Anda di halaman 1dari 2

SURAT KEPUTUSAN

KETUA STIKes MADANI YOGYAKARTA


Nomor : 002/SK-K1C/STIKMA-IX/2013

TENTANG

PENUGASAN KEGIATAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MADANI YOGYAKARTA
TAHUN AKADEMIK 2013/2014

‫بسم هللا الرحمن الرحيم‬


Ketua STIKes Madani Yogyakarta

Menimbang : Bahwa untuk melaksanakan kegiatan Penelitian oleh Dosen Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
Madani Yogyakarta, maka perlu ditunjuk peneliti guna melaksanakan Darma Penelitian.
Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional;
2. Undang-Undang No. 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen
3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi;
4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 17 Tahun 2010 Tentang Pengelolaan Dan
Penyelenggaraan Pendidikan;
5. Statuta STIKes Madani Yogyakarta;

Memperhatikan : 1. Keputusan Rapat Senat tanggal 30 Oktober 2012, tentang Dosen Wajib menjalankan
Tridarma Perguruan Tinggi.
2. SK Ketua STIKes Nomor : 001/SK-K1B/STIKMA-IX/2013 tentang Seluruh Dosen STIKes
Madani Yogyakarta Wajib Melakukan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

MEMUTUSKAN

Menetapkan :
Pertama : Menugaskan saudara (nama terlampir) untuk melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada
Masyarakat dengan judul terlampir dengan waktu pelaksanaan sejak tanggal 10 – 16
September 2013.
Kedua : Selanjutnya yang bersangkutan diwajibkan segera melaksanakan tugasnya sesuai dengan
ketentuan.
Ketiga : Surat Keputusan ini diberikan kepada yang bersangkutan dan yang berkepentingan untuk
dipergunakan dengan sebagaimana mestinya.
Keempat : Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penerbitan surat keputusan ini, akan
diadakan perbaikan kembali sesuai sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Yogyakarta,
Pada Tanggal : 04 September 2013

Ketua
STIKes Madani Yogyakarta

Darmasta Maulana, S.Kep., M.Kes


NIK. 01.281080.09.0001
Tembusan :
1. Ketua STIKes
2. Wakil Ketua I, II, & III
3. Ketua LPPM

Halaman 1 dari 2
Lampiran Surat No. 002/SK-K1C/STIKMA-IX/2013, 04 September 2013

PENUGASAN KEGIATAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MADANI YOGYAKARTA
TAHUN AKADEMIK 2013/2014

No Judul Penelitian Sumber dan Jumlah Dana Nama


Jenis Dana (juta rupiah)
1 Penyuluhan Kesehatan Buah dan Sayur STIKes 2 Filu
sebagai makanan Kaya enzim Pada siswa
SD Pondok Pesantren ICBB
2 Pelatihan Kader dan Ibu tentang Pijat Bayi STIKes 3 Nining
da Pengobatan Gratis di Kligatuk, Srimulyo,
Piyungan Bantul
3 Penyuluhan tentang SADARI pada remaja STIKes 2 Ery
putri di Bin Baz Putri
4 Pemeriksaan IVA gratis di STIKes Madani STIKes 2 Atik
5 Penyuluhan Pencegahan Penyakit Kanker STIKes 2 Ery
Serviks di Desa Sitimulyo

Halaman 2 dari 2

Anda mungkin juga menyukai