Anda di halaman 1dari 20
MODUL AJAR KONFIGURASI ELEKTRON ‘Nama Penyusun Deti Harlena, S.Pd. Institusi Tahun Jenjang Sekolah Kelas /Semester _: 10/Ganjil Alokasi waktu : 2JP (2x45 menit) 1. KOMPETENSI AWAL Sebelum mempelajari modul ini kalian sudah harus mempelajari tentang model atom dan lambang atom (nomor atom). 2. PROFIL PELAJAR PANCASILA Berketuhanan yang Maha Esa, Berakhlak mulia dan bersikap ilmiah seperti jujur, objektif, bernalar kritis, kreatif, mandiri, dan bergotong royong. 3. SARANA DAN PRASARANA Leptop, LCD proyektor, speaker, wifi, link video youtube, white board, spidol, Sumber Belajar (Buku Paket Ilmu Pengetahuan Alam SMA kelas X, kemendikbud RD), dan LKPD. 4. TARGET PESERTA DIDIK Peserta didik yang menjadi fokus dalam penggunaan modul didik kelas X SMA Negeri 1 Suak Tapeh Tahun Pelajaran 2021/2022 alah peserta 5. MODEL PEMBELAJARAN Tatap muka melalui pembelajaran dengan menggunakan Model Discovery Learning metode diskusi, Tanya jawab. KOMPONEN INTL 1. Tujuan Pembelajaran 10.13. Menganalisis hubungan antara konfigurasi elektron dengan letak unsur dalam tabel periodic. 10.13.1. Mendefinisikan konfigurasi electron 10.13.2, Menentukan konfigurasi electron suatu unsure 10.13.3, Menentukan periode dan golongan suatu unsur 10.13.4, Menganalisis hubungan antara konfigurasi elektron dengan letak unsur dalam tabel periodic. 2. Pembelajaran Bermakna > Guru dapat memberikan pemahaman kepada peserta didik bahwa suatu ‘atom mempunyai kedudukan tertentu. Setiap atom mempunyai kulit-kulit atom yang berisi electron-elektron dan memiliki Kedudukan yang berbeda dalam tabel periodic. Pada konteks ini guru memberikan contoh cara penulisan konfigurasi electron menurut Niels Bohr dan juga mekanika kuantum. MODUL AJAR KONFIGURASI ELEKTRON | Ha 3. Pertanyaan Pemantik Guru dapat memulai konfigurasi electron ? Bagaimana cara elektron_menemp: 2, Apa hubungan konfigurasi electron dengan system periodic? dengan pertanyaan : adakah yang tau kira-kira apa itu culit-kulit atom 4, Persiapan Pembelajaran a. Guru menyiapkan leptop, LCD proyektor, speaker, sambungan internet, b. Guru menyiapkan LKPD . Guru menyiapkan lembar asesmen 5. Kegiatan Pembelajaran a. Pendahuluan © Guru meminta satu pembelajaran © Guru mengecek kehadiran siswa © Peserta didik menyanyikan lagu Indonesia Raya © Guru meminta peserta didik untuk mengecek kebersihan kelas secara bersama-sama, minimal sekitar tempat duduknya tidak ada sampah. © Apersepsi : Masih ingatkah kalian tentang model atom? Bagaimana ‘model atom menurut Niels Bohr dan Mekanika Kuantum? © Motivasi : Guru menyampaikan tujuan dan strategi pembelajaran swa untuk memimpin doa sebelum memul b. Kegiatan Inti 1. Stimulus (pemberian stimulus) ‘* Peserta didik mengamati video pada link berikut : (httos://www.youtube.com/watch2v=9XapGwi38Le : planet-planet tata surya) ‘+ Menampilkan tabel periodic kosong 2. Problem Statement (identifikasi masalah) * Dari tayangan video yang kalian tonton dan gambar tabel periodic kosong yang kalian lihat, kira-kira hal apa yang dapat kalian kemukakan ? 