Anda di halaman 1dari 11

TUGAS PTLF

1. PETA PROSES OPERASI


CONTOH OPC

Peta Proses Operasi


Nama Obyek : Lemari Tas
Nomor Peta : 1 (Satu)
Dipetakan Oleh : Kelompok 3 Keterangan Gambar
Tanggal Dipetakan : 4 Oktober 2012

(120 x 52 x 1,5) (79 x 65 x 1,5) (55 x 40 x 1,5) (120x 52 x 1,5) (79 x 65 x 1,5) (120 x 52 x 1,5) (120 x 52 x 1,5)
Pintu Atas (1) Pintu Bawah (1) Papan Belakang (1) Papan Atas (1) Papan Tengah (1) Papan Samping (2) Papan Bawah (1)
(44,8 x 20 x 1,5) (44,8 x 20 x 1,5) (45 x 40 x 1,5) (44,8 x 52 x 1,5) (52 x 42 x 1,5) (37,5 x 52 x 1,5) (44,8 x 52 x 1,5)

Mengukur Mengukur Mengukur Mengukur Mengukur Mengukur Mengukur


3,33 O-25 6,17 O-21 6 O-17 0,82 O-13 3,50 O-9 3,63 O-5 2,55 O-1
(Mj Fabrikasi) (Mj Fabrikasi) (Mj Fabrikasi) (Mj Fabrikasi) (Mj Fabrikasi) (Mj Fabrikasi) (Mj Fabrikasi)

4,22 7,21
5,17 Memotong 5,35 Memotong 3,40 Memotong 2,28 Memotong Memotong Memotong 2,97 Memotong
0,2% O-26 (Mesin Potong) O-22 (Mesin Potong) O-18 (Mesin Potong) 0,2% O-14 (Mesin Potong) 0,2% O-10 (Mesin Potong) 0,2% O-6 (Mesin Potong) O-2 (Mesin Potong)
0,2% 0,2% 0,2%
0,2%
3,93 1,12 2,60 3,10 6,95 4,46
Meratakan Meratakan Meratakan Meratakan Meratakan Meratakan 7,28 Meratakan
0,2% O-27 (Mesin Serut) 0,2%
O-23
(Mesin Serut) 0,2% O-19 (Mesin Serut) 0,2% O-15 (Mesin Serut) 0,2% O-11 (Mesin Serut) 0,2% O-7 (Mesin Serut) 0,2%
O-3
(Mesin Serut)

Melubangi untuk Melubangi untuk 2,25


9,37 Melubangi 4,62 Melubangi 3 Melubangi 15,03 Melubangi Melubangi
engsel 8,67 O-24 engsel 10,20 O-4
0,052% O-28 O-20 (Mesin Bor) 0,086% O-16 (Mesin Bor) 0,092% O-12 (Mesin Bor) 0,103% O-8 (Mesin Bor) (Mesin Bor)
(Mesin Bor) (Mesin Bor) 0,056%
0,052% 0,086%

Sekrup 3 cm (8)

Perakitan 1
5,32 O-29 (Meja
Assembling)
Sekrup 3 cm (8)

Perakitan 2
6,13 O-30 (Meja
Assembling)
Sekrup 3 cm (8)

Perakitan 3
6,42 O-31 (Meja
Assembling)
Sekrup 3 cm (4)
Perakitan 4
2,34 O-32 (Meja
Assembling)
Handle (1)
Engsel (2)
Sekrup 2 cm (10)
Perakitan 5
2,19 O-33 (Meja
Assembling)
Handle (1)
Engsel (2)
Sekrup 2 cm (10)
Perakitan 6
2,37 O-34 (Meja
Assembling)
RINGKASAN
Pemeriksaan
KEGIATAN JUMLAH WAKTU (MENIT) 1,3 I-1 (Meja
Assembling)
OPERASI 34 163,95

