Anda di halaman 1dari 9

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH JAWA TENGAH


RESOR SEMARANG
Jalan Gatot Subroto 85 , Ungaran 50517

BERKAS PERKARA
NOMOR : BP/057/ IX / 2023 / SABHARA

PERKARA : MENJUAL MINUMAN KERAS (TIPIRING)

PASAL : PASAL 424 KUHP

TERSANGKA : Sdri. MAWARNI

PENYIDIK : MEYDIARSYAH DHARMA HERLYDINATA


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH JAWA TENGAH
RESOR SEMARANG
Jalan Gatot Subroto 85, Ungaran 50517

DAFTAR ISI

NO MACAM SURAT BANYAKNYA KET

1. LAPORAN POLISI 1

2. SURAT PERINTAH PENYIDIKAN 1

3. SURAT PERINTAH TUGAS 1

4. SURAT PERINTAH PENYITAAN 1

5. SURAT TANDA PENERIMAAN 1

6. BERITA ACARA PEMERIKSAAN CEPAT TINDAK 1


PIDANA RINGAN

7. DAFTAR TERSANGKA 1

8. DAFTAR SAKSI 1

Ungaran, 13 September 2023


PENYIDIK

MEYDIARSYAH DHARMA HERLYDINATA

BRIGDATAR NO.AK. 200205011040


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH JAWA TENGAH
RESOR SEMARANG
Jalan Gatot Subroto 85, Ungaran 50517

“PRO JUSTITIA”

LAPORAN POLISI
Nomor : LP/ 057 / IX /2023/SABHARA

PERISTIWA YANG TERJADI


1. Waktu Kejadian : Hari Rabu, Tanggal 13 September 2023, Sekitar Pukul 10.00 WIB
2. Tempat Kejadian : Gg. Mawar No.10, Srondol Wetan, Semarang
3. Apa yang terjadi : ADANYA PENJUAL MIRAS ILEGAL
4. Siapa a). Terlapor : Mawarni, 56 Th, Perempuan, Jawa, Islam, Pedagang, Kel. Pekayon
Rt.10/11 Srondol Wetan, Semarang
b). Korban :-
5. Bagaimana Terjadi : Pada hari dan tanggal tersebut, pelapor memberitahukan bahwa ada
penjual miras di sebuah warung dan terdapat orang yang sedang
mabuk didalamnya
6. Dilaporkan pada : Hari Rabu, Tanggal 13 September 2023, Sekitar Pukul 12.00 WIB

TINDAK PIDANA NAMA DAN ALAMAT SAKSI-SAKSI

PASAL 424 KUHP AYAT (1) Aris, 50 Th, Laki-laki, PNS, Jawa, Islam, Srondol
Wetan, Rt.01/04 kec. Gunungpati, Semarang
MENJUAL MIRAS PADA ORANG YANG Aldo, 24 Th, Laki-laki, Swasta, Jawa, Islam,
SEDANG MABUK Srondol Wetan, Rt.01/04 kec. Gunungpati,
Semarang

BARANG BUKTI :

- 2 Kerat Minuman Keras


- Uang Tunai Sejumlah Rp.570.000,-

URAIAN SINGKAT KEJADIAN


---------- Pada Hari Rabu, Tanggal 13 September 2023, Sekitar Pukul 10.00 WIB, Saksi Pelapor melihat
adanya warung milik Terlapor yang sedang di kunjungi orang-orang yang sedang mabuk dan diwarung
tersebut menjual minuman keras, Pelapor segera memberitahukan ke kepolisian terdekat ----------------

TINDAKAN YANG TELAH DILAKUKAN


1. Mendatangi TKP dan mengamankan Barang Bukti
2. Membuat BAP Cepat untuk TIPIRING
3. Melaporkan kejadian yang terjadi kepada pimpinan

Ungaran, 13 September 2023

Mengetahui Pelapor
An. KEPALA KEPOLISIAN RESOR SEMARANG
KASAT SABHARA Nama : DHARMA
Pangkat/ NRP : BRIGDATAR /
200205011040
Jabatan : Kanit 1 SPKT
MEYDIARSYAH DHARMA
BRIGDATAR / 21.040 Tanda Tangan : ...........................
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH JAWA TENGAH
RESOR SEMARANG
Jalan Gatot Subroto 85, Ungaran 50517

SURAT PERINTAH PENYIDIKAN


Nomor : SP.Sidik/ 057 / IX /2023/sabhara

Pertimbangan : Bahwa dalam rangka untuk kepentingan penyidikan tindak pidana, maka
perlu dikeluarkan surat perintah.

Dasar : 1. Pasal 424 KUHAP.


