Anda di halaman 1dari 15

1.2.a.6.

Demonstrasi Konstektual
GAMBARAN DIRI SEBAGAI
GURU PENGGERAK DI MASA
DEPAN
DESY SRI KURNIAWATI, S.Pd.SD
Kepala Sekolah
SDN Lombok Wetan Kec. Wonosari
BONDOWOSO
Calon Guru Penggerak Angkatan 8

Fasilitator Pengajar Praktik


WAHYU SETYA WENANGSARI NASRUL AMIN
NILAI GURU PENGGERAK

Mandiri
Reflektif
Kolaboratif
Inovatif
Berpihak pada
murid
Di masa depan saya akan
Guru Penggerak menjadi guru penggerak yang
seperti apakah saya dapat mewujudkan 5 Nilai Guru
Penggerak . Sebagai Kepala
di masa depan ? sekolah saya akan terus
bergerak dan menggerakkan
komunitas pendidikan sehingga
filosofi-filosofi Ki Hajar
Dewantara dapat terwujud
Nilai-nilai apa yang saya
kuasai di masa depan ?

Berpihak Pada Murid


Saya akan memberikan kebebasan kepada
siswa untuk membangun sendiri
pengetahuannya . Guru dibimbing untuk
merancang pembelajaran yang
menyenangkan dan bermakna bagi
siswanya .Saya juga akan mengarahkan
kepada guru-guru untuk menempatkan
diri menjadi among dan fasilitator
dalam pembelajaran
Program Berpihak Pada Murid
yang sudah saya lakukan

Pendidikan kepramukaan yang


dilaksanakan setiap hari sabtu
merupakan program pengembangan yang
berpihak dan berdampak pada murid
yang menekankan pada pendidikan
karakter dan nilai-nilai kepribadian
murid di antaranya bertakwa,
bertanggung jawab, gotong royong dan
berkhlak mulia.
Mandiri
Di masa yang akan datang saya akan
senantiasa mendorong diri saya
sendiri untuk melakukan aksi serta
mengambil tanggung jawab atas
segala hal yang terjadi pada diri saya
sendiri sebagai teladan bagi guru-gur
dan siswa . Seorang guru penggerak
harus mampu memotivasi diri sendiri
untuk terus mengembangkan diri
tanpa menunggu adanya pelatihan.
Kegiatan Mandiri yang
sudah saya lakukan

Menjadi Ketua Forum Operator


Pendataan Pendidikan
Kab.Bondowoso sejak 2017
menggambarkan bahwa saya adalah
guru yang mandiri dimana saya bisa
memotivasi diri sendiri dan orang lain
untuk terus bisa mengembangkan diri
walaupun dengan biaya sendiri .
Selain itu mengikuti pelatihan yang
dibiayai sendiri merupakan salah satu
nilai mandiri yang sudah saya
terapkan .
REFLEKTIF
Kepala sekolah sebagai pemimpin
pembelajaran dalam satuan pendidikan harus
bisa menjadi contoh dalam reflekI. Di masa
depan saya akan merefleksikan dan memaknai
pengalaman yang terjadi di sekeliling, baik yang
terjadi pada diri sendiri serta pihak lain. saya
akan membuka diri terhadap pengalaman yang
baru , lalu melakukan evaluasi terhadap apa
saja hal yang sudah baik, serta apa yang perlu
dikembangkan. saya akan senantiasa terbuka
untuk meminta dan menerima umpan balik dari
orang-orang di sekeliling saya.
NILAI REFLEKTIF YANG
SUDAH SAYA LAKUKAN
Sebagai kepala sekolah saya terus melakukan
refleksi baik untuk diri saya sendiri maupun guru
dan siswa . melakukan Monitoring dan Evaluasi
pembelajaran yang sudah terprogram
merupakan salah satu kegiatan reflektif yang
sudah saya lakukan di sekolah . Dalam kegiatan
tersebut saya mengajak guru-guru untuk
mengevaluasi kegiatan di sekolah utamanya
pembelajaran serta menerima umpan balik dari
siswa dan wali murid untuk bisa terus
memperbaiki kegiatan pembelajaran di sekolah
KOLABORATIF Untuk menciptakan pendidikan yang
berkualitas, diperlukan kerja keras dan
kerja sama yang baik untuk semua
elemen penting dalam sistem
pendidikan Indonesia. Semua elemen
itu mulai dari kepala sekolah, guru,
siswa orang tua, bahkan masyarakat
lainnya. Sekolah yang dipimpin oleh
kepala sekolah yang kompeten dan
kreatif serta dapat berkolaborasi dan
membina hubungan baik dengan guru-
guru di sekolah akan memiliki kegiatan
pembelajaran yang baik dan optimal.
NILAI KOLABORATIF YANG
SUDAH SAYA LAKUKAN
Contoh Kolaborasi yang sudah
saya lakukan untuk meningkatkan
mutu sekolah diantaranya
melakukan kerja sama ( MOU )
dengan Stakeholder seperti
pemerintah desa, Puskesmas,
Polsek, Babinsa , dan Tokoh
masyarakat . Kerjasama ini
diharapkan dapat memfasilitasi
para siswa untuk mendapatkan
pendidikan yang terbaik.
sebagai Kepala sekolah saya
akan berperan sebagai
INOVATIF inovator dalam hal
mengembangkan model-model
pembelajaran yang inovatif,
saya akan memberikan
keleluasaan kepada guru agar
dapat mengembangkan proses
pembelajaran di dalam kelas
serta mempelajari dan
memahami model-model
pembelajaran baru yang dapat
meningkatkan kegiatan belajar
di sekolah.
NILAI INOVATIF YANG SUDAH
Melaksanakan program KKG
DILAKUKAN Mini di sekolah dan Juga KKG di
Gugus Sekolah untuk
mewadahi guru-guru kreatif
supaya bisa lebih
mengembangkan lagi
kemampuannya untuk
mendesain pembelajaran yang
inovatif sehingga pembelajaran
yang bermakna bisa terwujud
secara maksimal
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai