Anda di halaman 1dari 9

Cara Membersihkan File Sampah

Pada Laptop Dan Komputer


Windows

Banyak sekali cara menghapus file tidak penting pada perangkat laptop atau
computer yang bisa anda ikuti untuk mengoptimalkan kinerja perangkat.
Namun semua cara tersebut perlu anda ketahui akibat yang akan terjadi jika
anda menggunakan cara yang ada.

Karena banyak sekali orang yang mengeluhkan kehilangan file penting atau
file system yang masih digunakan untuk perangkat. Tentunya hal itu akan
berakibat fatal untuk perangkat yang anda miliki karena file yang dihapus
masih di perlukan untuk menjalankan perangkat.

Jadi silahkan untuk anda tidak mencoba menghapus file secara asal-asalan
yang akan merugikan diri anda sendiri. Namun jika kalian mau mencoba
menghapus file sampah tersebut lebih baik ikuti beberapa cara yang akan
kami jelaskan kepada anda.
Berikut adalah beberapa cara untuk menghapus sampah yang ada pada
perangkat laptop dan computer windows. Silahkan simak penjelasan ini
hingga akhir.

1. Menggunakan Aplikasi CCleaner

Salah satu aplikasi yang bisa anda andalahkan untuk membersihkan file
sampah pada laptop atau computer windows adalah CCleaner. Aplikasi ini
dapat dengan mudah menghapus semua file yang kiranya sudah tidak
terpakai yang dapat membuat perangkat menjadi lemot.

Untuk itu bagi anda yang merasa perangkat laptop atau komputernya
memiliki banyak sampah dan membuat perangkat menjadi lemot silahkan
untuk mencoba aplikasi ini. Karena sudah banyak orang yang berhasil
membersihkan perangkat mereka menggunakan aplikasi pembersih yang satu
ini.

Di bawah ini adalah cara menghapus file sampah menggunakan aplikasi


CCleaner:

1. Hal pertama yang perlu anda lakukan tentunya mengunduh


aplikasi CCleaner di laptop;
2. Kemudian buka aplikasi CCleaner;
3. Pada tab Cleaner silahkan klik tombol Run CCleaner yang
terdapat pada pojok kanan bawah aplikasi;
4. Saat itu anda akan diminta mengkonfirmasi jadi silahkan klik saja
tombol Continue;
5. Kemudian proses scanning akan berjalan pada aplikasi tersebut;
6. Saat proses scanning berjalan anda akan diminta konfirmasi lagi
untuk setiap file yang akan anda bersihkan;
7. Tunggulah sampai proses pembersihkan file sampah selesai;
8. Jangan lupa untuk membersihkan registry dengan cara klik tab
menu registry di samping kiri;
9. Kemudian klik tombol Scan;
10.Tunggu sampai proses scanning selesai;
11.Jika sudah selesai klik tombol Fix Selected.

Baca Juga 10 Laptop Untuk Desain Grafis Terbaik dan Murah Performa Cepat

2. Melalui Aplikasi AVG Tune Up


Aplikasi lain yang bisa menghapus file-file sampah perangkat yang bagus
adalah AVG Tune Up yang bisa anda dapatkan di berbagai situs unduh.
Dengan mengunakan aplikasi ini anda akan merasa sangat terbantu karena
kecanggihan yang dimiliki aplikas ini.

Menggunakan aplikasi ini anda dapat mengatur jadwal untuk penghapusan


file-file sampah secara otomatis dan terjadwal. Menggunakan aplikasi ini juga
dapat mengoptimasi performa windows perangkat anda dan membuat daya
lebih hemat baterai.

Berikut cara menghapus file sampah menggunakan aplikasi AVG Tune Up


yang sangat canggih:

1. Hal pertama yang perlu kalian lakukan tentunya mendownload


aplikasi AVG Tuneup;
2. Kemudian setelah aplikasi AVG Tune Up berhasil diunduh silahkan
anda buka aplikasinya;
3. Anda akan disuguhkan dengan beberapa pilihan action yang ada;
4. Kemudian pilihlah opsi Free Up Space;
5. Siahkan anda tunggu sampai scan selesai;
6. Lalu klik pada System Cache & Logs > Show > Clean.

3. Melalui Fitur Search


Cara selanjutnya untuk memsampah pada laptop atau computer windows
yang bisa anda lakukan adalah dengan melalui fitur search. Cara ini cukup
mudah dilakukan karena anda tidak memerlukan aplikasi tambahan untuk bisa
menghapus sampahnya.

