Anda di halaman 1dari 10

A.

Pilihan ganda sederhana


Pilihlah jawaban A, B, C, atau D pada jawaban yang paling benar!

Kandungan Surat Al Ma’un


Menurut buku Tadabur Juz Amma oleh Dr. Saiful Bahri, kata Al-Ma’un dapat diartikan
sebagai turunan dari zakat yang diwajibkan atau dapat juga dipahami sebagai barang-barang berguna
yang ditahan. Harta yang sudah sampai nishab (batas minimal) dan haul (selama setahun) wajib
dikeluarkan zakatnya. Zakat bertujuan untuk memberdayakan orang-orang yang memiliki potensi tapi
terhalang oleh berbagai rintangan. Selain zakat, contoh penerapan surat Al Ma’un dapat ditemui dalam
kehidupan sehari-hari. Misalnya, jika kita memiliki kelebihan makanan, maka bagikan kepada orang-
orang yang membutuhkan. Jangan sampai membusuk lalu dibuang karena itu termasuk mubazir. Sikap
mubazir atau boros tidak disukai Allah sebagaimana tercantum dalam surat Al Isra ayat 27,
“Sesungguhnya orang-orang yang pemboros itu adalah saudara setan dan setan itu sangat ingkar kepada
Tuhannya.” Maka dari itu, memahami surat Al Ma’un dapat menghindarkan dari perbuatan mubazir.
1. Dari bacaan di atas yang dapat diterapkan dalam kehidupan sehari hari adalah …
A. Harta yang sudah mencapai satu nisab tidak diwajibkan untuk berzakat
B. Jika memiliki kelebihan makanan, maka bisa di berikan kepada orang yang lebih membutuhkan
C. Pemboros itu tidak disukai Allah
D. Mubazir dan pemboros adalah menyia-nyiakan harta

2. Taqwa kepada Allah merupakan kewajiban setiap muslim dan dia merupakan asal diterimanya amal
shaleh. Segera melakukan kebaikan, setelah keburukan secara langsung, karena kebaikan akan
menghapus keburukan. Bersungguh-sungguh menghias diri dengan akhlak mulia.
Dari teks tersebut kandungan hadis tentang bertaqwa adalah …
A. Kebaikan akan menghapus keburukan
B. Tidak pernah meninggalkan shalat
C. Segera bertaubat ketika berbuat kesalahan
D. Selalu memaafkan kesalahan orang lain

3. Surah Al-'Adiyat terdiri atas 11 ayat dan tergolong surah makkiyah, surat ini diturunkan setelah surah
Al-'Asr. Nama Al 'Aadiyat diambil dari kata Al 'Aadiyaat yang artinya berlari kencang yang terdapat
pada ayat pertama surat ini. Pokok-pokok isinya yaitu ancaman Allah SWT kepada manusia yang
ingkar dan yang sangat mencintai harta benda bahwa mereka akan mendapat balasan yang setimpal di
kala mereka dibangkitkan dari kubur dan di kala isi dada mereka ditampakkan.
Dalam surat Al Adiyat sudah dijelaskan bahwa kandungan surat berisi tentang manusia yang sangat
mencintai …
A. Dunia
B. Tahta
C. Harta
D. Wanita

4. Menurut Tafsir Al Munir, surat At Tin mengandung penjelasan tiga hal yang berkaitan dengan
manusia dan akidahnya. Surat Makkiyah ini menjelaskan tentang memuliakan manusia, sebab Allah
SWT telah menciptakan manusia dalam bentuk yang paling bagus; seimbang badannya, rata anggota
tubuhnya dan bagus susunannya.
Bentuk manusia dalam surat at-tin adalah sebagai berikut, kecuali …
A. Seimbang badannya
B. Rata anggota tubuhnya
C. Bagus susunannya
D. Labil perasannya

