Anda di halaman 1dari 21

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 1
Materi Pokok : Dokumen Sumber Perusahaan Jasa
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Dasar
3.1 Menganalisis dokumen sumber dan dokumen pendukung pada perusahaan jasa
4.1 Melakukan pengecekan dokumnen sumber dan dokumen pendukung pada perusahaan jasa

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Mengidentifikasi dokumen sumber perusahaan jasa
2. Mengidentifikasi dokumen pendukung perusahaan jasa
3. Menyiapkan dokumen transaksi perusahaan jasa

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


1. Siswa memperhatikan dokumen transaksi pada perusahaan jasa disekitar tempat tinggal
2. Siswa mendiskusikan klasifikasi dokumen sumber transaksi pada perusahaan jasa
3. Siswa mencari tahu, klasifikasi dan fungsi dokumen transaksi perusahaan jasa
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi dokumen sumber perusahaan jasa
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : 1. Carilah 5 dokumen transaksi pada 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan klasifikasi dokumen perusahaan jasa disekitar tempat bahasa yang baik dan benar
sumber pada perusahaan jasa! tinggal! 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan fungsi dokumen 2. Klasifikasikan setiap dokumen diskusi
transaksi pada perusahaan jasa! transaksi yang kalian temukan dan 3. Tanggungjawab : Integritas
jelaskan fungsinya masing-masing! sebagai anggota diskusi saat
melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 13 Juli 2020


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 1
Materi Pokok : Jurnal Umum
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Dasar
3.2 Menerapkan proses pencatatan transaksi ke dalam jurnal umum untuk perusahaan jasa
4.2 Melakukan pencatatan transaksi ke dalam jurnal umum untuk prusahaan jasa

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Menjelaskan jurnal umum
2. Menjelaskan pencatatan transaksi penerimaan kas
3. Menjelaskan pencatatan transaksi pengeluaran kas
4. Menjelaskan pencatatan transaksi penjualan jasa

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


1. Siswa memperhatikan contoh jurnal umum pada perusahaan jasa disekitar tempat tinggal siswa
atau dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan bentuk jurnal umum perusahaan jasa yang sudah ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, dan pencatatan transaksi pada perusahaan jasa
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi jurnal umum pada perusahaan jasa
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan

E. Penilaian Hasil Pembelajaran


Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : 1. Carilah dokumen transaksi pada 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian jurnal umum perusahaan jasa disekitar tempat bahasa yang baik dan benar
perusahaan jasa! tinggal! 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan fungsi jurnal umum pada 2. Dari transaksi yang diperoleh, diskusi
perusahaan jasa! buatlah pencatatan transaksi 3. Tanggungjawab : Integritas
3. Jelaskan bentuk jurnal umum tersebut dengan menggunakan jurnal sebagai anggota diskusi saat
perusahaan jasa! umum! melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 13 Juli 2020


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 1
Materi Pokok : Dokumen Sumber Perusahaan Jasa
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Dasar
3.3 Menerapkan posting jurnal umum kedalam buku besar untuk perusahaan jasa
4.3 Melakukan posting jurnal umum kedalam buku besar untuk perusahaan jasa

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Menjelaskan buku besar
2. Menjelaskan akun – akun dalam buku besar
3. Menjelaskan prosedur posting jurnal kedalam buku besar
4. Menjelaskan penyusunan neraca saldo

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


1. Siswa memperhatikan contoh buku besar pada perusahaan jasa disekitar tempat tinggal siswa atau
dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan bentuk buku besar perusahaan jasa yang sudah ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, prosedur posting ke buku besar dan penyusunan neraca
saldo
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi buku besar pada perusahaan jasa
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan

F. Penilaian Hasil Pembelajaran


Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : 1. Carilah dokumen transaksi pada 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian buku besar perusahaan jasa disekitar tempat bahasa yang baik dan benar
perusahaan jasa! tinggal! 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk buku besar pada 2. Dari transaksi yang diperoleh, diskusi
perusahaan jasa! buatlah pencatatan transaksi 3. Tanggungjawab : Integritas
3. Jelaskan prosedur posting ke tersebut dengan menggunakan jurnal sebagai anggota diskusi saat
dalam buku besar perusahaan jasa! umum kemudian posting lah ke buku melaksanakan tugas
besar!

