Anda di halaman 1dari 3

Kisi-kisi Penilaian Praktik

Nama Sekolah : SMP………


Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Tahun pelajaran : 2017/2018
Mata Pelajaran : IPS

Kompetensi Teknik
No Materi Indikator
Dasar Penilaian
1. 4.1 Menyajikan  Perubahan 4.1.1 Mempublik
hasil telaah keruangan dan asikan hasil
Praktik
tentang interaksi pengamata
perubahan antarruang di n tentang
keruangan Indonesia dan perubahan
dan keruangan
negara-negara
interaksi dan
antarruang ASEAN interaksi
di Indonesia antarruang
dan negara- di
negara Indonesia
ASEAN dan
yang Negara-
diakibatkan negara
oleh faktor ASEAN
alam dan 4.1.2 Mempresen
manusia tasikan
(teknologi, hasil
ekonomi, diskusi
pemanfaata tentang
n lahan, keunggulan
politik) dan iklim
pengaruhny ASEAN.
a terhadap 4.1.3 Membuat
keberlangsu Laporan
ngan keunggulan
kehidupan lokasi
ekonomi, terhadap
sosial, kegiatan
budaya, produksi di
politik ASEAN
4.1.4 Membuat
peta
penyebaran
sumber
daya alam
di Negara-
negara
ASEAN
4.1.5 Menyajika
n data
kependudu
kan dalam
bentuk
grafik
batang atau
Pie
4.1.6 Membuat
perbandina
gn data
kependudu
kan
(sebaran
dan
pertumbuh
an)
berdasarka
n tahun
4.1.7 Membuat
laporan
Dampak
interaksi
antarruang
(perdagang
an,
mobilitas
penduduk)

Tugas Praktik:
Melakukan pengamatan tentang perubahan keruangan dan interaksi antarruang di
Indonesia dan Negara-negara ASEAN
Melakukan pengamatan dan membandingkan perbandinagn data kependudukan
(sebaran dan pertumbuhan) berdasarkan tahun

Rubrik Penskoran Penilaian Praktik


Skor
No. Aspek yang Dinilai
0 1 2 3 4
1. Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan.
2. Melakukan praktik dengan benar.
Jumlah
Skor Maksimum 6 (2+4)

Rubrik Penilaian Praktik


No Indikator Rubrik
1. Menyiapkan 2 : Menyiapkan seluruh alat dan bahan yang diperlukan.
alat dan bahan 1 : Menyiapkan sebagian alat dan bahan yang diperlukan.
0 : Tidak menyiapkan alat bahan
2. Melakukan 4 : Melakukan empat langkah kerja dengan tepat.
praktik 3 : Melakukan tiga langkah kerja dengan tepat.
2 : Melakukan dua langkah kerja dengan tepat.
1 : Melakukan satu langkah kerja dengan tepat.
0: Tidak melakukan langkah kerja.

Total Skor Perole h an


Nilai = =100
Total Skor Maksimum

……....., 17 Juli 2017

Mengetahui
Kepala SMP Guru Mata Pelajaran

……………………… …………………………
NIP/NRK. NIP/NRK

Anda mungkin juga menyukai