Anda di halaman 1dari 6

RINGKASAN INFORMASI PRODUK & LAYANAN UMUM

IFG EASY PROTECTION PLAN EASY TRIP

Easy Trip adalah Produk Asuransi Jiwa yang memberikan perlindungan akibat risiko kecelakaan dengan manfaat
pembayaran Uang Asuransi apabila terjadi peristiwa yang dipertanggungkan atas diri Tertanggung berupa
meninggal dunia karena kecelakaan, Cacat Tetap Total Karena Kecelakaan dan Manfaat Tambahan lainnya yang
disebabkan karena terjadinya risiko kecelakaan pada tertanggung.
PENTING Anda dapat berkonsultasi dengan perencana/penasehat keuangan sebelum berkomitmen untuk membeli produk asuransi ini. Namun apabila Anda memilih untuk
tidak melakukannya, maka Anda bertanggung jawab penuh dalam memastikan bahwa produk ini telah sesuai dengan kebutuhan dan tujuan asuransi Anda.

Minimum 30 Hari Premi dibayar sekaligus.


Maksimum 70 Tahun
Usia Masuk Periode Bayar
Premi

Minimum selama 1 (satu) hari Premi sesuai dengan besaran


Maksimum 1 (satu) Tahun Uang Asuransi
Masa Asuransi Premi
Minimum

Manfaat Asuransi b. Apabila Tertanggung yang melakukan


Perjalanan di dalam Masa Asuransi menjalani
1. Manfaat Meninggal Dunia
tindakan Medis Emergency di Rumah Sakit
Apabila Tertanggung yang melakukan Perjalanan
akibat Kecelakaan seketika setelah terjadinya
meninggal dunia dalam Masa Asuransi yang
Kecelakaan yang tidak dikecualikan dalam
disebabkan oleh Kecelakaan seketika pada saat
Syarat-syarat Umum Polis, maka Penanggung
itu atau sebagai akibat langsung dalam masa 90 x
akan membayarkan biaya perobatan Medis
24 jam setelah jam terjadinya Kecelakaan yang
Emergency (Rawat Jalan Darurat) sebesar
Em
tidak dikecualikan dalam Syarat-syarat Umum
kuitansi yang dikeluarkan oleh Rumah Sakit
Polis, maka Penanggung akan membayarkan
dengan ketentuan maksimum sebesar 5%
sekaligus sebesar Uang Asuransi kepada Ahli
se
(lima persen) Uang Asuransi selama Masa
waris, dan selanjutnya pertanggungan berakhir.
Asuransi.
c. Apabila Tertanggung yang melakukan
2. Manfaat Cacat Tetap Total
Perjalanan di dalam Masa Asuransi menjalani
Apabila dalam Masa Asuransi Tertanggung yang tindakan perawatan gigi darurat di Rumah
melakukan Perjalanan mengalami Cacat Tetap Sakit akibat Kecelakaan seketika setelah
Total yang disebabkan oleh Kecelakaan seketika terjadinya Kecelakaan yang tidak dikecualikan
pada saat itu atau sebagai akibat langsung dalam dalam Syarat-syarat Umum Polis, maka
90 x 24 jam setelah jam terjadinya Kecelakaan Penanggung akan membayarkan biaya
yang tidak dikecualikan dalam Syarat-syarat perawatan gigi darurat sebesar kuitansi yang
pe
Umum Polis, maka Penanggung akan dikeluarkan oleh Rumah Sakit dengan
membayarkan sekaligus sebesar 50% (lima puluh
mem ketentuan maksimum sebesar Rp500.000,00
persen) Uang Asuransi setelah tanggal (lima ratus ribu rupiah) selama Masa Asuransi.
disetujuinya pengajuan klaim, dan selanjutnya d. Apabila Tertanggung yang melakukan
pertanggungan berakhir. Perjalanan di dalam Masa Asuransi mengalami
3. Manfaat Biaya Pengobatan suatu Kecelakaan yang tidak dikecualikan
dalam Syarat-syarat Umum Polis dan
a. Apabila Tertanggung yang melakukan
mengharuskan dilakukan pemindahan dari
Perjalanan di dalam Masa Asuransi menjalani
lokasi kejadian kecelakaan ke Rumah Sakit,
Rawat Inap di Rumah Sakit akibat Kecelakaan
Puskesmas atau Klinik Kesehatan dengan
seketika setelah terjadinya Kecelakaan yang
menggunakan
me ambulans atau sarana
tidak dikecualikan dalam Syarat-syarat Umum
transportasi lain, maka akan dibayarkan biaya
Polis, maka Penanggung akan membayarkan
Santunan Emergency Transportation sebesar
biaya perobatan Rawat Inap sebesar kuitansi
kuitansi, maksimum Rp500.000,00 (lima ratus
yang dikeluarkan oleh Rumah Sakit dengan
ya
ribu rupiah).
ketentuan maksimum sebesar 10% (sepuluh
persen) Uang Asuransi selama Masa Asuransi.
4. Manfaat Biaya Repatriasi Pengecualian
Jika Tertanggung yang melakukan Perjalanan di Penanggung tidak akan membayarkan Manfaat
dalam Masa Asuransi Meninggal Dunia oleh Asuransi seperti dimaksud pada Syarat-syarat
Umum Asuransi ini, dalam hal terjadinya peristiwa
sebab suatu Kecelakaan yang tidak dikecualikan yang akan menimbulkan pembayaran Manfaat