Page | 1
5. Hukum bacaan mim mati atau mim sukun ( ْ ) dibagi menjadi tiga macam. Idgham mimi, ikhfa’
syafawi dan idzhar syafawi.
Perhatikan contoh bacaan di bawah ini:
‫َر َز ْقٰن ُهْم ُيْنِفُقْو َن‬
‫ِفْي ُقُلْو ِبِهْم َّمَر ٌض‬
‫َو َم ا ُهْم ِبُم ْؤ ِمِنْيَن‬
ۗ ‫َع ٰل ى ُقُلْو ِبِهْم َو َع ٰل ى َسْمِع ِهْم‬
Dari contoh bacaan di atas, yang termasuk contoh bacaan ikhfa’ syafawi adalah …
A. ‫َر َز ْقٰن ُهْم ُيْنِفُقْو َن‬
B. ‫ِفْي ُقُلْو ِبِهْم َّمَر ٌض‬
C. ‫َو َم ا ُهْم ِبُم ْؤ ِمِنْيَن‬
D. ۗ ‫َع ٰل ى ُقُلْو ِبِهْم َو َع ٰل ى َسْمِع ِهْم‬

Perhatikan ayat berikut!


‫َو َو َج َدَك َض ۤااًّل َفَهٰد ى‬
6. Terjemah dari lafal yang bergaris bawah adalah …
A. dan Dia mendapatimu
B. sebagai seorang yang bingung
C. lalu Dia memberikan petunjuk
D. lalu Dia memberikan kecukupan

Perhatikan ayat berikut!


‫… َفِاَّن َم َع اْلُعْس ِر‬
7. Lanjutan dari potongan ayat di atas adalah …
A. ‫َفاْنَص ْب‬
B. ‫ُعْسًرا‬
C. ‫ُيْسًرا‬
D. ‫َفاْر َغْب‬

Perhatikan potongan ayat berikut!


‫َع َّلَم اِاۡل ۡن َس اَن َم ا َلۡم َيۡع َلؕۡم‬

8. Terjemah dari potongan ayat di atas adalah …

A. Dia telah menciptakan manusia dari segumpal darah.


B. Bacalah, dan Tuhanmulah Yang Mahamulia,
C. Yang mengajar (manusia) dengan pena.
D. Dia mengajarkan manusia apa yang tidak diketahuinya.

Page | 2
Perhatikan potongan ayat berikut!
… ۙ ‫َخ ۡي ٌر َلۡي َلُة اۡل َقۡد ِر‬

9. Lanjutan dari potongan ayat berikut adalah …


A. ‫َلۡي َلُة اۡل َقۡد ِؕر‬
B. ‫َو الُّر ۡو ُح ِفۡي َها‬
C. ‫ِّم ۡن َاۡل ِف َش ۡه ٍؕر‬
D. ‫َم ۡط َلِع اۡل َفۡج ِر‬

Perhatikan potongan ayat berikut!


1. ‫َو الُّر ۡو ُح ِفۡي َها‬ 3. ‫َتَنَّز ُل اۡل َم ٰٓلِٕٮَك ُة‬
2. ‫ِّم ۡن ُك ِّل َاۡم ٍر‬ 4. ‌ۚ‫ِبِاۡذ ِن َر ِّبِهۡم‬

10. Urutan yang benar dari ayat diatas adalah …


A. 3, 4, 1, 2
B. 3, 1, 4, 2
C. 3, 2, 1, 4
D. 3, 1, 2, 4

B. Pilihan ganda komplek


Pilih jawaban lebih dari satu!

11. Pada pembelajaran al Quran Hadits minggu lalu, Pak Irham menjelaskan mengenai hukum bacaan
ikhfa’. Kemudian Pak Irham memberikan pekerjaan rumah kepada para siswa untuk mencari dua
contoh bacaan ikhfa’ di dalam al Quran. Berikut ini beberapa contoh bacaan ikhfa’ yang dapat dipilih
oleh siswa yaitu …

A. ‫ِم ْن َهاٍد‬

B. ‫ِم ْن َقْبِلُك ْم‬


C. ‫ِم ْن َر ِّبـِه ْم‬
D. ‫ِم ْن ِط ْيٍن‬

Pahamilah potongan ayat berikut!


‫َو َم ٓا ُأِم ُر ٓو ۟ا ِإاَّل ِلَيْعُبُدو۟ا ٱَهَّلل ُم ْخ ِلِص يَن َلُه ٱلِّد يَن ُحَنَف ٓاَء َو ُيِقيُم و۟ا ٱلَّص َلٰو َة َو ُيْؤ ُت و۟ا ٱلَّز َك ٰو َةۚ َو َٰذ ِل َك ِد يُن‬
‫ٱْلَقِّيَم ِة‬
12. Dalam potongan ayat diatas dijelaskan bahwa Allah memerintahkan umat Islam untuk melaksanakan

A. Sholat dan zakat
B. Sholat dan puasa
C. Syahadat dan haji
D. Zakat dan haji

Perhatikan bacaan di bawah ini!


