Anda di halaman 1dari 2

Lembar Keterampilan Pemasangan ETT Pada Dewasa

Nama :

NIM :

No Aspek yang dinilai Penilaian


0 1 2
1 Informed Consent indikasi, prosedur, dan risiko prosedur yang akan
dilakukan
2 Cuci tangan
3 Memakai Handscoon
4 Mempersiapkan dan mengecek Alat yang dibutuhkan (laringoskop,
stetoskop, ET sesuai ukuran dan dilakukan pengecekan pengembangan
balon, stilet, oropharingeal tube, spuit cuff, face mask sesuai ukuran, bag
valve mask, plester, suction
5 Mempersiapkan obat apabila dibutuhkan dibutuhkan untuk fasilitas
intubasi (sedasi, analgetik, relaksasi jika diperlukan)
6 Melumuri 2/3 permukaan stilet dengan jeli kemudian memasukkannya
kedalam lumen ET hingga ke ujung ET mengikuti kurvatura ET
7 Mengukur vital sign
8 Bebaskan jalan nafas, dilakukan suction bila ada lendir atau darah
9 Memberikan preoksigenasi selama 3-5 menit dengan menggunakan
facemask yang sdh terhubung dengan bagvalve dan sumber oksigen, face
mask ditempelkan hingga menutupi hidung dan mulut
10 Sambil memberikan preoksigenasi disuntikkan obat-obat fasilitas
intubasi jika diperlukan melalui iv
11 Buka bilah laringoskop hingga lampu menyala, pegang dengan tangan
kiri, buka mulut dengan menggunakan tangan kanan
12 Masukkan bilah dari sudut bibir kanan singgkirkan lidah kesebelah kiri,
susuri hingga ke pangkal lidah dan terlihat epiglotis, tempatkan ujung
bilah ke valecula
13 Angkat handle laringoskop hingga terlihat plica vocalis, bila visualisasi
belum maksimal lakukan penekanan pada cricoid, bila visualisasi
maksimaklminta asisten untuk menahan tekanan pada cricoid
14 Masukkan ET dengan curvatura menghadap keatas atau kesamping
kanan hingga batas hitam di plica vocalis atau hingga 19-22 cm di sudut
bibir
15 Keluarkan stilet, kembangkan balon dengan spuitcuff ± 5 cc, sambungkan
dengan bagvalve
16 * Berikan ventilasi sambil dicek suara paru kanan dan kiri apakan sudah
suara paru sudah sama antara paru kanan dan kiri
17 Fiksasi ET dengan plester
18 Bereskan alat
*tahapan harus urut seperti yang tertera di atas. Tidak urut dianggap tidak lulus

*no.16 merupakan critical point, kalau tidak diperiksa udara masuk kemana, dianggap tidak lulus.

Apabila udara masuk ke lambung, skor 1.


Lembar Keterampilan Resusitasi Jantung Paru Pada Dewasa

Nama :

NIM :

No Aspek Yang Dinilai Nilai


0 1 2
1 Periksa pasien (unresponsive, tidak bernafas atau bernafas tdk
normal) atur posisi pasien (terlentang dengan alas datar dan
keras)
2 Panggil bantuan

3 Raba nadi (5-10 detik)


Dewasa /anak : a. Carotis interna
4 Menentukan titik kompresi dan sikap tubuh RJP
Titik kompresi : Dewasa : 2 jari diatas proc xiphoideus
Anak : linea medialis sejajar papila mamma
Sikap tubuh :
Dewasa : Posisi tubuh disamping kanan/kiri pasien kedua
tangan tegak lurus dgn ttik kompresi tangan kiri bertumpu
diatas tangan kanan.
4 * Lakukan kompresi dada dengan irama teratur 30 kali
kompresi, dengan kecepatan 100 x/menit dengan kedalaman
1,5-2 inch
Titik kompresi :
Dewasa : 2 jari diatas proc xiphoideus
Anak : linea medialis sejajar papila mammae
5 Bebaskan jalan nafas

6 Lakukan ventilasi 2x hembusan

7 Lakukan kompresi dada kembali seperti diatas dengan


perbandingan kompresi:ventilasi 30 : 2 hingga keadaan ROSC
atau sudah datang bantuan medis yang lain
* no.4 merupakan critical point. Apabila siku tangan menekuk, dianggap tidak lulus.

Mahasiswa melakukan minimal 2 siklus.

Anda mungkin juga menyukai