Mengetahui Lumajang, 13 Juli 2020


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN
Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 1
Materi Pokok : Buku Besar
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

D. Kompetensi Dasar
3.3 Menerapkan posting jurnal umum kedalam buku besar untuk perusahaan jasa
4.3 Melakukan posting jurnal umum kedalam buku besar untuk perusahaan jasa

E. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
5. Menjelaskan buku besar
6. Menjelaskan akun – akun dalam buku besar
7. Menjelaskan prosedur posting jurnal kedalam buku besar
8. Menjelaskan penyusunan neraca saldo

F. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


7. Siswa memperhatikan contoh buku besar pada perusahaan jasa disekitar tempat tinggal siswa atau
dengan melihat internet
8. Siswa mendiskusikan bentuk buku besar perusahaan jasa yang sudah ditemukan oleh siswa
9. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, prosedur posting ke buku besar dan penyusunan neraca
saldo
10. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
11. Siswa membuat kesimpulan materi buku besar pada perusahaan jasa
12. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan

G. Penilaian Hasil Pembelajaran


Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : 3. Carilah dokumen transaksi pada 4. Komunikasi : Penggunaan tata
4. Jelaskan pengertian buku besar perusahaan jasa disekitar tempat bahasa yang baik dan benar
perusahaan jasa! tinggal! 5. Kolaboratif: Bekerjasama saat
5. Jelaskan bentuk buku besar pada 4. Dari transaksi yang diperoleh, diskusi
perusahaan jasa! buatlah pencatatan transaksi 6. Tanggungjawab : Integritas
6. Jelaskan prosedur posting ke tersebut dengan menggunakan jurnal sebagai anggota diskusi saat
dalam buku besar perusahaan jasa! umum kemudian posting lah ke buku melaksanakan tugas
besar!

Mengetahui Lumajang, 13 Juli 2020


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN
Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 1
Materi Pokok : Jurnal Penyesuian
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Dasar
3.4 Menganalisis transaksi penyesuaian untuk perusahaan jasa
4.4 Melakukan pencatatan transaksi penyesuaian untuk perusahaan jasa

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Menjelaskan jurnal penyesuaian
2. Mengidentifikasi jenis – jenis transaksi penyesuaian
3. Mencatat transaksi penyesuaian kedalam jurnal penyesuaian

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


1. Siswa memperhatikan contoh jurnal penyesuaian pada perusahaan jasa disekitar tempat tinggal
siswa atau dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan jurnal penyesuaian dan pencatatannya perusahaan jasa yang sudah
ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, jenis-jenis transaksi penyesuaian dan pencatatannya
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi buku besar pada perusahaan jasa
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : 1. Carilah dokumen transaksi 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian jurnal penyesuaian pada perusahaan jasa bahasa yang baik dan benar
penyesuaian perusahaan jasa! disekitar tempat tinggal! 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk jurnal 2. Dari transaksi yang diperoleh, diskusi
penyesuiaian pada perusahaan jasa! buatlah jurnal penyesuaian dan 3. Tanggungjawab : Integritas
3. Jelaskan jenis-jenis transaksi pencatatannya! sebagai anggota diskusi saat
penyesuaian! melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 13 Juli 2020


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 1
Materi Pokok : Buku Besar setelah Penyesuaian
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Dasar
3.5 Menerapkan posting jurnal penyesuaian ke dalam buku besar untuk perusahaan jasa
4.5 Melakukan posting jurnal penyesuaian ke dalam buku besar untukperusahaan jasa

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Menjelaskan hasil pencatatan jurnal penyesuaian
2. Membuat rekapitulasi jurnal penyesuaian
3. Menjelaskan prosedur posting jurnal penyesuaian kedalam buku besar

