Anda di halaman 1dari 1

 Menurt KBBI Pidato adalah sebuah pengungkapan pikiran ke dalam bentuk kata-kata.

 Menurut Emha Abdurrahman pidato adalah sebuah kegiatan berbicara di depan umum.
 Secara umum pidato adalah ungkapan pikiran dalam bentuk kata-kata yang di kirimkan kepada
banyak orang untuk memberi selamat, menyambut tamu, merayakan hari libur tertentu dan
banyak bentuk kegiatan lainnya.

Ciri-ciri pidato yang baik:


1. Pidato harus memiliki tujuan yang jelas
2. Sebuah pidato harus mengandung atau memuat kebenaran
3. Penyampaian pidato harus jelas dan semenarik mungkin
4. Pidato harus bersifat efektif, dapat diselingi dengan humor
5. Penyampaian pidato menggunakan artikulasi, intonasi dan volume yang terang dan
jelas.

4 Macam Pidato

1. Impromtu,yaitu pidato tanpa naskah


2. Memoriter, yaitu pesan pidato ditulis kemudian di ingat kata demi kata.
3. Ekstenpore, yaitu jenis pidato yang menyiapkan terlebih dahulu berupa garis besar dan pokok
penunjang

Tujuan Pidato:

1. Pidato digunakan untuk memberikan suatu pemahaman maupun informasi terhadap orang lain
atau bersifat informatif
2. Pidato digunakan untuk meyakinkan pendengar atau dinamakan dengan argumentatif
3. Pidato digunakan untuk membuat orang lain merasa senang dengan pidato yang bersifat
menghibur atau yang dinamakan dengan rekreatif
4. Pidato digunakan untuk memberikan pengaruh pada orang lain agar bersedia untuk mengikuti
kemauan yang diinginkan oleh orator secara suka rela atau dinamakan dengan persuasif

Anda mungkin juga menyukai