dalam Syarat-syarat Umum Polis dan Asuransi sebagai akibat dari:
mengharuskan dilakukan pemindahan dari lokasi
1. Dihukum mati berdasarkan keputusan
kejadian kecelakaan ke Rumah Sakit, Puskesmas,
pengadilan yang berwenang;
Klinik Kesehatan atau Rumah Duka dengan
2. Tindakan bunuh diri, percobaan bunuh diri
menggunakan Ambulans atau Mobil Jenazah,
me
atau pencideraan diri sebagai akibat
maka penanggung akan membayarkan biaya
kesengajaan (dilakukan dalam keadaan
Repatriasi karena Kecelakaan sebesar 10%
sadar/waras) ataupun keadaan tidak sadar atau
(sepuluh persen) Uang Asuransi maksimum
tidak waras yang dilakukan
Rp25.000.000,00.
Tertanggung/Peserta sendiri atau pihak lain
5. Manfaat Bonus atas permintaan Pemegang Polis atau
Apabila Tertanggung yang melakukan Perjalanan Tertanggung/Peserta atau ahli waris dengan
Te
meninggal dunia dalam Masa Asuransi yang maksud memperoleh Manfaat Asuransi;
disebabkan oleh Kecelakaan seketika pada saat 3. Terlibat secara langsung maupun tidak
itu atau sebagai akibat langsung dalam masa 90 x langsung dalam perang (baik dinyatakan
24 jam setelah jam terjadinya Kecelakaan yang maupun tidak oleh pemerintah), pemogokan,
tidak dikecualikan dalam Syarat-syarat Umum perkelahian, pemberontakan, revolusi, teroris,
Polis maka Penanggung akan membayarkan pembajakan, perang saudara, huru-hara,
Manfaat Family Income Benefit secara Sekaligus
Man kerusuhan, pengambil-alihan kekuasaaan
sebesar 15% (lima belas persen) Uang Asuransi dengan kekerasan, ikut serta dalam
maksimum Rp30.000.000,00. aksi/kegiatan militer ;
ak
Risiko 4. Tertanggung/Peserta menggunakan obat
bius, narkotika, psikotropika, dan/atau dibawah
1. Risiko Ekonomi, Hukum, Regulasi,
pengaruh minuman keras dan/atau
dan Perubahan Politik
penyalahgunaan larutan kimia;
Perubahan perundang-undangan dan peraturan 5. Kecelakaan sebagai penumpang pesawat
yang meliputi namun tidak terbatas pada pasar
terbang:
modal, pasar uang, perpajakan dan peraturan
• dari perusahaan penerbangan non komersial;
akuntansi serta perubahan politik akan
• dari perusahaan penerbangan komersial yang
mempengaruhi kinerja perusahaan asuransi
tidak memiliki ijin usaha penerbangan dari
dalam memenuhi kewajiban.
instansi yang berwenang serta tidak memiliki
2. Risiko Operasional jadwal penerbangan yang tetap dan teratur;
Semua hal yang mengakibatkan terganggunya atau
satu hal, yang disebabkan oleh suatu alasan diluar • helikopter.
kontrol PT. Asuransi Jiwa IFG, antara lain 6. Se
Sengaja melakukan atau turut serta dalam
gangguan sistem yang mengganggu suatu tindak pidana (baik kejahatan maupun
penyelesaian transaksi dan situasi force majeure pelanggaran), atau yang sejenisnya, atau
(bencana alam, kebakaran, kerusuhan, dan lain- tindak kejahatan atau percobaan tindak
lain). kejahatan Asuransi yang dilakukan oleh pihak
memiliki atau turut memiliki kepentingan
Biaya-biaya dalam perjanjian Asuransi ini;
Premi yang dibayarkan oleh Pemegang Polis atau 7. Mempe
Mempersiapkan diri atau ikut berpartisipasi
Tertanggung sudah termasuk biaya:
dalam perlombaan dan/atau olahraga beladiri,
a. Biaya asuransi
terjun payung, menyelam, mendaki gunung
b. Fee Based income
dan/atau kegiatan alam bebas lainnya, adu
c. Marketing cost
kecepatan kendaraan bermotor, berkuda,
d. Biaya administrasi dan Biaya Pemeliharaan
berburu, perahu, pesawat udara atau
sejenisnya, serta olah raga berbahaya lainnya;
8. Gangguan mental atau kejiwaan;
9. Sengaja menghadapi/memasuki bahaya-bahaya yang sebenarnya tidak perlu dilakukan (kecuali dalam
mencoba menyelamatkan diri);
10. Kegiatan olah raga (sport) atau kesenangan/hobi Tertanggung yang mengandung bahaya seperti balap mobil,
balap sepeda motor, balap kuda, terbang layang, olah raga terbang, selancar air atau berenang di lepas pantai,
mendaki gunung, tinju gulat dan kegiatan olahraga /hobi lainnya yang dapat dipersamakan dengan itu;
11. Akibat dari tindakan pelanggaran peraturan atau hukum yang berlaku;
12. Perjalanan dengan tujuan wilayah yang terdapat konflik, tindakan terorisme dan/atau wilayah yang termasuk
dalam travel notice/travel restrictions/ travel warning.

