Anda di halaman 1dari 4

Berita Acara Pemberian Penjelasan

PEKERJAAN PEMBANGUNAN MAHAD AL-JAMIAH TUANKU IMAM BONJOL KAMPUS III


UIN IMAM BONJOL PADANG TAHUN 2023
Nomor : 03/20115170/VIII/2023

Pada hari ini, 14 Agustus 2023, telah dibuat Berita Acara Pemberian Penjelasanuntuk paket pekerjaan:

Kode Tender : 20115170

Nama Tender : Pekerjaan Pembangunan Mahad Al-Jamiah Tuanku Imam Bonjol Kampus
III UIN Imam Bonjol Padang Tahun 2023

Nilai Total HPS : Rp. 29.974.295.000,00

Metode Pemilihan : Tender

Metode Evaluasi : Harga Terendah Sistem Gugur

A. Daftar Pertanyaan Peserta Berikut Jawabannya

Uang Muka - Bab

Pertanyaan Peserta 374956170 14 Agustus 2023 08:15

Selamat Pagi bapak / ibu pokja yang kami hormati,


Kami ingin bertanya ,apakah tersedia Uang Muka Dalam pekerjaan ini?mengingat masa pelaksanaan yg hanya 120
hari kerja,disamping kami menggunakan modal kerja kami,dengan adanya uang muka akan lebih baik untuk
menunjang percepatan progress pada pekerjaan ini,tks

Jawaban Pokmil Tender Pembangunan Mahad Al-Jamiah Tuanku Imam Bonjol Kampus III Universitas Islam Negeri (UIN)
Imam Bonjol Padang Sumatera Barat Tahun Anggaran 2023 14 Agustus 2023 16:37

Sesuai dengan dokumen rancangan kontrak, uang muka tidak diberikan.

LDK - Bab

Pertanyaan Peserta 374742170 14 Agustus 2023 08:27

Assalamu'alaikum

Yg terhormat Tim Pokja

Berdasarkan SE no 21 th 2021 Menteri PUPR, perubahan SBU berdasarkan KBLI 2020, bahwa pengalaman
sebelum tahun 2020, BG002 (Bangunan Multi atau Banyak Hunian) kbli 41001 dijadikan satu subklasidikasi sbu
BG001 (th 2020),

Jadi pengalaman BG002 kbli 2015 dapat dijadikan sebagai dasar pengalaman dalam lelang ini ?

Mohon penjelasannya

Terima kasih

1
Jawaban Pokmil Tender Pembangunan Mahad Al-Jamiah Tuanku Imam Bonjol Kampus III Universitas Islam Negeri (UIN)
Imam Bonjol Padang Sumatera Barat Tahun Anggaran 2023 14 Agustus 2023 17:16

Waalaikumsalam Wr. Wb.

SBU BG002 (PermenPU nomor 19 tahun 2014) bisa dijadikan dasar untuk nilai pengalaman tertinggi dalam 15
tahun terakhir

- Bab LDP Poin F 4

Pertanyaan Peserta 374838170 14 Agustus 2023 08:33

untuk Bagian Pekerjaan yang disubkontrakkan Pekerjaan bukan Pekerjaan Utama (kepada Penyedia Jasa
Pekerjaan Konstruksi kualifikasi kecil) Pekerjaan :

1. Pekerjaan Dinding Penahan tanah beton bertulang jalan masuk (Memiliki SBU yang sesuai)

2. Pekerjaan Landsecap (Halaman) (Memiliki SBU yang sesuai)

yang dimaksud poin 1 dan 2 sbu apa yg diminta?

Jawaban Pokmil Tender Pembangunan Mahad Al-Jamiah Tuanku Imam Bonjol Kampus III Universitas Islam Negeri (UIN)
Imam Bonjol Padang Sumatera Barat Tahun Anggaran 2023 14 Agustus 2023 17:44

1. SBU yang sesuai SP 010 Pekerjaan Beton

2. SBU yang sesuai SP 015 Pekerjaan Lansekap/Pertamanan

- Bab

Pertanyaan Peserta 374838170 14 Agustus 2023 08:36

dalam hal peserta lelang melakukan KSO, apakah bisa perusahaan yg sub bidang SP 016 menjadi leader?

Jawaban Pokmil Tender Pembangunan Mahad Al-Jamiah Tuanku Imam Bonjol Kampus III Universitas Islam Negeri (UIN)
Imam Bonjol Padang Sumatera Barat Tahun Anggaran 2023 14 Agustus 2023 09:46

yang menjadi persyaratan pada LDK adalah Kualifikasi SBU Sub Bidang SP011 Pekerjaan Baja dan
Pemasangannya, Termasuk Pengelasan.

