Anda di halaman 1dari 17

BUKU PANDUAN

RANGKAIAN ACARA PERNIKAHAN

KARINA MACKULAU
Puteri Bapak H. Andi M. Mackulau dan Ibu…………………..

dengan

ANGGA LUTHFI ELDRIANTO


Putera Bapak Darmanto dan Ibu Ely Masyarofah

Minggu, 30 Maret 2014

GEDUNG GRANADI

Jl. H.R. Rasuna Said Kav. X-1 Kav. 8-9

Kuningan Timur – Jakarta Selatan


KATA PENGANTAR

Dalam rangka mempersiapkan acara Pernikahan Putra


Bapak Darmanto dan Ibu Ely Masyarofah dengan Putri Bapak
H. Andi M. Mackulau dan Ibu……………. yang Insya Allah acara
akad nikah dan resepsi akan dilaksanakan pada tanggal 30
Maret 2013 di Gedung Granadi Jakarta Selatan.

Untuk mendukung acara tersebut, perlu dibentuk Panitia


Pernikahan guna memperlancar kegiatan persiapan dan
pelaksanaan agar semua acara dapat berjalan dengan baik,
lancar, khidmat serta mempunyai kesan yang mendalam
terutama bagi kedua mempelai yang akan memasuki bahtera
Rumah Tangga.

Buku panduan ini dibuat dengan tujuan agar seluruh


rangkaian acara sesuai dengan sasaran yang diharapkan
sekaligus mempermudah dan memperjelas setiap petugas dalam
kepanitiaan dan pelaksanaannya masih diperlukan kreativitas
dan kerjasama yang baik, dari semua pihak yang terkait.

Dengan adanya buku panduan ini diharapkan agar panitia


serta petugas yang terlibat didalamnya dapat mempergunakan
sebagai pedoman dan petunjuk dengan penuh rasa tanggung
jawab demi berhasilnya tugas kita bersama.

Semoga Allah SWT senantiasa memberikan bimbingan


dan petunjukNya kepada kita semua, Amin.

Jakarta, 2013

KETUA PANITIA
JADWAL RANGKAIAN KEGIATAN ACARA

1. LAMARAN MEMPELAI PRIA

a. Hari/Tanggal : ………………………

b. Waktu : ………………………

c. Tempat : ………………………

d. Acara : Lamaran Pihak Keluarga Mempelai Pria

2. RAPAT PANITIA PERTAMA

a. Hari/Tanggal : Minggu, 24 November 2013

b. Waktu : 10.00 WIB

c. Tempat : Masjid Al – Fudhola Kp. Beting Jakarta

d. Acara : - Penyampaian rencana kegiatan oleh

pemangku hajat Bpk Darmanto dan

Ibu Ely Masyarofah

- Membahas perencanaan garis besar

dan kepanitian

- Pembentukan panitia

3. RAPAT PANITIA KEDUA

a. Hari/Tanggal : …………………………

b. Waktu : …………………………
c. Tempat : ……………………………

d. Acara : - Pengecekan

- Gladi resik

4. PENGAJIAN

a. Hari/Tanggal : ……………………..

b. Waktu : ……………………..

c. Tempat : ……………………..

d. Acara : ……………………..

5. AKAD NIKAH

a. Hari/Tanggal : Minggu, 30 Maret 2014

b. Waktu : 15.30 s.d 17.00 WIB

c. Tempat : Gedung Granadi Jl. H.R. Rasuna Said

d. Acara : Ijab Qabul Akad Nikah

6. RESEPSI PERNIKAHAN

a. Hari/Tanggal : Minggu, 30 Maret 2014

b. Waktu : 19.00 – 21.00 WIB

c. Tempat : Gedung Granadi Jl. H.R. Rasuna Said

d. Acara : Resepsi Karina dengan Angga dengan


Adat Bugis
RESEPSI DAN UNDANGAN

Hari & Tanggal : Minggu, 30 Maret 2014

Waktu : 19.00 s.d 21.00 WIB

Tempat : Gedung Granadi Jl. H.R. Rasuna Said

Undangan : 500 undangan (+- 1.000 orang), terdiri dari :