PEMERIKSAAN 1 1,3

TOTAL 35 165,25

Gambar OPC
2. APC (ASSEBLY PROCESS CHART)/(PETA PROSES PERAKITAN)
PETA PROSES PERAKITAN

Nama Obyek : Lemari Tas


Nomor Peta : 2 (Dua)
Dipetakan Oleh : Kelompok 3
Tanggal Dipetakan : 4 Oktober 2012
(120 x 52 x 1,5) (79 x 65 x 1,5) (55 x 40 x 1,5) (120 x 52 x 1,5) (79 x 65 x 1,5) (120 x 52 x 1,5) (120 x 52 x 1,5)
Pintu Atas (1) Pintu Bawah (1) Papan Belakang (1) Papan Atas (1) Papan Tengah (1) Papan Samping (2) Papan Bawah (1)
(44,8 x 20 x 1,5) (44,8 x 20 x 1,5) (45 x 40 x 1,5) (44,8 x 52 x 1,5) (52 x 42 x 1,5) (37,5 x 52 x 1,5) (44,8 x 52 x 1,5)

Sekrup 3 cm (8)

Perakitan 1
5,32 O-1 (Meja Assembling)

Sekrup 3 cm (8)

Perakitan 2
6,13 O-2 (Meja Assembling)

Sekrup 3 cm (8)

6,42 O-3 Perakitan 3


(Meja Assembling)

Sekrup 3 cm (4)

Perakitan 4
2,34 O-4 (Meja Assembling)

Handle (1)
Engsel (2)
Sekrup 2 cm (10)

Perakitan 5
2,19 O-5
(Meja Assembling)

Handle (1)
Engsel (2)
Sekrup 2 cm (10)

2,37 0-6 Perakitan 6


(Meja Assembling)

RINGKASAN
Pemeriksaan
1,3 I-1 (Meja Assembling)
KEGIATAN JUMLAH WAKTU (MENIT)

OPERASI 6 24,7
PEMERIKSAAN 1 1,3
TOTAL 7 26

Gambar APC
3. ROUTING SHEET

CARA PENGISIAN TABEL ROUTING SHEET


Perhitungan Routing Sheet dilakukan untuk mengetahui jumlah mesin atau peralatan produksi yang
diperlukan dalam memenuhi jumlah produksi yang diinginkan, dengan memperhatikan persentase
scrap, kapasitas mesin atau peralatan dan efisiensi departemen atau pabrik.

Ada beberapa informasi tambahan berkaitan dengan keperluan data untuk menghitung nilai
pada tabel MPPC dan routing sheet. Informasi tersebut diantaranya adalah waktu produksi dalam satu
bulan adalah 4 minggu, waktu produksi dalam 1 minggu adalah 5 hari, waktu produksi dalam 1 hari
adalah 8 jam, produk yang diproduksi berdasarkan peramalan adalah 30 produk/hari, efisiensi mesin
sebesar 95%, reabilitas sistem kerja sebesar 80%, dan produktifitas kerja per bulan sebesar 600
produk. Peta proses operasi yang dibuat adalah peta proses operasi intermitten. (Berselang-seling)

Langkah Pembuatan Tabel Routing Sheet.

a. Buat tabel RS dengan ketentuan banyaknya baris dan kolom sesuai dengan informasi yang didapat
dari OPC dan APC. Data Kolom 1,2,3 diperoleh dari OPC.
Produksi Bahan Bahan Efisiensi Kebutuhan Mesin
No, Operasi Deskripsi Nama Mesin % Scrap
Mesin/jam Diminta Disiapkan Mesin Teoritis Aktual
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
001 Papan Bawah (1)
O-1 Mengukur Meja Fabrikasi
O-2 Memotong Mesin Potong
O-3 Meratakan Mesin Serut
O-4 Melubangi Mesin Bor
002 Papan Samping (2)
O-5 Mengukur Meja Fabrikasi
O-6 Memotong Mesin Potong
O-7 Meratakan Mesin Serut
O-8 Melubangi Mesin Bor