PERSYARATAN DAN TATA CARA


1. Pengajuan Permintaan Asuransi Jiwa
Pembelian produk IFG Easy Protection Plan Easy Trip dapat dilakukan dengan cara :
• Mengakses langsung aplikasi web based atau aplikasi smartphone yang disediakan oleh PT Asuransi Jiwa IFG.
• Pemegang Polis wajib mengisi field Daftar Calon Tertanggung dan keterangan lain yang disyaratkan secara
benar dan lengkap pada aplikasi yang disediakan.
• Semua keterangan, pernyataan, dan pemberitahuan yang tercantum dalam aplikasi tersebut merupakan
dasar diadakannya Polis dan pertanggungannya masing-masing Tertanggung dan oleh karena nya
merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Polis. Kebenaran dan Kelengkapan pengisian data tersebut
menjadi tanggung jawab Pemegang Polis/Tertanggung.

2. Pengajuan Klaim
2.1. Tata Cara Pengajuan Klaim:
a. Ahli Waris Tertanggung melengkapi semua dokumen pengajuan manfaat asuransi/klaim sesuai dengan
persyaratan poin (2.2).
b. Ahli waris Tertanggung menyerahkan dokumen pengajuan klaim tersebut kepada Pemegang Polis.
2.2. Persyaratan yang diperlukan untuk menerima Manfaat Asuransi adalah:
a. Apabila Tertanggung/Peserta meninggal dunia dalam Masa Asuransi akibat Kecelakaan:
• Surat Pengajuan Klaim dari Ahli Waris.
• Polis Asli atau e-Polis.
• Fotokopi Identitas dan Kartu Keluarga Tertanggung dan Penerima Manfaat Asuransi
• Berita Acara Kecelakaan dari Kepolisian/pihak yang berwenang.
• Surat Kematian dari Kelurahan setempat.
• Surat Keterangan meninggal dunia dari dokter.
• Fotokopi legalisir Resume Medis dari dokter yang memeriksa atau merawat Tertanggung.
• Fotokopi kuitansi/bukti biaya Repatriasi karena Kecelakaan apabila jenazah Tertanggung
dikembalikan/dikirim ke tempat tinggal asal/tempat dimakamkan.
• Apabila meninggal di Luar Negeri, maka wajib menyertakan :
- Fotokopi dengan legalisir dari KBRI atau KJRI Surat Keterangan meninggal dunia dari Rumah Sakit
atau Medical Certificate of Cause of Death (MCCD).
- Fotokopi dengan legalisir Surat Keterangan Meninggal Dunia dari Kedutaan Besar Republik
Indonesia (KBRI) atau Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI).
- Fotokopi dengan legalisir dari KBRI atau KJRI Berita Acara Kecelakaan dari Kepolisian/Pihak yang
berwenang.
b. Persyaratan Manfaat Family Income Benefit mengikuti persyaratan Manfaat Meninggal Dunia akibat
Kecelakaan.
c. Apabila Tertanggung/Peserta Cacat Tetap Total akibat Kecelakaan dalam Masa Asuransi:
• Surat Pengajuan Klaim dari Pemegang Polis.
• Polis Asli atau e-Polis.
• Fotokopi Identitas Tertanggung.
• Berita Acara Kecelakaan dari Kepolisian/pihak yang berwenang.
• Surat Keterangan Cacat Tetap Total dari dokter.
• Fotokopi legalisir Resume Medis dari dokter yang memeriksa atau merawat Tertanggung.
• Fotokopi kuitansi/bukti biaya emergency transportation karena Kecelakaan apabila Tertanggung/
Peserta dibawa ke Rumah Sakit dari tempat kejadian Kecelakaan.
• Apabila kejadian di Luar Negeri, maka wajib menyertakan :