Lupa Waktu Shalat
Ayah Rino adalah seorang pedagang yang sukses. Pelanggan banyak yang datang ke tokonya.
Orang tuanya melayani pembeli dengan sukacita. Bahkan sampai lupa waktu untuk shalat. Suatu saat
tokonya sepi pembeli bahkan sampai berhari-hari. Ayah Rino merasa murung dan akhirnya
memutuskan untuk pergi ke orang pintar yang dipercaya dapat mengatasi masalahnya.
13. Perilaku ayah Rino yang menyimpang sesuai bacaan di atas adalah …
A. Lupa waktu shalat karena sibuk

Page | 3
B. Melayani pembeli dengan sukacita
C. Merasa murung karena tokonya sepi
D. Pergi ke orang pintar untuk mengatasi masalah

Bacalah penggalan cerita berikut!


Bulan Ramadhan
Allah menurunkan Al-Qur’an pada lailatul qadar. Turunnya Al-Qur’an disebut juga dengan Nuzulul
Qur’an. Pada malam Lailatul Qadar Al-Qur’an diturunkan pertama kali kepada Rasulullah di Gua
Hira. Ibadah pada malam Lailatul Qadar, lebih baik daripada ibadah selama seribu bulan tanpa lailatul
qadar. Pada malam Lailatul Qadar turun banyak berkah dan rahmat yang berlangsung hingga terbit
fajar.
14. Pada bacaan di atas yang termasuk keutamaan bulan Ramadhan disbanding bulan-bulan
lainnya adalah …
A. Bulan Ramadhan adalah bulan dimana Nabi mendapat perintah untuk melaksanakan puasa.
B. Pada bulan Ramadhan banyak malaikat turun ke Bumi dengan membawa keberkahan dan rahmat
bagi manusia.
C. Pada Bulan Ramadhan terdapat makanan dan minuman yang lezat.
D. Pada bulan Ramadhan terdapat malam kemuliaan yang disebut dengan malam Lailatul Qadar

Perhatikan hadis amal shaleh berikut ini!


‫ ِإَذ ا َم اَت اِإل ْنَس اُن ِإْنَقَطَع َع َم ُلُه ِإَّأل ِم ْن َثَالٍث‬: ‫َص َد َقٍة َج اِر َيٍة َأْو ِع ْلٍم ُيْنَتَفُع ِبِه َأْو َو َلٍد َص اِلٍح َيْدُع ْو َلُه‬
15. Kandungan isi dari potongan hadits di atas adalah....
A. Terputuslah segala amalnya kecuali 3 perkara, sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat, dan anak
sholeh yang mendo’akan orang tuanya.
B. Bertakwalah kamu dimana saja kamu berada, dan ikutilah perbuatan buruk dengan perbuatan
baik niscaya akan terhapus.
C. Segala amal yang pahalanya tetap mengalir, yaitu sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat, dan
anak sholeh yang mau mendo’akan kedua orang tuanya.
D. Saya bersama orang yang menyantuni anak yatim akan berada di syurga.

C. Pilihan ganda komplek B-S


16. Tentukan pernyataan berikut benar atau salah tentang pengertian bacaan idgham bighunnah, idgham
bilaghunnah, dan iqlab!
Pernyataan Benar Salah
Idgham bighunnah adalah apabila ada nun sukun atau tanwin bertemu
dengan huruf empat yaitu ya’ (‫)ي‬, nun (‫)ن‬, jim (‫ )ج‬dan kaf (‫)ك‬
Idgham bilaghunnah adalah apabila ada nun sukun atau tanwin bertemu
dengan huruf dua yaitu lam (‫ )ل‬dan ro’ (‫)ر‬
Iqlab adalah apabila ada nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf
satu yaitu ba’ (‫)ب‬