1. Pejabat Kementerian Perhubungan

2. Para mantan / purna bakti perhubungan

3. Keluarga Calon Pengantin Wanita (CPW)

4. Keluarga Calon Pengantin Pria (CPP)

5. Teman kedua mempelai

6. Kerabat lainnya

ORGANISASI KEPANITIAAN

1. Penasehat

2. Ketua Panitia & Wakil Ketua

3. Sekretaris

4. Bendahara

5. Seksi Undangan

6. Seksi Acara & Protokol

7. Seksi Dekorasi & Perlengkapan

8. Seksi Konsumsi Tamu / VIP


9. Seksi Dokumentasi

10. Transportasi / Akomodasi

11. Seksi Penjemput dan Penghantar Penghulu

12. Seksi Hiburan

13. Seksi Tata Rias dan Busana

14. Seksi Keamanan dan Parkir

15. Seksi Hantaran / Seserahan

16. Seksi Souvenir & Kotak Uang

17. Seksi Among Tamu / Penerimaan Tamu

18. Seksi Pencatat Karangan Bunga

19. Seksi Pembawa “LELU” Pengantin

20. Seksi Pembawa “LELU” Orang Tua

21. Pemegang Kampu

22. Pemegang Payung

23. Seksi Penjaga Buku Tamu

24. Seksi Among Tamu

25. Seksi Mobile


URAIAN TUGAS KEPANITIAN ACARA RESEPSI
PERNIKAHAN

KARINA MACKULAU

DENGAN

ANGGA LUTHFI ELDRIANTO

MINGGU, 30 MARET 2014 JAM 19.00 – 21.00 WIB

GEDUNG GRANADI JAKARTA SELATAN

1. PEMANGKU HAJAT / PENASEHAT


a. Menyampaikan segala keinginan dan kehendak untuk
dijadikan pegangan dan pedoman oleh Panitia tentang
penyelenggaraan acara-acara pernikahan putra-putri
pemangku hajat.
b. Memberikan pengarahan / petunjuk dan nasehat terhadap
segala kegiatan panitia, baik dalam persiapan maupun
pelaksanaan acara-acara yang telah ditetapkan sesuai
keperluan.

2. KETUA / WAKIL KETUA


a. Memimpin dan mengkoordinasikan keseluruhan kegiatan
persiapan dan pelaksanaan acara-acara yang telah di
tetapkan, baik dalam tahap persiapan maupun
pelaksanaannya sehingga secara keseluruhan dapat
terlaksana sesuai rencana, tertib, lancar dan tepat waktu.
b. Bertanggung jawab kepada pemangku hajat terhadap
terlaksananya keseluruhan acara sesuai yang di
rencanakan.
3. SEKRETARIS
a. Mencatat dan mengetik semua hasil-hasil rapat kepanitiaan
dan menyusun Buku Petunjuk Acara Pernikahan.
b. Mengikuti setiap kegiatan kepanitiaan dan mencatat semua
permasalahan yang memerlukan koordinasi diantarara
seksi-seksi.
c. Mengikuti perkembangan dan kegiatan sesuai dengan
jadwal yang telah ditentukan.
d. Di dalam pelaksanaan tugas melaporkan kepada Ketua /
Wakil Panitia.
e. Membuat rekapitulasi kebutuhan panitia.

4. BENDAHARA
a. Menghimpun kebutuhan biaya daripada seksi-seksi.
b. Mempertanggungjawabkan dan mengendalikan setiap
penggunaan biaya mulai dari awal kegiatan sampai dengan
akhir kepanitiaan.
c. Mengkoordinasikan setiap kegiatan yang memerlukan
biaya dengan orang tua mempelai / Penasehat.
d. Memegang kunci kotak uang dan menyimpan /
mengamankan bungkusan uang setelah kotak dibuka /
selesai resepsi.

5. SEKSI UNDANGAN
a. Berkoordinasi dengan kedua orang tua mempelai dalam
menyusun daftar yang akan diundang.
b. Menyusun daftar nama yang akan diundang.
c. Mengetik stiker nama dan alamat yang akan diundang.
d. Menyiapkan / mencetak undangan dan kartu ucapan terima
kasih.
e. Mengatur sistem pendistribusian / pengiriman undangan.
f. Memonitor dan mengecek penerimaan undangan.
g. Mencatat telepon / HP para ajudan tamu VIP untuk
informasi kepastian kedatangannya.