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


1. Siswa memperhatikan contoh buku besar setelah penyesuaian pada perusahaan jasa disekitar
tempat tinggal siswa atau dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan jurnal penyesuaian dan pencatatannya kemudian memposting hasil
penyesuaiannya pada buku besar perusahaan jasa yang sudah ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pencatatan jurnal penyesuian, rekapitulasi dan prosedur posting jurnal
penyesuaian ke dalam buku besar
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi posting jurnal penyesuaian ke dalam buku besar pada perusahaan
jasa
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan

E. Penilaian Hasil Pembelajaran


Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : 1. Carilah dokumen transaksi 1. Komunikasi : Penggunaan tata
Jelaskan prosedur pencatatan jurnal penyesuaian pada perusahaan jasa bahasa yang baik dan benar
penyesuian ke dalam buku besar disekitar tempat tinggal! 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
perusahaan jasa! 2. Dari transaksi yang diperoleh, diskusi
buatlah jurnal penyesuaian dan 3. Tanggungjawab : Integritas
pencatatannya kemudian postinglah sebagai anggota diskusi saat
ke dalam buku besar! melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 13 Juli 2020


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 1
Materi Pokok : Neraca Lajur
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Dasar
3.6 Menerapkan akun-akun yang terkait dalam penyusunan neraca lajur (worksheet) untuk perusahaan
jasa
4.6 Menyusun neraca lajur perusahaan dagang
B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Menjelaskan kelompok akun nominal dalam neraca lajur
2. Menjelaskan akun riil dalam neraca lajur
3. Menerapkan prosedur penyusunan neraca lajur
C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning
1. Siswa memperhatikan contoh neraca lajur (worksheet) pada perusahaan jasa disekitar tempat
tinggal siswa atau dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan bentuk neraca lajur dan akun-akun pada neraca lajur perusahaan jasa yang
sudah ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, ppengertian neraca lajur, bentuk, kelompok akun dalam neraca lajur dan
menyusun neraca lajur
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi pneraca lajur pada perusahaan jasa
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan

D. Penilaian Hasil Pembelajaran


Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : 1. Carilah dokumen transaksi 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian neraca lajur! penyesuaian pada perusahaan jasa bahasa yang baik dan benar
2. Jelaskan bentuk neraca lajur pada disekitar tempat tinggal! 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
perusahaan jasa! 2. Dari transaksi yang diperoleh, diskusi
3. Jelaskan kelompok akun nominal buatlah jurnal penyesuaian dan 3. Tanggungjawab : Integritas
dan riil yang masuk dalam neraca pencatatannya kemudian postinglah sebagai anggota diskusi saat
lajur! ke dalam buku besar! melaksanakan tugas
3. Buatlah neraca lajur dari hasil
posting buku besar!

Mengetahui Lumajang, 13 Juli 2020


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 1
Materi Pokok : Laporan Keuangan
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Dasar
3.7 Menganalisis akun-akun yang terkait dalam penyusunan laporan laba/rugi, perubahan modal, neraca dan
arus kas untuk perusahaan jasa
4.7 Menyusun laporan laba/rugi, perubahan modal, neraca dan arus kas untuk perusahaan jasa
B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Menjelaskan penyusunan laporan laba rugi
2. Menjelaskan penyusunan laporan perubahan ekuitas
3. Menjelaskan penyusunan laporan neraca
4. Menjelaskan penyusunan laporan arus kas
C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning
1. Siswa memperhatikan contoh laporan keuangan pada perusahaan jasa disekitar tempat tinggal
siswa atau dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan bentuk laporan keuangan yang terdiri dari laporan laba/rugi, perubahan
modal, neraca dan ars kas perusahaan jasa yang sudah ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, dan akun-akun yang terdapat pada laporan keuangan yang
terdiri dari laporan laba/rugi, laporan perubahan modal, neraca dan arus kas
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi laporan keuangan pada perusahaan jasa
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil neraca lajur pada 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian laporan perusahaan jasa disekitar kalian, bahasa yang baik dan benar
laba/rugi, perubahan modal, neraca buatlah laporan keuangannya! 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
dan arus kas perusahaan jasa! diskusi
2. Jelaskan bentuk laporan laba/rugi, 3. Tanggungjawab : Integritas
perubahan modal, neraca dan arus sebagai anggota diskusi saat
kas perusahaan jasa! melaksanakan tugas
3. Sebutkan akun-akun yang
terdapat dalam laporan keuangan
perusahaan jasa!