17. Pahamilah pernyataan di bawah ini!


Waqaf berarti penghentian sejenak pada bacaan dengan memutuskan suara di akhir perkataan
untuk bernapas, dengan niat ingin menyambungkan kembali bacaannya. Washal berarti melanjutkan
bacaan ke kalimat selanjutanya
Berdasarkan pernyataan diatas, tentukan benar salah antara bacaan waqaf dan washal!
Pernyataan Benar Salah
‫َقاُلْو ا ٰي َو ْيَلَنا َم ْن َبَع َثَنا ِم ْن َّم ْر َقِد َنا سكته ٰهَذ ا َم ا َو َعَد اَّلرْح ٰم ُن َو َص َدَق الُم ْر َس ُلْو َن‬
Tanda tersebut artinya berhenti sejenak tanpa bernapas
‫َأَلْم َأْع َهْد ِإَلْيُك ْم َٰي َبِنٓى َء اَد َم َأن اَّل َتْعُبُدو۟ا ٱلَّشْيَٰط َن ۖ ِإَّن ۥُه َلُك ْم َع ُد ٌّو ُّم ِبيٌن‬
Tanda tersebut artinya lebih baik berhenti daripada melanjutkan bacaan.
‫ْۢن‬
‫َفاْعَتَر ُفْو ا ِبَذ ِبِهْۚم َفُسْح ًقا َاِّلْص ٰح ِب الَّس ِع ْيِر‬
Tanda tersebut artinyaboleh berhenti dan boleh melanjutkan bacaan.

Page | 4
Page | 5
18. Bacalah kedua cerita berikut dengan seksama!

Tanah Wakaf I
Orang tua Zaenab sewaktu masih hidup mewakafkan sebagian tanahnya kepada pengurus
masjid. Saat ini tanahnya telah dibangun madrasah diniyah. Pada saat mewakafkan tanahnya, orang
tua dan pengurus masjid lupa mengurus sertifikat tanah wakaf. Sekarang kakak Zaenab menginginkan
tanah tersebut untuk dibangun pertokoan. Dia merasa punya hak, karena tanah tersebut atas nama
mendiang ayahnya.
Sumber: Al-Qur’an Hadis MI Kelas 6, Direktorat KSKK Madrasah 2020

Tanah Wakaf II
Pak Sukino mewakafkan tanahnya seluas 300 m2 untuk pembangunan masjid di desanya.
Tanah ini ia dapatkan dari warisan dengan total luas keseluruhan 600 m 2. Sisanya 300 m2 adalah
rumah dan pekarangan yang ia tempati. Sehari-hari ia berprofesi sebagai tukang becak dengan
penghasilan rata-rata 25 ribu. Tekad untuk mewakafkan separuh tanah miliknya itu berawal dari rasa
syukurnya karena sembuh dari penyakit kanker paru-paru yang ia derita 13 tahun lalu.
Sumber: https://www.nu.or.id/daerah/tanah-wakaf-si-tukang-becak-mulai-didirikan-masjid-IIf3p

Berilah pernyataan benar atau salah sesuai dengan kedua bacaan di atas!
Pernyataan Benar Salah
Kakak Zaenab berhak atas tanah warisan tersebut karena tidak ada
sertifikat tanah wakaf
Sikap yang dilakukan kakak Zaenab menunjukkan anak yang salih
Sikap yang dilakukan pak Sukino menunjukkan anak yang salih

19. Perhatikan pernyataan dibawah ini!


Hukum bacaan Ra terbagi dalam tiga macam yaitu, Tafkhim, Tarqiq, dan Jawazul Wajhain.
1. Hukum Bacaan Ra Tafkhim yaitu membaca huruf Ra (‫ )ر‬dengan mengucapkan secara tebal
sampai memenuhi mulut ketika mengucapkannya.
2. Hukum Bacaan Ra Tarqiq yaitu hukum membaca huruf Ra dengan dibaca tipis.
3. Ra (‫ )ر‬yang boleh dibaca tebal atau tipis atau jawazul wajhain Huruf Ra (‫ )ر‬yang boleh dibaca
tebal atau tipis.
Sumber: https://www.inews.id/lifestyle/muslim/hukum-bacaan-ra

Berilah jawaban benar atau salah pada pernyataan di bawah ini mengenai hikum bacaan tafkhim,
tarqiq, dan jawazul wajhain!
Pernyataan B S
Laili sedang membaca bacaan Tarqiq. Lafadz yang mengandung bacaan Tarqiq
adalah ‫ِر ْض َو اٌن‬
Rozak membaca bacaan Jawazul Wajhain. Lafadz yang menunjukkan bacaan
Jawazul Wajhain adalah ‫ُقْر َبًة‬
Sultan membaca huruf hijaiyah dengan tetap dibaca Tafkhim. Cara membaca
tersebut dilakukan Sultan pada lafadz ‫ِإْر ِج عْى‬

20. Berikut pernyataan tentang isi kandungan Hadits tentang Amal Shalih. Tentukan pernyataan berikut
ini benar atau salah!

Pernyataan Benar Salah


Ilmu yang bermanfaat adalah yang di ajarkan kepada orang lain
Ilyas memahami yang di maksud anak shalih adalah yang tampan dan
kaya
Pahala dari sedekah jariyah akan terus mengalir

Page | 6
Page | 7
D. Menjodohkan

21. Pasangkan contoh dan hukum bacaan berikut dengan tepat!

Contoh bacaan Hukum bacaan


‫َخ ِص ْيٌم ُم ِبْيٌن‬ 1 A Iqlab
‫ِم ْن َر ْح َم ِتَك‬ 2 B Ikhfa’
‫ِم ْن َبْع ِد‬ 3 C Idgham bighunnah
D Idgham bilaghunnah

22. Perhatikan pernyataan di bawah ini!


Sifat Munafik adalah sifat yang sangat dibenci Allah SWT. Lain di mulut, lain di hati
merupakan istilah yang tepat dalam menggambarkan orang munafik. Tak hanya Allah SWT, semua
orang juga pasti membenci orang yang tak memiliki ketulusan. Seorang muslim sejati akan sangat
mewaspadai penyakit ini, hanya saja terkadang ia tak menyadari bahwa ternyata hal ini telah menjadi
sikapnya. Apa itu nifaq? Sebagaimana yang telah dikatakan oleh Ibnu Katsir, nifaq kemudian
menampakkan kebaikan serta menyembunyikan keburukan.

Berdasarkan pernyataan di atas berilah jawaban benar atau salah mengenai ciri-ciri munafik!
Pernyataan Ciri-ciri munafik
Rino diberikan uang Ibunya untuk sumbangan di
masjid, tetapi Rino malah menggunakan uang itu 1 A Suka berdusta (bohong)
untuk membeli mainan baru.
Kafa adalah ketua kelas VI, dia selalu terlihat baik
kepada teman-temannya. Suka memuji temannya.
2
Tetapi dibalik itu semua, ternyata saat Kafa berada B Ingkar janji
di luar sekolah dia suka membicarakan keburukan
teman sekelasnya.
Hari ini Dina mengajak Lina untuk bukber bersama.
Mereka sudah janji bertemu pada jam 16.30 WIB.
Tetapi saat waktu mendekati jam tersebut tiba-tiba 3
C Berkhianat
Lina membatalkan janjinya itu, karena alasan yang
tidak jelas. Dina sangat kecewa kepada Lina karena
sudah mengingkari janjinya.
D Bermuka dua

23. Pasangkan ayat-ayat berikut sesuai dengan maknanya!

Potongan ayat Terjemah


‫َاَلْم َنْش َر ْح َلَك َص ْد َر َۙك‬ 1 A Dan Kami pun telah menurunkan
‫َو َو َض ْعَنا َع ْنَك ِو ْز َر َۙك‬ 2 B Punggungmu
‫اَّلِذ ْٓي َاْنَقَض َظْهَر َۙك‬ 3 C Bukankah Kami telah melapangkan

D Memberatkan

24. Pasangkan penggalan surat dibawah ini dengan terjemahan yang tepat!

Potongan ayat Terjemah


1 A. Sesungguhnya Kami telah
‫َخ ۡي ٌر ِّم ۡن َاۡل ِف َش ۡه ٍؕر َلۡي َلُة اۡل َقۡد ِۙر‬ menurunkannya (Al-Qur'an)
pada malam qadar.
‫ٰٓل‬ 2 B. Sejahteralah (malam itu)
‫َتَنَّز ُل اۡل َم ِٕٮَك ُة َو الُّر ۡو ُح ِفۡي َها ِبِاۡذ ِن َر ِّبِه ۡمۚ‌ ِّم ۡن ُك ِّل َاۡم ٍر‬ sampai terbit fajar.

Page | 8
3 C. Pada malam itu turun para
‫ّٰت ۡط ۡل‬ ‫ٰل‬ malaikat dan Ruh (Jibril)
‫َس ٌم ِهَى َح ى َم َلِع ا َفۡج ِر‬ dengan izin Tuhannya untuk
mengatur semua urusan.
D. Malam kemuliaan itu lebih
baik daripada seribu bulan.

