Anda di halaman 1dari 1

TARI YAPONG

Tari Yapong merupakan tarian kontemporer dari Betawi yang diciptakan oleh penari
dan koreografer Indonesia ternama yaitu Bagong Kussudiardja pada tahun 1977. Tarian
itu dipersembahkan untuk memperingati HUT Jakarta ke 450. Tarian itu mengangkat
cerita perjuangan Pangeran Jayakarta sebagai latar belakang koreografi tarian Yapong.
Sebagai tari tradisional, tari Yapong biasanya dipentaskan pada acara-acara
kebudayaan atau upacara adat khas Betawi. Selain itu, tarian ini juga sering digunakan
sebagai hiburan untuk ulang tahun provinsi dan ibu kota, pesta-pesta yang
diselenggarakan di Jakarta, dan untuk menyambut hari Kemerdekaan Indonesia

Anda mungkin juga menyukai