Mengetahui Lumajang, 13 Juli 2020


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN
Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 1
Materi Pokok : Jurnal Penutup
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Dasar
3.8 Menganalisis akun-akun untuk penyusunan jurnal penutup dan neraca saldo setelah penutupan untuk
perusahaan jasa
4.8 Menyusun jurnal penutup dan neraca saldo setelah penutupan untuk perusahaan jasa
B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Membuat jurnal penutup
2. Membuat posting jurnal penutup ke buku besar
3. Membuat neraca saldo setelah penutupan
C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning
1. Siswa memperhatikan contoh jurnal penutup perusahaan jasa disekitar tempat tinggal siswa atau
dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan bentuk jurnal penutup dan neraca saldo setelah penutup perusahaan jasa
yang sudah ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, dan akun-akun yang terdapat pada jurnal penutup dan
neraca saldo setelah penutupan pada perusahaan jasa
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi jurnal penutup dan neraca saldo setelah penutup pada perusahaan
jasa
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil laporan keuangan 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian jurnal perusahaan jasa pada perusahaan bahasa yang baik dan benar
penutup perusahaan jasa! ditempat tinggal kalian, buatlah jurnal 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk jurnal penutup penutup dan neraca setelah diskusi
dan neraca saldo setelah penutupan penutupan! 3. Tanggungjawab : Integritas
pada perusahaan jasa! sebagai anggota diskusi saat
3. Sebutkan akun-akun yang melaksanakan tugas
terdapat pada jurnal penutup dan
neraca saldo setelah penutupan!

Mengetahui Lumajang, 13 Juli 2020


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 2
Materi Pokok : Jurnal Khusus Perusahaan Dagang
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Dasar
3.10 Menerapkan proses pencatatan transaksi ke dalam jurnal khusus pada perusahaan dagang
4.10 Melakukan pencatatan transaksi ke dalam jurnal khusus pada perusahaan dagang
B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Menjelaskan pencatatn tarnsaksi penjualan pada jurnal penjualan
2. Menjelaskan pencatatn tarnsaksi penerimaan kas pada jurnal penerimaan kas
3. Menjelaskan pencatatn tarnsaksi pembeliann pada jurnal pembelian
4. Menjelaskan pencatatn tarnsaksi pengeluaran kas pada jurnal pengeluaran kas
5. Menjelaskan pencatatn tarnsaksi umum pada jurnal umum

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


1. Siswa memperhatikan contoh jurnal khusus perusahaan dagang disekitar tempat tinggal siswa atau
dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan bentuk jurnal khusus perusahaan dagang yang sudah ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, fungsi dan pencatatan ke dalam jurnal khusus
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi jurnal khusus perusahaan dagang
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil dokumen sumber 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian jurnal khusus perusahaan dagang disekitar tempat bahasa yang baik dan benar
perusahaan dagang! tinggal, buatlah jurnal khusus dan 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk juurnal khusus klasifikasikan setiap dokumen diskusi
perusahaan dagang! sumber pada jurnal khusus yang 3. Tanggungjawab : Integritas
3. Jelaskan fungsi jurnal khusus tepat! sebagai anggota diskusi saat
perusahaan dagang! melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 2
Materi Pokok : Kartu Piutang
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Dasar
3.11 Menerapkan pencatatan transaksi ke dalam buku pembantu kartu piutang pada perusahaan
dagang.
4.11 Melakukan pencatatan transaksi ke dalam buku pembantu kartu piutang pada perusahaan dagang

