Anda di halaman 1dari 4

Nomor : SM 0304-Ma/738 Bandung, 4 Oktober 2023

Sifat : Biasa
Lampiran : 2 (dua) Lampiran
Hal : Permohonan Penugasan Calon Peserta Offline Short Course “Hydrological
Network to Support Water Resources Management”
Yth. (Daftar Terlampir)
di
Tempat
Memenuhi salah satu program World Meteorological Organization Indonesia Regional
Training Center for Hydrology (WMO INA RTC – H) untuk Regional Association V (RA – V) yang
meliputi Regional Pasifik Selatan dan Samudera Hindia Bagian Tenggara, Kementerian
Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Pusat Pengembangan Kompetensi
Sumber Daya Air dan Permukiman, BPSDM bermaksud menyelenggarakan offline short course
dengan tema “Hydrological Network to Support Water Resources Management”.
Sehubungan hal di atas, dengan hormat kami mohon perkenan Bapak/Ibu untuk dapat
menugaskan 1 (satu) orang calon peserta pada kegiatan offline short course berbahasa inggris
(baik paparan maupun penyampaian materi), yang akan diselenggarakan pada:
Hari, Tanggal : Selasa – Jumat, 24 – 27 Oktober 2023
Waktu : 08.00 WIB s.d. selesai (jadwal terlampir)
Materi : Hydrological Network to Support Water Resources Management
Tempat : Pusat Pengembangan Kompetensi Sumber Daya Air dan
Permukiman, Jl. Abdul Hamid Cicaheum, Bandung, serta
LMSBMKG Platform yang dapat diakses pada:
https://lms.bmkg.go.id/login/index.php
Adapun kualifikasi calon peserta adalah sebagai berikut:
- Berlatar belakang pendidikan S1 Teknik Sipil/Pengairan/serumpun; dan/atau
- Terlibat dalam pengelolaan data hidrologi dengan pengalaman kerja selama 4 (empat)
tahun.
Untuk pendaftaran calon peserta, mohon dapat mengisi pada tautan:
https://bit.ly/WNIRegistration. Pendaftaran calon peserta dapat dilakukan selambat-lambatnya
pada tanggal 13 Oktober 2023. Panitia menyediakan konsumsi dan penginapan selama kegiatan
berlangsung. Untuk biaya perjalanan dinas ditanggung oleh masing-masing unit pengutus. Jika
diperlukan informasi lebih lanjut, kami menugaskan Sdr. Arip Maulana (0812 7777 7404) sebagai
narahubung. Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerja sama Bapak/Ibu kami ucapkan
terima kasih.

Tembusan:
1. Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Kementerian PUPR;
2. Direktur Jenderal Sumber Daya Air, Kementerian PUPR;
3. Sekretaris Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Kementerian PUPR;
4. Direktur Bina Teknik Sumber Daya Air, Kementerian PUPR.
Lampiran I Surat Kepala Pusat Pengembangan
Kompetensi Sumber Daya Air dan Permukiman
Nomor : SM 0304-Ma/738
Tanggal : 4 Oktober 2023

DAFTAR UNDANGAN

1. Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Ciliwung-Cisadane;


2. Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Citarum;
3. Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Cimanuk-Cisanggarung;
4. Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Cidanau-Ciujung-Cidurian;
5. Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Pemali-Juana;
6. Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Bengawan Solo;
7. Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Serayu-Opak;
8. Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Brantas;
9. Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Sumatera VIII;
10. Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Pompengan-Jeneberang;
11. Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Mesuji-Sekampung;
12. Kepala Balai Besar Wilayah Sungai Citanduy;
13. Kepala Balai Wilayah Sungai Sumatera; I
14. Kepala Balai Wilayah Sungai Sumatera II;
15. Kepala Balai Wilayah Sungai Sumatera III;
16. Kepala Balai Wilayah Sungai Sumatera IV;
17. Kepala Balai Wilayah Sungai Sumatera V;
18. Kepala Balai Wilayah Sungai Sumatera VI;
19. Kepala Balai Wilayah Sungai Sumatera VII;
20. Kepala Balai Wilayah Sungai Bangka Belitung;
21. Kepala Balai Wilayah Sungai Kalimantan I;
22. Kepala Balai Wilayah Sungai Kalimantan II;
23. Kepala Balai Wilayah Sungai Kalimantan III;
24. Kepala Balai Wilayah Sungai Kalimantan IV;
25. Kepala Balai Wilayah Sungai Kalimantan V;
26. Kepala Balai Wilayah Sungai Sulawesi I;
27. Kepala Balai Wilayah Sungai Sulawesi II;
28. Kepala Balai Wilayah Sungai Sulawesi III;
29. Kepala Balai Wilayah Sungai Sulawesi IV;
30. Kepala Balai Wilayah Sungai Bali-Penida;
31. Kepala Balai Wilayah Sungai Nusa Tenggara I;
32. Kepala Balai Wilayah Sungai Nusa Tenggara II;
33. Kepala Balai Wilayah Sungai Maluku;
34. Kepala Balai Wilayah Sungai Maluku Utara;
35. Kepala Balai Wilayah Sungai Papua;
36. Kepala Balai Wilayah Sungai Papua Merauke;
37. Kepala Balai Wilayah Sungai Papua Barat.
Lampiran II Surat Kepala Pusat Pengembangan
Kompetensi Sumber Daya Air dan Permukiman
Nomor : SM 0304-Ma/738
Tanggal : 4 Oktober 2023

