Anda di halaman 1dari 12

DESAIN KAPAL CEPAT SARAT RENDAH (LOW

DRAFT) DI PERAIRAN SUNGAI KALIMANTAN


UNTUK PENINGKATAN KONEKTIVITAS WILAYAH
PENOPANG IKN

M. Uswah Pawara, ST., M. Sus Sci (Teknik Perkapalan / JSTPK)


Alamsyah, ST., MT (Teknik Perkpalan / JSTPK)
Suardi, ST., MT (Teknik Perkapalan / JSTPK)
PENDAHULUAN
Latar Belakang
1. Penetapan IKN di Pulau Kalimantan Khususnya Di PPU Kalimantan
Timur
2. Kalimantan Memiliki Konektivitas Rendah
3. Perlu Sarana Transportasi Alternatif untuk Meningkatkan
Konektivitas
4. Transportasi Sungai Bisa di jadikan Pilihan
5. Kalimantan Memilki Banyak Sungai
Pendahuluan
• Tujuan
Diperoleh desain kapal cepat sesuai dengan kondisi perairan
sungai Kalimantan (low draft) yang dapat digunakan sebagai
sarana transportasi alternatif untuk daerah – daerah pedalaman
khususnya wilayah penopang IKN
Road Map Penelitian
Penelitian Sebelumnya
A High-Speed Passenger Vessel Design with Water Jet Propulsion System for Kalimantan River
Characteristic (Low Draft)

ICOMAREST 2021 (ACCEPTED)

Dimension Value Unit


L 73.6 m
B 12 m
H 6 m
T 4.5 m

Tidak adanya survey untuk mengetahui kondisi di lapangan


Penelitian Saat ini (High Speed Ferry)
• Hasil Penelitian (Desain Awal)
Pengujian Desain
• Pembuatan Model Awal
Uji Coba Model
Pesiar 2022
Penelitian Selanjutnya
• Desain Kapal dengan mempertimbangkan kondisi di lapangan

Survey Dimensi dan Bentuk Kapal ferry yang akan di jadikan Parent Ship di
Pelabuhan Karingau
STATUS LUARAN
No Luaran Kegiatan Status Pencapaian Keterangan

Jurnal JPE Teknik Unhas Luaran Wajib (Jurnal Sinta (1-6)


1 Belum Terbit

2 Luaran Wajib
Artikel pada Laman LPPM ITK Belum Terbit
Daftar Pustaka
• 1. Parkinkon, Andrew. (2015) . Sailboat Debate: Monohull vs Catamaran. Diakses tanggal 30 Juni 2019
https://www.yachtsinternational.com/owners-lounge/sail-debate-monohull-vs-catamaran.
• C. A. Marchaj. 2000 . Aero-Hydrodynamics of Sailing.
• 2. Riyadi. (2004). Kebijakan Pembangunan Sumber Daya Pesisir Sebagai Alternatif Pembangunan
Indonesia Masa Depan. Sosialisasi Nasional Program MFCDP.
• 3. Jurnal Teknik vol. 7. (2018). Desain High – Speed Passenger Craft Fery.
• 4. Alamsyah et al. (2021) ‘Design of Fishing Vessel of Catamaran Type in Waterways of East Kalimantan (40
GT)’, Journal of Physics: Conference Series, 1726(1). doi: 10.1088/1742- 6596/1726/1/012014.
• 5. Firdaus, A. T., Santoso, A. and Bambang, T. (2013) ‘PERENCANAAN WATER JET SEBAGAI
ALTERNATIF PROPULSI PADA KAPAL CEPAT TORPEDO 40 M UNTUK MENINGKATKAN
KECEPATAN SAMPAI 40 KNOT’.
• 6. Gong, J. et al. (2019) ‘Analysis of waterjet-hull interaction and its impact on the propulsion performance of
a four-waterjet-propelled ship’, Ocean Engineering, 180(July 2018), pp. 211– 222. doi:
10.1016/j.oceaneng.2019.04.002.
• 7. Takai, T., Kandasamy, M. and Stern, F. (2011) ‘Verification and validation study of URANS simulations for
an axial waterjet propelled large high-speed ship’, Journal of Marine Science and Technology, 16(4), pp. 434–
447. doi: 10.1007/s00773-011-0138-x
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai