Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN ( RPPH)

TK DHARMA WANITA KUWIK


TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023

Semester / Bulan / Minggu ke : II / 2 / 5


Tema / Sub Tema : Pekerjaan / Macam dan tugas pekerjaan
Hari / Tanggal : Senin , 6 Februari 2023
Kelompok / Usia : A / 4-5 thn
Waktu : 07.30 – 10.00 Wib
MATERI KEGIATAN
1. Menghargai diri sendiri,orang lain dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur kepada Tuhan ( Nam 1.2)
2. Melakukan sesuatu dengan di bantu seperlunya (SOS 2.8)
3. Melakukan berbagai gerakan terkoordinasi scr terkontrol,seimbang dan lincah (FM 3.3)
4. Menyebutkan peran & pekerjaan yg di lakukan dlm pekerjaan tersebut (K 3.7)
5. Membuat gambar dgn berbagai coretan/tulisan yg berbentuk huruf/kata ( B 3.12)
6. Membuat mainan dgn tehnik 3M ( S 3.15)
MATERI YANG MASUK DALAM SOP UNTUK PEMBIASAAN
1. Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan
2. Mengucapkan salam masuk dalam SOP penyambutan dan penjemputan
3. Do’a sebelum dan sesudah belajar dan kegiatan masuk dalam SOP pembukaan
4. Mencuci dan menggosok gigi masuk dalam SOP sebelum dan sesudah makan
ALAT DAN BAHAN
1. alat tulis
2. Lka
3. krayon.guntng,lem
PEMBUKAAN 30 Menit
UPACARA BENDERA
1. Berdo’a sebelum belajar
2. Menyanyi
3. Menjaga lingkungan rumah
4. Mengerjakan tugas sendiri
5. Merangkak
6. Mengenalkan kegiatan dan aturan yg digunakan
KEGIATAN INTI 60 Menit
1. Menyebut pekerjaan nelayan
2. Menebali kata yg belum sempurna
3. Menggunting keranjang ikan nelayan
Recalling :
1. Merapikan peralatan dan mainan
2. Diskusi perilaku yg baik / tidak baik hari ini
3. Penguatan pengetahuan anak
ISTIRAHAT 30 menit
- SOP ( cuci tangan – makan – bermain )
PENUTUP 30 menit
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Diskusi kegiatan hari ini dan kegiatan apa yg paling disukai
3. Cerita pendek berisi pesan – pesan
4. Informasi kegiatan besok
5. Berdo’a – pulang
RENCANA PENILAIAN
1. Indikator Penilaian
Program Pengembangan KD Indikator
NAM 1.2 Menghargai diri sendiri,orang lain dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur
kepada Tuhan
Motorik 3.3 – 4.3 Melakukan berbagai gerakan terkoordinasi scr terkontrol,seimbang dan lincah
Sosem 2.8 Melakukan sesuatu dengan di bantu seperlunya
Kognitif 3.7 – 4.7 Menyebutkan peran & pekerjaan yg di lakukan dlm pekerjaan tersebut
Bahasa 3.12 – 4.12 Membuat gambar dgn berbagai coretan/tulisan yg berbentuk huruf/kata
Seni 3.15 – 4.15 Membuat mainan dgn tehnik 3M

2. Teknik Penilaian yg akan digunakan


a. Skala capaian perkembangan ( Rating Scale)
b. Catatan Anekdot
c. Hasil Karya

Mengetahui, Kuwik,
KEPALA TK GURU KELAS

NURHAYATI,S.Pd MUSTIASIH,S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN ( RPPH)
TK DHARMA WANITA KUWIK
TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023

