Anda di halaman 1dari 3

POSYANDU REMAJA

No. :
Dokumen
SOP No. Revisi :
Tanggal : 04 Januari 2022
Terbit
Halaman : 1/2

UPTD
PUSKESMAS
SUKAHENING
H. AEP SARIPUDIN, S.KM., M.Si
NIP. 196709081988031002
1. Pengertian Posyandu remaja meruapakan salah satu bentuk upaya kesehatan
yang bersumber daya masyarakat (UKBM) yang dikelola dan
diselenggrakan dari, oleh, untuk dan bersama remaja yeng bertujuan
untuk memberdayakna remaja dalam memperoleh pelayanan
kesehatan kepada remaja yang mengutamakn aspek promotif dan
preventif.
2. Tujuan Sebagai acuan langkah-langkah untuk melaksankan posyandu remaja
dalam rangka peningkatan mutu dan kinerja di UPTS Puskesmas
Sukahening.
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskemas Sukahening nomor
KS.01/Kep.03.13/PKM-SKH/2022 Tentang Penetapan Program Upaya
Kesehatan Masyarakat (UKM) di UPTD Puskesmas Sukahening
Tahun 2023
4. Referensi Direktur Bina Kesehatan anak tahun 2007. Modul pelatihan Pelayanan
Kesehatan Peduli Remaja (PKPR) . Jakarta. Departemen Kesehatan
RI.
5. Prosedur a. Persiapan Alat dan Bahan :
1. Timbangan Berat badan
2. Pengukur Tinggi Badan
3. KMS Remaja
4. LCD Proyektor
5. Alat/ media penyuluhan

b. Petugas yang melaksanakan :


1. Programer dan pembina desa.

c. Langkah -langkah :
1. Pelaksana Posyandu Remaja merencanakan dan melakukan
persiapan pelaksanaan posyandu remaja
2. Pelaksana Posyandu Remaja mengirimkan surat pemberitahuan
kepada Rt/RW untuk pelaksanan kegiatan posyandu remaja di
wilayahnya
3. Pelaksana Posyandu Remaja bekerjasama dengan Kader
Remaja melakukan pendaftaran dan pendataan remaja
4. Pelaksana Posyandu remaja bekerja sama denga kader remaja
melakukan penimbngan berat badan dan tinggi badan kepada
remaja yang kemudian di cata di form kegiatan posyandu
remaja dan KMS Remaja
5. Pelaksana posyandu remaja menyebarkan pre test
6. Pelaksana Posyandu Remaja melakukan penyuluhan kesehatan
dengan materi penyuluhan yang telah disesuaikan dengan tren
1
di kalangan remaja
7. Pelaksana Posyandu Remaja menyebarkan form post test
8. Pelaksana posyandu remaja merekap hasil kegiatan
9. Pelaporan hasil kegiatan pelaksanaan kepada PJ UKM,Kepala
Puskesmas

6. Diagram
Pelaksana posyandu Mengirimkan surat
Alir
Mulai remaja melakukan pemberitahun kepada
persiapan pelaksanaan rt/rw setempat

Melakukan penimbangan Melakukan pendaftaran


Menyebarkan form post
BB dan TB kepada remaja dan pendataan remaja
test

Memberikan penyuluhan Menyebarkan form pre


kesehatan test Merekap hasil kegiatan

Pelaporan kepada pihak


selesai
terkait

7. Unit 1. Program Kesling


Terkait 2. Program ausrem
3. Program Promkes
4. Program P2/PTM
5. Program Keswa

8. Dokumen 1. Instrumen pre test dan post test


Terkait 2. Form Kegiatan Posyandu Remaja
3. KMS Remaja
4. Undangan Kegiatan
9. Rekaman Tanggal
Historis mulai
No Yang di ubah Isi Perubahan
diberlakuka
n

10.

2
Posyandu Remaja
No. Dokumen :
No. Revisi : 00
DAFTAR
TILIK Tanggal Terbit : 04-01-2022
UPTD
PUSKESMAS
SUKAHENING

No Kegiatan Ya Tidak TB.

1. Apakah Pelaksana Posyandu Remaja merencanakan dan


melakukan persiapan pelaksanaan posyandu remaja
2. Apakah Pelaksana Posyandu Remaja mengirimkan surat
pemberitahuan kepada Rt/RW untuk pelaksanan kegiatan
posyandu remaja di wilayahnya
3. Apakah Pelaksana Posyandu Remaja bekerjasama dengan
Kader Remaja melakukan pendaftaran dan pendataan remaja
4 Apakah Pelaksana Posyandu remaja bekerja sama denga
kader remaja melakukan penimbngan berat badan dan tinggi
badan kepada remaja yang kemudian di cata di form kegiatan
posyandu remaja dan KMS Remaja
5. Apakah Pelaksana posyandu remaja menyebarkan pre test
6 Apakah Pelaksana Posyandu Remaja melakukan penyuluhan
kesehatan dengan materi penyuluhan yang telah disesuaikan
dengan tren di kalangan remaja
7 Apakah Pelaksana Posyandu Remaja menyebarkan form post
test
8 Apakah Pelaksana posyandu remaja merekap hasil kegiatan
9 Apakah Pelaporan hasil kegiatan pelaksanaan kepada PJ
UKM, Kepala Puskesmas

Jumlah

CR: …………………………………………

Pelaksana/ Auditor

(………………………………)

Anda mungkin juga menyukai