6. SEKSI ACARA & PROTOKOL

a. Menyusun seluruh rangkaian acara akad & resepsi.


b. Berkordinasi dan mengarahkan MC pada saat acara.
c. Menginformasikan kedatangan tamu VIP kepada MC.
d. Menyiapkan pendamping tamu VIP.
e. Mengantar tamu dan foto tamu VIP.
f. Menyetop rangkaian tamu untuk memberikan kesempatan
foto kepada tamu VIP.
g. Berkoordinasi dengan Sanggar Bugis.

7. SEKSI DEKORASI DAN PERLENGKAPAN


a. Mengadakan pengecekan semua tempat yang akan
digunakan, ruangan untuk akad nikah dan gedung untuk
resepsi.
b. Mengadakan koordinasi dengan pihak Sanggar Bugis dan
Catering PS dan pengurus Gedung Granadi untuk
penggunaan tempat-tempat khusus, seperti ruang rias,
ganti pakaian, tempat hidangan dan tempat alat-alat
hiburan.
c. Menyiapkan pelaminan kursi untuk keluarga dan VIP.
d. Mengadakan pengecekan kesiapan pakaian para petugas
untuk acara resepsi.
e. Merencanakan dan mengecek pemasangan sound sistem
untuk acara akad nikah dan gedung untuk resepsi.
f. Menyiapkan ruangan di gedung untuk kepentingan rias,
ganti pakaian mempelai, kedua orang tua mempelai dan
keluarga, kedua mempelai serta panitia.
g. Pengecekan gedung sebelum hari H.
h. Menyiapkan stiker VIP untuk mobil tamu VIP.
i. Menyiapkan tanda panitia / pin panitia dan among tamu.
j. Merencanakan dan mengecek pemasangan dekorasi (di
ruang akad dan di gedung tempat resepsi), sehingga siap
pada saat pelaksanaan.
k. Menyelaraskan dekorasi yang dipasang oleh rekanan
dekorasi, rekanan catering, maupun pengrias.
l. Pelaksanaanya berkordinasi dengan Sanggar Bugis dan
Catering PS.

8. SEKSI KONSUMSI TAMU / VIP


a. Berkoordinasi dengan sekretaris dan seksi undangan
sebagai landasan untuk pemesanan konsumsi, baik pada
acara akad nikah dan resepsi.
b. Mencatat jumlah dan kualitas menu makanan yang akan
dipesan.
c. Mengadakan koordinasi dengan pihak Catering PS yang
melaksanakan konsumsi, jangan sampai kekurangan.
d. Mengecek kesiapan, kelengkapan dan ketepatan waktu
serta mengawasi keamanan maupun kelancaran
pelaksanaan konsumsi.
e. Memberikan saran untuk hal-hal yang dianggap perlu di
ketahui oleh kedua orang tua mempelai.
f. Melaporkan setiap perkembangan kepada Ketua / Wakil
Panitia.
g. Menyiapkan makan siang untuk Among Tamu dan Panitia
serta boks untuk konsumsi untuk keamanan

9. SEKSI DOKUMENTASI
a. Menyiapkan kegiatan dokumentasi pada setiap kegiatan /
acara penting yang diliput oleh Vendor Photograpy serta
peralatan dokumentasi lainnya.
b. Mengatur pengambilan foto / video para tamu VIP,
pengantin dan keluarga serta panitia.
c. Mengendalikan kegiatan kru Vendor Photograpy agar tidak
mengganggu jalannya acara.
d. Mengkoordinasi pemotretan untuk seluruh acara mulai akad
nikah dan resepsi.

10. SEKSI TRANSPORTASI DAN AKOMODASI


a. Menginventarisir / merencanakan kendaraan yang akan
digunakan dalam mendukung kegiatan baik persiapan
maupun pelaksanaan kendaraan tamu keluarga,
kendaraan kado, kendaraan antar jemput (lebih khusus
untuk penghulu sekaligus tunjuk petugas penjemputnya).
b. Mengendalikan penggunaan semua kendaraan untuk
setiap pemberangkatan rombongan.
c. Melaksanakan pengecekkan persiapan kendaraan dan
pengemudinya / sopir.
d. Berkoordinasi dengan seksi-seksi lain.