2. Undang-undang RI No. 2 tahun 2002 tentang Kepolisian Negara RI.
3. Laporan Polisi No. Pol.: LP/ 057/ IX /2023/SABHARA Tanggal 13
September 2023

DIPERINTAHKAN

Kepada : 1. Nama : MEYDIARSYAH


Pangkat/ NRP : BRIGDATAR / 21.040
Jabatan : KANIT 1 SPKT
2. Nama : DHARMA
Pangkat/ NRP : BRIGDATAR / 21.040
Jabatan : ANGGOTA SPKT
3. Nama : HERLYDINATA
Pangkat/ NRP : BRIGDATAR / 21.040
Jabatan : ANGGOTA SPKT

Untuk : 1. Melakukan penyidikan terhadap tindak Pidana Ringan,

2. Membuat Rencana Penyidikan.

3. Melaporkan setiap perkembangan pelaksanaan penyidikan tindak


pidana kepada Kasat Sabhara selaku Penyidik.

4. Surat Perintah ini berlaku sejak tanggal dikeluarkan.

Selesai :-

Dikeluarkan di : Ungaran
Pada tanggal : 13 September 2023

A.n. KEPALA KEPOLISIAN RESOR SEMARANG


Tanda Tangan KASAT SABHARA
Yang menerima perintah SELAKU PENYIDIK

MEYDIARSYAH
BRIGDATAR 21.040
354120238 MEYDIARSYAH DHARMA
BRIGDATAR/21040
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH JAWA TENGAH
RESOR SEMARANG
Jalan Gatot Subroto 85, Ungaran 50517

SURAT PERINTAH PENYITAAN


Nomor : SP.Sita/ 057 / IX /2023/sabhara

Pertimbangan : Bahwa dalam rangka untuk kepentingan penyidikan tindak pidana penuntutan peradilan
berupa penyitaan benda-benda yang diduga ada kaitannya dengan tindak pidana yang
terjadi, maka perlu dikeluarkan surat perintah.

Dasar : 1. Pasal 424 KUHAP. Dan undang-undang no 2 tahun 2002 tentang tugas pokok
Kepolisian Negara Republik Indonesia.
2. Laporan Polisi Nomor : LP/ 057 / IX /2023/SABHARA
Tanggal : 13 September 2023
3. Penetapan penyitaan dari Pengadilan Negeri : Semarang
Nomor : Tap.Sita/011/IX/2023/PN.SMG Tanggal : 13 September 2023

DIPERINTAHKAN

Kepada : 1. Nama : MEYDIARSYAH


Pangkat/ NRP : BRIGDATAR / 21.040
Jabatan : KANIT 1 SPKT
2. Nama : DHARMA
Pangkat/ NRP : BRIGDATAR / 21.040
Jabatan : ANGGOTA SPKT
3. Nama : HERLYDINATA
Pangkat/ NRP : BRIGDATAR / 21.040
Jabatan : ANGGOTA SPKT

Untuk : 1. Melaksanakan penyitaan benda yang diduga ada kaitannya dengan perkara pidana
: Menjual MIRAS (424 KUHP) Barang tersebut berupa;

- 2 Kerat Minuman Keras


- Uang Tunai Sejumlah Rp.570.000,-

2. Melakukan Pembungkusan / Penyegelan dan dilabel terhadap benda-benda atau


surat atau tulisan lain yang disita.
3. Setelah melaksanakan perintah ini pada kesempatan pertama segera membuat
Berita Acara Penyitaan / Pembungkusan / Penyegelan.
Selesai :-

Dikeluarkan di : Ungaran
Pada tanggal : 13 September 2023

A.n. KEPALA KEPOLISIAN RESOR SEMARANG


Tanda Tangan KASAT SABHARA
Yang menerima perintah SELAKU PENYIDIK

MEYDIARSYAH
BRIGDATAR 21.040
354120238 MEYDIARSYAH DHARMA
BRIGDATAR/21040
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH JAWA TENGAH
RESOR SEMARANG
Jalan Gatot Subroto 85, Ungaran 50517

SURAT TANDA PENERIMAAN


Nomor : STP/ 057 / IX /2023 / Sabhara

------Yang bertanda tangan di bawah ini Nama MEYDIARSYAH DHARMA Pangkat BRIGDATAR NRP
02051120 Dalam Jabatan sebagai Penyidik Pembantu pada Kantor tersebut diatas telah menerima
penyerahan benda – benda atau surat atau tulisan lain dari pemilik/yang
menguasai :----------------------
Nama : SUMARNI
Tempat tanggal lahir : Semarang, 27 Juli 1977
Jenis Kelamin : Perempuan
Pekerjaan : Pedagang
Agama : Islam
Tempat tinggal : Kel. Pekayon Rt.10/11 Srondol Wetan, Semarang
Dengan disaksikan oleh :
1. Nama : ARIS
Pekerjaan : Swasta
Tempat tinggal : Srondol Wetan, Rt.01/04 kec. Gunungpati, Semarang
2. Nama : ALDO
Pekerjaan : Swasta
Tempat tinggal : Srondol Wetan, Rt.01/04 kec. Gunungpati, Semarang

Benda – benda atau surat atau tulisan lain sebagai bukti dalam perkara tersangka SUMARNI yang
diduga keras melakukan Tindak Pidana MENJUAL MIRAS sebagaimana dimaksud dalam Pasal 424
KUHP tentang MENJUAL MIRAS PADA ORANG MABUK
Benda – benda atau surat atau tulisan lain tersebut adalah sebagai berikut :