Semester / Bulan / Minggu ke : II / 2 / 5


Tema / Sub Tema : Pekerjaan / Macam dan tugas pekerjaan
Hari / Tanggal : Selasa ,7 Februari 2023
Kelompok / Usia : A / 4-5 thn
Waktu : 07.30 – 10.00 Wib
MATERI KEGIATAN
1. Menghargai diri sendiri,orang lain dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur kepada Tuhan ( Nam 1.2)
2. Melakukan sesuatu dengan di bantu seperlunya (SOS 2.8)
3. Melakukan berbagai gerakan terkoordinasi scr terkontrol,seimbang dan lincah (FM 3.3)
4. Menyebutkan peran & pekerjaan yg di lakukan dlm pekerjaan tersebut (K 3.7)
5. Membuat gambar dgn berbagai coretan/tulisan yg berbentuk huruf/kata ( B 3.12)
6. Mewarnai gambar (S 3.15)
MATERI YANG MASUK DALAM SOP UNTUK PEMBIASAAN
1. Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan
2. Mengucapkan salam masuk dalam SOP penyambutan dan penjemputan
3. Do’a sebelum dan sesudah belajar dan kegiatan masuk dalam SOP pembukaan
4. Mencuci dan menggosok gigi masuk dalam SOP sebelum dan sesudah makan
ALAT DAN BAHAN
1. alat tulis
2. Lka
3. krayon
PEMBUKAAN 30 Menit
1. Berdo’a sebelum belajar
2. Menyanyi
3. Menjaga lingkungan rumah
4. Mengerjakan tugas sendiri
5. Merayap
6. Mengenalkan kegiatan dan aturan yg digunakan
KEGIATAN INTI 60 Menit
1. Menyebut pekerjaan polisi
2. Menebali kata yg belum sempurna
3. Mewarnai gbr polisi
Recalling :
1. Merapikan peralatan dan mainan
2. Diskusi perilaku yg baik / tidak baik hari ini
3. Penguatan pengetahuan anak
ISTIRAHAT 30 menit
- SOP ( cuci tangan – makan – bermain )
PENUTUP 30 menit
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Diskusi kegiatan hari ini dan kegiatan apa yg paling disukai
3. Cerita pendek berisi pesan – pesan
4. Informasi kegiatan besok
5. Berdo’a – pulang
RENCANA PENILAIAN
1. Indikator Penilaian
Program Pengembangan KD Indikator
NAM 1.2 Menghargai diri sendiri,orang lain dan lingkungan sekitar sebagai rasa
syukur kepada Tuhan
Motorik 3.3 – 4.3 Melakukan berbagai gerakan terkoordinasi scr terkontrol,seimbang dan
lincah
Sosem 2.8 Melakukan sesuatu dengan di bantu seperlunya
Kognitif 3.7 – 4.7 Menyebutkan peran & pekerjaan yg di lakukan dlm pekerjaan tersebut
Bahasa 3.12 – 4.12 Membuat gambar dgn berbagai coretan/tulisan yg berbentuk huruf/kata
Seni 3.15 – 4.15 Mewarnai gambar

