Anda di halaman 1dari 1

PERUSAHAAN PELAYARAN

PT. BAHARI NUSANTARA


Jl. Bandang No. 124 Makassar – 90156, Indonesia
Telp: (62) 0411-3629493, Fax: (62) 0411-3614774, Email: bnmks@indosat.net.id

NAMA KAPAL: MT. ANNABELLA

JENIS-JENIS AWAN DAN KEADAAN CUACA

1. AWAN TINGGI / HIGH CLOUDS ( 20000 ft )


 Cirrus (Ci) : Berbentuk seperti kapas halus tapi jumlahnya sedikit.
 Cirrocumulus (Cc) : Bentuknya seperti bulu domba yang jumlahnya agak banyak.
 Cirrostratus (Cs) : Berbentuk seperti mata pancing dan jumlahnya agak banyak.

2. AWAN MENENGAH / MEDIUM CLOUDS (6500 ft – 20000 ft)


 Altocumulus (Ac) : Lapisan yang berbentuk bulu domba dan jumlahnya banyak.
 Altostratus (As) : Lapisan yang berjalur seperti sarat atau tabir tipis berwarna agak kelabu
dan kebiru-biruan.
 Nimbostratus (Ns) : Lapisan yang paling rendah biasanya hampir sama dan berwarna kelabu
tua.

3. AWAN RENDAH / LOW CLOUDS (6500 ft)


 Stratocumulus (Sc) : Berserak-serakan atau lapisan yang berbentuk bulat-bulat atau lingkaran.
 Stratus (St) : Lapisan awan yang teratur mirip seperti kabut tapi tidak sampai ke tanah.
 Cumulus (Cu) : Tebal dan menjulang tinggi, permukaan atasnya seperti kuba dan bulat
sedang dasarnya rata.
 Cumulusnimbus (Cb): Sangat tebal dan hitam lebat.

KEADAAN CUACA / WEATHER CONDITION:


 Blue sky (B) : Cerah (0/8 – 2/8 yang berawan).
 Sky partly clouded (BC) : Sebagian berawan (3/8 – 5/8 yang berawan).
 Cloudy (C) : Berawan (6/8 – 8/8 langit tetutup awan).
 Over cast (O) : Mendung.
 Rain (r) : Hujan yang cukup deras dan merata.
 Heavy rain (R) : Hujan yang turun sangat lebat dan lama.
 Squalls (Sq) : Hujan tiba-tiba dan lambat.
 Fog (F) : Kabut
 Hail (H) : Hujan es / air hujan yang jatuh berbentuk butiran es.
 Snow (S) : Salju / salju yang turun menghalangi penglihatan.
 Rain & Snow together (RS) : Hujan dan salju turun bersama-sama.
 Thunder strom, Lighting, Rain (TLR) : Hujan yang disertai guntur dan petir.
 Ugly threatering weather (U) : Cuaca buruk, cuaca yang menjadi sangat buruk
karena timbul badai.

Anda mungkin juga menyukai