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Mencatat mutasi penambahan saldo piutang
2. Mencatat mutasi pengurangan saldo piutang
3. Menghitung jumlah saldo akhir piutang pada buku besar pembantu piutang

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


1. Siswa memperhatikan contoh jurnal pembantu piutang disekitar tempat tinggal siswa atau dengan
melihat internet
2. Siswa mendiskusikan bentuk jurnal pembantu piutang perusahaan dagang yang sudah ditemukan
oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, fungsi dan pencatatan ke dalam jurnal pembantu piutang
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi jurnal pembantu piutang perusahaan dagang
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil jurnal khusus pada 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian jurnal perusahaan dagang disekitar bahasa yang baik dan benar
pembantu piutang! lingkungan, buatlah jurnal pembantu 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk jurnal pembantu piutang! diskusi
piutang! 3. Tanggungjawab : Integritas
3. Jelaskan fungsi dan bentuk jurnal sebagai anggota diskusi saat
pembantu piutang! melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 2
Materi Pokok : Kartu Utang
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A.Kompetensi Dasar
3.12 Menerapkan pencatatan transaksi ke dalam buku pembantu kartu utang pada perusahaan
dagang.
4.12 Melakukan pencatatan transaksi ke dalam buku pembantu utang pada perusahaan dagang

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Mencatat mutasi penambahan saldo utang
2. Mencatat mutasi pengurangan saldo utang
3. Menghitung jumlah saldo akhir utang pada buku besar pembantu utang
C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning
1. Siswa memperhatikan contoh jurnal pembantu utang disekitar tempat tinggal siswa atau dengan
melihat internet
2. Siswa mendiskusikan bentuk jurnal pembantu utang perusahaan dagang yang sudah ditemukan
oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, fungsi dan pencatatan ke dalam jurnal pembantu utang
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi jurnal pembantu utang perusahaan dagang
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil jurnal khusus pada 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian jurnal perusahaan dagang disekitar bahasa yang baik dan benar
pembantu utang! lingkungan, buatlah jurnal pembantu 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk jurnal pembantu utang! diskusi
utang! 3. Tanggungjawab : Integritas
3. Jelaskan fungsi dan bentuk jurnal sebagai anggota diskusi saat
pembantu utang! melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 2
Materi Pokok : Kartu Persediaan
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A.Kompetensi Dasar
3.14 Menerapkan pencatatan transaksi ke dalam buku pembantu kartu persediaan barang dagang secara
perpetual pada perusahaan dagang
4.14 Melakukan pencatatan transaksi ke dalam buku pembantu kartu persediaan barang dagang secara
perpetual pada perusahaan dagang
B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Mencatat mutasi penambahan saldo persediaan barang dagang
2. Mencatat mutasi pengurangan saldo persediaan barang dagang
3. Menghitung jumlah saldo akhir persediaan barang dagang pada kartu persediaan

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


1. Siswa memperhatikan contoh kartu persediaan pada perusahaan dagang disekitar tempat tinggal
siswa atau dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan mutasi saldo persediaan barang dagang perusahaan dagang yang sudah
ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, fungsi dan mutasi persediaan barang dagang ke kartu
persediaaan
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi kartu persediaan perusahaan dagang
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil persediaan barang dagang 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian jkartu milik salah satu pada perusahaan bahasa yang baik dan benar
persediaan! dagang disekitar lingkungan, buatlah 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk kartu persediaan! kartu persediaan dan mutasinya! diskusi
3. Jelaskan fungsi kartu persediaan! 3. Tanggungjawab : Integritas
sebagai anggota diskusi saat
melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 2
Materi Pokok : Kartu Persediaan
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A.Kompetensi Dasar
3.14 Menerapkan pencatatan transaksi ke dalam buku pembantu kartu persediaan barang dagang secara
perpetual pada perusahaan dagang
4.14 Melakukan pencatatan transaksi ke dalam buku pembantu kartu persediaan barang dagang secara
perpetual pada perusahaan dagang
B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
4. Mencatat mutasi penambahan saldo persediaan barang dagang
5. Mencatat mutasi pengurangan saldo persediaan barang dagang
6. Menghitung jumlah saldo akhir persediaan barang dagang pada kartu persediaan