HYDROLOGICAL NETWORK
TO SUPPORT WATER RESOURCES MANAGEMENT
Center for Water Resources and
Settlements Competency Development, Jl. Abdul Hamid Cicaheum, Bandung
24 – 27 October 2023

TIME (UTC + 7) AGENDA HOURS TRAINERS/SPEAKERS


Tuesday, 24 October 2023
- Course Director
- Head of Center for Water
08.00 – 08.45 Opening Ceremony 1 Resources and Settlements
Competency Development
- Organizing Committee
08.45 – 09.30 Program Overview 1 Organizing Committee

09.30 – 09.45 Coffee Break Organizing Committee

09.45 – 10.30 Pre-Test 1 Organizing Committee


Lesson 1:
10.30 – 12.00 Hydrological Network 2 Mirwan Rofiq Ginanjar, S.T., MPSDA.
Planning
12.00 – 13.00 Break Organizing Committee
Lesson 1:
13.00 – 15.15 Hydrological Network 3 Mirwan Rofiq Ginanjar, S.T., MPSDA.
Planning
15.15 – 15.30 Coffee Break Organizing Committee
Lesson 2:
Hydrological Network
15.30 – 17.00 2 Mirwan Rofiq Ginanjar, S.T., MPSDA.
Construction and
Instruments Installation
Wednesday, 25 October 2023
08.00 – 09.30 Lesson 3:
Dra. Sri Mulat Yuningsih
Discharge Measurement 2
and Sampling
09.30 – 09.45 Coffee Break Organizing Committee
09.45 – 10.30 Lesson 3:
Discharge Measurement 1 Dra. Sri Mulat Yuningsih
and Sampling
10.30 – 12.00 Lesson 4:
Operation and 2 Dra. Sri Mulat Yuningsih
Maintenance
12.00 – 13.00 Break Organizing Committee
Lesson 5:
13.00 – 14.30 Monitoring and 2 Dra. Sri Mulat Yuningsih
Measuring Errors
Lesson 6:
14.30 – 15.15 Quality Control of 1 Dra. Sri Mulat Yuningsih
Hydrological Data
15.15 – 15.30 Coffee Break Organizing Committee

15.30 – 17.00 Field Trip Explanation 2 River Basin Organization for Citarum
TIME (UTC + 7) AGENDA HOURS TRAINERS/SPEAKERS
Thursday, 26 October 2023
08.00 – 17.00 Field Trip 10 River Basin Organization for Citarum
Friday, 27 October 2023
- Mirwan Rofiq Ginanjar, S.T.,
Seminar and Wrap-Up
08.00 – 09.15 2 MPSDA.
Discussion
- Dra. Sri Mulat Yuningsih
09.30 – 09.45 Coffee Break Organizing Committee
- Mirwan Rofiq Ginanjar, S.T.,
Seminar and Wrap-Up
09.45 – 11.15 2 MPSDA.
Discussion
- Dra. Sri Mulat Yuningsih
11.15 – 13.00 Break Organizing Committee
- Mirwan Rofiq Ginanjar, S.T.,
13.00 – 13.45 Lesson Learned 1 MPSDA.
- Dra. Sri Mulat Yuningsih
13.45 – 14.30 Post-Test 1 Organizing Committee
- Course Director
- Head of Center for Water
Resources and Settlements
14.30 – 15.15 Closing 1 Competency Development
- Organizing Committee
- Participants
- Trainers

Anda mungkin juga menyukai