Berikut adalah cara menghapus sampah melalui Fitur Search:

1. Ketiklah Disk Cleanup pada fitur pencarian atau type here to


search yang ada pada perangkat anda;
2. Jika sudah silahkan klik, kemudian tunggu sampai muncul tulisan
Disk Cleanup: Drive Selection;
3. Pilih drive yang ingin anda bersihkan dari file sampah yang ada;
4. Jika sudah selesai memlih, silahkan klik OK;
5. Kemudian tunggulah sampai semua file sampah muncul;
6. Silahkan untuk memastikan bahwa seluruh file yang ingin anda
hapus sudah tercentang;
7. Lalu klik OK untuk membersihkan.

4. Membersihkan Dengan Disk Cleanup


Membersihkan sampah melalui disk cleanup dikenal dengan kecapat dan
kepraktisannya sehingga abnyak orang yang sudah menggunakan cara yang
satu ini. Hal ini tentudisebabkan karena anda tidak memerlkan aplikasi
tambahan untuk menghapus semua file sampah yang ada.

Cara yang mudah itu anda bisa ikuti Langkah-langkah dari kami berikut ini:

1. Klik file explorer yang ada pada perangkat anda;


2. Pilih local disk yang ingin anda bersihkan secara menyeluruh;
3. Apabila local disk C yang ingun dihapus, silahkan klik kanan;
4. Kemudian pilihlah properties yang berada di paling bawah;
5. Lalu carilah kemudian pilih Disk CleanUp;
6. Setelah itu klik semua file to delete;
7. Jika muncul sebuah opsi klik saja OK;
8. Silahkan untuk tunggu proses pembersihan hingga selesai.

5. Melalui Windows + R
Cara membersihkan sampah yang paling sering dilakukan oleh banyak orang
adalah dengan melalui fitur run atau Windows + R. Karena dengan car aini
anda tidak perlu susah mencari file satu per satu untuk dihapus karena fitur
run akan berjalan otomatis.

Untuk itu bagi anda yang masih merasa laptop atau Pc yang anda miliki masih
lemot silahkan untuk menggunakan car aini. Cara nya akan kami jelaskan
dibawah ini.

Cara membersihkan file sampah melalui Windows + R:

1. Tekan tombol windows dan R secara bersamaan;


2. Lalu ketik temp pada box yang tersedia;
3. Jika sudah maka file explorer akan terbuka dan menyuguhkan
semua file temp atau file sampah;
4. Kemudian pilih semua file dan langsung delete saja agar file
sampah langsung terhapus;
5. Setelah selesai menghapus silahkan untuk kembali melakukan
cara pertama tekan Windows + R;
6. Pada box yang tersedia silahkan anda ketik %temp% ;
7. Setelah itu file explorer akan Kembali terbuka dan ada dilahkan
untuk Kembali menghapus semua file sampah yang tersedia.

Baca Juga WPS Office Apk Mod Premium Gratis Download Terbaru 2023

6. Membersihkan File Sementara Melalui CMD


Jika anda memiliki banyak sampah yang menumpuk pada laptop maka
sampah itu tidak akan hilang dengan sendirinya.Untuk itu anda perlu
menghapusnya secara manuak dengan berbagai cara salah satunya dengan
CMD ini.

CMD atau Command Prompt adalah salah satu cara yang bisa anda lewati
untuk membersikan file sampah yang ada pada perangkat yang anda miliki.
Berikut adalah cara menghapus file sampah perangkat dengan CMD.

1. Ketiklah CMD pada pencarian Windows;


2. Setelah ketemu klik kanan pada Command Prompt;
3. Pilihlah opsi jalankan sebagai administrator;
4. Ketik del/q/f/s %temp%\* dan tekanlah Enter;
5. Jika sudah maka Command Prompt tersebut sudah menghapus
semua file sementara kecuali yang masih digunakan oleh system
perangkat yang anda miliki.

7. Membersihkan Di Recycle Bin


Cara membersihkan sampah dalam perangkat yang anda miliki yang palig
mudah adalah membersihkannya secara langsung di dialam recycle bin. Cara
ini dinilai paling ampuh karena saat anda menghapus sebuah file maka file itu
akan tetap berada di recycle bin.

Karena file itu membutuhkan waktu yang cukup lama untuk terhapus secara
permanen dari recycle bin jadi kami sarankan anda untuk menghapusnya
langsung. Untuk itu supaya anda mendapatkan ruangan yang lebih besar
maka anda perlu menghapus semua file secara permanen melalui recycle bin.

Cara menghapus file secara permanen dalam Recycle bin:

1. Bukalan Recycle bin pada perangkat yang anda miliki;


2. Kemudian pilih semua file sampah yang ingin anda hapus secara
permanen;
3. Lalu klik kanan pada file tersebut lalu klik delete;
Jika anda ingin menghapus semua file sekaligus anda bisa mengikuti cara
dibawah ini:

1. Cari aplikasi Recycle bin;


2. Kemudian klik kanan pada ikon aplikasi recycle bin;
3. Pilihlah opsi empty recycle bin untuk menghapus semua file
sampah yang ada.