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


7. Siswa memperhatikan contoh kartu persediaan pada perusahaan dagang disekitar tempat tinggal
siswa atau dengan melihat internet
8. Siswa mendiskusikan mutasi saldo persediaan barang dagang perusahaan dagang yang sudah
ditemukan oleh siswa
9. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, fungsi dan mutasi persediaan barang dagang ke kartu
persediaaan
10. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
11. Siswa membuat kesimpulan materi kartu persediaan perusahaan dagang
12. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil persediaan barang dagang 4. Komunikasi : Penggunaan tata
4. Jelaskan pengertian jkartu milik salah satu pada perusahaan bahasa yang baik dan benar
persediaan! dagang disekitar lingkungan, buatlah 5. Kolaboratif: Bekerjasama saat
5. Jelaskan bentuk kartu persediaan! kartu persediaan dan mutasinya! diskusi
6. Jelaskan fungsi kartu persediaan! 6. Tanggungjawab : Integritas
sebagai anggota diskusi saat
melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 2
Materi Pokok : Buku besar Perusahaan dagang
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Dasar
3.14 Menerapkan posting jurnal-jurnal ke dalam buku besar untuk perusahaan dagang
4.14 Melakukan posting jurnal-jurnal ke dalam buku besar untuk perusahaan dagang.
B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Melakukan posting saldo akun dari data rekapitulasi jurnal penjualan
2. Melakukan posting saldo akun dari data rekapitulasi jurnal penerimaan kas
3. Melakukan posting saldo akun dari data rekapitulasi jurnal pembelian
4. Melakukan posting saldo akun dari data rekapitulasi jurnal pengeluaran kas
5. Melakukan posting saldo akun dari data rekapitulasi jurnal umum

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


1. Siswa memperhatikan contoh buku besarpada perusahaan dagang disekitar tempat tinggal siswa
atau dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan posting saldo dari jurnal khusus ke buku besar dagang perusahaan dagang
yang sudah ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, fungsi dan mutasi buku besar perusahaan dagang
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi buku besar perusahaan dagang
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil jurnal khusus pada 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian buku besar perusahaan dagang yang ada bahasa yang baik dan benar
perusahaan dagang dilingkungan masing-masing, 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk buku besar postinglah ke dalam buku besar! diskusi
perusahaan dagang! 3. Tanggungjawab : Integritas
3. Jelaskan fungsi buku besar sebagai anggota diskusi saat
perusahaan dagang! melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 2
Materi Pokok : Neraca Saldo Perusahaan dagang
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

B. Kompetensi Dasar
3.15 Menganalisis penyusunan neraca saldo dalam perusahaan dagang.

4.15 Menyusun neraca saldo dalam perusahaan dagang.

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Membuat lembar kerja neraca saldo
2. Menginputi nomor dan nama akun penyusun neraca saldo
3. Menginput saldo debit akun penyusun neraca saldo
4. Menginput saldo kreditt akun penyusun neraca saldo

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


1. Siswa memperhatikan contoh neraca saldo pada perusahaan dagang disekitar tempat tinggal siswa
atau dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan bentuk dan akun yang terdapat pada neraca saldo pada perusahaan dagang
yang sudah ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, fungsi dan akun-akun yang terdapat pada neraca saldo
perusahaan dagang
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi neraca saldo perusahaan dagang
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil buku besar yang direkap 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian neraca saldo pada salah satu perusahaan dagang bahasa yang baik dan benar
pada perusahaan dagang! disekitar lingkungan, buatlah neraca 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk bentuk neraca saldonya! diskusi
saldo perusahaan dagang! 3. Tanggungjawab : Integritas
3. Jelaskan fungsi dan akun yang sebagai anggota diskusi saat
terdapat pada neraca saldo melaksanakan tugas
perusahaan dagang!

