Anda di halaman 1dari 3

LEMBAGA PENDIDIKAN ARINDA

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) ARINDA


NSS : 402116003705 NPSN : 10603705 NDS : 4311100019
STATUS TERAKREDITASI A
JALAN ANGKATAN 45 NO. 47 Palembang 30137 Telp. (0711) 351223
E-mail : smkarinda@gmail.com Website : www.arinda.sch.id
SOAL UJIAN KOMPUTER AKUNTANSI c) Explore
d) What’s New
I. PILIHAN GANDA: e) Exit
7. Langkah yang benar untuk mencatat data
1. Pada window Welcome To Myob
daftar supplier adalah:
Accounting, menu Open digunakan
a) Setup > Supplier > New
untuk: b) Accounts > Supplier > New
a) Membuka file yang telah dibuat c) Card List > Supplier > New
b) Membuka file contoh yang telah d) Setup > Card List > New
disediakan oleh myob e) Semua Benar
c) Melihat fitu-fitur baru pada 8. Pada saat pencatatan persediaan, harga beli
MYOB diisi pada kolom:
a) Item Number
d) Membuat file atau data
b) Primary Supplier
perusahaan baru c) Standard Cost
e) Menutup Program MYOB d) Base Selling Price
2. Pada window Welcome To Myob e) Minimum Level
Accounting, menu Create digunakan 9. Pada saat pencatatan persediaan, harga jual
untuk: diisi pada kolom:
a) Membuka file yang telah dibuat a) Item Number
b) Primary Supplier
b) Membuka file contoh yang telah
c) Standard Cost
disediakan oleh myob d) Base Selling Price
c) Melihat fitu-fitur baru pada e) Minimum Level
MYOB 10. Type Account untuk akun “Cadangan
d) Membuat file atau data Kerugian Piutang” adalah:
perusahaan baru a) Bank
e) Menutup Program MYOB b) Asset
c) Account Receivable
3. Pada Menu Account Information saat
d) Other Current Asset
setup perusahaan baru, bulan pembukuan e) Other Asset
diisi pada: 11. Type Account untuk akun “prive” adalah:
a) Current Month a) Historical Balances
b) Current Financial Year b) Equity
c) Conversion Month c) Other Equity
d) Last Month Of Financial Year d) Current Equity
e) Common Equity
e) Number Of Accounting Periods
12. Nomor Akun untuk akun EXPENSE yang
4. Pada Menu Account Information saat setup benar adalah:
perusahaan baru, tahun tutup buku diisi a) 8-0000
pada: b) 4-0000
a) Number Of Accounting Periods c) 5-0000
b) Current Month d) 6-0000
c) Last Month Of Financial Year e) 7-0000
13. Type Account untuk akun “interest
d) Current Financial Year
income” adalah:
e) Conversion Month a) Bank
5. Langkah yang benar untuk mebuat akun b) Other Expens
baru adalah: c) Income
a) File > Create Account d) Other Income
b) Account > Account List > New e) Equity
c) Account > Create Account 14. Nomor Akun untuk akun OTHER
d) File > Account List > New INCOME yang benar adalah:
e) Semua Benar a) 4-0000
6. Pada window Welcome To Myob b) 5-0000
Accounting, menu yang digunakan untuk c) 6-0000
membuka file contoh yang disediakan oleh d) 7-0000
MYOB adalah: e) 8-0000
a) Open
b) Create
LEMBAGA PENDIDIKAN ARINDA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) ARINDA
NSS : 402116003705 NPSN : 10603705 NDS : 4311100019
STATUS TERAKREDITASI A
JALAN ANGKATAN 45 NO. 47 Palembang 30137 Telp. (0711) 351223
E-mail : smkarinda@gmail.com Website : www.arinda.sch.id
15. Langkah yang benar untuk melakukan e) Pilih menu Banking - Bank
setup linked account untuk purchases Register - Receive Money
accounts adalah: 21. Card file berguna untuk....
a) File > Setup > Linked Accounts > a) Mendaftar customer
Purchases Accounts b) Mencatat biodata customer dan
b) File > Linked Accounts > supplier
Purchases Accounts c) Mencatat utang pelanggan
c) Setup > Linked Accounts > d) Mencatat saldo utang piutang
Purchases Accounts customer dan supplier
d) Setup > Balances > Linked e) Mencatat saldo awal neraca saldo
Accounts > Purchases Accounts 22. Format tanggal program MYOB sejak
e) Semua Benar awal adalah....
16. Untuk memastikan apakah langkah – a) yyyy/mm/dd
langkah yang telah dilakukan dalam b) dd/mm/yyyy
menyusun data perusahaan baru sudah c) mm/dd/yyyy
lengkap dan benar: d) yyyy/dd/mm
a) Command Centre klik Accounts – e) mm/yyyy/dd
sent to Accounts 23. Program MYOB accounting termasuk
b) Command Centre klik Accounts – dalam kelompok....
Accounts List a) process
c) Command Centre klik Accounts – b) softwares
Company data Auditor c) brainwares
d) Command Centre klik Accounts – d) input dan output
Record Journal Entry e) hardwares
