Dsl Ort dan Prostetik/ Orth Prose / DA . [Radiologi / D-II! Teknik Radiologi / D-III Teknologi Bank Darah / D-III | eee ee ane leknieTransfisi Derek / Dl Teklog!Laboratorim Medi /D- fetinkst Optint Dsl Optomets / Dll Terai Wicara / Dll Reams 1 Juskessnas muna sauinc kausus Weds / Dail Rekam Mei dan informasi Keachatan / Dll Reka Medi ‘anpa STR Jean formas Kesehatan / Dll Perekarn Medi informa Keschatan / : Ii Perekam Medik dan Informasi Kesehatan / D-III Perekam Medis dan_ 2 [PSRs See Natormas: Keashatan / Dell Tlaslog Bilermedie / Dil Tele Eektromedie/ Dsl Aniransi Kesehatan Dll Tek Gigh / Dll 1 ousxessuas rabane terone mum isinda dengan Camseanner HO, ‘WAMA JABATAR, UALIFIEASI PENDIDIQAN, ‘ALOKASI UNE KERJA PENEMPATAN, oe 2 2 [keperawatan Anestesi / D-lll Kepenataan Anestesi / D-Ill Analis Farmasi Jian Makanan / D-Ill Audiologi IpUSKESMAS NANJUNGAN kHUSUS 39, [TERAMPIL- TENAGA SANITASI D-II Kesehatan Linglaungan 7 Doll Sanitaar © [1 [POSKESMAS MUARA PINANG KHUSUS, lNGKUNGAN T_[PUSKESMAS TERING TINGGL KHUSUS | g7R Sanitarian T_[PUSKESMAS MUARA SALING KHUSUS | atau STR T_ | PUSKESMAS PENDOPO KHUSUS | Tenaga Sanitasi T_ | PUSKESMAS PENDOPO BARAT kHusus | Lineingan T_|RSUD PRATAMA PENDOPO. KHUSUS, 0. [TERAMPIL- TERAPIS GIGI DAN [D-ll Keperawatan Gig) / D-lll Reschatan Gigi / Doll Terapie Gigi dan | & | 2 [RSUD PRATAMA PENDOPO, KHUSUS, wwLut lostse [SUD TEBING TINGGI KAB, EMPAT LAWANG KHUSUS [PUSKESMAS TALANG PADANG [PUSKESMAS PADANG TEPONG RHUSUS [PUSKESMAS LESUNG BATU KHUSUS [PUSKESMAS PENDOPO [PUSKESMAS MUARA PINANG |srr Terapis Gigi ddan Mulut hi skM. Kes 1UDA {IV/e} isinda dengan Camseanner Lampiran 1 TEBING TINGGI, 2023 KEPADA PERIHAL : SURAT LAMARAN YTH. BUPATI EMPAT LAWANG CQ. PANITIA SELEKSI PENGADAAN ASN KABUPATEN EMPAT LAWANG Dl- TEBING TINGGI DENGAN HORMAT, SEHUBUNGAN DENGAN PENERIMAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERIANJIAN KERIA (PPPK) JABATAN FUNGSIONAL KABUPATEN EMPAT LAWANG, UNTUK ITU SAYA NAMA TEMPAT /TANGGAL LAHIR, JENIS KELAMIN KUALIFIKASI PENDIDIKAN JABATAN YANG DILAMAR ALAMAT NO. HP ALAMAT E-MAIL MENGAJUKAN PERMOHONAN UNTUK DAPAT MENGIKUTI SELEKS! PENERIMAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) JABATAN FUNGSIONAL KABUPATEN EMPAT LAWANG, SEBAGAI BAHAN PERTIMBANGAN BERIKUT SAYA LAMPIRKAN 1. SCAN SURAT LAMARAN SESUAI DENGAN PERSYARATAN DI TULIS TANGAN DIATAS KERTAS HVS/F4 DENGAN TINTA HITAM YANG SUDAH DITANDATANGANI DAN DIBUBUH! E-METERAI; 2. SCAN SURAT PERNYATAAN 5 POINT, BERSEDIA DITEMPATKAN DAN MELAKSANAKAN TUGAS, TIDAK AKAN MENGAJUKAN PINDAH/MUTASI SELAMA 5 TAHUN DI TULIS TANGAN DIATAS KERTAS HiVS/F4 DENGAN TINTA HITAM YANG SUDAH DITANDATANGANI DAN DIBUBUHI E- METERAI; ‘SCAN ASLI KARTU TANDA PENDUDUK; SCAN ASLIUAZAH; ‘SCAN ASL TRANSKRIP NILAI; PAS FOTO FORMAL TERBARU BERLATAR BELAKANG