Anda di halaman 1dari 5

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BATULAPPA

NOMOR: TAHUN 2021

TENTANG

TIM PELAKSANAAN VAKSINASI CORONAVIRUS DISEASE 2019 (COVID-19)


PUSKESMAS BATULAPPA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS BATULAPPA,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka pencegahan dan pengendalian Coronavirus


Disease 2019 (COVID-19) di Kecamatan Batulappa perlu meningkatkan
kekebalan individu dan kelompok melalui pelaksanaan vaksinasi
Coronavirus Disease 2019 (COVID-19);
b. bahwa dalam pelaksanaan vaksinasi Coronavirus Disease 2019
(COVID-19) di Kecamatan Batulappa, perlu dibentuk tim yang terdiri
dari lintas program, lintas sektor, dan para pakar/ahli;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a
dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Camat Batulappa tentang
Pembentukan Tim Pelaksanaan Vaksinasi Coronavirus Disease 2019
(COVID19) di Kecamatan Batulappa;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 4 Tahun 1984 tentang Wabah Penyakit


Menular (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1984 Nomor 20
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3273);
2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5063);
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 28 Tahun 2020 tentang
Pelaksanaan Pengadaan Vaksin Dalam Rangka Penanggulangan Pandemi
Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2020 Nomor 1229);
4. Surat Keputusan Camat Batulappa Nomor 002/XII/ Tahun 2021 tentang
Pembentukan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Corona Virus Disease
2019 Kecamatan Batulappa;
Tim Pelaksanaan sebagaimana dimaksud dalam Diktum KESATU, terdiri atas
Ketua, Sekretaris dan bidang-bidang yang masing-masing dengan tugas masing-
Memperhatikanmasing
: Keputusan
: Menteri Kesehatan Nomor HK.01.07/Menkes/6573/2020 tentang
A.
TimKetua
Pelaksanaan Vaksinasi Coronavirus Disease 2019 (COVID-
19).1. Menetapkan rencana pelaksanaan Vaksinasi Covid 19 di
Kecamatan Batulappa
MEMUTUSKAN
2. Mengkoordinasikan dan mengendalikan pelaksanaan kegiatan terkait

Menetapkan : COVID19 di Kabupaten


3. Melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan vaksinasi COVID19
KESATU : Membentuk Tim Pelaksanaan Vaksinasi Coronavirus Disease 2019 (COVID19)
di Kecamatan Batulappa
Puskesmas Batulappa yang selanjutnya disebut Tim Pelaksanaan
4. Melaporkan pelaksanaan vaksinasi COVID19 secara berkala kepada
Dinas Kesehatan Kabupaten Pinrang
KEDUA :
B. Sekretaris
1. Melakukan proses surat menyurat Tim pelaksanaan vaksinasi COVID19
Kecamatan Batulappa
2. Melaksanakan administrasi keuangan, protokoler dan dukungan
kesekretariatan lain yang diperlukan.
3. Memproses dokumen-dokumen bersifat legal (perjanjian
Kerjasama, Surat Edaran, dsb) yang diperlukan untuk mendukung
kelancaran administrasi Tim Pelaksanaan vaksinasi COVID19
C. Bidang Perencanaan
1. Melakukan analisis situasi meliputi sasaran, tenaga, sarana prasarana
yang dibutuhkan dan kondisi geografis;
2. Menyusun rencana dan jadwal kegiatan pelaksanaan
Vaksinasi COVID-19;
3. Menyusun rencana anggaran pelaksanaan Vaksinasi COVID-19;
4. Melakukan koordinasi dengan bidang perencanaan tingkat Kabupaten
D. Bidang Logistik
1. Menyusun usulan permintaan kebutuhan Vaksin Covid-19
2. Memantau ketersediaan vaksin distribusi vaksin dan fasilitas
pendukung pelaksanaan vaksinasi COVID19;
3. Melakukan koordinasi, identifikasi kapasitas dan manajemen
pengelolaan limbah medis;
4. Melakukan koordinasi dengan bidang logistik tingkat Kabupaten
E. Bidang Pelaksanaan
1. Melaksanakan pelatihan Vaksinasi COVID-19 untuk tenaga pelaksana
vaksinasi;
2. Melaksanakan kegiatan advokasi dan sosialisasi pelaksanaan
Vaksinasi COVID-19;
3. Melakukan koordinasi dan kerja sama dengan lintas program dan lintas
sektor;
4. Melaksanakan pemantauan proses persiapan, pelaksanaan
kampanye dan introduksi Vaksinasi COVID-19;
5. Melakukan koordinasi dengan bidang pelaksanaan tingkat Kabupaten
F. Bidang Komunikasi dan Edukasi
1. Menyiapkan dan menyebarluaskan materi KIE pelaksanaan
Vaksinasi COVID-19;
2. Melakukan kordinasi dan kerja sama dengan media dalam rangka
publikasi kegiatan pelaksanaan Vaksinasi COVID-19;
3. Melakukan liputan dan pendokumentasian kegiatan;
4. Melakukan koordinasi dengan bidang komunikasi tingkat Kabupaten
5. Menyebarluaskan informasi tentang pelaksanaan Vaksinasi COVID-
19;
G. Bidang Monitoring dan Evaluasi
1. Mengumpulkan data hasil kegiatan Vaksinasi COVID-19
2. Melakukan penilaian cepat hasil pelaksanaan Vaksinasi COVID-19
3. Memantau Kejadian Ikutan Pasca Vaksinasi dan penanggulangannya;
4. Menyusun laporan hasil monitoring dan evaluasi Vaksinasi COVID-19;
5. melakukan koordinasi dengan bidang monitoring dan evaluasi
tingkat Kabupaten