- 2 Kerat Minuman Keras


- Uang Tunai Sejumlah Rp.570.000,-

Demikian Surat Tanda Terima ini dibuat dengan sebenarnya.----------------------------------------------

Ungaran, 13 September 2023


Pemilik/yang menguasai Yang menerima :
1. N a m a : DHARMA
2. Pangkat/Nrp : BRIGDATAR / 21040
3. Jabatan : KANIT 1 SPKT
DARMAJI BiN 4. Tanda tangan : ............................
(SUMARNI)

Tanda tangan saksi

1. ARIS : ...................

2. ALDO : ...................
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH JAWA TENGAH
RESOR SEMARANG
Jalan Gatot Subroto 85, Ungaran 50517

BERITA ACARA PEMERIKSAAN CEPAT


TINDAK PIDANA RINGAN
No. Pol. : BP/ 057 / IX /2023/Sabhara

---------- Pada hari ini Hari Rabu, Tanggal 13 September 2023, Sekitar Pukul 10.00 WIB, Saya MEYDIARSYAH DHARMA
Pangkat BRIGDATAR NRP 200205011040, Sebagai penyidik pada kantor polisi tersebut diatas, telah melakukan pemeriksaan
terhadap seorang SUMARNI dan menerangkan sebagai berikut :
---------------------------------------------------------------------------------- BARANG BUKTI :
TERSANGKA :
Barang Bukti yang disita dari Tersangka berupa :
Nama SUMARNI BINTI FULAN ,56 Th, Perempuan, Jawa,
Islam, Pedagang, Kel. Pekayon Rt.10/11 Srondol Wetan, - 2 Kerat Minuman Keras
Semarang Menerangkan Sbb : - Uang Tunai Sejumlah Rp.570.000,-
Benar pada hari dan tanggal tersebut yang bersangkutan
menjual minuman keras di warungnya kepada orang yang PASAL YANG DILANGGAR :
sedang mabuk 424 KUHP TTG MENJUAL MIRAS

SAKSI – 1 : RELAS :
Aris, 50 Th, Laki-laki, PNS, Jawa, Islam, SrondolWetan,
Rt.01/04 kec. Gunungpati, Semarang Memerintahkan tersangka tersebut diatas untuk
Menerangkan Sbb : menghadap ke Pengadilan Negeri Kabupaten
Benar bahwa yang bersangkutan menyaksikan dengan mata Semarang Pada Hari Rabu Tanggal 13 Bulan
kepalanya sendiri terlapor sedang menjual minuman keras September Tahun 2023 Jam 10.00 Wib.
pada orang yang sedang mabuk
Demikian BAP Cepat ini dibuat dengan sebenar-
SAKSI – 2 : benarnya atas kekuatan sumpah / jabatan, kami tutup
Aldo, 24 Th, Laki-laki, Swasta, Jawa, Islam, Srondol dan ditandatangani pada hari Rabu Tanggal 13 Bulan
Wetan, Rt.01/04 kec. Gunungpati, Semarang September Tahun 2023 Jam 16.00 Wib. ------------------
Menerangkan Sbb :
Benar bahwa yang bersangkutan menyaksikan dengan mata
kepalanya sendiri terlapor sedang menjual minuman keras
pada orang yang sedang mabuk

Setelah BAP Cepat ini selesai kemudian dibacakan kembali


kepadanya yang bersangkutan menyatakan setuju/
membenarkan keterangan yang diberikan. Dan sanggup
diadili dengan sistem peradilan cepat seperti ini, untuk
menguatkan Tersangka membubuhkan tanda tangan : --------

SAKSI :

TERSANGKA 1. ARIS………………… Penyidik Pembantu

2. ALDO………………….

(MAWARNI) MEYDIARSYAH DHARMA H.

BRIGDATAR/21.040
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH JAWA TENGAH
RESOR SEMARANG
Jalan Gatot Subroto 85, Ungaran 50517

DAFTAR TERSANGKA

NO NAMA UMUR ALAMAT KET.

1. MAWARNI 56 th Kel. Pekayon Rt.10/11 Srondol


Wetan, Semarang

Ungaran, 13 September 2023


Penyidik Pembatu

MEYDIARSYAH DHARMA HERLYDINATA

BRIGDATAR NO.AK. 200205011040


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH JAWA TENGAH
RESOR SEMARANG
Jalan Gatot Subroto 85, Ungaran 50517

DAFTAR SAKSI

NO NAMA UMUR ALAMAT KET.

1. ARIS 50 TH Srondol Wetan, Rt.01/04 kec.


Gunungpati, Semarang

ALDO
2. 24 TH
Srondol Wetan, Rt.01/04 kec.
Gunungpati, Semarang

Ungaran, 13 September 2023


Penyidik

MEYDIARSYAH DHARMA HERLYDINATA

BRIGDATAR NO.AK. 200205011040

Anda mungkin juga menyukai