11. SEKSI PENJEMPUT & PENGHANTAR PENGHULU


a. Menghubungi Penghulu sebelum hari “H” untuk
menentukan dijemput dimana.
b. Menghubungi Penghulu di tempat yang telah
ditentukan dengan mobil “tepat waktu”.
c. Membawa Penghulu ke Gedung Granadi
d. Bila kondisi jalan macet, bila perlu membawa
Penghulu dengan motor / “ojek”.
e. Menghantar Penghulu kembali ketempat semula /
yang ditentukan.

12. SEKSI HIBURAN


a. Menyiapkan musik chambre, band, artist dan sound system
untuk acara.
b. Mengkoordinasikan lagu-lagu yang akan dikhususkan
dinyanyikan.
c. Mengawasi sound sistem agar suara tidak mengganggu
kekhususan acara.
d. Berkoordinasi dengan Vendor Catering.

13. SEKSI TATA RIAS DAN BUSANA

a. Menginventarisir ukuran pakaian seluruh anggota panitia &


keluarga.

b. Mencatat dan mengawasi busana yang disewa dari


pengrias, baik pada waktu penyewaannya maupun
pengembaliannya.

c. Kordinasi dengan pihak gedung untuk menyiapkan ruang


khusus rias dan penyimpanan pakaian ganti panitia.

d. kordinasi dengan pihak Sanggar Bugis.

e. Mengawasi pengrias agar keluarga dan panitia, among


tamu dapat dirias jangan sampai terlambat atau tidak
terlayani.

f. Mencatat / menginventarisir siapa-siapa yang akan dirias.


14. SEKSI KEAMANAN DAN PARKIR
a. Mengadakan koordinasi aparat keamanan yang terlibat
secara langsung dengan pelaksanaan acara di gedung.
b. Mengatur secara khusus lalu-lintas dan parkir kendaraan
tamu VIP.
c. Menyiapkan personil untuk pengawasan dan penerimaan,
pengiriman dan penyimpanan tempat angpao.
d. Mengawasi kemungkinan tamu-tamu yang tidak diundang
untuk masuk ruangan

15. SEKSI SOUVENIR DAN KOTAK UANG

a. Menyiapkan souvenir untuk resepsi.

b. Mengawasi pemberian souvenir kepada para tamu.

c.Menyerahkan kotak ampao kepada seksi keamanan pada


saat acara selesai.

16. SEKSI PENCATAT KARANGAN BUNGA

a. Menerima dan menandatangani tanda terima


pengiriman karangan bunga dari pengirim
b. Mencatat nama - nama yang mengirim karangan
buka untuk dilaporkan kepada pemangku hajat

17. SEKSI PENJAGA BUKU TAMU


a. Menyiapkan petugas penerima tamu di meja buku
tamu.

b. Menyiapkan buku tamu & alat tulisnya serta souvenir.

18. SEKSI AMONG TAMU

a. Melaksanakan tugas penerimaan tamu yang posisi


penempatannya sesuai yang telah ditentukan pada layout
ruang gedung.
b. Berkoordinasi dengan seksi protokol untuk melakukan
stoper tamu undangan berkaitan dengan datangnya tamu
VIP.
c. Bertugas mulai jam 18.00 – 21.00 WIB.
d. Pakaian Baju Bodo untuk wanita dan Beskap Makassar
untuk pria disediakan oleh panitia.

19. SEKSI MOBILE


a. Mendukung semua kegiatan seksi.
b. Memantau bila ada masalah-masalah yang perlu
disampaikan kepada penasehat.
c. Mengawasi semua kegiatan secara berkeliling / Mobile
setiap saat.
d. Bergerak cepat apabila ada hal-hal yang khusus harus
ditangani oleh penasehat atau panitia lain