25. Pasangkan potongan hadist dibawah ini sesuai dengan terjemahan yang benar!

Potongan Hadist Terjemah


‫َاْلَيُد اْلُع ْلَيا َخْيٌر ِم َن اْلَيِد الُّس ْفَلى‬، 1 A Tangan di bawah yaitu orang yang
minta-minta.
‫َاْلَيُد اْلُع ْلَيا ِهَي اْلُم ْنِفَقُة‬، 2 B Tangan yang di atas lebih baik
daripada tangan yang di bawah
‫َو الُّس ْفَلى ِهَي الَّساِئَلُة‬ 3 C Maka jangan memperturutkan hawa
nafsumu.
D Tangan di atas yaitu orang yang
memberi infak.
E. Uraian
26. Bacalah Teks dengan cermat!
Singkat cerita ada tiga orang muslim dihadapkan kepada Allah Rojul yang hafidz adalah orang
yang merupakan ahli Al-Qur’an yang dikatakan dan diketahui banyak orang sebagai orang ahli ilmu
yang selalu haus akan ilmu. Tak hanya itu, dia juga gemar mengajarkan ilmunya kepada orang lain.
Ujahiddin itu adalah seorang Rojul yang selalu bersemangat dan berpartisipasi dalam peperangan
untuk menegakkan agama. Dan orang ketiga yang merupakan seorang Agniya’ adalah orang yang
selalu berada digaris depan dalam membela agama Allah dengan pundi-pundi harta yang dimilikinya,
dia banyak bershodaqoh dan memberikan derma kepada sesamanya (setidaknya begitu yang terlihat
dimata orang-orang disekitarnya pada saat dia hidup dulu). Tetapi mereka oleh Allah swt. tetap
dimasukkan ke dalam neraka jahanam.

Dari kisah tersebut apa yang menyebabkan ketiga muslim itu tetap dimasukkan neraka jahanam?
Jelaskan!

27. Amatilah bacaan surah di bawah ini!

Ada berapa bacaan waqaf dan washal pada penggalan surah di atas! Sebutkan dan jelaskan
maknanya!

28. Cermatilah bacaan berikut!


Tanah Wakaf I
Orang tua Zaenab sewaktu masih hidup mewakafkan sebagian tanahnya kepada pengurus
masjid. Saat ini tanahnya telah dibangun madrasah diniyah. Pada saat mewakafkan tanahnya, orang
tua dan pengurus masjid lupa mengurus sertifikat tanah wakaf. Sekarang kakak Zaenab menginginkan
tanah tersebut untuk dibangun pertokoan. Dia merasa punya hak, karena tanah tersebut atas nama
mendiang ayahnya.
Sumber: Buku Al Qur’an Hadist Kelas VI Direktorat KSKK Madrasah,

Bagaimana pendapatmu tentang sikap kakak Zaenab? Jelaskan!

Page | 9
29. Cermatilah bacaan berikut!
Kita sebagai manusia diminta untuk menjadi orang yang dermawan. Supaya menjadi orang
yang suka memberi (dermawan), maka kita harus mempunyai sesuatu yang dapat kita berikan kepada
orang yang lain. Seperti halnya sedekah. Bersedekah merupakan akhlak yang terpuji. Kita harus
tebarkan kebaikan kepada sesama. Kebaikan akan membawa ketenteraman dan kedamaian.
Bersedekah tidak boleh pilih kasih. Sekalipun sedekah itu jatuh pada orang yang tidak berhak
menerimanya. Orang yang menerima sedekah dengan senang hati akan mendoakannya. Para malaikat
juga ikut mendoakan orang yang bersedekah supaya mendapatkan ganti.

Sumber: Buku Al Qur’an Hadist Kelas VI Direktorat KSKK Madrasah,


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama RI

Berdasarkan kutipan paragraf diatas, dapat disimpulkan bahwa keutamaan memberi adalah …

30. Dalam hukum bacaan Ra’ terdapat huruf Isti’laq yang berarti mengangkat atau meninggi. Cara
menyebutnya dengan mengangkat pangkal lidah ke langit-langit.
Ada berapa huruf Isti’laq? Sebutkan!

Page | 10

Anda mungkin juga menyukai