Anda di halaman 1dari 3

Asma

No.
: SOP/PKM.
Dokumen
MH/2021

SOP No. Revisi : 00


Tanggal
: 04 Januari 2021
terbit
Halaman : 1/2
PUSKESMAS dr.M.FAJAR SETIA BUDI
MANGUNHARJO NIP:199301042019031002
1. Pengertian Asma adalah penyakit Jenis penyakit jangka panjang atau kronis
pada saluran pernafasan yang di tandai dengan peradangan dan
penyempitan saluran nafas yang menimbulkan sesak atau sulit
bernafas.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penatalaksanakan pasien yang menderita
Asma .
3. Kebijakan Keputusan KUPT Puskesmas Mangunharjo :
800/ /KPTS /PKM.MH/I/2021 penanganan pasien Asma
Puskesmas Mangunharjo
4. Referensi Perawatan Dasar DEPKES RI Tahun 2014
5. Prosedur 1. Petugas menerima pasien di UGD
2. Petugas mencuci tangan dan menggunakan alat pelindung diri
(Masker, hanscoon)
3. Petugas melakukan anamnesa dan pemeriksaan fisik. TTV (T,
N, RR)
4. Petugas mengkolaborasikan dengan dokter dalam pemberian terapi
dan obat
5. Petugas melakukan penatalaksanaan pada pasien seperti :
- posisi tidur semi fowler
- memasang oksigen 2- 4 lt / menit
- Atau dapat diberikan nebulizer dengan Ventolin
- berikan kortikosteroid oral
2. Pasien di obserfasi 1- 2 jam kemudian. Jika respon baik pasien
di pulangkan. Pasien di sarankan kontrol berobat ke rawat
jalan.
3. Bila setelah observasi 1-2 jam tidak ada perbaikan gejala
bertambah berat,pasien harus di rawat di unit perawatan.
4. Petugas mencuci tangan.
5. Petugas melakukan dokumentasi kegiatan yang dilakukan.
6. Diagram alir
Petugas menerima pasien di UGD

Petugas mencuci tangan dan menggunakan alat pelindung diri


(Masker, hanscoon).
.
Petugas melakukan anamnesa dan pemeriksaan fisik. TTV (T, N, RR)

Petugas mengkolaborasikan dengan dokter dalam pemberian terapi dan


obat

Petugas melakukan penatalaksanaan pada pasien seperti :


- posisi tidur semi fowler
- memasang oksigen 2- 4 lt / menit
- Atau dapat diberikan nebulizer dengan Ventolin
- berikan kortikosteroid oral

Pasien di obserfasi 1- 2 jam kemudian. Jika respon baik pasien dapat di


pulangkan

Bila setelah observasi 1-2 jam tidak ada perbaikan gejala bertambah
berat,pasien harus di rawat di unit perawatan.

Petugas mencuci tangan

7. Unit Terkait UGD, Rawat Inap ,Poli umum


8. Dokumen a. Status pasien
Terkait
b. Lembar resep
c. Lembar rujukan
Asma
No.
Dokumen SOP/PKM.MH/2021
DAFTAR No. 00
TILIK Revisi
Tanggal 04 januari 2021
Terbit
Halaman 1/1
PUSKESMAS dr.M.FAJAR SETIA BUDI
NIP:199301042019031002
MANGUNHARJO
No Langkah kegiatan Ya Tidak
1 Apakah Petugas menerima pasien di UGD
Apakah Petugas mencuci tangan dan menggunakan
2
alat pelindung diri (Masker, hanscoon).
Apakah Petugas melakukan anamnesa dan
3
pemeriksaan fisik. TTV (T, N, RR)
Apakah Petugas mengkolaborasikan dengan dokter
4
dalam pemberian terapi dan obat
Apakah Petugas memberikan terapi ;
- posisi tidur semi fowler
- memasang oksigen 2- 4 lt / menit
5
- Atau dapat diberikan nebulizer
dengan Ventolin
- berikan kortikosteroid oral
Apakah Pasien di obserfasi 1- 2 jam kemudian.
Jika respon baik pasien di pulangkan.
6
Pasien di sarankan kontrol berobat ke
rawat jalan.
Apakah Bila setelah observasi 1-2 jam tidak ada
7 perbaikan gejala bertambah berat,pasien
harus di rawat di unit perawatan
8 Apakah Petugas mencuci tangan
Apakah Petugas melakukan dokumentasi kegiatan
9
yang dilakukan.

CR …………………………%.

Purwodadi,……………………..
Pelaksana / Auditor

(……………………..)

Anda mungkin juga menyukai