2. Teknik Penilaian yg akan digunakan


a. Skala capaian perkembangan ( Rating Scale)
b. Catatan Anekdot
c. Hasil Karya

Mengetahui, Kuwik,
KEPALA TK GURU KELAS

NURHAYATI,S.Pd MUSTIASIH,S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN ( RPPH)
TK DHARMA WANITA KUWIK
TAHUN PELAJARAN 2022 / 20203
Semester / Bulan / Minggu ke : II / 2 / 5
Tema / Sub Tema : Pekerjaan / macam dan tugas pekerjaan
Hari / Tanggal : Rabu ,8 Februari 2023
Kelompok / Usia : A / 4-5 thn
Waktu : 07.30 – 10.00 Wib
MATERI KEGIATAN
1. Menghargai diri sendiri,orang lain dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur kepada Tuhan ( Nam 1.2)
2. Melakukan sesuatu dengan di bantu seperlunya (SOS 2.8)
3. Melakukan berbagai gerakan terkoordinasi scr terkontrol,seimbang dan lincah (FM 3.3)
4. Menyebutkan peran & pekerjaan yg di lakukan dlm pekerjaan tersebut (K 3.7)
5. Membuat gambar dgn berbagai coretan/tulisan yg berbentuk huruf/kata ( B 3.12)
6. Mewarnai gambar (S 3.15)
MATERI YANG MASUK DALAM SOP UNTUK PEMBIASAAN
1. Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan
2. Mengucapkan salam masuk dalam SOP penyambutan dan penjemputan
3. Do’a sebelum dan sesudah belajar dan kegiatan masuk dalam SOP pembukaan
4. Mencuci dan menggosok gigi masuk dalam SOP sebelum dan sesudah makan
ALAT DAN BAHAN
1. alat tulis
2. Lka
3. krayon
PEMBUKAAN 30 Menit
1. Berdo’a sebelum belajar
2. Menyanyi
3. Menjaga lingkungan rumah
4. Mengerjakan tugas sendiri
5. Senam
6. Mengenalkan kegiatan dan aturan yg digunakan
KEGIATAN INTI 60 Menit
1. Menyebut pekerjaan nahkoda
2. Menebali kata yg belum sempurna
3. Mewarnai gambar nahkoda
Recalling :
1. Merapikan peralatan dan mainan
2. Diskusi perilaku yg baik / tidak baik hari ini
3. Penguatan pengetahuan anak
ISTIRAHAT 30 menit
- SOP ( cuci tangan – makan – bermain )
PENUTUP 30 menit
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Diskusi kegiatan hari ini dan kegiatan apa yg paling disukai
3. Cerita pendek berisi pesan – pesan
4. Informasi kegiatan besok
5. Berdo’a – pulang
RENCANA PENILAIAN
1. Indikator Penilaian
Program Pengembangan KD Indikator
NAM 1.2 Menghargai diri sendiri,orang lain dan lingkungan sekitar sebagai rasa
syukur kepada Tuhan
Motorik 3.3 – 4.3 Melakukan berbagai gerakan terkoordinasi scr terkontrol,seimbang dan
lincah
Sosem 2.8 Melakukan sesuatu dengan di bantu seperlunya
Kognitif 3.7 – 4.7 Menyebutkan peran & pekerjaan yg di lakukan dlm pekerjaan tersebut
Bahasa 3.12 – 4.12 Membuat gambar dgn berbagai coretan/tulisan yg berbentuk huruf/kata
Seni 3.15 – 4.15 Mewarnai gambar

2. Teknik Penilaian yg akan digunakan


a. Skala capaian perkembangan ( Rating Scale)
b. Catatan Anekdot
c. Hasil Karya

Mengetahui, Kuwik,
KEPALA TK GURU KELAS

NURHAYATI,S.Pd MUSTIASIH,S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN ( RPPH)
TK DHARMA WANITA KUWIK
TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023

Semester / Bulan / Minggu ke : II / 2 / 5


Tema / Sub Tema : Transportasi / macam dan tugas pekerjaan
Hari / Tanggal : Kamis ,9 Februari 2023
Kelompok / Usia : A/ 4-5 thn
Waktu : 07.30 – 10.00 Wib
MATERI KEGIATAN
1. Menghargai diri sendiri,orang lain dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur kepada Tuhan ( Nam 1.2)
2. Melakukan sesuatu dengan di bantu seperlunya (SOS 2.8)
3. Melakukan berbagai gerakan terkoordinasi scr terkontrol,seimbang dan lincah (FM 3.3)
4. Menyebutkan peran & pekerjaan yg di lakukan dlm pekerjaan tersebut (K 3.7)
5. Membuat gambar dgn berbagai coretan/tulisan yg berbentuk huruf/kata ( B 3.12)
6. Membuat maianan dg tehnik 3M ( S 3.15)
MATERI YANG MASUK DALAM SOP UNTUK PEMBIASAAN
1. Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan
2. Mengucapkan salam masuk dalam SOP penyambutan dan penjemputan
3. Do’a sebelum dan sesudah belajar dan kegiatan masuk dalam SOP pembukaan
4. Mencuci dan menggosok gigi masuk dalam SOP sebelum dan sesudah makan
ALAT DAN BAHAN
1. alat tulis
2. Lka
3. krayon
PEMBUKAAN 30 Menit
1. Berdo’a sebelum belajar
2. Menyanyi
3. Menjaga lingkungan rumah
4. Mengerjakan tugas sendiri
5. Senam
6. Mengenalkan kegiatan dan aturan yg digunakan
KEGIATAN INTI 60 Menit
1. Menyebut pekerjaan penjahit
2. Menebali kata yg belum sempurna
3. Melipat dg kertas lipat bentuk baju
Recalling :
1. Merapikan peralatan dan mainan
2. Diskusi perilaku yg baik / tidak baik hari ini
3. Penguatan pengetahuan anak
ISTIRAHAT 30 menit
- SOP ( cuci tangan – makan – bermain )
PENUTUP 30 menit
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Diskusi kegiatan hari ini dan kegiatan apa yg paling disukai
3. Cerita pendek berisi pesan – pesan
4. Informasi kegiatan besok
5. Berdo’a – pulang
RENCANA PENILAIAN
1. Indikator Penilaian
Program Pengembangan KD Indikator
NAM 1.2 Menghargai diri sendiri,orang lain dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur
kepada Tuhan
Motorik 3.3 – 4.3 Melakukan berbagai gerakan terkoordinasi scr terkontrol,seimbang dan lincah
Sosem 2.8 Melakukan sesuatu dengan di bantu seperlunya
Kognitif 3.7 – 4.7 Menyebutkan peran & pekerjaan yg di lakukan dlm pekerjaan tersebut
Bahasa 3.12 – 4.12 Membuat gambar dgn berbagai coretan/tulisan yg berbentuk huruf/kata
Seni 3.15 – 4.15 Membuat maianan dg tehnik 3M

