Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT

DINAS PENDIDIKAN
KORWIL PENDIDIKAN KECAMATAN WANARAJA

PENILAIAN SUMATIF TENGAH SEMESTER GANJIL


TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Nama : ..................................

Kelas : VI (Enam) Hari/Tangga : .................................


l

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !

1. Pohon pisang dapat dikembangbiakkan dengan cara ....


a. akar b. tunas c. batang d. umbi lapis
2. Bertemunya serbuk sari dan kepala putik disebut ....
a. penyerbukan b. penyemaian c. perkawinan d. pembuahan
3. Perkembangbiakan yang dilakukan dengan cara membengkokkan cabang tanaman sampai menyentuh tanah dis
ebut ....
a. mencangkok b. mengenten c. merunduk d. okulasi
4. Letak alat perkembangbiakan generatif pada tumbuhan adalah pada ....
a. akar b. tunas c. bunga d. batang
5. Jenis perkembangbiakan secara vegetatif yang terjadi tanpa ada campur tangan manusia disebut ....
a. vegetatif alami b. vegetatif buatan c. vegetatif silang d. vegetatif campuran
6. Perhatikan gambar berikut!
Hewan disamping berkembangbiak dengan cara …….
a. Vivivar c. Ovivar
b. Ovovivipar d. Uvivar

7. Perkembangbiakan secara bertelur dan beranak dinamakan juga dengan perkembangbiakan ....
a. spora b. vivipar c. ovipar d. ovovivipar
8. Perhatikan gambar berikut!
Bagian bunga yang ditunjukan nomor 1 dan 2 adalah……….

a. Putik dan kelopak


b. Mahkota dan putik
c. Mahkota dan serbuk sari
d. Kelopak dan serbuk sari

9. Contoh hewan di bawah ini yang berkembangbiak dengan cara beranak adalah ....
a. kucing dan ayam b. bebek dan burung c. kucing dan kuda d. buaya dan cicak
10. Hewan yang tidak memiliki daun telinga dan kelenjar susu, ciri fisik hewan tersebut menandakan bahwa berke
mbangbiak dengan cara ....
a. beranak b. bertelur c. bertelur dan beranak d. tidak berkembangbiak

II. Silahkan beri tanda (x) huruf B jika pernyataan benar S jika pernyataan salah!

No PERNYATAAN B-S
11. Hewan pada gambar dibawah ini berkembang biak dengan cara ovovivipar. B-S

12. Salah satu ciri-ciri makhluk hidup adalah mampu menyesuaikan diri dengan lingkungan. Kema B-S
mpuan makhluk hidup untuk menyesuaikan diri dengan lingkungannya disebut Adaptasi
13. Tumbuhan tersebut termasuk tumbuhan higrofit! B-S

14. Benang sari dan putik adalah alat perkembangbiakan generstif pada tumbuhan. B-S
15. Gambar dibawah ini, merupakan salah satu perkembangbiakan vegetatif buatan pada tumbuhan. B-S

III. Pasangkan gambar tumbuhan dan hewan berikut dengan jenis adaptasi hidupnya!

No Gambar Kolom Jawaban


pengisian
16. ….…… A. Mimikri

17. ….…… B. Xerofit

18 ….……. C. Higrofit

….…… D. Hidrofit
19

20 ….…… E. Kamuflase

F. Autotomi

IV. Isilah titik- titik berikut dengan jawaban yang benar !


21. Contoh tumbuhan hidrofit adalah....................................................................................
22. hewan yang mengalami autotomi adalah.........................................................................
23. Tanaman cocor bebek berkembang biak menggunakan .................................................
24. Bagian- bagian bunga terdiri dari…………,…………..,………….,…………..,………...
25. Ikan mas berkembang biak dengan cara ........................................................................

IV. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan benar!

26. Apa yang dimaksud dengan xerofit dan berikan contoh tanamannya ?
27. Jelaskan cara perkembangbiakan hewan lumba-lumba !
28. Apa yang kamu ketahui tentang mimikri ? Jelaskan!
29. Jelaskan keuntungan melakukan pengembangbiakan vegetatif dengan cara mencangkok!
30. Jelaskan ciri-ciri hewan vivipar !
Kunci Jawaban
1. b. tunas
2. a. penyerbukan
3. c. merunduk
4. c. bunga
5. a. vegetatif alami
6. b. ovovivipar
7. d. ovovivipar
8. c. mahkota dan serbuk sari
9. c. kucing dan kuda
10. b. bertelur
11. S 16. E
12. B 17. A
13. S 18. D
14. B 19. B
15. B 20. F
21. kreativitas pemikiran siswa bisa tumbuhan paku, lumut atau tumbuhan jenis apa saja yang hidup didaerah
lembab
22. cicak
23. tunas adventif
24. tangkai bunga, kelopak, mahkota, benang sari, putik
25. bertelur (ovipar)
26. tumbuhan xerofit adalah tumbuhan yang hidup di lingkungan yang kering (kekurangan air). Contohnya adalah
kaktus, kurma, lidah buaya
27. Lumba-lumba berkembang biak dengan cara melahirkan atau vivipar. Lumba-lumba adalah mamalia air yang
reproduksinya mirip dengan manusia. Lumba-lumba berkembang biak dengan cara melahirkan dan menyusui yan
g berasal dari proses perkawinan.
28. mimikri adalah kemampuan hewan untuk meniru obyek maupun hewan lain agar tidak dikenali pemangsa mau
pun mangsa mereka.
29. Dapat menghasilkan tanaman baru dengan cepat dan pasti, tanaman yang dihasilkan memiliki karakteristik dan
sifat yang sama dengan tanaman induk, karena berasal dari bagian yang sama.
30. Memiliki kelenjar dan puting susu, menyusui atau mamalia, mempunyai daun telinga, tubuh ditutupi bulu, ket
urunannya bisa berkembang dalam tubuh induknya sebelum dilahirkan.

PENSKORAN NILAI AKHIR

No Bentuk Soal Jumlah Soal Nomor Soal Penskoran Skor

Setiap jawaban benar diberi 1 dan bila salah diberi


1. Pilihan Ganda 10 1 - 10 1 x 10 = 10
skor 0

Setiap jawaban benar diberi 1 dan bila salah diberi


2. Benar salah 5 11 - 5 1x5=5
skor 0

Setiap jawaban benar diberi 1 dan bila salah diberi


3. Menjodohkan 5 16 - 20 1x 5 = 5
skor 0

Setiap jawaban benar diberi 2 dan bila salah diberi


4. Isian singkat 5 21 - 25 2 x 5 = 10
skor 0

Setiap jawaban benar / lengkap diberi skor 4 dan


5. Uraian 5 26 - 30 4 x 5 = 20
Setiap jawaban tidak / kurang lengkap diberi skor 2

Skor Maksimum 50

Skor yang diperoleh


Nilai Akhir = Skor Maksimum x 100

Anda mungkin juga menyukai