 Baris yang diblok warna menyatakan Nomor komponen, Nama komponen, serta banyaknya jumlah komponen.
 Pada tabel routing sheet, baris berwarna kuning akan ada sebanyak komponen yang dibutuhkan di OPC dan berapa banyak perakitan
yang dilakukan di APC.

b. Hitung nilai produksi mesin/jam untuk setiap komponen dan perakitan (baris yang berwarna/blok
warna), pada kolom 4.
Contoh perhitungan untuk komponen 001 Papan Bawah (1 unit) dengan operasi melubangi.
(LIHAT LAGI OPC)

1. No. Operasi: O-4


Deskripsi: Melubangi

Nama Mesin: Mesin Bor


Waktu Kerja 60 menit
2. Produksi mesin/jam = = = 5,89
Waktu Proses Kerja 10,2 menit

c. Ubah nilai %scrap dengan cara membagi nilai %scrap di OPC dengan 100.
d. Perhitungan bahan diminta pertama kali dilakukan pada proses terakhir dari produk akhir,
dimana jumlah produk awal diketahui sebesar 30 unit, yang digunakan pada perhitungan bahan
diminta, sehingga bahan disiapkan dapat dihitung.
e. Hitung bahan yang disiapkan, efesiensi mesin, dan jumlah mesin teoritis.
Bahan yang Diminta
1. Bahan yang disiapkan (O-4) =
1−%scrap
30
= = 30,03
1−0,00086

Bahan yang Disiapkan


2. Efisiensi mesin (O-4) =
Efisiensi (95%)

30,03
= = 31,62
95%

Efisiensi Mesin
3. Jumlah Mesin Teoritis = Mesin Kerja
Produksi jam x Reabilitas x Jam hari