BERWARNA MERAH FORMAT JPEG/IPG; SURAT KETERANGAN SEHAT DAN SURAT KETERANGAN BUKAN PENYANDANG DISABILITAS BAGI PELAMAR JABATAN ANALIS KEAKARAN. DEMIKIAN PERMOHONAN SAYA, ATAS PERHATIAN DAN PERKENANNYA DIUCAPKAN TERIMA KASIH. HORMAT SAYA PEMOHON, E-MATERAI Rp. 10.000 {NAMA LENGKAP) Dipinda dengan Cameanner Lampiran Ill SURAT PERNYATAAN YANG BERTANDA TANGAN Di BAWAH INI : NAMA TEMPAT DAN TANGGAL LAHIR AGAMA . ALAMAT DENGAN INI MENYATAKAN DENGAN SESUNGGUHNYA, BAHWA SAYA: 11. TIDAK PERNAH DIPIDANA DENGAN PIDANA PENIARA BERDASARKAN PUTUSAN PENGADILAN YANG SUDAH MEMPUNYAI HUKUM TETAP KARENA MERAKUKAN TINDAK PIDANA DENGAN PIDANA PENJARA 2 (DUA) TAHUN ATAU LEBIH; 2. TIDAK PERNAH DIBERHENTIKAN DENGAN HORMAT TIDAK ATAS PERMINTAAN SENDIRI ATAU TIDAK DENGAN HORMAT SEBAGAI CALON PNS ATAU PNS, PPK, PRAJURIT TENTARA NASIONAL INDONESIA, ANGGOTA KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA, ATAU DIBERHENTIKAN TIDAK DENGAN HORMAT SEBAGAI PEGAWA! SWASTA ATAU PEGAWAI LAINNYA ANTARA LAIN PEGAWAI BADAN USAHA MIILIK NEGARA DAN PEGAWAI BADAN USAHA MILIK DAERAH; 3. TIDAK BERKEDUDUKAN SEBAGAI CALON PNS, PNS, PPPK, PRAIURIT TENTARA NASIONAL INDONESIA, ATAU ANGGOTA KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA; 4, TIDAK MENIADI ANGGOTA ATAU PENGURUS PARTAI POLITIK ATAU TERLIBAT POLITIK PRAKTIS; 5. BERSEDIA DITEMPATKAN DISELURUH WILAYAH NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA ATAU NEGARA LAIN YANG DITENTUKAN OLEH INSTANSI PEMERINTAH, DEMIKIAN PERNYATAAN INI SAYA BUAT DENGAN SESUNGGUHNYA, DAN SAYA BERSEDIA DITUNTUT DI PENGADILAN SERTA BERSEDIA MENERIMA SEGALA TINDAKAN YANG DIAMBIL INSTANSI OLEH PEMERINTAH, APABILA DI KEMUDIAN HARI TERBUKT! PERNYATAAN SAYA INI TIDAK BENAR. TEBING TINGGI... YANG MEMBUAT PERNYATAAN E-MATERAT RP. 10.000 (NAMA LENGKAP) Dipinda dengan Cameanner Lampiran 1 SURAT PERNYATAAN BERSEDIA DITEMPATKAN DAN MELAKSANAKAN TUGAS DI LINGKUNGAN PEMERINTAHAN KABUPATEN EMPAT LAWANG SAYA YANG BERTANDA TANGAN DI BAWAH INI : NAMA LENGKAP. TEMPAT / TANGGAL LAHIR NIK PENDIDIKAN AGAMA JENIS KELAMIN ALAMAT JABATAN YANG DILAMAR DENGAN INI MENYATAKAN DENGAN SESUNGGUHNYA BAHWA APABILA SAYA DITERIMA MENJADI PEGAWA\ PEMERINTAH DENGAN PERIANJIAN KERJA, SAYA BERSEDIA DITEMPATKAN DAN MELAKSANAKAN TUGAS DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN EMPAT LAWANG. DEMIKIAN PERNYATAAN INI SAYA BUAT DENGAN SESUNGGUHNYA, DAN SAYA BERSEDIA DITUNTUT DI MUKA PENGADILAN SERTA BERSEDIA MENERIMA SEGALA TINDAKAN YANG DIAMBIL OLEH PEMERINTAH, APABILA DI KEMUDIAN HARI TERBUKTI PERNYATAAN SAYA INI TIDAK BENAR. TEBING TINGGI, 2023 YANG MEMBUAT PERNYATAAN, E-MATERAI Rp. 10.000 (NAMA LENGKAP) Dipinda dengan Cameanner Lampiran V SURAT PERNYATAAN TIDAK AKAN MENGAIUKAN PINDAH / MUTASI SELAMA 5 TAHUN SAYA YANG BERTANDA TANGAN DI BAWAH INI NAMA LENGKAP TEMPAT / TANGGAL LAHIR NIK AGAMA JENIS KELAMIN PEKERJAAN ALAMAT JABATAN YANG DILAMAR MENYATAKAN DENGAN SESUNGGUHNYA, BAHWA APABILA SAYA DINYATAKAN LULUS DAN DITETAPKAN SEBAGAI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN EMPAT LAWANG, SAYA TIDAK AKAN MENGAJUKAN PINDAH / MUTASI ANTAR UNIT KERJA MAUPUN ANTAR INSTANSI PEMERINTAH DARI TEMPAT SAYA BERTUGAS MINIMAL S (LIMA) TAHUN SEJAK ‘SAYA DITETAPKAN SEBAGAI PPPK DENGAN ALASAN APAPUN. DEMIKIAN PERNYATAAN INI SAYA BUAT DENGAN SESUNGGUHNYA, DAN SAYA BERSEDIA DITUNTUT DI MUKA PENGADILAN SERTA BERSEDIA MENERIMA SEGALA TINDAKAN YANG DIAMBIL OLEH PEMERINTAH, APABILA DI KEMUDIAN HARI TERBUKTI PERNYATAAN SAYA INI TIDAK BENAR. TEBING TINGGI, YANG MEMBUAT PERNYATAAN, 2023 E-MATERAI Rp. 10.000 (NAMA LENGKAP) Dipinda dengan Cameanner Lampiran VI FORMAT SURAT KETERANGAN PENYANDANG DISABILITAS KOP SURAT RUMAH SAKIT PEMERINTAH/PUSKESMAS ‘SURAT KETERANGAN 4. Jenis Disabilitas: a Disabilitas Fisk 1) Amputasi (Tangan/Kaki)’ 2) Kelemahan bagian atas anggota gerak atas dan bawah 3) Parapleg) (anggota tubuh bagian bawah yang meliputi kedua tungkai dan ‘organ panggul) 4) Cerebral Palsy (CP) 'b. Disabilitas Sensorik 1) Netra a) Buta total b) Persepsi cahaya/low vision 2) Rungu 3) Wicara cc. Disabiitas Intelektual 1) Oisabilitas grahta 2) Down syndroma pind dengan CarScanner ‘@ Disablltas Mental 1) Psikososial (Skizofrenia, Bipolar, Depresi, Annietas dan Gangguan Kepribadian) ” 2) Disablitas perkembangan (Auts/Miperakti) 5. Derajat Disabilitas Fisik 1) Derajat 1: mampu melaksanakan aktivitas atau mempertahankan sikap dengan kesultan 2) Derajat 2: mampu melaksanakan kegiatan atau mempertahankan sikap dengan bantuan alat bantu 3) Derajat 3: mampu melaksanakan aktivtas,sebagian memeriukan bantuan orang lain, dengan atau tanpa alat bantu 4) baat dalam melaksanakan aktivitas, tergantung penuh terhadap pengawasan orang 5) Derajat 5: tidak mampu melakukan aktivitas tanpa bantuan penuh orang lain dan tersedianya lingkungan khusus 6) Derajat 6: tidak mampu penuh melaksanakan kegiatan sehari-hari meskipun dibantu penuh orang lain 6. Kemampuan Mobiltas: 1) Jalan’ jalan perlahan/jalan dengan alat bantu/tidak mampu jalan” 2) Naik tangga/naik tangga perlahan/tidak mampu naik tanga” 7. Gangguan Extremitas atas: 1) Kanan: kekuatan 5/4/3/2/1/0 2) Kiri: Kekwatan 5/4/3/2/1/0 Gangguan Extremitas bawah: 1) Kanan: kekuatan 5/4/3/2/1/0 2) Kirt Kekuatan 5/4/3/2/1 8. Alat Bantu yang digunakan : Ada/Tidak?, sebutkan, 9. Penyakit lain : Ada/Tidak’, sebutkan, 10. Pengobatan : Ada/Tidak’, sebutkan. (Catatan tambahan lainnya : ‘Tempat dan Tanggal Pemeriksaan Dokter yang memeriksa Nama NIP. Keterangan: *) = coret yang tidak pertu **) = wajib diisi rincian terkait deskripsi kondisi disabilitas B dipindl dengan Comscanner

Anda mungkin juga menyukai