Anda di halaman 1dari 1

Ketika Sujud Dan Tobat Dihaturkan

Do’a hamba telah tercurah pada sang Rabbi


Dimana sujud telah berubah jadi munajat di hati
Kini hati inginkan ampunan dan penawar hati
Atas segala nista yang pernah singgahi hidup ini

Tobat ini takkan pernah terlaksana


Bila hati ini selalu tunduk pada dosa
Sungguh ku-bersyukur akan karunia-Nya
Jiwa inilah yang kan kembali pada-Nya

Saat lisan tak sanggup lagi jujur


Hidup ini menanti untuk hancur
Inilah saat-saat iman berpendar
Anugerahi manusia dengan ikhlas terpancar

By: Lalu Suprawesta

Anda mungkin juga menyukai