- Fotokopi dengan legalisir dari KBRI atau KJRI Surat Keterangan Cacat Tetap Total dari Rumah Sakit.
- Fotokopi dengan legalisir Surat Keterangan Cacat Tetap Total dari Kedutaan Besar Republik
Indonesia (KBRI) atau Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI).
- Fotokopi dengan legalisir dari KBRI atau KJRI Berita Acara Kecelakaan dari Kepolisian/pihak yang
berwenang.
d. Apabila Tertanggung/Peserta di Rawat Inap/Rawat Jalan/Rawat Gigi disebabkan karena Kecelakaan
dalam Masa Asuransi:
• Surat Pengajuan Klaim dari Pemegang Polis.
• Polis Asli atau e-Polis.
• Fotokopi Identitas Tertanggung.
• Berita Acara Kecelakaan dari Kepolisian/pihak yang berwenang.
• Surat Keterångan rawat inap dari rumah sakit
• Surat Keterangan Rawat Emergency dari rumah sakit (rawat jalan/rawat gigi darurat)
• Fotokopi legalisir Resume Medis dari dokter yang memeriksa atau merawat Tertanggung
• Fotokopi kuitansi yang telah dilegalisir dari rumah sakit beserta rincian pembayarannya.
• Fotokopi kuitansi/bukti biaya emergency transportation karena Kecelakaan apabila Tertanggung/
Peserta dibawa ke Rumah Sakit dari tempat kejadian Kecelakaan.
• Apabila kejadian di Luar Negeri, maka wajib menyertakan:
- Fotokopi dengan legalisir dari KBRI atau KJRI Surat Keterangan Rawat Inap dari Rumah Sakit.
- Fotokopi dengan legalisir dari KBRI atau KJRI Berita Acara Kecelakaan dari Kepolisian/pihak yang
berwenang.
- Foto copy kuitansi yang telah dilegalisir dari rumah sakit beserta rincian pembayarannya.
e. Penanggung berhak meminta bukti-bukti lain yang dianggap perlu untuk mendukung atau
melengkapi bukti-bukti atau meminta keterangan tambahan dari instansi yang berwenang
sehubungan dengan meninggalnya Tertanggung atau Kecelakaan yang dialami Tertanggung/Peserta
atau melakukan investigasi klaim jika diperlukan.
f. Dokumen—dokumen persyaratan klaim harus dibuat atau diterjemahkan ke dalam Bahasa Indonesia
atau Bahasa Inggris. Apabila dilakukan oleh penerjemahan tersebut harus dilakukan oleh penerjemah
dibawah sumpah.
g. Penanggung berhak untuk meminta hasil otopsi (visum ( et repertum) atau keterangan lain yang
diperlukan.
h. Pengajuan klaim adalah sah apabila syarat-syarat sebagaimana disebutkan diatas telah dipenuhi
seluruhnya dan Penanggung mempunyak hak untuk menolak klaim yang diajukan atau menolak untuk
membayar Manfaat Asuransi apapun apabila syarat-syarat tersebut tidak dipenuhi atau dipalsukan
dan/atau dimanipulasi.
i. Pembayaran Manfaat Asuransi dilakukan setelah prosedur dan syarat pengajuan klaim Manfaat Asuransi
ini secara lengkap diterima dan disetujui oleh Penanggung.
j. Manfaat Asuransi dibayarkan setelah dikurangi dengan kewajiban-kewajiban Pemegang Polis kepada
Penanggung maksimal 14 (empat belas) hari kerja setelah prosedur dan syarat pengajuan klaim diterima
secara lengkap dan benar serta klaim telah disetujui oleh Penanggung.
2.3. Informasi Layanan Pelanggan

