Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

{RPP BERDIFERENSIASI}

SATUAN PENDIDIKAN : SDN 151 SUKASENANG


NAMA GURU : WIWI ROHAETI, S.Pd.SD.
KELAS / SEMESTER : III {Tiga} / Genap
TEMA 5 : - Cuaca
SUB TEMA 4 : - Cuaca, Musim dan Iklim
MUATAN TERPADU : Bahasa Indonesia, Matematika, SBdP
PEMBELAJARAN : 1

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui kegiatan membaca teks bacaan yang berkaitan dengan cuaca, musim, dan iklim
murid dapat menjelaskan makna/istilah yang berkaitan dengan cuaca, musim, dan
iklim secara lisan/tulis dengan tepat.
2. Setelah guru memberikan penjelasan, murid dapat menentukan dan menulis tanda
waktu yang ditunjukkan jarum menit pada jam dengan tepat.
3. Setelah diberikan beberapa penjelasan tentang membuat karya dengan teknik potong,
lipat dan sambung murid dapat menggunakan teknik sambung dalam membuat suatu
karya keterampilan (menempel/menjahit)dengan benar dan tepat.

B. MEDIA DAN SUMBER BELAJAR


 Aplikasi Zoom atau Whatsapp
 Buku Guru Tema 1 Kurikulum 2013 Kelas 3 SD
 Buku Siswa Tema 1 Kurikulum 2013 Kelas 3 SD

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Kegiatan  Guru membuka pelajaran dengan menanyakan
Pendahuluan kabar siswa dan mengajak berdoa bersama. 15
 Guru membuka kegiatan belajar mengajar pada Menit
hari ini dengan memperkenalkan terlebih dahulu
materi apa yang akan dipelajari kepada siswa,
menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan
dicapai pada kegiatan pembelajaran hari ini
 Guru membangun komunikasi dengan siswa
dengan metode tanya jawab tentang apa yang akan
dipelajari, sebelum masuk ke dalam kegiatan inti!

Kegiatan Inti Guru memberikan penjelasan tentang materi yang


dipelajari, melalui kegiatan membaca teks bacaan yang 180
berkaitan dengan cuaca, musim, dan iklim, kegiatan Menit
mendengarkan penjelasan guru tentang menentukan tanda
waktu yang ditunjukkan jarum menit pada jam , juga
mendengarkan penjelasan guru tentang membuat karya
dengan teknik potong, lipat dan sambung kemudian guru
memberikan beberapa pernyataan yang nanti akan
membawa peserta didik untuk dapat:

 menjelaskan makna/istilah yang berkaitan dengan


cuaca, musim, dan iklim secara lisan/tulis dengan
tepat.
 menentukan dan menulis tanda waktu yang
ditunjukkan jarum menit pada jam dengan tepat.
 menggunakan teknik sambung dalam membuat suatu
karya keterampilan (menempel/menjahit)dengan
benar dan tepat.
(Guru melakukan Diferensiasi Isi)
 Untuk 3 orang (dari 20 jumlah murid de kelas) murid
yang belum bisa membaca dengan lancar guru akan
melakukan bimbingan secara individual atau dapat
meminta orang tua untuk membantu melatih murid
tersebut membuat kalimat sederhana. Guru akan
membagikan beberapa strategi yang akan diterapkan
oleh orang tua di rumah. Murid dapat dibantu dengan
gambar-gambar yang ada kaitannya dengan cuaca,
musim, dan iklim dan yang belum dapat menulis
dapat menyampaikan ide atau pendapat secara lisan.
(Guru melakukan Diferensiasi Proses)

Sebagai produk pembelajaran, murid diminta untuk


 menjelaskan makna/istilah yang berkaitan dengan
cuaca, musim, dan iklim secara lisan/tulis dengan tepat
 menentukan dan menulis tanda waktu yang
ditunjukkan jarum menit pada jam dengan tepat
 menggunakan teknik sambung dalam membuat suatu
karya keterampilan (menempel/menjahit)dengan
benar dan tepat.
(Guru melakukan Diferensiasi Produk berdasarkan
kesiapan/readiness)
 Murid yang sudah lancar dalam membaca cepat
akan menjelaskan dalam bentuk tulisan dan lisan.
 Murid yang belum bisa menulis dengan lancar,
boleh menjelaskan dalam bentuk gambar, dan lisan.
Murid dapat mengirimkan pekerjaan kepada guru melalui
aplikasi Chatt Whatsapp, pekerjaan tertulis murid dapat
difoto, dan penjelasan lisan dapat direkam melalui audio
rekaman ataupun dalam model video.

