Anda di halaman 1dari 1

LKPD

PRAKTIK PEMANFAATAN JANGKA SORONG


PADA BENDA BERBENTUK LINGKARAN
A. cara memanfaatkan jangka sorong untuk menentukan letak titik pusat
pada benda berbentuk lingkaran
1. Jepitkan jangka sorong pada benda berbentuk lingkaran yang kalian
bawa
2. Tandai permukaan benda tersebut yang menyentuh jangka sorong
3. Tarik garis dari dua titik yang kalian temukan pada langkah 2
4. ulangi langkah 2 sampai langkah 3 untuk menemukan garis yang lain.
5. Buat kesimpulan dari kegiatan di atas

B. Mencari keliling lingkaran


1. Buatlah sebarang titik pada benda berbentuk lingkaran yang kalian bawa
2. Letakkan titik tersebut pada angka 0 di penggaris
3. Jalankan benda tersebut pada penggaris sampai Kembali ke titik awal
4. Angka berapa letak titik pada langkah 3

C. Mencari keliling lingkaran dengan menggunakan jangka sorong


1. Jepitkan jangka sorong pada benda berbentuk lingkaran yang kalian
bawa
2. Berapa angka yang tertera pada jangka sorong
3. Jika angka tersebut adalah diameter? Berapakah keliling benda
tersebut?
4. Bandingkan jawaban kalian pada kegiatan B

D. Membuktikan Teorema Thales


1. Hitunglah Panjang diameter dari benda yang kalian bawa menggunakan
jangka sorong
2. Tarik garis yang menjadi diameter benda berbentuk lingkaran yang
kalian bawa, misalkan diameternya adalah AB
3. Ambil sebarang titik C pada keliling benda tersebut
4. Tarik garis AC dan BC
5. Hitunglah Panjang AC dan BC
6. Apakah berlaku Ac2 + BC2 = AB2?

Anda mungkin juga menyukai