Anda di halaman 1dari 1

KEMENTERIAN AGAMA

MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 5 TEGAL


PECABEAN KEC. PANGKAH KAB. TEGAL

ULANGAN TENGAH SEMESTER GASAL MADRASAH TSANAWITAH NEGERI (MTsN)


TAHUN PELAJARAN 2018/2019
KELAS VII
Mata Pelajaran: Sejarah Kebudayaan Islam Hari : ....................
Nama : ............................................. Tanggal : September 2018
Kelas : ….......................................... Waktu : ...................

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang dianggap paling tepat !
1. Nabi Muhammad SAW diutus di muka bumi sebagai rahmat untuk ….
2. Cara dakwah Nabi Muhammad SAW di Mekkah adalah ....
3. Salah satu keberhasilan dakwah Nabi Muhammad SAW di Mekkah adalah ....
4. Di bawah ini yang bukan termasuk prilaku Nabi Muhammad SAW membangun kebudayaan di
Mekkah adalah ....
5. Di bawah ini yang bukan termasuk hikmah yang dapat diambil dari misi Nabi Muhammad SAW
di Mekkah adalah ....
6. Nabi Muhammad menolak pencampuran ajaran Islam dan ajaran lain karena dengan surat ....
7. Di bawah ini yang bukan termasuk keladanan yang dapat diambil dari perjuangan para sahabat
dalam menghadapi masyarakat Mekkah adalah ....
8. Sebelum kedatangan Islam, Masyarakat Mekkah memiliki kebiasaan yang baik,yaitu....
9. Masyarakat Makkah belajar berniaga dan berdagang dari orang-orang ....
10. Suku Quraisy merupakan pendudukan Makkah yang memegang perniagaan di jazirah Arab
karena beberapa faktor, kecuali ....
11. pada zaman Jahiliyah, Pasar bukan hanya berfungsi sebagai pusat perdagangan saja,
tapi memiliki fungsi lain
12. Nabi Muhammad diangkat menjadi Nabi dan Rosul setelah menerima pertama surat Al Alaq
ayat 1-5 di gua hira yang terletak di gunung ...
13. Nabi Muhammad melakukan dakwah secara terang-terangan setelah menerima perintah yang
tercantum pada surat ....
14. Kafir Quraisy merasa khawatir kehilangan status sosial sehingga menolak dakwah Nabi
Muhammad karena salah satu prioritas dakwah nabi Muhammad saw ....
15. berikut ini adalah para shahabat yang ikut Hijrah ke Habasyah, kecuali ....
16. Utusan kafir Quraisy untuk menemui Raja Habasyah dengan harapan Raja Habasyah mau
mengembalika Para pengikut nabi Muhammad ke Makkah adalah ....
a. Amr bin Ash c. Abu Sufyan bin Harb
b. Khalid bin Walid d. Zubair bin Umayah
17. Salah satu Alasan Nabi Muhammad memilih Thaif sebagai tempat berlindung adalah ....
a. penduduknya sangat mendukung Nabi Muhammad
b. Kaya dengan sumber alamnya
c. sukunya termasuk suku Arab yang paling kuat
d. Sukunya bermusuhan dengan Kafir Quraisy
18. Da’i pertama dalam sejarah Islam adalah ....
a. Ali bin Abi Thalib c. Mus’ab bin Umair
b. Mu’adz bin Jabal d. Amar bin Yasir
19. Perjanjian Aqabah pertama disebut baiat wanita karena ....
a. pesertanya wanita c. tanpa perintah perang
b. baiat sumpah setia d. kondisi ketakutan

II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan jelas !


1. Mengapa Nabi Muhammad memerintahkan Para shahabatnya berhijrah ke Habasyah?
2. Bagaimana pola dakwah Nabi Muhammad di Mekkah?
3. Jelaskan kondisi masyarakat Mekkah sebelum Islam?
4. Jelaskan misi dakwah Nabi Muhammad di Mekkah?
5. Bagaimana Nabi Muhammad dan Para shahabat menghadapi siksaan dan Ancamam dari Kaum
Quraisy?

Anda mungkin juga menyukai