ifg-life.id IFG Life

asuransi@ifg-life.id @ifglife

1500176 @ifglife

0811-1372-848

Prosedur Singkat
Layanan Pengaduan
Call Center Walk in Customer
1500176 & Kantor Representatif

LAYANAN 24 JAM

Media Sosial Email


IFG Life customer_care@ifg-life.id

1 2 3
IFG Life melakukan Nasabah wajib
Pengaduan keluhan
validasi dan verifikasi menyerahkan
diterima oleh IFG Life
data nasabah persyaratan seperti:
. Formulir Keluhan
. Identitas nasabah
. Surat perwakilan
4 pemegang polis *)
. Dokumen
Pengaduan keluhan akan diproses oleh IFG Life
selambat-lambatnya 20 (dua puluh) hari kerja setelah pengaduan keluhan
. Dokumen lainnya
dokumen pengajuan lengkap diterima.
yang dibutuhkan *)

IFG Life menyampaikan informasi atas penyelesaian pengaduan keluhan melalui Call
Center, Walk in, Email dan atau Surat.

6a 6a

Jika solusi ditolak Non Pengadilan


Jika solusi diterima
oleh Nasabah, maka
oleh Nasabah, maka
pengaduan keluhan
pengaduan keluhan
dapat dilanjutkan
dianggap “Selesai”
dengan sengketa: Pengadilan

