Anda di halaman 1dari 1

DAKWAH KHULAFAUR RASYIDIN DI ERA ZAMAN SEKARANG

Assalamulaikum Wr.Wb.
Nama : Bagas Irfan Khanani
NIM : 232103040005
Mata Kuliah : Sejarah Dakwah
Prodi : Manajement Dakwah
Dosen Pengampu : FIQIH HIDAYAH TUNGGAL WIRANTI,M.M.

Warga Nahdliyin selalu mengikuti sunnah Nabi Muhammad. Selain itu, Nahdliyin juga
mengikuti sunnah yang dipraktikkan oleh Khulafaur Rasyidin.Berikut ini adalah penerapan
dakwah para Khulafaur Rasyidin yang bisa diterapkan pada masa sekarang;

Pertama, membangun baitul mal untuk kelangsungan pemerintahan. NU juga


membangun baitul mal-baitul mal untuk mensejahterakan warganya.

“(Kedua) Sayyidina Umar istilah teraweh yang dua puluh rakaat. Sebelumnya qiyamul
lail,” kata Mbah Moen saat memberikan pengarahan pada forum Bahtsul Masail Ad-Diniyah
Al-Waqi‘Iyah Musyawarah Nasional (Munas) Alim Ulama NU 2017, Mataram, Jumat (24/11).

Ketiga, adzan dua kali saat salat Jum’at. Dalam hal ini, Nahdliyin meneladani apa yang
dipraktikkan oleh Khulafaur Rasyidin ketiga Sayyidina Utsman bin Affan. “Jangan tinggalkan
karena ini adalah sunnah-sunnah,” ucapnya.

Keempat, mencintai dan mencari ilmu. Di dalam sebuah hadis disebutkan bahwa Nabi
Muhammad adalah gudang ilmu, sementara Sayyidina Ali adalah pintunya. Maka dari itu,
Nahdliyin sangan menjunjung tinggi ilmu pengetahuan dan orang yang memilikinya.

Apabila ada tutur kata dalam penulisan saya mohon maaf yang sebesar besarnya,
mungkin itu saja yang dapat saya sampaikan kurang lebihnya mohon maaf sebesar-besarnya

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Anda mungkin juga menyukai