e) Command Centre klik Accounts – 24. Untuk melanjutkan proses pembuatan
Transaction Journal data, klik pada tombol.....
17. Dibawah ini yang bukan merupakan a) record
kelompok rekening yang terkait (linked b) back
account), adalah c) next
a) Account & Banking d) forward
b) sales Account e) option
c) Inventory Linked Account 25. Buka Menu Command Centre, kemudian
d) Payroll Accounts pilih inventory merupakan langkah dalam
e) Purchase account melakukan entry...
18. Langkah untuk masuk dan mengatur TAX a) Saldo Utang
(pajak) adalah..... b) Saldo Persediaan Barang
a) Edit - Tax Codes c) Saldo Piutang
b) List - Tax Codes d) Data Perusahaan
c) File - Tax Codes e) Daftar Akun
d) Setup - Tax Codes 26. Dari menu setup, kemudian pilih Easy
e) Card File – Tax Codes Setup Assistant, lalu pilih Account dan
19. Untuk memasukkan saldo utang kita pilih Klik Next merupakan langkah dalam
menu.... entry ...
a) Setup - opening balance a) Neraca Saldo Awal
b) Card File - Card List b) Daftar Akun
c) Card File - Adjust Inventory c) Saldo Persediaan Barang
d) Setup - Supplier Balance d) Saldo Piutang
e) Edit - Supplier Balance e) Saldo Utang
20. Jika terjadi transaksi pengeluaran kas 27. Kolom informasi perusahaan yang harus
kecil, maka langkah-langkah untuk diisi atau tidak boleh kosong adalah ...
menginput ke jurnal di MyOB adalah.... a) Serial Number
a) Pilih menu Banking - Bank b) Company Name
Register c) Address
b) Pilih menu Banking - Receive d) Phone and Fax Number
Money e) Email Address
c) Pilih menu Banking - Spend 28. Untuk menambah kartu pelanggan baru
Money klik cardfile -cardlist ....
d) Pilih menu Banking - Bank a) Customer - new
Register - Spend Money b) Supplier - new
c) Itemlist - new
LEMBAGA PENDIDIKAN ARINDA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) ARINDA
NSS : 402116003705 NPSN : 10603705 NDS : 4311100019
STATUS TERAKREDITASI A
JALAN ANGKATAN 45 NO. 47 Palembang 30137 Telp. (0711) 351223
E-mail : smkarinda@gmail.com Website : www.arinda.sch.id
d) Akun - List e) 1-2100
e) New – File 34. Istilah dalam MYOB untuk beban
29. yang tidak termasuk dalam Company kerugian penghapusan piutang…
Information adalah... a) Bad debt expense
a) Pilihan jawaban b) Spoilage expense
b) Company Name c) Depreciation expense
c) Adress d) Office supplies expense
d) Phone Number e) Advertising expense
e) Fax Number 35. Langkah awal untuk mencatat transaksi
f) Web Adress pelunasan piutang dari pelanggan …
30. Untuk melengkapi Accounting a) Sales – Receive Payment
Information pada tahap awal program b) Sales – Enter Sales
MyOB, terdapat istilah Current Financial c) Purchases – Pay Bills
Year, yang artinya..... d) Purchases – Enter Purchases
a) Bulan akhir periode akuntansi e) Banking – Spend Money
b) Tahun tutup buku
c) Bulan terjadinya transaksi II. SOAL ESSAY
d) Jumlah bulan satu periode
akuntansi 36. Apakah kepanjangan dari MYOB dan
e) Bulan awal periode akuntansi Jelaskan artinya?
31. Pada jendela Build Your Account List, 37. Jelaskan fungsi dari MYOB?
maka option yang mana yang harus 38. Jelaskan langkah-langkah dalam
dipilih jika anda akan membuat akun- membuka aplikasi MYOB yang telah
akun baru tanpa mengkopi dari file yang terinstal?
sudah ada..... 39. Jelaskan proses Backup data pada aplikasi
a) I would like to start with one of MYOB?
the list provided by MyOB 40. Sebutkan laporan keuangan yang dapat
accounting dihasilkan dari aplikasi MYOB?
b) I would like to import a list of
accounts provided by my
accountant after I'm done creating
my company file
c) I would to build my own accounts
list once I begin using MyOB
accounting
d) I would like to export a list of
accounts provided by my
accountant after I'm done creating
my company file
e) Semua salah
32. Untuk mengisikan Neraca Saldo awal
tahun, maka perintah yang tepat adalah
a) Buka rekening yang bersangkutan
isikan pada sisi debet atau kredit
sesuai nominal
b) Aktifkan rekening yang
bersangkutan, >> Edit >> Current
balance >> isikan sesuai nominal
c) klik Account >> Chart of
Accounts >> Current Balance
d) Klik Account >> General Journal
Entry >> Isi nominal
e) Klik Setup >> Balances >>
Account Opening Balance
33. Berikut ini adalah kode akun yang dapat
digunakan untuk aktiva tetap
a) 8-1200
b) 2-2100
c) 3-1200
d) 4-1200

Anda mungkin juga menyukai