- Bab

Pertanyaan Peserta 374838170 14 Agustus 2023 08:36

dalam hal peserta lelang melakukan KSO, apakah bisa perusahaan yg sub bidang SP 011 menjadi leader?

Jawaban Pokmil Tender Pembangunan Mahad Al-Jamiah Tuanku Imam Bonjol Kampus III Universitas Islam Negeri (UIN)
Imam Bonjol Padang Sumatera Barat Tahun Anggaran 2023 14 Agustus 2023 16:47

Ketentuan Kerja Sama Operasi (KSO) mengacu pada BAB III IKP Huruf A. Angka 3.7.

2
- Bab

Pertanyaan Peserta 374838170 14 Agustus 2023 08:41

untuk Bagian Pekerjaan yang disubkontrakkan Pekerjaan spesialis pada Pekerjaan Utama (kepada Penyedia Jasa
Pekerjaan Konstruksi Spesialis) Poin B, Pekerjaan Saniter : Pengerjaan Lantai, Dinding, Peralatan Saniter Dan
Plafon (Memiliki SBU (PB003)), apakah kita bisa menggunakan SBU lama yaitu KT002/KT004/KT005/KT009
/KT010?

Jawaban Pokmil Tender Pembangunan Mahad Al-Jamiah Tuanku Imam Bonjol Kampus III Universitas Islam Negeri (UIN)
Imam Bonjol Padang Sumatera Barat Tahun Anggaran 2023 14 Agustus 2023 17:23

SBU KT002/KT004/KT005/KT009/KT010 bisa digunakan/ tetap berlaku sampai berakhir masa berlakunya.

- Bab

Pertanyaan Peserta 374838170 14 Agustus 2023 08:44

apakah bisa 1 perusahaan mewakili 2 pekerjaan yg di sub kontrakkan karena memiliki 2 SBU yg sesuai
dipersyaratkan?

Jawaban Pokmil Tender Pembangunan Mahad Al-Jamiah Tuanku Imam Bonjol Kampus III Universitas Islam Negeri (UIN)
Imam Bonjol Padang Sumatera Barat Tahun Anggaran 2023 14 Agustus 2023 09:49

silahkan. jika 1 perusahaan memiliki 2 SBU yang disyaratkan pada LDK dan sesuai dengan kualifikasi perusahaan
yang disyaratkan pada tender ini.

- Bab

Pertanyaan Peserta 374838170 14 Agustus 2023 08:55

mengingat waktu pelaksanaan yang hanya 120 hk, apakah dilapangan bisa kerja 3 shift?

Jawaban Pokmil Tender Pembangunan Mahad Al-Jamiah Tuanku Imam Bonjol Kampus III Universitas Islam Negeri (UIN)
Imam Bonjol Padang Sumatera Barat Tahun Anggaran 2023 14 Agustus 2023 09:24

akan dibahas pada saat rapat PCM

LDK - Bab

Pertanyaan Peserta 374742170 14 Agustus 2023 08:59

Assalamu'alaikum Tim Pokja yang terhormat,

Untuk persayaratan Lelang ini apakah diperbolehkan menggunakan SBU BG001 KBLI 2015 karena SBU BG001
Kbli 2020 juga merupakan satu ruang lingkup dengan BG001 kbli 2015?

Demikian mohon penjelasannya

Terima kasih

Jawaban Pokmil Tender Pembangunan Mahad Al-Jamiah Tuanku Imam Bonjol Kampus III Universitas Islam Negeri (UIN)
Imam Bonjol Padang Sumatera Barat Tahun Anggaran 2023 14 Agustus 2023 16:57

3
Waalaikumsalam Wr. Wb.

Persyaratan SBU sesuai LDK, memiliki Sertifikat Badan Usaha (SBU) dengan Kualifikasi Usaha Menengah, serta
disyaratkan sub bidang klasifikasi/layanan Subklasifikasi BG001 (Peraturan Menteri PUPR Nomor 6 Tahun 2021)
dan Kualifikasi SBU Sub Bidang SP011 Pekerjaan Baja dan Pemasangannya, Termasuk Pengelasan.

Demikian Berita Acara ini dibuat dan ditandatangani pada Hari, Tanggal dan Bulan sebagaimana tersebut di atas
untukdipergunakan sebagaimana mestinya.

Kementerian Agama

ttd,

Pokmil Tender Pembangunan Mahad Al-Jamiah Tuanku Imam Bonjol Kampus III Universitas Islam Negeri (UIN) Imam Bonjol
Padang Sumatera Barat Tahun Anggaran 2023

Anda mungkin juga menyukai