2. Teknik Penilaian yg akan digunakan


a. Skala capaian perkembangan ( Rating Scale)
b. Catatan Anekdot
c. Hasil Karya

Mengetahui, Kuwik,
KEPALA TK GURU KELAS

NURHAYATI,S.Pd MUSTIASIH,S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN ( RPPH)
TK DHARMA WANITA KUWIK
TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023

Semester / Bulan / Minggu ke : II / 2 / 5


Tema / Sub Tema : Pekerjaan / macam dan tugas pekerjaan
Hari / Tanggal : Jumat ,10 Februari 2023
Kelompok / Usia : A / 4-5 thn
Waktu : 07.30 – 10.00 Wib
MATERI KEGIATAN
1. Menghargai diri sendiri,orang lain dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur kepada Tuhan ( Nam 1.2)
2. Melakukan sesuatu dengan di bantu seperlunya (SOS 2.8)
3. Melakukan berbagai gerakan terkoordinasi scr terkontrol,seimbang dan lincah (FM 3.3)
4. Menyebutkan peran & pekerjaan yg di lakukan dlm pekerjaan tersebut (K 3.7)
5. Membuat gambar dgn berbagai coretan/tulisan yg berbentuk huruf/kata ( B 3.12)
6. Mewarnai gambar ( S 3.15)
MATERI YANG MASUK DALAM SOP UNTUK PEMBIASAAN
1. Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan
2. Mengucapkan salam masuk dalam SOP penyambutan dan penjemputan
3. Do’a sebelum dan sesudah belajar dan kegiatan masuk dalam SOP pembukaan
4. Mencuci dan menggosok gigi masuk dalam SOP sebelum dan sesudah makan
ALAT DAN BAHAN
1. alat tulis
2. Lka
3. krayon
PEMBUKAAN 30 Menit
1. Berdo’a sebelum belajar
2. Menyanyi
3. Menjaga lingkungan rumah
4. Mengerjakan tugas sendiri
5. Menari
6. Mengenalkan kegiatan dan aturan yg digunakan
KEGIATAN INTI 60 Menit
1. Menyebut pekerjaan koki
2. Menebali kata yg belum sempurna
3. Mewarnai gambar koki
KEGIATAN INTI 60 Menit
1. Menyebut urtan bulan dalam setahun
2. Menyebut huruf konsonnan pd kata pebruari
3. Kolase gambar suntik
Recalling :
1. Merapikan peralatan dan mainan
2. Diskusi perilaku yg baik / tidak baik hari ini
3. Penguatan pengetahuan anak
ISTIRAHAT 30 menit
- SOP ( cuci tangan – makan – bermain )
PENUTUP 30 menit
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Diskusi kegiatan hari ini dan kegiatan apa yg paling disukai
3. Cerita pendek berisi pesan – pesan
4. Informasi kegiatan besok
5. Berdo’a – pulang
RENCANA PENILAIAN
1. Indikator Penilaian
Program Pengembangan KD Indikator
NAM 1.2 Menghargai diri sendiri,orang lain dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur
kepada Tuhan
Motorik 3.3 – 4.3 Melakukan berbagai gerakan terkoordinasi scr terkontrol,seimbang dan lincah
Sosem 2.8 Melakukan sesuatu dengan di bantu seperlunya
Kognitif 3.7 – 4.7 Menyebutkan peran & pekerjaan yg di lakukan dlm pekerjaan tersebut
Bahasa 3.12 – 4.12 Membuat gambar dgn berbagai coretan/tulisan yg berbentuk huruf/kata
Seni 3.15 – 4.15 Mewarnai gambar