KETIGA : Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalam Diktum KEDUA,


Tim Pelaksanaan mengacu kepada Pedoman Pelaksanaan Vaksinasi
COVID-19 sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
KEEMPAT : Tim Pelaksana Vaksinasi COVID 19 bertanggung jawab dan menyampaikan
laporan secara berkala kepada Dinas Kesehatan Kabupaten Pinrang melalui
Kepala Bagian P2M.
KELIMA : Biaya yang timbul akibat ditetapkannya Surat Keputusan ini dibebankan pada
APBN, APBD Kabupaten Pinrang dan sumber dana lain yang sah dan tidak
mengikat.
KEENAM : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Bilajeng

Pada tanggal, 4 Januari 2021


Kepala Puskesmas Batulappa

Ismail, S. Kep. Ns. M.Kes


Pangkat : Pembina
Nip. 19730907 199303 1 006
LAMPIRAN
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BATULAPPA
TIM PELAKSANAAN VAKSINASI CORONAVIRUS DISEASE 2019 (COVID-19) PUSKESMAS
BATULAPPA

SUSUNAN TIM PELAKSANAAN


VAKSINASI COVID19 KECAMATAN BATULAPPA
PELINDUNG : KEPALA PUSKESMAS BATULAPPA
DANPOSMIL KECAMATAN BATULAPPA
KAPOSPOL KECAMATAN BATULAPPA
PENGARAH KEPALA TATA USAHA PUSKESMAS BATULAPPA
KETUA : DOKTER PUSKESMAS BATULAPPA
WAKIL KETUA : SURVAILANCE
SEKERTARIS : PENGELOLA IMUNISASI PUSKESMAS BATULAPPA
1. BIDANG PERENCANAAN
Ketua : Ketua Tim Perencanaan Puskesmas Batulappa
Anggota : Tim Perencanaan Puskesmas Batulappa
II. BIDANG LOGISTIK
Ketua : Koordinator Imunisasi Puskesmas Batulappa
Anggota : Pendamping Koordinator Imunisasi Puskesmas Batulappa
III. BIDANG PELAKSANAAN
Ketua : SANITARIAN
Anggota : 1. Meja I ( Pendaftaran )
a. Herniati Gerha, SKM
b. Jamila Bisri, Amd.Keb
2. Meja II ( Screaning )
a. dr. Hasriani Sirayang
b. Sunarti, S. Kep. Ns
c. Citra, Amd. Keb
3. Meja III ( Vaksinator )
a. Abdul Rahim
b. Muhammad Ridwan, S. Kep. Ns
c. Rajiana, S. Kep. Ns
4. Meja IV ( Kipi )
a. Irmayani, SKM
b. Surianti, S.St
c. Sri Herawati Saad, Amd. Keb
IV. BIDANG KOMUNIKASI DAN EDUKASI
Ketua : Bikor Puskesmas Batulappa
Anggota : Para Bidan Desa Kecamatan Batulappa
V. BIDANG DATA, MONITORING DAN EVALUASI
Ketua : P2 Puskesmas Batulappa
Anggota : Tim Mutu Puskesmas Batulappa
KEPALA PUSKESMAS BATULAPPA

Ismail, S. Kep.Ns. M.Kes


Pangkat : Pembina
Nip. 19730907 199303 1 006

Anda mungkin juga menyukai