8. Melalui Fitur Prefetch


Adapun cara selanjtnya ntuk menghapus sampah pada perangkat yaitu
melalui fitur prefetch yang bisa anda coba sendiri. Cara ini mirip dengan cara
ke-5 yang telah kami sampaikan kepada anda diatas jadi ini akan sangat
mudah jika anda pernah pelakukan cara ke-5.

Berikut adalah cara dan Langkah-langkahnya:


1. Langkah pertama klik Windows + R secara bersamaan pada
keyboard;
2. Lalu ketikkan prefetch pada box yang tersedia dan klik enter;
3. Untuk memilih semua file yang akan dihapus dilahkan klik Ctrl +
A secara bersamaan;
4. Selanjutnya klik Shift + Delete pada keyboard untuk menghapus;
5. Jika sudah maka semua file sampah sudah terhapus secara
otomatis.

9. Melalui Storage Sense


Cra selanjutnya untuk menghapus file sampah yang anda miliki adalah
menghapusnya melalui Storage Sense yang tersedia di perangkat. Storage
Sense sendiri merupakan salah satu fitur Windows yang memiliki fungsi untuk
menghapus sampah secara otomatis pada perangkat.

Berikut adalah cara yang bisa anda ikuti untuk menghapus sampah melalui
Storage Sense:

1. Pertama pilihlah menu pengaturan pada perangkat anda;


2. Selanjutnya silahkan pilih menu System dan pilih Storage;
3. Kemudian klik opsi Configure Storage Sense or Run it Now;
4. Setelah itu file sampah akan langsung terhapus.

10. Melalui Hidden File


Semua perangkat pasti memiliki file tersembunyi yang terkadang tidak
penting dan hanya memenuhi penyimpanan perangkat saja. Untuk itu agar
semua file tersembunyi yang kiranya tidak penting perlu anda hapus agar
tidak semakin membat penyimpanan anda penuh.

Baca Juga Cara Mengetahui Password Wifi di HP, Laptop dan PC Asli Berhasil

Berikut cara hapus sampah di laptop melalui Hidden File:

1. Pertama silahkan masuk terlebih dahulu ke file explorer;


2. Jika sudah silahkan klik view di bagian atas layar;
3. Pilih menu hidden items yang tersedia pada opsi;
4. Kemudian klik local disk C;
5. Carilah folder yang ingin anda hapus;
6. Kemudian pilihlah appdata dan pilih loca yang tersedia;
7. Selanjutnya klik menu temp dan pilih semua file dengan klik Ctrl+
A;
8. Jika semua file yang ingin dihapus duah terpilih klik properties;
9. Nantinya semua file sampah akan ditampilkan pada layar laptop;
10.Untuk menghapus secara bersamaan klik Ctrl + A dan klik shift +
delete.

Mengapa Perlu Membersihkan


Sampah Laptop Dan Komputer
Windows?

Mungkin anda bertanya tanya mengenai mengapa perlu dilakukan


pembersihan pada laptop dan komptuer windows yang anda gunakan. Karena
mungkin and abelum mengetahui fungsi dan manfaat dari pembersihan
tersebut sehingga anda menganggapnya tidak terlalu penting.

Lalu anda tentu nya ingin mengetahui apa manfaat dari pembersihan yang
dilakukan pada perangkat yang anda gunakan entah itu laptop maupun
komputer. Maka dari itu mungkin anda mengikuti artikel ini hingga saat ini
karena kami memang akan memberikan anda beberapa manfaat yang bisa
anda dapatkan.

Karena tentu nya hal tersebut juga merupakan hal penting yang perlu anda
lakukan ketika anda menggunaka perangkat laptop atau Komputer anda.
Tentu anda tidak ingin memiliki kendala ketika anda menggunakan perangkat
tersebut jika anda tidak sering membersihkannya.

Mungkin anda telah mengetahui beberapa manfaat secara sederhana dari


dilakukan nya pembersihan tersebut pada perangkat yang anda gunakan.
Yang pertama yaitu tent nya agar ruang penyimpanan perangkat anda tidak
penuh dengan file file sampah yang memang tidak bisa digunakan.

Lalu dalam memberihkan file sampah anda juga akan secara tidak langsung
menghapus file yang akan membuat perfoma perangkat anda menurun.
Karena memang bisa saja terdapat file yang memiliki virus yang tentu akan
berpengaruh pada kinerja perangkat yang anda gunakan.

Jadi ketika anda menghapusnya tentu akan membuat perangkat anda menjadi
lebih aman dan meningkatkan performanya secara drastis. Maka dari itu
sebaiknya anda segera melakukan pembersihan yang berkala pada perangkat
anda agar perangkat anda berjalan dengan baik.

Anda mungkin juga menyukai