*) Kekurangan dokumen diterima selambat-lambatnya 20 (dua puluh) hari kerja awal pengajuan
Simulasi
Masa Asuransi: 3 bulan (mulai tanggal 20 Oktober 2021 sd 20 Januari 2022)
Premi: Rp181.000,-
Benefit:
• Meninggal dunia kecelakaan: Rp100.000.000,-
• Cacat tetap total akibat kecelakaan: Rp50.000.000,-
• Rawat Inap kecelakaan: sesuai kuitansi atau maks Rp10.000.000,-
• Rawat Jalan Darurat kecelakaan: sesuai kuitansi atau maks Rp5.000.000,-
• Rawat Gigi Darurat: sesuai kuitansi atau Rp500.000,-
• Santunan Emergency Transportation kecelakaan: sesuai kuitansi atau maks Rp500.000,-
• Bi
Biaya repatriasi akibat kecelakaan: Rp10.000.000,-
• Family Income Benefit sekaligus: Rp15.000.000,-
Di bulan ke-2 Masa Asuransi, Tuan Hamish mengalami kecelakaan dan sampai di RS dinyatakan meninggal dunia
oleh pihak Rumah Sakit, maka Penanggung akan membayarkan sekaligus sebesar Rp100.000.000,- kepada Ahli
Waris dan Family Income Benefit (bonus) secara Sekaligus sebesar Rp15.000.000,- dan pembayaran biaya
ambulance sebesar kuitansi atau maksimal Rp500.000,- serta biaya repatriasi sebesar Rp10.000.000,-. Selanjutnya
Asuransi berakhir.

Informasi Tambahan
1. Penanggung adalah PT Asuransi Jiwa IFG atau Penggantinya menurut hukum.
2. Pemegang Polis adalah Pihak yang mengadakan perjanjian asuransi atau Penggantinya menurut hukum
dengan Penanggung
3. Tertanggung adalah orang/individu yang atas jiwanya diadakan perjanjian asuransi jiwa dimana jenis perjanjian
asuransinya diuraikan dalam Polis.
4. Polis adalah dokumen perjanjian Asuransi yang berbentuk cetak, digital dan/atau elektronik yang dikeluarkan
oleh Penanggung termasuk Syarat-syarat Umum Polis dan ketentuan lainnya (apabila ada) beserta segala
tambahan/perubahannya yang memuat syarat-syarat perjanjian asuransi yang merupakan lampiran tak
terpisahkan dari Polis.
5. Perjalanan adalah:
• Pergerakan orang antar lokasi geografi dengan tujuan lokasi tertentu dan dapat dilakukan dengan kaki,
sepeda, mobil, kereta, perahu, bus, pesawat, kapal atau alat lainnya, dengan atau tanpa bagasi meliputi pula
persinggahan yang relatif singkat antar pergerakan berkelanjutan, atau;
• Perjalanan dinas yang dilakukan oleh karyawan dengan tujuan lokasi dan jangka waktu yang telah ditentukan
dalam surat perintah perjalanan dinas dari perusahaan tempat karyawan tersebut bekerja.

Disclaimer
• PT Asuransi Jiwa IFG dapat menolak permohonan asuransi Anda apabila tidak mematuhi persyaratan dan
peraturan yang berlaku.
• Anda telah membaca, menerima penjelasan, dan memahami produk IFG Easy Protection Plan Easy Trip sesuai
Ringkasan Informasi Produk dan Layanan.
• Ringkasan Informasi Produk dan Layanan Umum ini merupakan penjelasan singkat dari produk Asuransi Jiwa
IFG Easy Protection Plan Easy Trip dan bukan merupakan bagian dari Polis. Ketentuan lengkap mengenai
Produk dapat Anda pelajari pada Polis yang diterbitkan Penanggung.
• Anda wajib untuk tetap membaca, memahami, dan menandatangani aplikasi pengajuan asuransi dan polis.
• Anda harus membaca dengan teliti Ringkasan Informasi Produk dan Layanan ini sebelum menyetujui pembelian
produk dan berhak bertanya kepada Tenaga Pemasar PT Asuransi Jiwa IFG atas semua hal terkait Ringkasan
Informasi Produk dan Layanan Umum ini.
• Keputusan klaim sepenuhnya merupakan keputusan Penanggung dengan mengikuti ketentuan yang
tercantum pada ketentuan Polis.
• Produk ini telah mendapat otorisasi dari Otoritas Jasa Keuangan.

PT Asuransi Jiwa IFG terdaftar pada dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan

Anda mungkin juga menyukai