Anda di halaman 1dari 1

NABI MUSA AS

Pemilik Tongkat Pembelah Lautan

Nabi Musa adalah saudara dari Nabi Harun. Ayahnya Imran bin Qahist dan merupakan keturunan Nabi
Ya’qub bin Ishaq bin Ibrahim. Ibunya bernama Yukabad. Nabi Musa lahir pada saat Firáun berkuasa di
Mesir.

Firáun Bermimpi

Firáun adalah raja yang sering bertindak sewenang – wenang kepada rakyatnya. Bahkan, dia
menganggap dirinya sebagai Tuhan. Rakyatnya yang tidak tunduk kepadanya akan disiksa, dipenjara
atau dibunuh.

Pada suatu hari, Firáun bermimpi melihat seorang bayi laki-laki dari keturunan Bani Israil yang akan
menjatuhkan kekuasaanya. Firáun sangat takut hal itu terjadi. Akhirnya, ia memerintahkan kepada
pasukannya untuk membunuh setiap bayi laki-laki yang lahir di Mesir.

Setelah beberapa lama, ada seseorang penasihat raja yang memberikan nasihat bahwa setiap bayi laki-
laki yang lahir dibunuh, suatu hari nanti, Raja akan kesulitan mendapatkan laki-laki yang akan
mendampingi dan melindungi kerajaan. Mendengar hal itu, Firáun mengubah kebijakannya. Pembunuhan
terhadap bayi laki-laki yang lahir dilakukan secara berkala. Satu tahun pertama, semua bayi laki-laki
yang lahir dibunuh, satu tahun berikutnya tidak. Begitu seterusnya.

Bayi yang Selamat dari Pembunuhan

Di sebuah rumah, seorang ibu yang seddang hamil tua tampak cemas

88

Anda mungkin juga menyukai