3. Data Collecting (Mengumpulkan data) * Peserta didik secara berkelompok mengumpulkan informasi terkait proses penentuan Konfigurasi electron, penentuan periode dan golongan serta menganalisis hubungan antara konfigurasi elektron dengan letak unsur dalam tabel periodic dari berbagai sumber. ‘+ Masih dalam kelompoknya, peserta didik mengumpulkan informast terkait ketentuan konfigurasi electron, ‘* Mencatat proses yang ditemukan di LKPD. 4, Data Processing (mengolah data) ‘© Peserta didik dalam kelompoknya menuliskan cara penentuan Konfigurasi electron, letak unsure dalam tabel periodic (periode dan golongan) suatu atom serta menganalisis hubungan antara Konfigurasi elektron dengan letak unsur dalam tabel periodic pada LKPD. MODUL AJAR KONFIGURASI ELEKTRON | ia 5. Verification (Menguji Hasil) * Perwakilan kelompok melakukan presentasi terkait materi yang telah didiskusikan pada kelompok di depan kelas. ‘+ Masing-masing kelompok yang tidak melakukan presentasi bertugas memberikan pendapat ‘+ Guru memfasilitasi kegiatan presentasi di kelas 6. Generalization (Menyimpulkan) Peserta didik difasilitasi_ guru membuat kesimpulan tentang konfigurasi electron, dan hubungan antara konfigurasi_ elektron dengan letak unsur dalam tabel periodic. 6. Penutup > Mereview konsep apa saja yang telah dipelajari pada pertemuan hari ini > Memberikan beberapa pertanyaan singkat sebagai post tes yang digunakan untuk mengetahui pemahaman peserta didik yang didapat pada pertemuan hari ini. > Menyampaikan materi yang akan disampaikan pada pertemuan selanjutnya “Menganalisis sifat keperiodikan unsur”. > Memberi salam 7. Asesmen a. Diagnostic Non Kognitif Gambar Emoji ‘ * Pertanyaan ‘Apa yang sedang, kamu rasakan saat ini? Bagaimana perasaanmu saat belajar Kimia? b. Asesmen sikap 1. Sikap / Perilaku (Observasi) RUBRIK PENILAIAN PERILAKU. No] AspekyangDinilai__| Skor Kriteria ‘Sikap berakhlak mulia| 3 | Menunjukkan keseriusan dan bersungguh- (dapat ditunjukkan sungguh dalam berdoa dan persiapan dengan berdoa dengan sebelum pembelajaran dimulai. rasa ingin bersungguh-sungguh tahu yang besar, sangat antusias, aktif dan 1 | sebelum belajar), jujur dan sering menjawab pertanyaan. komunikatif (dapat [2 [Menunjukkan keseriusan namun_kurang ditunjukkan dengan bersungguh-sungguh dalam berdoa dan antusiasme dalam persiapan sebelum pembelajaran dimulai. menjawab _pertanyaan rasa ingin tahu yang besar, namun kurang MODUL AJAR KONFIGURASI ELEKTRON | im No] AspekyangDinilai | Skoi Kriteria pemantik yang diberikan antusias, aktif dan jarang menjawab guru) pertanyaan. T [Tidak menunjukkan—keseriusan dan bersungguh-sungguh dalam berdoa dan persiapan sebelum pembelajaran dimulai. ‘dak ada rasa ingin tahu dan tidak pernah menjawab pertanyaan. 3 | Menunjukkan rasa ingin tahu yang besar, antusias, aktif dan sering bertanya dalam kegiatanbelajar individu maupun kelompok Rasa ingin tahu terhadap | penentuan — konfigurasi elektron (dapat 2. | ditunjukkan dengan antusiasme dan pengajuan pertanyaan pada saat Menunjukkan rasa ingin tahu namun kurang antusias dan jarang bertanya dan baru terlibat aktif dalam —kegiatan kelompok apabila disuruh atau kurang antusias dalam menyelesaikan_masalah secara individu pengamatan dan diskusi) T [Tidak menunjukkan rasa ingin tahu atau tidak antusias, sulit terlibat aktif dalam kegiatan kelompok atau _individu walaupun sudah didorong untuk terlibat ‘Sikap komunikatif | 3- [Menunjukkan sikap komunikatif, berani (mampu_menyampaikan) mengemukakan pendapat pada saat pada saat diskusi dan ketika ditanya guru serta mempresentasikan hasil mampu mempresentasikan hasil diskusi pengamatan dan|~2 [Menunjukkan sikap Kkomunikatif, tapi menyampaikan pendapat belum berani mengemukakan pendapat 3 | Pada saat diskusi tentang pada saat diskusi dan ketika ditanya guru penentuan — konfigurasi serta_mampu mempresentasikan hasil elektron diskust T [Tidak menunjukkan sikap komunikatif, tidak berani mengemukakan pendapat pada saat diskusi dan ketika ditanya guru serta tidak mampu mempresentasikan hasil diskusi PENGAMATAN PERILAKU (OBSERVAST) ‘Aspek yang Dinilai Nama Siswa | Akhlak Mulia | Rasa Ingin Tahu Ket. 1[2 17273 1 2 3 dst MODUL AJAR KONFIGURASI ELEKTRON | ia 2. Asesmen Formatif: Presentasi hasil kerja LKPD INSTRUMEN ASSESMEN KINERJA PRODUK /KETERAMPILAN (LKPD) KONFIGURASI ELEKTRON, Rubrik Aspekyang dinilai | No. Skor 3 z T Peseria didi mampu | 1 |Menuliskan | Menuliskan proses [Tidak mampa menuliskan proses |__| proses Penentuan konfigurasi | menuliskan penentuan —koguasi| | penentuan | eetrontetap bolum | proses stern cin dengan | Kontgast tepat electron dengan tepat Pesertadidik mampu | 2 | Menentukan | Menentukan periode [Tidak —mampa menentukan periode dan periode dan | atau golongan _saja | menentukan solongan dari onfigrast |__| glongan dengan | dengan tepat Peiode don lecron yan al pat golongan Srenton segment Pesertadidik —mampu | 3 | Menganalisis | Menganalisis Tidak _mampa menganalisis —hubungan | | hubungan antara | hubungan——_antara | menganali amar Konfiguas elektron | YFonfizrst | kongraseektron | hubungan dengan eae unsur dalam | | ea” “unsur| dalam abel pero | koniguast tabel periodic dalam —‘tabel | belum tepat elektron. dengan periodic dengan letak— unsur tepat dalam —_ tabel periodic dengan tepat PENILAIAN FORMATIF (LKPD) ‘Aspek yang. Nama Siswa | Dinilai NA 1 [213 1 2 3 dst NA = Stor bent 100.9% ‘Skor tot MODUL AJAR KONFIGURASI ELEKTRON | ma c. Asesmen Formatif Jelaskan apa yang dimaksud ddengan konfigurasielektron ‘Konfigurasi elektron adalah —penyebaran clektron pada kulit-kulit atom 2] Jeaskan dia cara penlisan konfigurasiclektron! Cara penulisn Konfigurast lekron 1. Teoti atom Niels Borh : pengisian clekton pada suatu kulit memenui 2n', dengan menggunakan kalit K, L, M,N, dan seterusnya. 2. Teori atom mekanika kuantum : pengisian clektron-menggunakan orbtalorbital yaitu s (aks. 262) p (maks. 6c-), d (omaks, 1062), dan F (maks. 14e-) dengan 10 ‘menggunakan teori atom Niels Borh dan Mekanika Kuantum! Kemudian tentukan —_periode dan golongan dari unsur-unsur tersebut! WK ts 2s 2p 36? 3p ds! 2C0: Is! 2s? 2ph 3s! Spt de 37 K, Periode: 4 ~Golongan : 1A Co, Periode :$ ~ Golongan : VIIIB ‘ingkat energi tertentu. 3. | Dibarikan data nomor atom | Konfigurasi menurut Niels Bohr : 10 ‘unsur berikut : wK 22881 uK 5 2Co Co :28 881 Tentukan konfigurasi elektron

Anda mungkin juga menyukai