2. Teknik Penilaian yg akan digunakan


a. Skala capaian perkembangan ( Rating Scale)
b. Catatan Anekdot
c. Hasil Karya

Mengetahui, Kuwik,
KEPALA TK GURU KELAS

NURHAYATI,S.Pd MUSTIASIH,S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN ( RPPH)
TK DHARMA WANITA KUWIK
TAHUN PELAJARAN 2022 / 2023

Semester / Bulan / Minggu ke : II / 2 / 5


Tema / Sub Tema : Pekerjaan / macam dan tugas pekerjaan
Hari / Tanggal : Sabtu ,11 Februari 2023
Kelompok / Usia : A / 4-5 thn
Waktu : 07.30 – 10.00 Wib
MATERI KEGIATAN
1. Menghargai diri sendiri,orang lain dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur kepada Tuhan ( Nam 1.2)
2. Melakukan sesuatu dengan di bantu seperlunya (SOS 2.8)
3. Melakukan berbagai gerakan terkoordinasi scr terkontrol,seimbang dan lincah (FM 3.3)
4. Menyebutkan peran & pekerjaan yg di lakukan dlm pekerjaan tersebut (K 3.7)
5. Membuat gambar dgn berbagai coretan/tulisan yg berbentuk huruf/kata ( B 3.12)
6. Mewarnai gambar ( S 3.15)
MATERI YANG MASUK DALAM SOP UNTUK PEMBIASAAN
1. Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan
2. Mengucapkan salam masuk dalam SOP penyambutan dan penjemputan
3. Do’a sebelum dan sesudah belajar dan kegiatan masuk dalam SOP pembukaan
4. Mencuci dan menggosok gigi masuk dalam SOP sebelum dan sesudah makan
ALAT DAN BAHAN
1. alat tulis
2. Lka
3. krayon
PEMBUKAAN 30 Menit
1. Berdo’a sebelum belajar
2. Menyanyi
3. Menjaga lingkungan rumah
4. Mengerjakan tugas sendiri
5. Menari
6. Mengenalkan kegiatan dan aturan yg digunakan
KEGIATAN INTI 60 Menit
1. Menyebut pekerjaan guru
2. Menebali kata yg belum sempurna
3. Mewarnai gambar guru
Recalling :
1. Merapikan peralatan dan mainan
2. Diskusi perilaku yg baik / tidak baik hari ini
3. Penguatan pengetahuan anak
ISTIRAHAT 30 menit
- SOP ( cuci tangan – makan – bermain )
PENUTUP 30 menit
1. Menanyakan perasaan hari ini
2. Diskusi kegiatan hari ini dan kegiatan apa yg paling disukai
3. Cerita pendek berisi pesan – pesan
4. Informasi kegiatan besok
5. Berdo’a – pulang
RENCANA PENILAIAN
1. Indikator Penilaian
Program Pengembangan KD Indikator
NAM 1.2 Menghargai diri sendiri,orang lain dan lingkungan sekitar sebagai rasa
syukur kepada Tuhan
Motorik 3.3 – 4.3 Melakukan berbagai gerakan terkoordinasi scr terkontrol,seimbang dan
lincah
Sosem 2.8 Melakukan sesuatu dengan di bantu seperlunya
Kognitif 3.7 – 4.7 Menyebutkan peran & pekerjaan yg di lakukan dlm pekerjaan tersebut
Bahasa 3.12 – 4.12 Membuat gambar dgn berbagai coretan/tulisan yg berbentuk huruf/kata
Seni 3.15 – 4.15 Mewarnai gambar

2. Teknik Penilaian yg akan digunakan


a. Skala capaian perkembangan ( Rating Scale)
b. Catatan Anekdot
c. Hasil Karya

Mengetahui, Kuwik,
KEPALA TK GURU KELAS

NURHAYATI,S.Pd MUSTIASIH,S.Pd

Anda mungkin juga menyukai