31,62
= = 0,84
5,89

4. Jumlah kebutuhan mesin aktual = 0,84 ≈ 1 mesin.


Perhitungan Seperti Di Atas, sehingga Kita Dapat Membuat Tabel Routing Sheet
Produksi Bahan Bahan Efisiensi Kebutuhan Mesin
No, Operasi Deskripsi Nama Mesin % Scrap
Mesin/jam Diminta Disiapkan Mesin Teoritis Aktual
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
001 Papan Bawah (1)
O-1 Mengukur Meja Fabrikasi 23,53 0 30,17 30,17 31,76 0,22 1
O-2 Memotong Mesin Potong 20,21 0.2 30,1 30,17 31,76 0,25 1
O-3 Meratakan Mesin Serut 8,25 0,2 30,03 30,1 31,69 0,61 1
O-4 Melubangi Mesin Bor 5,89 0,086 30 30,03 31,62 0,84 1
002 Papan Samping (2)
O-5 Mengukur Meja Fabrikasi 16,53 0 60,33 60,33 63,51 0,61 1
O-6 Memotong Mesin Potong 8,33 0,2 60,2 60,33 63,51 1,2 2
O-7 Meratakan Mesin Serut 13,46 0,2 60,07 60,2 63,37 0,74 1
O-8 Melubangi Mesin Bor 4 0,103 60 60,07 63,24 2,48 3
003 Papan Tengah (1)
O-9 Mengukur Meja Fabrikasi 17,15 0 30,17 30,17 31,76 0,29 1
O-10 Memotong Mesin Potong 14,22 0,2 30,1 30,17 31,76 0,35 1
O-11 Meratakan Mesin Serut 8,64 0,2 30,03 30,1 31,69 0,58 1
O-12 Melubangi Mesin Bor 20 0,092 30 30,03 31,62 0,25 1
004 Papan Atas (1)
O-13 Mengukur Meja Fabrikasi 73,18 0 30,17 30,17 31,76 0,07 1
O-14 Memotong Mesin Potong 26,32 0,2 30,1 30,17 31,76 0,19 1
O-15 Meratakan Mesin Serut 19,36 0,2 30,03 30,1 31,69 0,26 1
O-16 Melubangi Mesin Bor 12,99 0,086 30 30,03 31,62 0,39 1
005 Papan Belakang (1)
O-17 Mengukur Meja Fabrikasi 10 0 30,16 30,16 31,75 0,5 1
O-18 Memotong Mesin Potong 17,65 0,2 30,09 30,16 31,75 0,29 1
O-19 Meratakan Mesin Serut 23,08 0,2 30,02 30,09 31,68 0,22 1
O-20 Melubangi Mesin Bor 26,67 0,056 30 30,02 31,6 0,19 1
006 Pintu Bawah (1)
O-21 Mengukur Meja Fabrikasi 9,73 0 30,16 30,16 31,75 0,51 1
O-22 Memotong Mesin Potong 11,22 0,2 30,09 30,16 31,75 0,45 1
O-23 Meratakan Mesin Serut 53,58 0,2 30,02 30,09 31,68 0,1 1
O-24 Melubangi Mesin Bor 6,93 0,052 30 30,02 31,6 0,72 1
007 Pintu Atas (1)
O-25 Mengukur Meja Fabrikasi 18,02 0 30,16 30,16 31,75 0,28 1
O-26 Memotong Mesin Potong 11,61 0,2 30,09 30,16 31,75 0,43 1
O-27 Meratakan Mesin Serut 15,27 0,2 30,02 30,09 31,68 0,33 1
O-28 Melubangi Mesin Bor 6,41 0,052 30 30,02 31,6 0,78 1
008 Perakitan 1
O-29 Merakit Meja Perakitan 11,28 0 30 30 31,58 0,44 1
009 Perakitan 2
O-30 Merakit Meja Perakitan 9,79 0 30 30 31,58 0,51 1
010 Perakitan 3
O-31 Merakit Meja Perakitan 9,35 0 30 30 31,58 0,53 1
011 Perakitan 4
O-32 Merakit Meja Perakitan 25,64 0 30 30 31,58 0,2 1
012 Perakitan 5
O-33 Merakit Meja Perakitan 27,4 0 30 30 31,58 0,19 1
013 Perakitan 6
O-34 Merakit Meja Perakitan 25,32 0 30 30 31,58 0,2 1
013 Pemeriksaan 1
I-1 Pemeriksaan Meja Perakitan 46,16 0 30 30 31,58 0,11 1
4. MPPC

Berdasarkan hasil tabel routing sheet, simpulkan urutan-urutan perlakuan terhadap masing-masing
komponen yang akan diproduksi. Urutan-urutan komponen tersebut dapat dirangkum pada peta MPPC.
Deskripsi FABRIKASI PERAKITAN Jumlah Mesin

Peralatan 001 002 003 004 005 006 007 008 009 010 011 012 013 I1 Teoritis Aktual

Receiving

0.22 0.61 0.29 0.07 0.5 0.51 0.28

Meja Fabrikasi O-1 O-5 O-9 O-13 O-17 O-21 O-25 2.48 3

0.25 1.2 0.35 0.19 0.29 0.45 0.43


Mesin Potong 3.16
O-2 O-6 O-10 O-14 O-18 O-22 O-26 4

0.33
0.61 0.74 0.58 0.26 0.22 0.1
2.84 3
Mesin Serut O-3 O-7 O-11 O-15 O-19 O-23 O-27

0.84 0.25 0.39 0.19 0.72 0.78


2.48
Mesin Bor 5.65 6
O-4 O-8 O-12 O-16 O-20 O-24 O-28

0.44 0.51 0.53 0.2 0.19 0.2 0,11

Meja Assembling O-29 O-30 O-31 O-32 O-33 O-34


I-1
2,18 3

Stop H I J K L M
A B C D E F G A+B C+H D+I F+K G+L
E+J

Gambar Multi Product Process Chart (MPPC)

Cara membuat MPPC


1. Buat rangka awal tabel
2. Isi semua nilai di setiap baris dan kolom dari berdasarkan informasi yang tertera dari OPC,
APC, dan Routing Sheet.

Anda mungkin juga menyukai