Mengetahui Lumajang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 2
Materi Pokok : Jurnal Penyesuaian
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

A. Kompetensi Dasar
3.16 Menganalisis transaksi penyesuaian pemakaian supplies, biaya depresiasi aset tetap, pembebanan
biaya sewa, biaya asuransi, biaya bunga, biaya kerugian piutang, penyesuaian pendapatan bunga,
pembuatan rekonsiliasi bank, dan koreksi fiskal
4.16 Melakukan pencatatan transaksi penyesuaian pemakaian supplies, biaya depresiasi aset tetap,
pembebanan biaya sewa, biaya asuransi, biaya bunga, biaya kerugian piutang, penyesuaian
pendapatan bunga, pembuatan rekonsiliasi bank, dan koreksi fiskal.
B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Mencatat jurnal penyesuaian pemakain perlengkapan
2. Mencatat jurnal penyesuaian depresiasi aset tetap
3. Mencatat jurnal penyesuaian biaya dibayar dimuka
4. Mencatat jurnal penyesuaian terkait rekonsiliasi bank
5. Mencatat jurnal penyesuaian koreksi fiskal
C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning
1. Siswa memperhatikan contoh jurnal penyesuaian pada perusahaan dagang disekitar tempat tinggal
siswa atau dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan bentuk dan aakun-akun yang memerlukan penyesuaian pada perusahaan
dagang yang sudah ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, dan akun-akun yang tmemerlukan penyesuaian
4. Siswa mengolah data hasil diskusiyang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi jurnal penyesuaian perusahaan dagang
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil pengamatan mengenai 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian jurnal akun-akun yang memerlukan bahasa yang baik dan benar
penyesuaian perusahaan dagang! penyesuaian pada perusahaan 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk jurnal dagang disekitar tempat tinggal, diskusi
penyesuaian perusahaan dagang! buatlah jurnal penyesuaiannya! 3. Tanggungjawab : Integritas
3. Jelaskan akun-akun yang sebagai anggota diskusi saat
memerlukan penyesuian pada melaksanakan tugas
perusahaan dagang!

Mengetahui Lumajang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 2
Materi Pokok : Neraca Lajur
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)

B. Kompetensi Dasar
3.17 Menganalisis akun-akun dalam penyusunan neraca lajur (worksheet) pada perusahaan dagang
4.17 Menyusun neraca lajur (worksheet) pada perusahaan dagang.

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Menjelaskan kelompok akun nominal dalam neraca lajur
2. Menjelaskan akun riil dalam neraca lajur
3. Menerapkan prosedur penyusunan neraca lajur

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


1. Siswa memperhatikan contoh neraca lajur pada perusahaan dagang disekitar tempat tinggal siswa
atau dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan bentuk dan aakun-akun yang terdapat pada neraca lajur perusahaan dagang
yang sudah ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, dan akun-akun yang pada neraca lajur perusahaan dagang
4. Siswa mengolah data hasil diskusi yang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi neraca lajur perusahaan dagang
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil pengamatan mengenai 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian neraca lajur akun-akun yang memerlukan bahasa yang baik dan benar
perusahaan dagang! penyesuaian pada perusahaan 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk neraca lajur dagang disekitar tempat tinggal, diskusi
perusahaan dagang! buatlah jurnal penyesuaiannya 3. Tanggungjawab : Integritas
3. Jelaskan akun-akun neraca lajur kemudianposting pada neraca lajur! sebagai anggota diskusi saat
pada perusahaan dagang! melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 2
Materi Pokok : Laporan Keuangan
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)
A. Kompetensi Dasar
3.18 Menganalisis akun-akun untuk penyusunan laporan laba/rugi, perubahan modal, neraca, dan arus kas
perusahaan dagang.
4.18 Menyusun laporan laba/rugi, perubahan modal, neraca, dan arus kas perusahaan dagang.