Kegiatan  Guru memberikan umpan balik kepada murid


Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan/ 15
rangkuman hasil belajar selama sehari Menit
 Guru menutup pelajaran dengan mengingatkan
siswabahwa pagi hari merupakan karunia Tuhan
yang patut disyukuri dan pelajaran diakhiri dengan
berdoa bersama dan ucapan terima kasih dan salam.

D. ASASEMEN PENILAIAN
 Sikap : Observasi terhadap sikap komitmen murid dalam menyerahkan atau
mengirimkan tugas.
 Pengetahuan : Menunjukkan pengetahuan tentang cara menjelaskan makna/istilah
yang berkaitan dengan cuaca, musim, dan iklim secara lisan/tulis
dengan tepat dan menentukan dan menulis tanda waktu yang
ditunjukkan jarum menit pada jam dengan tepat.

 Keterampilan : -Menuliskan tentang menggunakan teknik sambung dalam membuat


suatu karya keterampilan (menempel/menjahit)dengan benar dan
tepat.
-Menyebutkan secara lisan tentang cara menggunakan teknik
sambung dalam membuat suatu karya keterampilan
(menempel/menjahit)dengan benar dan tepat.

Strategi dan Alat Penilaian :


Penilaian Sikap
-Strategi : Observasi

Penilaian Sikap
Disiplin Tanggung Santun Kerjasama
Nama Murid Jawab
SB B C PP SB B C PP SB B C PP SB B C PP
Siswa 1
Siswa 2
Siswa 3
Siswa 4
Siswa 5

Keterangan :
SB : Sangat Baik
B : Baik
C : Cukup
PB : Perlu Pembimbingan

KRITERIA PENILAIAN
SB (4) B (3) C (2) PP
Disiplin Selalu disiplin Sering disiplin Kadang-kadang Tidak pernah
dalam mengikuti dalam mengikuti disiplin dalam disiplin dalam
proses proses mengikuti proses mengikuti proses
pembelajaran. pembelajaran. pembelajaran. pembelajaran.
Santun Selalu santun Sering santun Kadang-kadang Tidak pernah
dalam bersikap dalam bersikap santun dalam santun dalam
dan bertutur kata dan bertutur kata bersikap dan bersikap dan
kepada guru dan kepada guru dan bertutur kata bertutur kata
teman. teman. kepada guru dan kepada guru dan
teman. teman.
Tanggung Jawab Selalu Sering Kadang-kadang Tidak pernah
bertanggung bertanggung bertanggung bertanggung
jawab dalam jawab dalam jawab dalam jawab dalam
bersikap dan bersikap dan bersikap dan bersikap dan
bertindak bertindak bertindak bertindak
terhadap guru terhadap guru terhadap guru terhadap guru
dan teman. dan teman. dan teman. dan teman.
Kerjasama Selalu Sering Kadang-kadang Tidak pernah
bekerjasama bekerjasama bekerjasama bekerjasama
dengan teman dengan teman dengan teman dengan teman
dalam proses dalam proses dalam proses dalam proses
pembelajaran. pembelajaran. pembelajaran. pembelajaran.

PENILAIAN PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN


- Strategi : Unjuk Kerja
- Alat : Cheklist

Indikator Checklist
Pengetahuan Tercapai Berkembang Baru Mulai Catatan
Terlihat
Menjelaskan tentang
makna/istilah yang
berkaitan dengan cuaca,
musim, dan iklim secara
lisan/tulis dengan tepat .
Menentukan dan menulis
tanda waktu yang
ditunjukkan jarum menit
pada jam dengan tepat
Keterampilan Tercapai Berkembang Baru Mulai Catatan :
Terlihat Tambahan
terkait
diferensiasi.
Menunjukkan pengetahuan
tentang cara menggunakan
teknik sambung dalam
membuat suatu karya
keterampilan
(menempel/
menjahit)dengan benar dan
tepat

Anda mungkin juga menyukai