SUSUNAN PANITIA RESEPSI PERNIKAHAN


KARINA & ANGGA
KEDUDUKAN
DALAM NAMA TELP.
KEPANITIAAN

1. Darmanto 1. 08126455499
PEMANGKU HAJAT
2. Ely Masyarofah 2. 0811949135
1. H. Andi M. Mackulau 1. ..
BESAN
2. 2. ...
PENASEHAT H. Syafe’i 021-4414575
KETUA PANITIA H. Urip Suratno 08129513060
WAKIL KETUA Andi Tenri Peppang M 087886780007
SEKRETARIS M. Rezky Aditya 0812.996.0578
1. Karina Nurul K.W 1. 081282324688
BENDAHARA
2. Ibu Siska Jimmy 2. 0217419345
1. M. Rezky Aditya 1. 08129960578
SEKSI UNDANGAN
2. Kartika Nurul K.W 2. 082110226260
1. Dani Hamzano 1. 082114314076
2. Adreas Apino 2. 081310335158
3. Andi Tenri P.M 3. 087886780007
4. Natsir Syah 4. 081511233787
5. Capt. Diaz 5. 089618001800
SEKSI ACARA / 6. Capt. Joshua 6. 081284922218
PROTOKOL 7. Alimul Hakim 7. 081315973116
8. Boedi Prihandono 8. 081218200066
9. Capt. A. Rochman 9. 08129570681
10. Capt .HeruSusanto 10. 08164611634
11.Hendri Ginting 11. 081519845599
12. M. Rezky Aditya 12. 08129960578
1. Sanggar (Hj.Ema) 1. 085354133555
SEKSI DEKORASI 2. Catering (Helda) 2. 081284030312
& PERLENGKAPAN 3. Icha 3. 081383357938
4. Susi 4. 081383357938
SEKSI. 1. Hj.Lasmiwaty A 1. 0217407238
2. Marlina 2. 02199464883
KONSUMSI TAMU /
3. Zulaeha 3. 08129309640
VIP 4. Slamet 4. 08129309640
SEKSI 1. Indra Kurniawan 1. 08159713748
DOKUMENTASI 2. Bille 2. 08179200112
SEKSI
1. Doing 1. 087808061999
TRANSPORTASI /
2. Gofur 2. 081219747994
AKOMODASI
1. …………………. 1. ……………….
SEKSI HIBURAN
2. …………………. 2. ……………….
SEKSI. 1. Mardi 1. 085714175157
2. Hacil 2. 081318077885
KEAMANAN DAN
3. Berkah Tri S 3. …………………
PARKIR 4. KPLP (4 org) 4. ………………….
SEKSI HANTARAN / 1. Anggi Novita 1. 081290928503
2. Dwi Rahmadani 2. 081282875200
SESERAHAN 3. Adinda Salsabilla R 3. 085217754752
SEKSI SOUVENIR & 1. Rio Justicia JM 1. 081287305336
KOTAK UANG 2. Muhamad Nurdin 2. 085715156526
SEKSI PENCATAT
KARANGAN 1. Ananda Kairul A. 1. ……………….
BUNGA
1. Redi 1. ………………..
SEKSI PEMBAWA 2. Bunga 2. ………………..
“LELUH” Pengantin 3. Dwi Rachmadani 3. 081282875200
4. Adinda Salsabilla R 4. 085217754752
1. Cinta 1. 087887474988
SEKSI PEMBAWA 2. Nathalie 2. 0818879611
3. Dita 3. 08567779972
“LELUH” ORANG
4. Ima 4. 081283044581
TUA 5. Nurul 5. …………………
6. Riri 6. …………………
PEMEGANG
Fertig 087876066969
KAMPU
PEMEGANG
Hacil 081318077885
PAYUNG
MC AKAD NIKAH Sanggar
MC RESEPSI Sanggar
SEKSI PENJAGA 1. Dyah Ayu P
2. Dian Novianti U 1. 085710051002
BUKU TAMU
3. Bunga 2. 085692433611
4. Reni 3. ………………..
4. ………………..
5. Adinda Salsabilla R 5. 085217754752
6. Dwi Rachmadani 6. 081282875200

1. Hermansyah & Istri 1. 081807137734


2. Ardiansyah & Istri 2. 081586106049
SEKSI AMONG 3. Rangga & Istri 3. 0811192070
4. Audi & Istri 4. ………………
TAMU 5. Yadi Kurniadi & Istri 5. 08128250412
6. Purnomo & Istri 6. 081386588809

1. M. Rezky Aditya 1. 0812.996.0578


SEKSI MOBILE
2. …………………. 2. ………………..

SAKSI AKAD 1. CPW: Andi M Hatta 1. 0816824566


NIKAH 2. CPP : Menag RI 2. (konfirmasi)
1. CPW: H. Anwar S
SAMBUTAN AKAD
2. CPP: H. Sofyan S.
SAMBUTAN
H. Anwar Syafe’ie
RESEPSI
PEMBACA DOA DI
KH. Syafe’i
RESEPSI

Anda mungkin juga menyukai