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Menjelaskan penyusunan laporan laba rugi
2. Menjelaskan penyusunan laporan perubahan ekuitas
3. Menjelaskan penyusunan laporan neraca
4. Menjelaskan penyusunan laporan arus kas
C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning
7. Siswa memperhatikan contoh laporan keuangan pada perusahaan dagang disekitar tempat tinggal
siswa atau dengan melihat internet
8. Siswa mendiskusikan bentuk dan aakun-akun yang terdapat pada laporan keuangan perusahaan
dagang yang sudah ditemukan oleh siswa
9. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, dan akun-akun yang pada laporan keuangan perusahaan
dagang
10. Siswa mengolah data hasil diskusi yang terkumpul pada setiap kelompok
11. Siswa membuat kesimpulan materi laporan keuangan perusahaan dagang
12. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil pengamatan mengenai 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian nlaporan bentuk laporan keuangan yang bahasa yang baik dan benar
keuangan perusahaan dagang! benar, kemudian buatlah neraca lajur 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk laporan dari jurnal penyesuaian! diskusi
keuangan perusahaan dagang! 3. Tanggungjawab : Integritas
3. Jelaskan akun-akun yang terdapat sebagai anggota diskusi saat
pada laporan keuangan! melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK SYARIFUDDIN


Mata Pelajaran : Praktikum Akuntansi Jasa, Dagang dan Manufaktur
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Kelas / Semester : XI / 2
Materi Pokok : Jurnal Penutup
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Alokasi Waktu : 12 X 45 menit (4 pertemuan)
A. Kompetensi Dasar
3.19 Menganalisis akun-akun jurnal penutup, posting jurnal penutup, dan neraca saldo setelah
penutupan untuk perusahaan dagang
4.19 Menyusun jurnal penutup, posting jurnal penutup, dan neraca saldo setelah penutupan untuk
perusahaan dagan

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Membuat jurnal penutup
2. Membuat posting jurnal penutup ke buku besar
3. Membuat neraca saldo setelah penutupan

C. Kegiatan Pembelajaran : Model Pembelajaran Discovery Learning


1. Siswa memperhatikan contoh jurnal penutup pada perusahaan dagang disekitar tempat tinggal
siswa atau dengan melihat internet
2. Siswa mendiskusikan bentuk dan aakun-akun yang terdapat pada jurnal penutup perusahaan
dagang yang sudah ditemukan oleh siswa
3. Siswa mencari tahu, pengertian, bentuk, dan akun-akun yang pada jurnal penutup perusahaan
dagang
4. Siswa mengolah data hasil diskusi yang terkumpul pada setiap kelompok
5. Siswa membuat kesimpulan materi jurnal penutup perusahaan dagang
6. Siswa menyampaikan hasil diskusi kelompok mengenai materi pokok bahasan
D.Penilaian Hasil Pembelajaran
Pengetahuan Keterampilan Sikap
Soal tertulis : Dari hasil pengamatan mengenai 1. Komunikasi : Penggunaan tata
1. Jelaskan pengertian jurnal laporan keuangan pada perusahaan bahasa yang baik dan benar
penutup perusahaan dagang! dagang disekitar lingkungan buatlah 2. Kolaboratif: Bekerjasama saat
2. Jelaskan bentuk jurnal penutup jurnal penutupnya! diskusi
perusahaan dagang! 3. Tanggungjawab : Integritas
3. Jelaskan akun-akun yang terdapat sebagai anggota diskusi saat
pada jurnal penutup! melaksanakan tugas

Mengetahui Lumajang, 2 Januari 2021


Kepala SMK Syarifuddin Guru Mata Pelajaran,

Sayyidi, S.Pd.,MA Dyah Kartiko Muktiningsih,S.Pd.,M.Si


NIY.19770615 00 2 008 NIY. 19891110 13 8 013

Anda mungkin juga menyukai